PEMANTAUAN PAPARAN RADIASI LINGKUNGAN DI PUSAT PENGEMBANGAN GEOLOGI NUKLIR TAHUN 2011

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMANTAUAN PAPARAN RADIASI LINGKUNGAN DI PUSAT PENGEMBANGAN GEOLOGI NUKLIR TAHUN 2011"

Transkripsi

1 PEMANTAUAN PAPARAN RADIASI LINGKUNGAN DI PUSAT PENGEMBANGAN GEOLOGI NUKLIR TAHUN 2011 ABSTRAK Amir Djuhara, Ngatino, M. Yasin Pusat Pengembangan Geologi Nuklir BATAN Jl. Lebak Bulus Raya No.9, Ps. Jumat, Jakarta 12440, Kotak Pos 1375 Telp. (021) , Fax. (021) Kawasan PPTN Ps. Jumat, Jakarta Selatan PEMANTAUAN PAPARAN RADIASI LIGKUNGAN DI PUSAT PENGEMBANGAN GEOLOGI NUKLIR TAHUN Aplikasi teknik nuklir dalam berbagai bidang kegiatan dapat memberikan manfaat yang sangat besar bagi manusia dan lingkungan hidup. Akan tetapi, teknik ini dapat pula berpotensi menimbulkan bahaya radiasi terhadap manusia, dan lingkungan hidup. Faktor keselamatan manusia menjadi prioritas utama, dalam pemanfaatannya. Pada setiap pekerja diusahakan menerima dosis radiasi pengion sekecil mungkin, sesuai dengan nilai batas dosis yang telah ditetapkan; maka dalam pemanfaatan teknik nuklir yang berpotensi menimbulkan bahaya radiasi. Untuk itu perlu dilakukan pengendalian keselamatan radiasi dengan baik, diantaranya adalah pemantauan paparan radiasi lingkungan di PPGN. Tujuan kegiatan adalah untuk melindungi agar setiap pekerja radiasi di PPGN aman dari bahaya radiasi. Pemantauan dilakukan dengan pengukuran langsung terhadap lingkungan dengan menggunakan alat survei meter SPP2NF. Adapun hasil pengukuran paparan radiasi lingkungan di PPGN berkisar antara ( 0.1 5,25 ) msv/tahun. Dari data yang diperoleh bahwa paparan radiasi eksterna kondisinya cukup aman, karena masih berada di bawah Nilai Batas Dosis tertinggi yang diizinkan (NBD radiasi eksterna untuk paparan seluruh tubuh 20 msv/tahun). Walaupun demikian, keselamatan lingkungan dan manusia terhadap zat radioaktif tetap harus dilakukan sesuai dengan prinsip-prinsip proteksi radiasi yang benar. Kata Kunci : paparan, radiasi, lingkungan, pemantauan. ABSTRACT MONITORING ENVIRONMENTAL RADIATION EXPOSURE IN DEVELOPMENT CENTER NUCLEAR GEOLOGI Application of nuclear techniques in various fields of activity can provide enormous benefits to humans and the environment. However, this technique can also potentially pose radiation hazards to humans and the environment. Human factors safety is a top priority, in their utilization. At each worker received a dose of ionizing radiation cultivated as small as possible, in accordance with the values specified dose limit; then the use of nuclear techniques potentially dangerous radiation. It is necessary for good control ISBN

2 of radiation safety, including the monitoring of environmental radiation exposure in PPGN. The purpose of activities is to protect against any radiation workers in PPGN safe from radiation hazards. Monitoring is done by direct measurement on the environment by using a survey meter SPP2NF. The results of measurements of environmental radiation exposure in PPGN ranges ( 0,1-5,25 ) msv/year. From the data obtained that exposure to external radiation condition is quite safe, because it is still under Boundary Value The highest dose allowed ( NBD external radiation to the whole body exposure of 20 msv/year ). However, the environmental and human safety of the radioactive substance remains to be done in accordance with the principles of radiation protection are correct. Keywords : exposure, radiation, environmental, monitoring. PENDAHULUAN Aplikasi teknik nuklir dalam berbagai bidang kegiatan dapat memberikan manfaat yang sangat besar bagi manusia dan lingkungan hidup. Akan tetapi, teknik ini dapat pula berpotensi menimbulkan bahaya radiasi terhadap manusia, dan lingkungan. Faktor keselamatan manusia menjadi prioritas utama, dalam pemanfaatannya. Pada setiap pekerja radiasi diusahakan menerima dosis radiasi pengion sekecil mungkin, sesuai dengan nilai batas dosis yang ditetapkan. Dalam Peraturan Pemerintah tentang keselamatan dan kesehatan terhadap radiasi pengion yang merupakan Peraturan Pemerintah dari Pasal 16 Undang- Undang No.10 tahun 1997 tentang Ketenaganukliran yang dimaksudkan untuk meningkatkan keselamatan dalam pelaksanaan pemanfaatan radiasi pengion sesuai dengan perkembangan teknologi. Mengingat potensi bahaya radiasi sangat besar dalam pemanfaatan tenaga nuklir, maka pemantauan paparan dosis radiasi lingkungan di PPGN perlu dilakukan baik secara rutin, berkala maupun sewaktu-waktu untuk mencegah timbulnya bahaya radiasi terhadap pekerja radiasi. Sehingga resiko bahaya radiasi dapat terkendali dengan baik. Pemantauan paparan dosis radiasi daerah kerja dan lingkungan adalah tindakan yang dilakukan untuk mengetahui tingkat radiasi lingkungan secara aktif dan intensif, sehingga lingkungan tersebut 406 ISBN

3 tetap terjamin keamanan dan keselamatannya. Sedangkan pemantauan paparan dosis radiasi lingkungan secara berkala, adalah pemantauan daerah kerja menurut periode tertentu. Kemudian pemantauan paparan dosis radiasi lingkungan secara sewaktu-waktu adalah pemantauan apabila terjadi kecelakaan radiasi atau keadaan darurat lainnya. Kegiatan Pusat Pengembangan Geologi Nuklir yang berkaitan dengan penelitian bahan galian nuklir terutama dalam melakukan penelitian penambangan, penyimpanan zat radioaktif dan / atau sumber radiasi, dan pengolahan bahan galian nuklir sangat memungkinkan terkena paparan radiasi baik eksterna maupun interna. Potensi terjadinya paparan radiasi lingkungan berasal dari penanganan contoh hasil eksplorasi yang kurang baik, sinar cosmis, operasi Irradiator dan adanya pelatihan penanganan sumber radiasi di Pusdiklat. Agar tingkat penyinaran radiasi pada lingkungan tidak melampaui nilai batas tertinggi yang diizinkan. Ruang lingkup pelaksanaan pemantauan dilakukan dengan pengukuran paparan radiasi eksterna pada daerah kerja radiasi lingkungan di halaman kantor PPGN. TATA KERJA ALAT Alat yang digunakan untuk Pemantauan Lingkungan adalah : 1. Surveimeter SPP 2 NF Merk Surveimeter : Saphymo Steel. Model Surveimeter : SPP2NF. No. Seri Surveimeter : 20 / Negara Pembuat : Perancis. Jenis detektor : Na I Tl. 2. Inspector-1000 Merk Surveimeter : Canberra. Model Surveimeter : Ludlum Inspector No. Seri Surveimeter : ipron-1 Sn Negara Pembuat : USA. Jenis detektor : GM. Tata Kerja 1. Persiapan alat surveimeter yang telah dikalibrasi. 2. Menentukan titik-titik pengukuran tertentu setiap interval jarak 10 meter ( Gambar : 1. ) ISBN

4 3. Dilakukan metode pengukuran langsung dengan menggunakan surveimeter SPP2NF dan masa kalibasi masih berlaku. 4. Pengolahan data dikonversikan dengan faktor kalibrasi. 5. Pembuatan laporan pemantauan. HASIL DAN PEMBAHASAN HASIL Hasil pemantauan paparan radiasi eksterna di lingkungan PPGN dapat di tunjukkan pada tabel sebagai berikut: TABEL HASIL PENGUKURAN PAPARAN RADIASI DI LINGKUNGAN PPGN NO. KODE LOKASI PAPARAN PENGUKURAN c/s msv/tahun KETERANGAN 01 I ,1 0,15 8 titik pengukuran 02 II ,1 0,15 5 titik pengukuran 03 III ,1 0,15 5 titik pengukuran 04 IV ,125 0,15 7 titik pengukuran 05 V ,1 2 5 titik pengukuran 06 VI ,1 0,15 8 titik pengukuran 07 VII ,1 0, titik pengukuran 08 VIII ,1 0,15 11 titik pengukuran 09 IX ,1 0,125 9 titik pengukuran 10 X ,1 0, titik pengukuran 11 XI ,1 0, titik pengukuran 12 XII ,1 0, titik pengukuran 13 XIII ,125 5 titik pengukuran 14 XIV ,1 0,125 6 titik pengukuran 15 XV ,1 0,125 6 titik pengukuran 16 XVI ,125 0,15 5 titik pengukuran 17 XVII ,1 3,5 8 titik pengukuran sekitar kolam limbah bahan galian nuklir 18 XVIII ,1 5,25 7 titik pengukuran sekitar kolam limbah bahan galian nuklir 19 XIX ,1 0,175 3 titik pengukuran 20 XX ,1 0,125 3 titik pengukuran 21 XXI ,1 0,125 5 titik pengukuran 22 XXII ,1 0,125 9 titik pengukuran 23 XXIII 3,4, ,15 0,35 3 titik pengukuran 24 XXIV 3, 4, ,125 0,25 3 titik pengukuran 25 XXV 3 6, ,1 0,3 6 titik pengukuran 26 XXVI ,1 0,15 6 titik pengukuran 27 XXVII ,1 4 titik pengukuran Catatan : - Digunakan Surveimeter SPP2NF, mb. Kalibrasi sd. 02 November Faktor Kalibrasi/Koreksi = 0,00025 mr/jam. c/s 408 ISBN

5 PEMBAHASAN Seperti telah ditunjukkan pada tabel 1, hasil pengukuran paparan radiasi eksterna di lingkungan PPGN pada jalur titik lokasi pengukuran XVII berkisar antara ( 0,1 3,5 ) msv/tahun, berada di sekitar kolam limbah PPGN-BATAN dan banker sumber radiasi di sudut barat Gedung Pusdiklat-BATAN. Namun hasil pengukuran pada jalur titik lokasi ini kisarannya akan lebih tinggi, apabila dilakukan bersamaan ada kegiatan pelatihan sumber radiasi di Pusdiklat, karena ada lepasan sumber radiasi. Sedangkan pada jalur lokasi pengukuran XVIII berkisar antara (0,1 5,25 ) msv/tahun, menunjukkan nilai tinggi, berada di sekitar kolam limbah, karena kolam limbah tempat penampungan limbah pengolahan uranium. Hasil pengukuran paparan radiasi eksterna lingkungan di PPGN kondisinya aman berada di bawah Nilai Batas Dosis ( NBD ) untuk penyinaran seluruh tubuh sebesar 20 msv/tahun. KESIMPULAN Hasil pemantauan paparan radiasi eksterna lingkungan di PPGN berkisar antara ( 0,1 5,25 ) msv/tahun masih dibawah Nilai Batas Dosis (NBD) tertinggi yang diizinkan yaitu sebesar 20 msv/tahun, sehingga dapat disimpulkan bahwa lingkungan kerja PPGN masih aman dari bahaya radiasi. SARAN Saluran-saluran air pembuangan dari laboratorium G & PBGN dan Geokimia di PPGN perlu pengawasan intensif untuk mengurangi kontaminasi ke lingkungan. DAFTAR PUSTAKA : 1. SUWARNO WIRYOSIMIN, Mengenal Azas Proteksi Radiasi, ITB Bandung, SURAT KEPUTUSAN KEPALA BAPETEN No.12/Ka. Bapeten/V-99 tentang Ketentuan Keselamatan Kerja Penambangan dan Pengolahan Bahan Galian Radioaktif, Jakarta, ISBN

6 3. SURAT KEPUTUSAN KEPALA BAPETEN No.01/Ka. Bapeten/V-99 tentang Ketentuan Keselamatan Kerja Terhadap Radiasi, Jakarta, SCIENTIFIC ANNE IAEA SAFETY SERIES, PUSDIKLAT-BATAN, Dasar- Dasar Fisika Radiasi, Kursus PPR Pusdiklat Batan, Jakarta, SPP2NF, NS: 20/2377, Na I Tl, Saphymo Steel, Perancis. 410 ISBN

7 ISBN

PEMANTAUAN RADIOAKTIVITAS DEBU DI UDARA DAERAH KERJA PPGN TAHUN 2011

PEMANTAUAN RADIOAKTIVITAS DEBU DI UDARA DAERAH KERJA PPGN TAHUN 2011 PEMANTAUAN RADIOAKTIVITAS DEBU DI UDARA DAERAH KERJA PPGN TAHUN 2011 Bambang Purwanto, Ngatino, Amir Djuhara Pusat Pengembangan Geologi Nuklir Jl. Lebak Bulus Raya No. 9 Kawasan PPTN Pasar Jumat Jakarta
