SISTEM KOMPUTER.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM KOMPUTER."

Transkripsi

1 SISTEM KOMPUTER Salahuddin, SST salahuddin_ali@ymail.com salahuddin.ali00@gmail.comali00@gmail Web Site :

2 ELEMEN FUNGSIONAL UTAMA SISTEM KOMPUTER. INTERFACE EXTERNAL UNIT MASUKAN KELUARAN UNIT MEMORY INSTRUKSI UNIT ARITMATIKA & KONTROL UNIT MEMORY DATA

3 STRUKTUR KOMPUTER Central Processing Unit (CPU), berfungsi sebagai pengontrol operasi komputer dan pusat pengolahan a fungsi -fungsi komputer. Kesepakatan, CPU cukup disebut sebagai processor (prosesor) saja. Memori Utama, berfungsi sebagai penyimpan data. I/0, berfungsi memindahkan data ke lingkungan luar atau perangkat lainnya. System Interconnection, merupakan sistem yang menghubungkan CPU, memori utama dan I/0.

4 FUNGSI SISTEM KOMPUTER Pemindahan Data Penyimpanan P i Data Pengolahan Data Kontrol

5 FUNGSI UTAMA ARITMATIKA DAN KONTROL PROSES (CPU) Mengambil atau menjemput instruksi i dari memori dan menerjemahkannya (decode) kemudian mengeksekusi perintah yang sudah diterjemahkan tersebut. Mentransfer informasi ke dan dari memori data atau unit masukan-keluaran (I/O) yang dibutuhkan pada eksekusi suatu instruksi. Menanggapi sinyal control dari luar, yang dikenal sebagai interrupt yang mungkin dapat menginterupsi operasi yang normal dan mungkin dapat menyebabkan urutanurutan program atau instruksi yang baru yang harus dilakukan k oleh computer.

6 CENTRAL PROCESSING UNIT (CPU) Bagian Aritmatika : ALU (Arithmetic Logic Unit) Akumulator Bagian Kontrol : Register Instruksi Decoder

7 ARITHMETIC LOGIC UNIT (ALU) Penjumlahan (Add), Penambahan Satu (Increment) Pengurangan (Subtract), Pengurangan Satu (Decrement) Logika OR, EX-OR, AND, dan NOT (Complement) e Perbandingan (Compare) Pergeseran ke kiri atau ke kanan atu bit (Shift) Berputar ke kiri i atau ke kanan (Rotate). t

8 T1 REGISTER Register dapat digunakan sebagai tempat penyimpanan hasil operasi mikroprosessor

9 Slide 8 T1 G1 25 maret 2009 TI, 3/25/2008

10 REGISTER PADA MIKROPROSESSOR 8085 Register General Purpose Register (Register Serba Guna). dari 6 buah register 8-bit yang disebut dengan regisr B, C, D, E, H, dan L. pengoperasian 16-bit, register ini i dapat digunakan berpasangan menjadi pasangan register BC, DE, HL Special Purpose register (Register Khusus). register ini terdiri dari 4 bagian yaitu : Akumulator (A), Register bendera (F), Program Counter (PC), Stack Pointer(SP).

11 SEPECIAL PURPOSE REGISTER Akumulator (Accumulator/Acc). Akumulator berfungsi sebagai tempat penyimpanan hasil setiap operasi aritmatika maupun operasi logika dan juga sebagai tempat masukan ALU. Data Bus internal yang dihubungkan ke Acc ini dua arah (bidirectional) yang berarti akumulator dapat mengirim dan menerima data. Di dalam penggunaan akumulator ini berpasangan dengan register Bendera (Flag). Register Bendera (Flag Register, F) Register Bendera berfungsi sebagai indicator atau menyatakan kedaan dari hasil operasi ALU. Register ini terdiri dari 8-bit tetapi hanya 5-bit yang dipakai yaitu: Zero (Z), Sign (S), Parity (P), Carry (Cy) dan Auxilary Carry (AC). Susunan bit dari register Bendera

12 REGISTER BENDERA Isi register bendera akan berubah sesuai dengan hasil operasi aritmatika-logika. tik Sign Bit (S) : S = 0 ; bila hasilnya positif S = 1 ; bila hasilnya negative Zero Bit (Z) : Z = 1 ; bila hasilnya sama denga 0 Z = 0 ; bila hasilnya tidak sama dengan 0 Auxilary Carry Bit (AC) : AC = 1 ; Jika terjadi carry dari 4 bit rendah (low nible) ke 4 bit tinggi (high nible) dan Jika ada borrow dari high nible ke low nible. AC = 0 ; Jika sebaliknya. Parity Bit (P) : P = 1 ; bila hasil operasi berparity genap. P = 0 ; bila hasil operasi berparity ganjil. Carry Bit (Cy) : Cy = 1 ; bila hasil penjumlahan melebihi 8-bit, dan bila hasil pengurangan ada borrow. Cy = 0 ; bila tidak terjadi borrow atau carry.

13 REGISTER PROGRAM COUNTER (PC) Pengeksekusian k suatu program adalah pelaksanaan instruksi, dimana instruksi ini telah terlebih dahulu disimpan di dalam memori. Jadi untuk melaksanakan instruksi tersebut dibutuhkan suatu alamat yang menunjukkan lokasi penyimpanan instruksi tersebut di dalam memori. Alamat lokasi memori yang akan dituju ini diambil dari Program counter. Program counter ini merupakan register 16-bit, dengan demikian jangkauan alamatnya adalah 2 16 = 64 kbyte.

14 REGISTER STACK POINTER (SP) Stack merupakan bagian dari memori yang dialokasikan untuk penyimpanan data dan alamat. Misalnya saat instruksi PUSH dan CALL. Alamat awal dari stack ini ditandai oleh Stack Pointer. Stack dapat diakses dengan menggunakan program. Penumpukan data pada stack ini mempunyai sifat LIFO (Last In First Out). Pemindahan data dari register CPU ke Stack dapat dilaksanakan dengan instruksi PUSH dan yang sebaliknya adalah POP. Stack Pointer (SP) merupakan register 16-bit dengan demikian jangkauan alamat adalah sebesar 216 = 64 kbyte.

15 JENIS MEMORY Volatile (yang akan hilang begitu aliran listrik pada computer dimatikan) Contoh : RAM, flipflop Nonvolatile (tidak akan hilang meskipun aliran listrik mati) Contoh : ROM, PROM, EPROM, magnetic-tape tape dsb.

16 MEDIA PENYIMPAN MEMORI ROM (Read-Only Memory) PROM (Programmable ROM) EPROM (Erasable Programmable ROM) EEPROM (Elictrically Erasable Programmable ROM) EAROM (Elictrically Alterable ROM) RAM (Random-Access Memory) FPLA (Field Programmable Logic Array) CCD memory y( (Charge-Coupled Device)

17 TUGAS 1. Sebutkan Alasan Utama kenapa Software tidak dituliskan dalam Bahasa Mesin Hexadesimal. 2. Sebutkan definisi dari Mikroprosessor. 3. Gambarkan Diagram Blok Elemen-elemen Fungsional Utama dari Komputer dan Jelaskan Fungsi setiap Blok. 4. Sebutkan Fungsi utama dari CPU. 5. Register pada Mikroprosessor 8085 dibagi dalam dua kelompok, sebutkan dan jelaskan. 6. Jenis memori yang tidak akan hilang data di dalam memori jika tegangan listriknya diputuskan disebut dengan apa dan sebutkan contoh-contohnya contohnya.

INSTRUKSI DASAR Salahuddin, SST.

INSTRUKSI DASAR Salahuddin, SST. INSTRUKSI DASAR 8085 Salahuddin, SST Email : salahuddin_ali@ymail.com salahuddin.ali00@gmail.comali00@gmail Web Site : www.salahuddinali.com Format perintah yang digunakan pada CPU 8085 Instruksi CPU 8085
