MENGAPA PERLU MENANGANI REMAJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MENGAPA PERLU MENANGANI REMAJA"

Transkripsi

1 MENGAPA PERLU MENANGANI REMAJA

2 LATAR BELAKANG Siapa Remaja? Remaja : Anak yang berusia antara tahun. UU No 23/2002, sejak dalam kandungan hingga belum berusia 18 tahun, termasuk di dalamnya adalah remaja. Proporsi remaja 1/5 dari jumlah Penduduk Masa penuh Paradoks Secara biologis dapat menjadi ayah atau ibu, secara psikologis belum dewasa.

3 Apa saja masalah kesehatan remaja?

4 A. ANALISIS MASALAH KESEHATAN ANAK USIA SEKOLAH Sangat kompleks dan berbeda-beda untuk setiap tingkatan TK dan SD: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Riskesdas 2007 : - usia 6-14 th : 1,1% kelainan refraksi; 0,2% kebutaan -usia th : 20,6% mslh kes gigi & mulut - usia >15 th : 14,8% kurus; 10,3% obesitas - usia <14 th : 9,8% anemi - usia > 15 th : 19,7% anemi (laki2); 13,1% anemi (perempuan) - siswa SD : 31,8% kecacingan SMP dan SMA Perilaku berisiko ~ masa pubertas Hipertensi mulai banyak dijumpai pada kelompok usia muda tahun (8,3%). Obesitas pada usia tahun (8,0%) (Riskesdas 2007). Merokok mulai pada usia < 20 tahun (43,3%) ditemukan 1,7 % usia 5 9 tahun (Riskesdas 2010) Usia perkawinan pertama Masalah kesehatan reproduksi remaja

5 1,2 1,7 3,4 4,3 4 3,9 10,3 12,1 14,6 17,5 33,1 43,3 Mulai Merokok: Umur Pertama Kali 5-9 th th th th th 30 th

6 Prevalensi Penduduk th dengan Pengetahuan tentang HIV/AIDS Riskesdas 2007 dan ,1 12,1 2,9 3 38,8 13,2 12,7 34,4 7,6 7,3 1,5 1,5 Laki Permp Laki Permp Laki Permp Penularan Pencegahan Komprehensif

7 Persen 36,1 29 Tidak Pernah 20,0 18,0 16,0 14,0 12,0 10,0 8,0 6,0 4,0 2,0 0,0 Usia Remaja Pertama Kali Pacaran SKRRI ,5 5 Perempuan 22,6 18,6 39,5 36,9 Laki-Laki 3,2 3, ,20,3 < Tidak Tahu Prevalensi Hubungan Seksual Pra-nikah (berdasarkan umur) Riskesdas ,0 45,0 40,0 35,0 30,0 25,0 20,0 15,0 10,0 5,0 0,0 4,8 41,9 Prevalensi Umur Perkawinan Pertama Riskesdas ,6 11,5 1,9 0,6 5, Tdk menjwb Umur Perkawinan Pertama (Tahun) Laki laki Perempuan Umur (Tahun)

8 Persen Karakteristik Ibu Melahirkan ,7 16, ,7 7,6 4 0 Terlalu Muda <20 th Terlalu Tua (35+) Terlalu dekat (<= 24 bln) Terlalu banyak Anak (>4)

9 Mengapa remaja mengalami masalah kesehatan?

10 PENGARUH FAKTOR LINGKUNGAN TERHADAP KEJADIAN PERILAKU BERISIKO 1) Informasi yang merugikan mudah diakses. 2) Substansi merugikan mudah didapat. 3) Turunnya nilai-nilai sosial masyarakat. 4) Kemiskinan.

11 Apa saja dampak yang dihadapi bila remaja mengalami masalah?

12 K O N S E P BIOGENETIK Faktor Risiko: riwayat alkohol dalam keluarga Faktor Pendukung: kecerdasan 1 LINGKUNGAN SOSIAL FR: kemiskinan, kelainan normatif, diskriminasi, adanya kesempatan untuk berbuat ilegal FP: sekolah berkualitas Perturan/UU, kebijakan, Yankes berkualitas, Informasi cukup 2 PERILAKU BERMASALAH Penyalahgunaan NAPZA Kenakalan remaja Mabok-ngebut LINGKUNGAN KELUARGA FR: Model PL menyimpang, Adanya konflik normatif FP: Model PL konvensional Kontrol ketat pada PL menyimpang Ikatan keluarga & antartetangga yang kuat PERILAKU/GAYA HIDUP REMAJA PERILAKU TERKAIT KESEHATAN DAMPAK TERHADAP KESEHATAN/KEHIDUPAN 3 Komsumsi gizi seimbang/tak Merokok/tidak Berkendaraan pakai helm/tak Seks aman/tidak KEPRIBADIAN FR: Rasa kurang punya kesempatan dalam hidup, Kurang menghargai diri sendiri, Kecenderungan mudah mengambil risiko FP: Menghargai pencapaian Menghargai kesehatan Tidak toleran penyimpangan 4 PERILAKU SEKOLAH PERILAKU FR: masalah dengn miras, Prestasi sekolah buruk/ malas sekolah FP: Beribadah, Keterlibatan ekskul/ aktif sekolah 5 Membolos/tidak Dropout/tamat sekolah Konsumsi/hindari NAPZA di sekolah KESEHATAN Sakit/bebas penyakit Kebugaran tinggi/ rendah NORMA SOSIAL Kegagalan/sukses sekolah Dikucilkan/diterima Terlibat/tak masalah hukum Hamil muda/terencana PENGEMBANGAN PERSONAL Konsep diri kurang memadai/ Percaya diri Depresi/bunuh diri/tegar PERSIAPAN MASA DEWASA Pendidikan tinggi/rendah Ktrampiln kerja prima/terbts pekerja baik/pengangguran Motivasi tinggi/tdk punya

13 Bentuk pelayanan apa yang cocok untuk remaja? Anak Anak dan remaja merupakan modal untuk masa depan bangsa, namun dapat memberikan andil terbesar pada beban masalah kesehatan secara nasional. Investasi pada kesehatan anak dan remaja memiliki nilai ekonomi yang luar biasa.

14 PELAYANAN YANG BERORIENTASI PADA PRINSIP HAK-HAK ANAK Non Diskriminasi Kepentingan Terbaik bagi Anak, Hak Hidup, Kelangsungan Hidup dan Tumbuh Kembang Penghargaan Pendapat Anak

15 Dikenal dengan pendekatan.. PELAYANAN KESEHATAN PEDULI REMAJA (PKPR)

16 Yaitu PELAYANAN yang ditujukan & dapat dijangkau oleh remaja, menyenangkan, menerima remaja dengan tangan terbuka, menghargai remaja, menjaga kerahasiaan, peka akan kebutuhan terkait dengan kesehatan remaja, komprehensif, efektif dan efisien dalam memenuhi kebutuhan kesehatan remaja

17 Tujuan Umum PKPR Optimalisasi pelayanan kesehatan remaja di tempat layanan kesehatan Tujuan Khusus PKPR a. Meningkatkan penyediaan pelayanan kesehatan remaja berkualitas. b. Meningkatkan pemanfaatan tempat layanan kesehatan oleh remaja. c. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan remaja. d. Meningkatkan peran serta remaja dalam perencanaan, pelaksanaan dan pelayanan

18 Ketrampilan yang diperlukan untuk petugas PKPR : 1. Sabar, 2. telaten, 3. Tulus ( Karena harus siap jadi donatur dadakan ), 4. ikhlas, (meski nggak dpt duit..) 5. care, 6. ramah, 7. Gaul, 8. Nggak ember (bisa nyimpen rahasia) 9. Banyak referensi 10.Berjiwa muda 11.Kreatif 12.Inovatif 13.Narsis Dll,dsb.dst..

19 JENIS KEGIATAN DALAM PKPR 1. Pemberian informasi dan edukasi 2. Pelayanan medis dan pemeriksaaan penunjang 3. Konseling 4. PKHS, mengembangkan 10 kompetensi psikososial 5. Pelatihan pendidik sebaya & konselor sebaya 6. Pelayanan rujukan

20

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut, remaja cenderung untuk menerima tantangan atau coba-coba melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. tersebut, remaja cenderung untuk menerima tantangan atau coba-coba melakukan BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Remaja merupakan kelompok yang unik dengan kebutuhan yang khas, yaitu kebutuhan untuk mengenal identitas/ jati dirinya. Dalam memenuhi kebutuhannya tersebut, remaja
