BAB I PENDAHULUAN. Negara Indonesia merupakan salah satu Negara berkembang yang telah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Negara Indonesia merupakan salah satu Negara berkembang yang telah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Negara Indonesia merupakan salah satu Negara berkembang yang telah mengalami perkembangan yang cukup baik dari masa kemasa. Sebagai salah satu contohnya banyak industri-industri yang kini telah berkembang menjadi perusahaan besar. Perusahaan-perusahaan tersebut haruslah menerapkan konsep Good Corporate Governance (yang selanjutnya disebut GCG). GCG dapat didefinisikan sebagai suatu pola hubungan, sistem, dan proses yang digunakan oleh organ perusahaan yaitu (Direksi, Dewan Komisaris, RUPS atau Rapat Umum Pemegang Saham), guna memberikan nilai tambah kepada pemegang saham secara berkesinambungan dalam jangka panjang, dengan tetap memperhatikan kepentingan stakeholder lainnya, yang berlandasakan peraturan perundang-undangan dan juga norma-norma hukum yang berlaku. Pada Pasal 15 butir a UU No. 25 Tahun 2007 menyebutkan bahwa setiap penanam modal berkewajiban untuk menerapkan prinsip tata kelola yang baik (GCG). Hakikat dari GCG adalah upaya-upaya yang dilakukan oleh perusahaan yang bertujuan agar pihak-pihak luar dari internal dari organisasi perusahaan dapat memperoleh manfaat yang lebih baik dibandingkan dengan sebelum dilakukannya upaya-upaya dimaksud.

2 Kemudian dalam perkembangannya GCG diterapkan bukan hanya di lingkungan yang berkaitan dengan pengelolaan pemerintahan dan keuangan negara, tetapi juga dirasakan perlu untuk diterapkan oleh kalangan usaha. Dewasa ini semua lembaga-lembaga yang berkaitan dengan kepentingan publik diharuskan untuk mengikuti prinsip GCG. GCG telah menjadi isu sentral di sejumlah negara termasuk Indonesia sejak beberapa tahun terakhir. Hal-hal yang melatarbelakangi urgensi GCG tersebut adalah timbulnya permasalahan-permasalahan yang terkait dengan krisis keuangan di Asia, berbagai skandal keuangan yang terjadi akhir-akhir ini di beberapa negara, trend yang terjadi di industri pasar modal, tindakan-tindakan korporasi (corporate action), pasar audit, serta tuntutan akan perlunya transparansi dan independensi. Esensi dari penerapan prinsip-prinsip GCG adalah terciptanya: a. Responsibility, yakni kesesuaian di dalam pengelolaan perusahaan terhadap prinsip-prinsip korporasi yang sehat serta peraturan perundang-undangan yang berlaku b. Accountability, yakni kejelasan fungsi, struktur, sistem, dan pertanggungjawaban organ perusahaan, sehingga pengelolaan perusahaan dapat terlaksana dengan efektif.

3 c. Fairness, yakni perlakuan yang adil dan setara dalam memenuhi hakhak stakeholder yang timbul berdasarkan perjanjian dan peraturan perundang-undangan yang berlaku, dan d. Transparency, yakni keterbukaan informasi di dalam proses pengambilan keputusan dan di dalam mengungkapkan informasi materiil dan yang relevan mengenai perusahaan. Sejak berlakunya UU No.1 Tahun 1995 sebagai mana telah diganti dengan UU No.40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Doktrin-doktrin hukum, seperti fiduciary duty, public document rule, corporate prudential (prinsip kehati-hatian), dan lain-lain kini mewarnai berbagai peraturan perundang-undangan dalam lapangan hukum perseroan, termasuk digunakan dalam argumentasi dalam proses litigasi. Menurut Pasal 1 angka 1 UU Nomor 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas yang dimaksud dengan Perseroan Terbatas adalah badan hukum yang merupakan persekutuan modal, didirikan berdasarkan perjanjian, melakukan kegiatan usaha dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi dalam saham dan memenuhi persayaratan yang ditetapkan dalam UU ini serta peraturan pelaksanaannya. Sedangkan menurut Pasal 1 angka 5 UU Nomor 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas yang dimaksud dengan Direksi adalah Organ Perseroan yang berwenang dan bertanggung jawab penuh atas pengurusan perseroan untuk kepentingan perseroan, sesuai dengan maksud dan tujuan Perseroan serta mewakili Perseroan, baik di dalam

4 mapupun di luar pengadilan sesuai dengan ketentuan anggaran dasar. Dengan demikian yang dimaksud dengan direksi adalah salah satu pihak yang bertanggung jawab untuk pengurusan perseroan sesuai dengan tujuan perseroan. Pada dewasa ini, setiap badan usaha dalam menjalankan kegiatan operasionalnya secara tidak langsung pasti membutuhkan masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Keberadaan badan usaha dapat memberikan dampak yang positif maupun negatif bagi masyarakat disekitarnya. Para pelaku dunia usaha mulai menyadari bahwa dalam menjalankan usahanya, selain bertujuan untuk meperoleh profit tentunya juga harus memperhatikan aspek lingkungan dan masyarakat. Oleh karena itu, badan usaha memiliki tanggung jawab kepada pemegang saham (stakeholder) untuk memberikan nilai tambah dan bentuk kepedulian badan usaha terhadap lingkungan sekitar. Tetapi dalam kenyataannya masih saja terdapat kasus-kasus yang berbau kepentingan pribadi yang erat hubungannya dengan KKN (Korupsi Kolusi dan Nepotisme) yang tidak hanya terjadi dalam sektor swasta saja tetapi juga di lembaga pemerintahan dan bisa pula terjadi di organisasi lainna. Hal tersebut terjadi karena saat ini situasi dan sistem manajemen perusahaan telah jauh berkembang sehingga dalam prakteknya antara sektor swasta dan publik terdapat zona abu-abu dan berpotensi untuk terjadinya KKN. Kerugian yang terjadi tentu sangat dirasakan terutama oleh pemegang saham, karena hal tersebut menyangkut kepentingan mereka yang dirugikan. Penyebabnya disinyalir karena pengelolaan perusahaan dilakukan dengan tidak benar, sehingga

5 para pemegang saham tidak dapat menggunakan haknya dengan benar dan tepat. Hal ini disebabkan karena tidak dapat menggunakan haknya dengan benar dan tepat. Hal ini disebabkan karena tidak dilaksanakannya penerapan GCG dengan baik dalam menjalankan atau mengelola suatu perusahaan, karena latar belakang perusahaan yang berasal misalnya dari perusahaan keluarga yang belum memisahkan fungsi pengelolaan dan kepemilikan perusahaan yang membesar menjadi konglomerasi makin membuat kemungkinan atau peluang terjadinya tindakan-tindakan yang mengandung konflik kepentingan (conflict of interest). Pelaksanaan GCG dianggap sebagai terapi yang paling manjur untuk membangun kepercayaan antara pihak manajemen dan penanam modal beserta krediturnya, sehingga pemasukan modal bisa terjadi kembali, yang pada gilirannya dapat membantu proses pemulihan ekonomi di indonesia. Prinsip GCG secara definitif merupakan sistem yang mengatur dan mengendalikan perusahaan yang menciptakan nilai tambah (value added) untuk semua stakeholder. Ada dua hal yang ditekankan dalam konsep ini, pertama pentingnya hak pemegang saham untuk memperoleh informasi dengan benar dan tepat pada waktunya dan kedua kewajiban perusahaan untuk melakukan pengungkapan (disclosure) secara akurat, tepat waktu, transparan terhadap semua informasi kinerja perusahaan, kepemilikan dan stakeholder. Dalam prakteknya dalam masyarakat, GCG merupakan suatu hal yang penting diterapkan di perusahaan-perusahaan swasta maupun perusahaan-perusahaan BUMN.

6 Definisi GCG menurut Keputusan Menteri Badan Usaha Milik Negara Nomor: KEP- 117/M-MBU/2002 adalah suatu proses atau struktur yang digunakan oleh BUMN untuk meningkatkan keberhasilan usaha dan akuntabilitas perusahaan guna mewujudkan nilai pemegang saham dalam jangka waktu panjang dan tetap memperhatikan kepentingan stakeholders lainnya, berlandaskan peraturan perundangundangan dan nilai-nilai etika. Sehubungan dengan tidak berlakunya Keputusan Menteri Negara BUMN tersebut yang selama ini digunakan sebagai dasar penerapan GCG, yaitu Keputusan Menteri Negara BUMN Nomor: Kep-117/M-MBU/2002 tanggal 31 Juli 2002 tentang Penerapan Praktik GCG pada Badan Usaha Milik Negara karena digantikan dengan Peraturan Menteri Negara Bdana Usaha Milik Negara Nomor: PER-01/MBU/2011 Tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara (tanggal 1 Agustus 2011), maka definisi GCG berubah menjadi prinsip-prinsip yang mendasari suatu proses dan mekanisme pengelolaan perusahaan berlandaskan peraturan perundang-undangan dan etika berusaha. Berdasarkan atas uraian tersebut di atas, maka penulis merasa tertarik dan ingin mewujudkan dalam bentuk skripsi dengan judul PENGATURAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE PADA PERUSAHAAN BADAN USAHA MILIK NEGARA ( BUMN)

7 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan sebelumnya, maka dapat dikemukakan beberapa rumusan masalah, yaitu: 1. Bagaimana Pengaturan Good Corporate Governance pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara? 2. Bagaimana tanggung jawab perusahaan Badan Usaha Milik Negara terhadap penerapan Good Corporate Governance? 1.3 Ruang Lingkup Masalah Dalam penulisan karangan ilmiah, apabila ruang lingkup permasalahannya tidak dibatasi, maka pembahasannya akan menjadi tidak terbatas, sehingga menjadi terlalu luas. Demikian pula permasalahannya yang dibahas dalam skripsi ini akan dibatasi ruang lingkupnya, agar tidak menimbulkan keraguan-raguan dalam pembahasannya. Maka penulis memfokuskan pada hal-hal sebagai berikut, yaitu: Mengenai pengaturan GCG pada perusahaan BUMN dan mengenai tanggung jawab perusahaan BUMN terhadap penerapan GCG. 1.4 Tujuan Penelitian Tujuan penulisan skripsi dapat dibagi menjadi dua, yaitu tujuan umum dan tujuan khusus. Adapun tujuan umum dan tujuan khusus penulisan skripsi ini antara lain:

8 1.4.1 Tujuan Umum Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam penulisan penelitian ini adalah: 1. Untuk memenuhi salah satu syarat dalam memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Udayana. 2. Untuk melatih diri dalam usaha menyatakan pikiran ilmiah secara tertulis. 3. Untuk melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, khususnya pada bidang penelitian. 4. Untuk mengembangkan ilmu pengetahuan, ilmu pengetahuan hukum pada umumnya, dan hukum pembiayaan pada khususnya Tujuan Khusus 1. Untuk mengetahui implementasi Good Corporate Governance pada Perusahaan BUMN. 2. Untuk mengetahui tanggung jawab perusahaan terhadap penerapan Good Corporate Governance. 1.5 Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai upaya wawasan penulis dan pengembangan wawasan bagi ilmu pengetahuan hukum, khususnya mengenai penerapan GCG pada perusahaan BUMN dan tanggung jawab perusahaan terhadap

9 penerapan GCG selain itu juga dapat memberikan manfaat yang positif dan berguna bagi perkembangan ilmu hukum bisnis Manfaat Praktis Penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai pedoman oleh pemerintah dan pembuat undang-undang dalam upaya pembentukan peraturan perundangundangan yang mengatur tentang tanggung jawab perusahaan dalam menerapkan GCG. 1.6 Landasan Teoritis Suatu landasan teoritis dalam pembahasan yang bersifat ilmiah memiliki kegunaan lebih mempertajam atau lebih mengkhususkan fakta yang hendak diselidiki atau diuji kebenarannya. Disamping itu suatu landasan teoritis dapat memberikan petunjuk terhadap kekurangan-kekurangan pada suatu pengetahuan penelitian. Pasal 1 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia Tahun 1945 menyebutkan, bahwa Negara Indonesia negara hukum. Negara hukum dimaksud adalah negara yang menegakan supermasi hukum untuk menegakan kebenaran dan keadilan dan tidak ada kekuasaan yang tidak dipertanggungjawabkan. Negara Hukum ialah negara yang berediri di atas hukum yang menjamin keadilan kepada warga negaranya. Keadilan merupakan syarat bagi terciptanya kebahagiaan hidup untuk warga negaranya, dan sebagai dasar dari pada keadilan itu perlu diajarkan rasa susila kepada setiap manusia agar ia menjadi warga negara yang

10 baik. Demikian pula peraturan hukum yang sebenarnya hanya ada jika peraturan hukum itu mencerminkan keadilan bagi pergaulan hidup antar warga negaranya. Menurut Aristoteles yang memerintah dalam negara bukanlah manusia sebenarnya, melainkan fikiran yang adil, sedangkan penguasa sebenarnya hanya pemegang hukum dan keseimbangan saja. Kesusilaan yang akan menentukan baik tidaknya suatu peraturan undang-undang dan membuat undang-undang adalah sebagian dari kecakapan menjalankan pemerintahan negara. Oleh karena itu Menurut, bahwa yang penting adalah mendidik manusia menjadi warga negara yang baik, karena dari sikapnya yang adil akan terjamin kebahagiaan hidup warga negaranya. Berbicara mnegenai pengaturan perusahaan dalam hukum Indonesia sampai saat ini masih tersebar di dalam perundang-undangan. Beberapa dari perundangundangan itu masih berupa peninggalan kolonial Belanda seperti KUH Perdata dan KUH Dagang. Tidak ada satu undangn-undang yang secara komprehensif mengatur seluruh jenis perusahaan, karena banyak dimensi hukum dari perusahaan itu. Pengaturan perusahaan yang dimaksud dapat dirinci dalam 2 (dua) kelompok pengaturan sebagai berikut: 1. kelompok pengaturan yang berhubungan dengan eksistensi perusahaan sebagai sebuah entitas hukum, yaitu menyangkut keberadaan perusahaan sebagai sebuah organisasi bisnis; dan 2. kelompok pengaturan perusahaan sehubungan dengan kedudukannya sebagai pelaku ekonomi, yang menyangkut bagaimana perusahaan itu

11 dikelola dan dijalankan sehingga sesuai dengan pencapaian tujuan pembangunan nasional. Sehubungan dengan eksistensi perusahaan, sejumlah peraturan yang mengatur perusahaan di Indonesia diantaranya, UU Np. 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang didalamnya menetapkan ada dua bentuk BUMN ysitu Perusahaan Perseroan (Persero) dan Perusahaan Umum (Perum). UU No.19 Tahun 2003 ini mengganti peraturan yang berlaku sebelumnya yaitu: Indonesische Bedrijvenwet, S No.419 sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan UU No. 12 Tahun 1955; UU No. 19/Prp/Tahun 1960 tentang Perusahaan Negara, UU No. 9/Prp/Tahun 1969 tentang Bentuk-bentuk Usaha Negara. Perusahaan Negara dipahami sebagai perusahaan yang didirikan oleh negara dan modalnya milik negara. Karena itu sering disebut dengan Badan usaha Milik Negara (BUMN). Pada Pasal 1 angka 1 UU No. 19 Tahun 2003 tentang BUMN disebutkan bahwa BUMN adalah badan usaha yang seluruh atau sebagian besar modalnya dimiliki oleh negara melalui penyertaan modal secara langsung yang berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan. Sesuai dengan latar belakang dan pokok permasalahan yang dipaparkan sebelumnya, maka terdapat beberapa norma yang terkait di dalamnya, antara lain Undang-Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Pada mulanya Perseroan Terbatas diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Dagang (KUHD) bersama dengan persekutuan firma dan persekutuan komanditer. Perseroan Terbatas diatur dalam Pasal KUHD. Ketentuan KUH Dagang

12 tentang perseroan terbatas itu tidak berlaku lagi setelah keluarnya UU No.1 Tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas. Kini undang-undang yang mengatur perseroan terbatas adalah UU No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. Pengertian Perseroan Terbatas diatur dalam Pasal 1 ayat (1) UU No. 40 Tahun 2007 yang menyatakan bahwa: Perseroan Terbatas, yang selanjutnya disebut Perseroan, adalah badan hukum yang merupakan persekutuan modal, didirikan berdasarkan perjanjian, melakukan kegiatan usaha dengan modal dasar yang seluruhnya terbagi dalam saham dan memenuhi persyaratan yang ditetapkan dalam Undang-Undang ini serta peraturan pelaksanaannya. 1.7 Metode Penelitian Jenis Penelitian Jenis Penelitian yang digunakan dalam penulisan penelitian ini termasuk ke dalam penelitian hukum normatif. Menurut Peter Mahmud Marzuki, penelitian hukum normatif dikatakan sebagai : suatu proses untuk menemukan suatu aturan hukum, prinsip-prinsip hukum, maupun doktrin-doktrin hukum untuk menjawab permasalahan hukum yang dihadapi. Penelitian hukum normatif dilakukan untuk menghasilkan argumentasi, teori atau konsep baru sebagai prepenelitian dalam menyelesaikan masalah yang dihadapi. Dalam arti bahwa tujuan hukum tidak dapat dihindari, sehingga untuk menghubungkan apa yang dimaksud dengan das sollen dengan das sein, maka perlu dijembatani. Dalam penelitian hukum dengan aspek empiris digunakan bahan hukum sekunder, bahan hukum primer, dan bahan hukum tersier.

13 1.7.2 Jenis Pendekatan Dalam penelitian hukum terdapat beberapa pendekatan yang lazim digunakan, antara lain pendekatan undang-undang (statue approach), pendekatan kasus (case approach), pendekatan historis, pendekatan komparatif, dan pendekatan konseptual. Selain itu, dalam buku Pedoman Pendidikan Fakultas Hukum Universitas Udayana disebutkan bahwa dalam penelitian hukum normatif ada tujuh jenis pendekatan yakni pendekatan kasus (the case approach), pendekatan perundang-undangan (the statute approach), pendekatan fakta (the fact approach), pendekatan analisis konsep hukum (analitical and conseptual approach), pendekatan frasa (words and phrase approach), pendekatan sejarah (historical approach), dan pendekatan perbandingan (comparative approach). Adapun pendekatan yang digunakan guna dalam penelitian ini adalah pendekatan undang-undang (statue approach) dan pendekatan fakta (the fact approach). Pendekatan undang-undang (statue approach) dilakukan dengan menelaah semua undang-undang dan regulasi yang bersangkut paut dengan isu hukum yang sedang ditangani. Hasil dari telaah tersebut merupakan suatu argumen untuk memecahkan isu yang dihadapi. Dengan dipahaminya, akan dapat disimpulkan ada tidaknya benturan filosofis antara undang-undang dengan isu yang dihadapi. Melalui pendekatan perundang-undangan ini akan dilihat fakta-fakta yang ada di lapangan berdasarkan atas permasalahan yang akan dikaji dan selanjutnya dikaitkan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

14 Pendekatan Fakta (the fact approach), dilakukan dengan menelaah fakta-fakta yang terjadi di lapangan, selanjutnya dilakukan penilaian terhadap fakta tersebut dan dikaitkan dengan isu hukum yang sedang ditangani. Dari penelitian terhadap fakta tersebut nantinya akan dikaji sesuai dengan teori hukum, konsep maupun prinsipprinsip yang digunakan dalam penelitian ini Sumber Bahan Hukum Berkaitan dengan masalah yang digunakan dalam penelitian ini, maka datadatanya diperoleh dari dua sumber, yaitu: 1. Bahan Hukum Primer Menurut Soerjono Soekanto bahan hukum primer, yaitu bahan-bahan hukum yang mempunyai kekuatan mengikat, terdiri atas norma (dasar) atau kaidah dasar, yaitu pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, peraturan dasar seperti batang tubuh UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat, peraturan perundang-undangan, bahan hukum yang tidak dikodifikasikan, seperti hukum adat, yurisprudensi atau putusan pengadilan, traktat. Bahan hukum primer yang digunakan dalam penulisan penelitian ini seperti: a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara;

15 b. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas; c. Peraturan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara No. PER- 01/MBU/2011 tanggal 1 Agustus 2011 tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan Yang Baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara d. Surat Keputusan Menteri Badan Usaha Mlik Negara (BUMN) Nomor KEP-117/M-MBU/2002 tentang Penerapan Praktik Good Corporate Governance Pada Badan Usaha Milik Negara; e. Surat Edaran Menteri PM-PBUMN No. S-106/M-PM.PBUMN/2000 tanggal 17 April 2000 perihal Kebijakan Penerapan Corporate Governance yang baik di semua BUMN. 2. Bahan Hukum Sekunder Bahan Hukum Sekunder yaitu bahan hukum yang dapat memberikan penjelasan terhadap bahan hukum primer, seperti rancangan undang-undang, hasil penelitian, buku-buku teks, jurnal ilmiah, surat kabar (koran), pamflet, brosur, karya tulis hukum atau pandangan ahli hukum yang termuat dalam media massa dan berita di internet. Terkait penelitian ini maka digunakan sumber dari kepustakaan seperti buku-buku, karya tulis hukum atau pandangan ahli hukum yang termuat dalam media massa maupun berita di internet yang berkaitan dengan masalah yang dibahas terkait

16 dengan implementasi Good Corporate Governance dan tanggung jawab perusahaan terhadap penerapan GCG Teknik Pengumpulan Bahan Hukum Teknik pengumpulan bahan hukum/data yang digunakan dalam penulisan penelitian ini adalah teknik studi dokumen yaitu dengan cara mencari bahan-bahan di dalam buku-buku terkait untuk dibaca serta dicatat kembali untuk disusun secara sistematis sesuai dengan bahasan dalam penelitian ini. Untuk menunjang penulisan penelitian ini pengumpulan bahan-bahan hukum diperoleh melalui: Pengumpulan bahan hukum primer dilakukan dengan cara mengumpulkan peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan masalah yang dibahas. Pengumpulan bahan hukum sekunder dilakukan dengan cara penelitian kepustakaan yang bertujuan untuk mendapatkan bahan hukum yang bersumber dari buku-buku, rancangan undang-undang, jurnal nasional maupun asing, karya tulis hukum atau pandangan ahli hukum yang termuat dalam media masa maupun berita di internet yang terkait dengan permasalahan yang hendak dibahas dalam penelitian ini Teknik Analisis Teknik analisis dilakukan setelah bahan hukum terkumpul kemudian dianalisis secara kualitatif menggunakan teknik penelitian yaitu menguraikan apa adanya terhadap suatu kondisi atau posisi dari proposisi hukum atau non hukum. Bahan

17 hukum primer dan sekunder yang sudah terkumpul kemudian diberikan penilaian, kemudian diinterpretasi dan dilanjutkan dengan teknik komparasi atau membandingkan bahan-bahan hukum tersebut. Terhadap penilaian, penafsiran, serta perbandingan tersebut, selanjutnya diajukan argumentasi. Dari hal tersebut nantinya akan ditarik kesimpulan secara sistematis agar tidak menimbulkan kontradiktif antara bahan hukum yang satu dengan bahan hukum yang lain.

BAB I PENDAHULUAN. Good Corporate Governance (GCG) adalah salah satu pilar dari sistem

BAB I PENDAHULUAN. Good Corporate Governance (GCG) adalah salah satu pilar dari sistem BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Good Corporate Governance (GCG) adalah salah satu pilar dari sistem ekonomi pasar. GCG berkaitan erat dengan kepercayaan baik terhadap perusahaan yang melaksanakannya
