Jurnal Manajemen ISSN Pascasarjana Universitas Syiah Kuala 10 Pages pp

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Jurnal Manajemen ISSN Pascasarjana Universitas Syiah Kuala 10 Pages pp"

Transkripsi

1 ISSN Pages pp DAMPAK PELATIHAN, KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI TERHADAP KINERJA GURU SERTA KINERJA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN PADA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN ACEH BARAT DAYA Jufri 1, Amri 2, Mahdani 3 1) Magister Manajemen Program Banda Aceh 2,3) Fakultas Ekonomi Universitas Syiah Kuala Banda Aceh Abstract:This research was conducted at vocational high schools in the region of Southwest number of teachers as many as 147 people, located in Southwest Aceh. Hypothesis 1 : Effects of Training, Qualifications and Competencies Against Teacher Performance in Simultaneous regression value has a significance level of 0.000, this value is smaller than 0.05 or the Sig < α, this means the research hypothesis that states "The Effect of Training, Qualifications and Competencies on Performance teachers simultaneously is acceptable. Hypothesis 2 : Effects of Training, Qualifications and Competencies Against School Performance Simultaneously. From the Table shows that the value of the regression has a significance level of 0.000, this value is greater than 0.05 or the Sig > α, this means the research hypothesis that states "The Effect of Training, qualifications and Competencies Against School Performance simultaneously is rejected. Hypothesis 3 : Effects of Training on Performance Schools Teacher Performance.The results of research on teacher performance variable (Y) values obtained t_countof 0,470, while the value of t_ table at 1,654. These results indicate that t < t table with a significant level of Thus the results of statistical calculations show that Teacher Performance (Y) partially significantly has positive effect on performa nce ofvocational School. The direct effect between training to School Performance is This figure is greater than the accumulation of indirect effect, ie 0,000. Because a direct effect coefficient greater than the direct effect, the intervening variables of teacher performance is full intervening variables. Keywords: Training, Qualification, Competency, Teacher Performance and School Performance Abstrak: Penelitian ini dilakukan pada sekolah-sekolah Menengah Kejuruan yang ada di wilayah Aceh Barat Daya,yang mempunyai jumlah guru sebanyak 147 orang, yang berlokasi di Aceh Barat Daya. Hipotesis 1: Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Simultan Nilai regresi memiliki tingkat signifikansi 0,000, nilai ini lebih kecil dari 0,05 atau nilai Sig<α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Simultan diterima. Hipotesis 2: Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Simultan.Dari Tabel terlihat bahwa nilai regresi memiliki tingkat signifikansi 0,000, nilai ini lebih besar dari 0,05 atau nilai Sig>α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Simultan ditolak. Hipotesis 3 : Pengaruh Pelatihan Kinerja Guru Terhadap Kinerja Sekolah. Hasil penelitian terhadap variabel Kinerja Guru (Y) diperoleh nilai t_hitung sebesar 0,470, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung < t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara. parsial variabel Kinerja Guru (Y) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja Sekolah Kejuruan di Abdya. Pengaruh langsung antara Pelatihan ke Kinerja Sekolah adalah -0,001. Angka ini lebih besar dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,000. Karena koefisien pengaruh tidak langusng lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel full intervening. Kata Kunci : Pelatihan, Kualifikasi,Kompetensi, Kinerja Guru dan Kinerja Sekolah Volume 4, No. 3, Agustus 2015

2 PENDAHULUAN Kinerja sekolah sangat dipengaruhi oleh kinerja guru. Kinerja guru yang rendah akan menyebabkan sekolah akan sulit untuk meningkatkan kinerja dalam mencapai tujuannya. Kondisi riil guru di Indonesia masih banyak yang belum memenuhi standar. Mulyasa mengutip Wardiman Djoyonegoro mengungkapkan bahwa hanya 43% guru yang memenuhi syarat; artinya sebagian besar guru (57%) tidak atau belum memenuhi syarat, tidak kompeten dan tidak profesional sehingga tidak layak untuk mengajar. Terkait dengan kinerja guru yang rendah tersebut. fenomena yang berkembang saat ini di seputaran Sekolah Menengah Kejuruan yang ada di Kabupaten Aceh Barat Daya saat ini yang dapat menjadi kendala untuk pengembangan mutu pendidikan dan kaderisasi guru dimasa yang akan datang adalah masih rendahnya kompetensi guru yang mengajar di sekolah kejuruan di Abdiya, baik dalam hal penguasaan materi, penggunaan alat ajar maupun penguasaan metode pengajaran yang efektif. Kinerja guru yang rendah juga disebabkan oleh kegiatan pelatihan yang kurang efektif, baik dari segi kualitas maupun kuantitas. Sehingga output dari kegiatan pelatihan yang diharapkan dapat meningkatkan kompetensi dan kinerja guru belum dapat terealiasi. Selain itu pelatihan yang dilakukan kepada guru tidak merata, lebih intens pelatihan diberikan kepada guru produktif.bahkan ada beberapa guru yang mengikuti pelatihan diluar bidang ilmu yang ditekuninya.misalnya guru agama mengikuti pelatihan teknik komputer jaringan, atau guru biologi ikut pelatihan pengolahan hasil pertanian. Selain itu hal lain yang menjadi perhatian adalah yang terkait dengan kualifikasi guru. Validasi kualifikasi guru perlu dipertanyakan sepeti ujian Kompetensi tidak sesuai dengan kualifikasi ijazah. Selain itu guru dalam menjalankan kualifikasi tidak disiplin, kreatif dan inovatif, dan penempatan guru yang tidak sesuai dengan kualifikasinya. KAJIAN KEPUSTAKAAN Kinerja Kinerja (performance) sudah menjadi kata popular yang sangat menarik dalam pembicaraan manajemen publik. Konsep kinerja pada dasarnya dapat dilihat dari dua segi, yaitu kinerja pegawai (per-individu) dan kinerja organisasi. Kinerja adalah gambaran mengenai tingkat pencapaian pelaksanaan tugas dalam suatu organisasi, dalam upaya mewujudkan sasaran, tujuan, misi, dan visi organisasi tersebut (Bastian, 2001:329). Kinerja Sekolah Kinerja adalah kombinasi atau perpaduan antara motivasi yang ada pada diri seseorang dan kemampuannya melaksanakan suatu pekerjaan. (Fielmen, 1999). Dalam kaitan dengan kelembagaan termasuk sekolah kinerja adalah hasil kerja yang dapat dicapai oleh seluruh warga sekolah di lembaga dengan wewenang dan tanggung jawab untuk mencapai tujuan kelembagaan (sekolah). Volume 4, No. 3, Agustus

3 Kompetensi Guru Kompetensi berasal dari bahasa Inggris competence berarti kemampuan atau kecakapan. Competence sama dengan being competent yang sama artinya dengan having ability, power, legal authority, skill, knowledge, attitude, etc. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, Kompetensi adalah kewenangan (kekuasaan) untuk menentukan (memutuskan) sesuatu. untuk menunjukkan setiap proses, dimana bakat, kecakapan dan kemampuan para pegawai dikembangkan agar mereka dapat menyelsaikan pekerjaan tertentu. Kemudian Bernardin menyebutkan secara ideal bahwa pelatihan harus disesuaikan dengan keinginan mewujudkan dan mencapai tujuan organisasi. Kualifikasi Guru Secara etimologis kata kualifikasi diadopsi dari bahasa Inggris qualification yang berarti training, test, diploma, etc. that qualifies aperson. Kualifikasi berarti latihan, tes, ijazah dan lain-lain yang menjadikanseseorang memenuhi syarat. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia,kualifikasi adalah pendidikan khusus untuk memperoleh suatu keahlianyang diperlukan untuk melakukan sesuatu atau menduduki jabatan tertentu. Pelatihan Pelatihan adalah suatau kegiatan untuk memperbaiki kemampuan kerja seseorang dalam kaitannya dengan aktivitas tertentu dan mengartikan pelatihan sebagai proses pembelajaran. Dessler Donaldson dan Scannel memaknai pelatihan sebagai upaya perubahan perilaku. Menurutnya pendidikan dan pelatihan harus diorganisir agar dapat mengantarkan perubahan perilaku peserta pelatihan. Jucius dalam Bernardin menyatakan bahwa pendidikan dan pelatihan digunakan Gambar 1. Kerangka pikir penelitian METODOLOGI PENELITIAN Penelitian ini dilakukan pada sekolahsekolah Menengah Kejuruan yang ada di wilayah Aceh Barat Daya,yang mempunyai jumlah guru sebanyak 147 orang, yang berlokasi di Aceh Barat Daya. Populasi dan Penarikan Sampel Populasi adalah keseluruhan guru yang ada pada Sekolah Menengah Kejuruan yang ada di Aceh Barat Daya yang berjumlah 147 orang. Teknik Pengumpulan Data Untuk memperoleh data dan informasi yang sesuai dengan objek penelitian ini dilakukan dengan cara menyebarkan kuisioner atau daftar pertanyaan yang berkaitan dengan penelitian ini kepada responden penelitian yaitu seluruh guru Sekolah Menengah Kejuruan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Barat Daya Volume 4, No. 3, Agustus 2015

4 HASIL PEMBAHASAN Koefisien determinasi dalam regresi linear berganda digunakan untuk mengetahui persentase kontribusi pengaruh variabel independen secara serentak terhadap variabel independen. Koefiesien determinasi dapat dilihat pada Tabel 2 berikut ini : Tabel 2. Hasil analisis uji korelasi (R) dan determinasi (R) R Adjusted R Std. Error of the R Square Square Estimate,713,508,498,34112 Berdasarkan dari data tersebut di atas maka diperoleh nilai koefisien korelasi sebesar 0,713 dimana dengan nilai tersebut terdapat hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat sebesar 71,3%. Artinya variabel kinerja guru mempunyai hubungan korelasi yang kuat dengan variabel Pelatihan (X 1) kualifikasi (X2) dan Kompetensi (X 3), sebesar 71,3%. Koefisien determinasi dari data di atas adalah 50,8%, artinya bahwa perubahan dalam variabel terikat (kinerja guru) dapat dijelaskan oleh perubahan-perubahan dalam faktor Pelatihan (X 1) kualifikasi (X2) dan Kompetensi (X 3), sebesar 50,8%, sedangkan selebihnya yaitu sebesar 49,2% dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar variabel tersebut. Sedangkan bila yang digunakan angka Adjusted R Square, yang merupakan modifikasi dari R2, maka penjelasan yang dapat diberikan oleh variable bebas terhadap variabel terikat proporsinya menjadi lebih kecil dibandingkan R 2 yaitu hanya 49,8%. Artinya perubahan yang terjadi pada variabel terikat hanya dapat dijelaskan oleh variable bebas hanya sebanyak 49,8%. Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Simultan Tabel 3. Hasil uji analisis simultan ( F ) Sum of Squares df Mean Square F Sig. Regression 16, ,652 48,569,000 Residual 16, ,116 Total 33, Dari Tabel diatas terlihat bahwa nilai regresi memiliki tingkat signifikansi 0,000, nilai ini lebih kecil dari 0,05 atau nilai Sig<α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Simultan memiliki nilai diterima. Pada kasus ini F hitung 48,569 sedangkan F Tabel memiliki nilai 2,764 ini berarti F hitung > F table, sehingga hipotesis penelitian diterima. Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Parsial Tabel 4. Hasil analisis uji koefisien parsial (Uji-t) Unstandardized Standardized B Std. Error Beta t Sig. (Constant) 1,590,250 6,369,000 Avg_X2 -,007,059 -,008 -,118,906 Avg_X3,502,058,616 8,607,000 Avg_X1,136,050,183 2,705,008 Hasil penelitian terhadap variabel Pelatihan (X 1) diperoleh nilai t_hitung sebesar 2,705, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung > t table Volume 4, No. 3, Agustus

5 dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Pelatihan (X 1) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja Guru pada Sekolah di Abdya. Sedangkan hasil penelitian terhadap variabel Kualifikasi Guru (X 2) diperoleh nilai t_hitung sebesar -0,007 sedangkan nilai t_tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan thitung < t tabel dengan tingkat signifikan sebesar 0,0001. Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kualifikasi (X 2) berpengaruh negatif terhadap kinerja guru di Abdya Hasil penelitian terhadap variabel Kompetensi (X 3) diperoleh nilai t_hitung sebesar 0,502, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung > t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kompetensi (X 3) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja guru pada sekolah menengah kejuruan di Abdya Gambar 2. Substruktur Volume 4, No. 3, Agustus 2015 Hipotesis 2: Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Simultan dan Parsial Koefisien determinasi dalam regresi linear berganda digunakan untuk mengetahui persentase kontribusi pengaruh variabel independen secara serentak terhadap variabel independen. Koefiesien determinasi dapat dilihat pada Tabel IV- 17 berikut ini : Tabel 5. R Hasil analisis uji korelasi (R) dan determinasi (R) Berdasarkan dari data tersebut di atas maka diperoleh nilai koefisien korelasi sebesar 0,216 dimana dengan nilai tersebut terdapat hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat sebesar 26,1%. Artinya variabel kinerja guru mempunyai hubungan korelasi yang kuat dengan variabel Pelatihan (X 1) kualifikasi (X 2) dan Kompetensi (X 3), sebesar 26,1%. Koefisien determinasi dari data di atas adalah 4,7%, artinya bahwa perubahan dalam variabel terikat (kinerja guru) dapat dijelaskan oleh perubahan-perubahan dalam faktor Pelatihan (X 1) kualifikasi (X 2) dan Kompetensi (X 3), sebesar hanya 4,7%, sedangkan selebihnya yaitu sebesar 93,7 % dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar variabel tersebut. Adjusted R Std. Error of the R Square Square Estimate,216,047,027,64406 Sedangkan bila yang digunakan angka Adjusted R Square, yang merupakan modifikasi dari R 2, maka penjelasan yang dapat diberikan oleh variable bebas terhadap variable terikat

6 proporsinya menjadi lebih kecil dibandingkan R 2 yaitu hanya 2,7%. Artinya perubahan yang terjadi pada variabel terikat hanya dapat dijelaskan oleh variable bebas hanya sebanyak 2,7%. Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Simultan Tabel 6. Hasil uji analisis simultan (f) Sum of Squares df Mean Square F Sig. Regression 2,874 3,958 2,310,079 Residual 58, ,415 Total 61, Dari Tabel diatas terlihat bahwa nilai regresi memiliki tingkat signifikansi 0,000, nilai ini lebih besar dari 0,05 atau nilai Sig>α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap secara Simultan Kinerja Sekolah ditolak. Pada kasus ini F hitung memiliki nilai 2,310 sedangkan F Tabel memiliki nilai 2,764 ini berarti F hitung < F table, sehingga hipotesis penelitian ditolak. Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Parsial Tabel 7. Hasil analisis uji koefisien parsial (Uji-t) Unstandardized Standardized B Std. Error Beta t Sig. (Constant) 2,641,471 5,603,000 Hasil penelitian terhadap variabel Pelatihan (X 1) diperoleh nilai t_hitung sebesar -0,001 sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung < t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Pelatihan (X 1) berpengaruh secara negatif terhadap Kinerja Sekolah SMK Kejuruan di Abdya. Sedangkan hasil penelitian terhadap variabel Kualifikasi (X 2) diperoleh nilai t_hitung sebesar -0,10 sedangkan nilai t_tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan thitung < t tabel dengan tingkat signifikan sebesar 0,0001. Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kualifikasi (X 2) berpengaruh secara negatif terhadap kinerja sekolah SMK di Abdya. Hasil penelitian terhadap variabel Kompetensi (X 3) diperoleh nilai t_hitung sebesar 0,245, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung < t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kompetensi (X 3) tidak berpengaruh secara positif terhadap Kinerja Sekolah SMK di Abdya. Avg_X2 -,010,111 -,009 -,092,927 Avg_X3,245,110,221 2,220,028 Avg_X1 -,001,095 -,001 -,011,992 Volume 4, No. 3, Agustus

7 Gambar 3. Substruktur-2 Hipotesis 3 : Pengaruh Pelatihan Kinerja Guru Terhadap Kinerja Sekolah Koefisien determinasi dalam regresi linear berganda digunakan untuk mengetahui persentase kontribusi pengaruh variabel independen secara serentak terhadap variabel independen. Koefiesien determinasi dapat dilihat pada Tabel IV- 20 berikut ini : Tabel 8. Hasil analisis uji korelasi (R) dan determinasi (R) R Adjusted R Std. Error of the R Square Square Estimate,347,120,114,61440 a. Predictors: (Constant), Y b. Dependent Variable: Z Berdasarkan dari data tersebut di atas maka diperoleh nilai koefisien korelasi sebesar 0,347 dimana dengan nilai tersebut terdapat hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat sebesar 34,7%. Artinya variabel kinerja guru mempunyai hubungan korelasi yang kuat dengan variabel kinerja sekolah sebesar 34,7%. Koefisien determinasi dari data di atas adalah 12,0%, artinya bahwa perubahan dalam variabel terikat (kinerja sekolah) dapat dijelaskan oleh perubahan-perubahan dalam faktor Kinerja guru (Y) sebesar 12,0%, sedangkan selebihnya yaitu sebesar 88% dapat dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar variabel tersebut. Sedangkan bila yang digunakan angka Adjusted R Square, yang merupakan modifikasi dari R2, maka penjelasan yang dapat diberikan oleh variable bebas terhadap variable terikat proporsinya menjadi lebih kecil dibandingkan R 2 yaitu hanya 11,4%. Artinya perubahan yang terjadi pada variabel terikat hanya dapat dijelaskan oleh variable bebas hanya sebanyak 11,4%. Pengaruh Pelatihan Kinerja Guru Terhadap Kinerja Sekolah Tabel 9. Hasil analisis uji koefisien parsial (Uji-t) Unstandardized Standardized B Std. Error Beta t Sig. (Constant) 1,620,440 3,682,000 Avg_Y,470,106,347 4,422,000 Hasil penelitian terhadap variabel Kinerja Guru (Y) diperoleh nilai t_hitung sebesar 0,470, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung < t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kinerja Guru (Y) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja Sekolah Kejuruan di Abdya Volume 4, No. 3, Agustus 2015

8 Gambar 4. Substruktur-3 Pengaruh Langsung dan Tidak Langsung antara Variabel Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Organisasi Analisis pengaruh dilakukan untuk menganalisis kekuatan pengaruh antar konstruk baik pengaruh yang langsung, tidak langsung, dan pengaruh totalnya.efek langsung (direct effect) tidak lain adalah koefisien dari semua garis koefisien dengan anak panah satu ujung. Efek tidak langsung (indire ct effect) adalahefekyang muncul melalui sebuah variabel antara.efek total (total effect) adalah efek dari berbagai hubungan (Ferdinand, 2006). Berdasarkan hasil koefisien dari regressi yang telah dilakukan menunjukkan pengaruh langsung dari berbagai variabel yang diteliti, terlihat pada Gambar IV-10 berikut ini. Gambar 5. Substruktur-4 Sedangkan pengaruh langsung, pengaruh tidak langusng dan pengaruh total yang ditunjukkan oleh hubungan antara variabel independent, mediating dan dependent dapat dilihat berikut ini. pada tabel IV-24 Tabel 10. Pengaruh langsung, tidak langsung dan total No Pengaruh Langsung Tidak Langsung 1 Pelatihan---> Kinerja Guru 0,183-2 Kualifikasi --> Kinerja Guru -0,008 - Pengaruh langsung antara Pelatihan ke Kinerja Sekolah adalah -0,001. Angka ini lebih besar dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,000. Karena koefisien pengaruh tidak langusng lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel full intervening. Pengaruh langsung antara Kualifikasi ke Kinerja Sekolah adalah --0,009. Angka ini lebih kecil dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,000. Karena koefisien pengaruh tidak langusng lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel full intervening. Total Keterangan 0,183 - (0,008) - 3 Kompetensi --> Kinerja Guru 0,616-0,616 - Full 4 Pelatihan---> Kinerja Dinas -0,001 0,000 (0,001) Intervening Full 5 Kualifikasi --> Kinerja Dinas -0,009 0,000 (0,009) Intervening 6 7 Kompetensi --> Kinerja Dinas Kinerja Guru --> Kinerja Dinas 0,221 0,136 0,357 0,47 0,470 Parsial Intervening Pengaruh langsung antara Kompetensi ke Kinerja Sekolah adalah 0,221. Angka ini lebih besar dibandingkan dengan akumulasi Volume 4, No. 3, Agustus

9 pengaruh tidak langsung, yaitu 0,136. Karena koefisien pengaruh tidak langsung lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel partial intervening. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan 1. Dari uji F untuk H1 karena nilai regresi lebih kecil dari 0,05 atau nilai Sig<α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru secara Simultan diterima. Secara parsial variabel Pelatihan (X1) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja Guru pada Sekolah di Abdya. Sedangkan variabel Kualifikasi (X2) berpengaruh negatif terhadap kinerja guru di Abdya. Untuk variabel Kompetensi (X3) juga berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja guru pada sekolah menengah kejuruan di Abdya. 2. Dari uji F untuk H2 karena nilai regresi memiliki nilai ini lebih besar dari 0,05 atau nilai Sig>α, ini berarti hipotesis penelitian yang menyatakan Pengaruh Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi Terhadap Kinerja Sekolah secara Simultan ditolak. Hasil penelitian terhadap variabel Pelatihan (X1) berpengaruh secara negatif terhadap Kinerja Sekolah SMK Kejuruan di Abdya. Untuk hasil penelitian terhadap variabel Kualifikasi (X2) secara parsial juga berpengaruh secara negatif terhadap kinerja sekolah SMK di Abdya. Sedangkan Volume 4, No. 3, Agustus 2015 untuk variabel Kompetensi (X3), tidak terdapat pengaruh sama sekali terhadap Kinerja Sekolah SMK di Abdya. 3. Dari Uji t terhadap H3, diperoleh nilai t_hitung sebesar 0,470, sedangkan nilai t_ tabel sebesar 1,654. Hasil ini menunjukkan bahwa t hitung < t table dengan tingkat signifikan sebesar 0, Dengan demikian hasil perhitungan statistik menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kinerja Guru (Y) berpengaruh positif secara signifikan terhadap Kinerja Sekolah Kejuruan di Abdya. 4. Pengaruh langsung antara Pelatihan ke Kinerja Sekolah adalah -0,001. Angka ini lebih besar dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,000. Karena koefisien pengaruh tidak langusng lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel full intervening. Pengaruh langsung antara Kualifikasi ke Kinerja Sekolah adalah -0,009. Angka ini lebih kecil dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,000. Karena koefisien pengaruh tidak langusng lebih besar dari pengaruh langsung, maka variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel full intervening. Pengaruh langsung antara Kompetensi ke Kinerja Sekolah adalah 0,221. Angka ini lebih besar dibandingkan dengan akumulasi pengaruh tidak langsung, yaitu 0,136. Karena koefisien pengaruh tidak langsung lebih besar dari pengaruh langsung, maka

10 variabel perantara kinerja guru, dalam hal ini disebut dengan variabel partial intervening. Saran Berdasarkan pada kesimpulan yang telah diuraikan diatas, maka yang menjadi saran dan rekomendasi dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Bagi peneliti selanjutnya sebaiknya menambahkan variabel lain selain Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi bagi peningkatan Kinerja Sekolah Kejuruan Tingkat Menengah (SMK) di Kabupaten Aceh Barat Daya, Provinsi Aceh. 2. Sekolah Kejuruan Tingkat Menengah (SMK) di Kabupaten Aceh Barat Daya perlu meningkatkan Kinerja guru nya, karena Kinerja Sekolah yang dihasilkan oleh merupakan wujud dari kontrobusi kinerja setiap gurunya yang menjalankan kegiatan operasionalnya untuk memberikan pelayanan pendidikan sekolah kejuruan, khususnya bagi masyarakat Abdya. 3. Untuk meningkatkan Kinerja Sekolah Kejuruan di Abdya, maka yang harus dilakukan oleh pimpinannya adalah memperbaiki Pelatihan, Kualifikasi dan Kompetensi para gurunya, agar semua guru disekolah kejuruan ini memberi kontribusi positif terhadap peningkatan kinerja sekolah kejuruan dimasa yang akan datang. DAFTAR KEPUSTAKAAN Arikunto, S Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Bina Aksara. Aqib, Z Standar Kualifikasi, kompetensi, serifikasi, guru, kepala sekolah, dan pengawas. Bandung: CV, Yrama Widya. Bosker, J Training effectiveness. New York: Pergamon. Deseler, G Personal Management. terjemahan Agung Dharma. Jakarta: Erlangga. Donaldson dan Scannel Human Resource Development. Jakarta: Gaya Media Pratama. Johnson, C. E Psychology and Teaching. Bombay: D.B. Taraporevala Sons & Co. Private Limited. Kunandar Guru professional. Jakarta: Rajawali Press. Mouly, G. J Psychology for Effective Teaching. New York. Volume 4, No. 3, Agustus

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya di Tebet

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya di Tebet Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya di Tebet ALIFA AMELIA 10210562 LATAR BELAKANG MASALAH Sumber daya manusia merupakan
