BAB I. penting dari kondisi geografis Indonesia sebagai wilayah kepulauan adalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I. penting dari kondisi geografis Indonesia sebagai wilayah kepulauan adalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sekitar 75% dari luas wilayah nasional berupa lautan. Salah satu bagian penting dari kondisi geografis Indonesia sebagai wilayah kepulauan adalah wilayah pantai, dan pesisir. Wilayah pantai dan pesisir memiliki arti yang strategis karena merupakan wilayah interaksi/peralihan (interface) antara ekosistem darat, dan laut yang memiliki sifat dan ciri yang unik, dan mengandung produksi biologi cukup besar serta jasa lingkungan lainnya. Kekayaan sumber daya yang dimiliki wilayah tersebut menimbulkan daya tarik bagi berbagai pihak untuk memanfaatkan secara langsung atau untuk meregulasi pemanfaatannya karena secara sektoral memberikan sumbangan yang besar dalam kegiatan ekonomi misalnya pertambangan, perikanan, kehutanan, industri, pariwisata dan lain-lain. Indonesia merupakan pemilik hutan bakau (mangrove) terluas dimuka bumi ini yang tersebar dipantai barat sumatra, kalimantan, sulawesi, maluku, irian jaya dan cilacap (Sagala, 1994). Hutan bakau merupakan komunitas vegetasi pantai tropis dan sub tropis, yang didominasi oleh beberapa jenis pohon mangrove yang mampu tumbuh dan berkembang pada daerah pasang-surut pantai (Bengen, 2003). Air pasang memberi makanan bagi hutan dan air sungai yang kaya mineral memperkaya sedimen dan rawa tempat mangrove tumbuh. Dengan demikian bentuk hutan mangrove dan keberadaannya tergantung oleh pengaruh darat dan laut (FAO, 1994).

2 Luas ekosistem mangrove di Indonesia mencapai 75% dari total mangrove di Asia Tenggara, atau sekitar 27% dari luas mangrove di dunia. Kekhasan ekosistem mangrove Indonesia adalah memiliki keragaman jenis yang tertinggi di dunia seluruhnya tercatat 89 jenis. Beberapa jenis pohon yang banyak dijumpai di wilayah pesisir Indonesia adalah Bakau (Rhizophora sp), Api-api (Avicennia sp), Pedada (Sonneratia sp), Tanjang (Bruguiera sp), Nyirih (Xylocarpus sp), Teger (Ceriops sp) dan Buta-buta (Exoecaria sp) (Dahuri, 2002). Mangrove merupakan sumber daya alam yang dapat dipulihkan (renewable resources atau flow resources) yang mempunyai manfaat ganda (manfaat ekonomis dan ekologis). Manfaat ekonomis diantaranya terdiri atas hasil berupa kayu (kayu bakar, arang, kayu konstruksi, dll.) dan hasil bukan kayu (hasil hutan ikutan dan pariwisata) sedangkan manfaat ekologis, yang terdiri atas berbagai fungsi lindungan baik bagi lingkungan ekosistem daratan dan lautan maupun habitat berbagai jenis fauna, diantaranya : Sebagai proteksi dari abrasi/erosi, gelombang atau angin kencang, pengendali intrusi air laut, habitat berbagai jenis fauna, sebagai tempat mencari makan, memijah dan berkembang biak berbagai jenis ikan dan udang, pembangun lahan melalui proses sedimentasi, pengontrol penyakit malaria, memelihara kualitas air (meredukasi polutan, pencemar air) serta penyerap CO 2 dan penghasil O 2 yang relatif tinggi dibanding tipe hutan lain. Kota Balikpapan merupakan daerah penyebaraan mangrove nomer 3 di Indonesia (Supriharyono, 2000). Dengan mangrove yang melimpah di Balikpapan banyak masyarakat setempat tidak mengetahui cara pengelolaan buah mangrove tersebut. Sejumlah

3 istri nelayan mencoba untuk mengelola buah mangrove menjadi aneka makanan yang dapat dikonsumsi dan menghasilkan nilai ekonomis. Buah mangrove sangat beragam rasanya tergantung dari jenis tanamannya, jadi tidak semua buah mangrove dapat dikelola menjadi satu jenis makanan yang sama, oleh karena itu rasa buah harus disesuaikan dengan makanan yang akan dikelola. Produk makanan dari buah mangrove adalah bolu api-api, dodol api-api, puding api-api, dan keripik api-api yang telah umum dijual di Balikpapan. Dari berbagai macam makanan yang dihasilkan dari buah mangrove di atas perlu adanya uji keamanan pangannya. Hal ini dikarenakan tanaman mangrove merupakan tanaman yang bergetah dan juga mengandung senyawa alkaloid, seperti arekolin (C8 H13 NO2), arekolidine, arekain, guvakolin, guvasine dan isoguvasine dalam buah. Selain itu juga mengandung red tannin, lemak (palmitic, oleic, stearic, caproic, caprylic, lauric, myristic acid), kanji dan resin. Dari semua senyawa yang terkandung dalam buah mangrove tannin perlu diperhatikan karena tannin merupakan senyawa polifenol yang dapat membentuk ikatan kompleks dengan protein sehingga menggangu aktivitas enzim-enzim pencernaan. Akibatnya akan menurunkan biovialibilitas zat gizi dan dan akan menghambat pertumbuhan. Tannin juga mengikat mineral sehingga dapat menurunkan ketersediaan mineral bagi tubuh. Tannin bersifat stabil terhadap pemanasan, tetapi sangat larut dalam air, sehingga dapat dihilangkan dengan cara pencucian (Baliwati, 2004). Tannin ditemukan hampir di setiap bagian dari tanaman: kulit kayu, daun, buah, dan akar. Fungsi keberadaan tannin dalam tanaman adalah sebagai alat pertahanan diri terhadap herbivora (Kompas, 2004).

4 Tannin jika dikonsumsi dalam tubuh maka tannin akan berikatan dengan sel-sel epitel usus dan permukaannya akan tertutupi tannin sehingga absorbsi makanan terhambat. Tannin menghambat kerja enzim tripsin dalam jalur pencernaan. Untuk menguji apakah buah mangrove layak untuk dikonsumsi maka dilakukan percobaan dengan menggunakan hewan uji mencit (Mus musculus) yang akan dicekok ekstrak buah mangrove (Avicennia sp) dengan berbagai variasi dosis perlakuan selama 30 hari pemeliharaan mencit di UPHP UGM, kemudian akan diamati histopatologi organ hepar, ren dan vesica urinaria di Laboratorium Zoologi UKDW. Organ hepar merupakan tempat pusat metabolisme dalam tubuh sehingga sejumlah bahan toksik tertentu dapat menyebabkan berbagai kerusakan pada organ tersebut, sedangkan organ ren yang berfungsi untuk membuang sisa metabolisme dan racun dalam tubuh berupa urin yang akan dikeluarkan dalam tubuh dan organ vesica urinaria merupakan tempat menampung dan mengeluarkan urin (Brown, 1992 ; Alden and Frith, 1992). 1.2 Perumusan Masalah Apakah pemberian ekstrak buah mangrove dengan berbagai kelompok perlakuan yaitu perlakuan 1 dengan dosis ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering, perlakuan 2 dengan dosis ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering, perlakuan 3 dengan dosis 0.05 ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove dan perlakuan 4 dengan dosis 0.1 ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering, dapat mempengaruhi perubahan berat badan

5 mencit selama 30 hari masa penelitian dan perubahan histopatologi hepar, ren dan vesica urinaria diperiksa setelah hari ke Tujuan Penelitian Untuk mengetahui perubahan pertambahan berat badan mencit akibat pemberian ekstrak buah mangrove dari berbagai dosis perlakuan selama 30 hari masa penelitian yaitu perlakuan 1 dengan dosis ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering, perlakuan 2 dengan dosis ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering, perlakuan 3 dengan dosis 0.05 ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove dan perlakuan 4 dengan dosis 0.1 ml ekstrak buah mangrove atau setara dengan gr mangrove kering. Dan untuk mengetahui perubahan histopatologi hepar, ren dan vesica urinaria pada mencit (Mus musculus) akibat penggaruh pemberian ekstrak buah mangrove. 1.4 Manfaat Penelitian Data yang diperoleh, diharapkan dapat memberikan informasi bagi masyarakat wilayah pesisir yang sebagian besar mengkonsumsi buah mangrove (Avicennia sp) sebagai makanan pokok.

BAB 1 PENDAHULUAN. memiliki pulau dengan garis pantai sepanjang ± km dan luas

BAB 1 PENDAHULUAN. memiliki pulau dengan garis pantai sepanjang ± km dan luas BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan terbesar didunia yang memiliki 17.508 pulau dengan garis pantai sepanjang ± 81.000 km dan luas sekitar 3,1 juta km 2.
