BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN"

Transkripsi

1 BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN Hotel resort di Ambarawa dengan pendekatan aritektur kolonial adalah sebuah sistem perancangan ruang dalam suatu bangunan yang menggunakan tata kehidupan manusia melalui media ruang yaitu hotel, yang hanya menyediakan kamar dengan jumlah sedikit, yang pastinya mengutamakan pada ekslusifitas pelayanannya, baik dari segi desain interior yang tematik ataupun ditawarkan fasilitas yang setara dengan hotel bintang berkelas tinggi, itu artinya hotel ini memfasilitasi dirinya dengan lengkap dan mewah, dengan mengusung tema arsitektur kolonial dalam perancangan interiornya, yang berlokasi di kawasan wisata Eling Bening Ambarawa. Pendekatan arsitektur kolonial dipilih sebagai cerminan gaya khas arsitektur bangunan bersejarah di Ambarawa, sehingga dapat menampakkan jati diri wisata unggulan kota Ambarawa. Dua bangunan bersejarah yang menjadi referensi desain secara dominan adalah Benteng Fort Willem I dan Museum Kereta Api Ambarawa. Sasaran dari hotel resort di kawasan wisata Eling Bening ini adalah untuk wisatawan domestik maupun wisatawan mancanegara dari kalangan menengah ke atas. Dengan perancangan hotel resort ini diharapkan dapat mengembangkan sektor pariwisata Ambarawa, selain itu juga memberikan sarana edukasi dan rekreasi pada wisatawan. B. SARAN Dengan adanya hasil perancangan hotel resort ini diharapkan bisa bermanfaat dan mampu memecahkan berbagai permasalahan yang ada 117

2 118 pada interior resort hotel di Ambarawa maupun pada perancangan hotel resort berikutnya khususnya pada pemersalahan lobby, guest room, dan restoran, agar dapat mengembangkan pemikiran dan kemampuan untuk lebih terbuka di dunia desain interior yang mempunyai banyak pemecahan pemersalahan desain dari berbagai faktor. Dalam penerapan pendekatan arsitektur kolonial sebaiknya mengkaji terlebih dahulu periode kolonial yang akan dipakai sebagai referensi desain sehingga dapat lebih tepat penerapan desainnya. Dari hasil perancangan ini diharapkan mahasiswa desain interior mampu untuk mengembangkan kemampuan dan pengetahuan serta pemahaman tentang luasnya lingkup dunia desain dengan selalu memperhatikan faktor- faktor yang ada didalamnya menentukan arah perancangan interior, sehingga menambah wawasan dibidang interior dan ilmu yang didapat juga lebih bermanfaat.

3 119 DAFTAR PUSTAKA Budihardjo, Eko Kota Berkelanjutan. Bandung : Penerbit Alumni. Ching, Francis D.K, Bentuk, Ruang dan Susunannya. Jakarta : Erlangga., Ilustrasi Desain Interior. Jakarta : Erlangga., Arsitektur Bantuk, Ruang dan Tatanan. Jakarta : Erlangga Chuck Y. Gee, Resort Development and Management, Watson-Guptil Publication 1988,h. Doelle, Leslie L Akustik Lingkungan. Jakarta : Erlangga. Dwi Tenggoro Sistem Keamanan dan pengaman,h.88. Jakarta Ensiklopedia Nasional Indonesia, jilid 7. Jakarta: PT. Cipta Adi Pustaka Ebdi Sanyoto, Sadjiman, Drs. (2005) Dasar-Dasar Tata Rupa dan Desain. Yogyakarta. International Hotel Management School (IHS). General Hotel Knowledge. International Hotel Management School J. Linschoten, Drs. Mansyur.(2007). Warna. Yogyakarta : Institut Seni Indonesia. John F. Pile (1995). Color and Interior Design. New York : Mc Graw- Hill Company. Kamus Besar Bahasa Indonesia, edisi 3. Jakarta: Balai Pustaka 1993 Keputusan Menteri Parpostel no Km 94/HK103/MPPT 1987 Nanik Trianingsih (2010). Desain Interior Ancol Ocean Boutique Hotel Di Jakarta Utara Dengan Pendekatan Konsep Bahari Kolonial. Surakarta : UNS. Ni Wayan Suwithi&Cecil Erwin Jr. Boham Akomodasi Perhotelan, Jilid 1. Klaten : PT. Macanan Jaya Cemerlang Akomodasi Perhotelan, Jilid 2. Klaten : PT. Macanan Jaya Cemerlang.

4 Akomodasi Perhotelan, Jilid 3. Klaten : PT. Macanan Jaya Cemerlang. Samsudi. Aspek-Aspek Arsitektur Kolonial Belanda Pada Bangunan Puri Mangkunegaran, Sulastiyono, Agus Manajemen Penyelenggaraan Hotel. Bandung: Alfabeta. Suptandar, J. Pamudji, 1999, Disain Interior. Jakarta : Djambatan Tarmoezi, Trisno Hotel Front Office. Jakarta : Kesaint Blanc. JURNAL Ryo, Oscar L. (Oktober 2013). Lindeteves:Si Kembar Dari Belanda. Jurnal Eco- Teknologi, ISSN: X. INTERNET Agoda. (2016). Roemahkoe Heritage Hotel. Ulasan Hotel. Diakses 20 Mei 2016 pukul WIB dari A Windham Grand Hotel. (2016). The Thremont House. Website Resmi The Thremount House. Diakses 27 Maret 2016 pukul WIB dari Ensiklopedia Jakarta. (2016). Des Indes, Hotel. Portal Resmi provinsi DKI Jakarta. Diakses 27 Maret 2016 pukul WIB dari Muhammad Isnu. (2016). Sejarah Perhotelan. Akomodasi Perhotelan. Diakses 27 Maret 2016 pukul WIB dari Mesa Hotels And Resorts. (2016). Mesastila Resort. Website Resmi Mesa Hotels And Resort. Diakses 28 Maret 2016 pukul WIB dari Dusun Jogja Village Inn. (2016). Jogja Village Inn Hotel. Website Resmi Dusun Jogja Village Inn. Diakses 30 Maret 2016 pukul WIB dari

5 121 Novotel Hotels, Suites And Resort. (2016). Novotel Lombok Resort And Villas. Website Resmi Novotel Hotels, Suites And Resort. Diakses 1 Mei 2016 pukul WIB dari

DESAIN INTERIOR HOTEL RESORT DI AMBARAWA

DESAIN INTERIOR HOTEL RESORT DI AMBARAWA DESAIN INTERIOR HOTEL RESORT DI AMBARAWA (Dengan Pendekatan Arsitektur Kolonial) TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna Melengkapi Gelar Sarjana Seni Program Studi Desain Interior
