POLA KERJASAMA ANTAR PERAJIN GENTENG DALAM PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI RUMAH TANGGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "POLA KERJASAMA ANTAR PERAJIN GENTENG DALAM PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI RUMAH TANGGA"

Transkripsi

1 POLA KERJASAMA ANTAR PERAJIN GENTENG DALAM PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI RUMAH TANGGA (Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) MODEL OF CO-OPERATION AMONG ROOF-TILE CRAFTSMAN IN DEVELOPMENT EFFORTS DOMESTIC INDUSTRY (Desrciptie study on craftsman domestic tiles in krajan orchard Sabrang village subdistric Ambulu regency Jember) SKRIPSI oleh UBAIDILLAH NIM JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS JEMBER 2013 i

2 POLA KERJASAMA ANTAR PERAJIN GENTENG DALAM PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI RUMAH TANGGA (Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) MODEL OF CO-OPERATION AMONG ROOF-TILE CRAFTSMAN IN DEVELOPMENT EFFORTS DOMESTIC (Desrciptie study on craftsman domestic tiles in krajan orchard Sabrang village subdistric Ambulu regency Jember) SKRIPSI diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Ilmu Kesejahteraan Sosial (S1) dan mencapai gelar Sarjana Sosial oleh UBAIDILLAH NIM JURUSAN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS JEMBER 2013 i

3 PERSEMBAHAN Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya kepada penulis, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dan dipersembahkan kepada: Ayahanda Bpk. Syamsul Hadi, Ibunda Umkhiyah dan Ibunda Muzayana tercinta terimakasih atas semua do anya, kasih sayangnya, perhatian, semangatnya meskipun dari jauh tetap selalu membimbingku dalam menuju kesuksesan. Budheku tercinta, makasih atas perhatian dan semangatnya. Seluruh keluarga besar-ku di Desa Tebluru, terima kasih atas semua perhatian, dukungan dan motivasinya buat aku selama ini. Terima kasih buat Adinda Erna Isnawati yang telah menemaniku menyelesaikan tugas skripsi ini. Teman-temanku, Arif, Idrus, Ucups, Sadiwan, Able, Mbah Darmo, Kiki, Fitri, Sigit, Nanda, Enjek, Weng, Putu, Zamronk, Dani serta semua Crew Genius Multimedia dan semua teman seangkatan KS 07, makasih buat semangatnya Guru-guruku sejak tingkat TK sampai PT terhormat, yang telah membimbing dan memberikan ilmunya dengan penuh kesabaran, terima kasih. Almamaterku tercinta Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. ii

4 MOTTO و م االل ذ ة إ لا ب ع د الت ع ب Tidak ada kenikmatan kecuali setelah kepayahan. الص ب ر ی ع ی ن ع لى ك ل ع م ل Kesabaran itu menolong setiap pekerjaan. الات ح اد أ س اس الن ج اح Persatuan itu pangkal keberhasilan. (Basyar) *) *) Basyar Mahfudzot Kelas 1KMI. Pondok Pesantren Al-Islah Sendangagung Paciran Lamongan iii

5 PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Ubaidillah NIM : menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya tulis ilmiah yang berjudul Pola Kerjasama Antar Perajin Genteng Dalam Pengembangan Usaha Industri Rumah Tangga (Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) ini adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika dalam pengutipan disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata dikemudian hari pernyataan ini tidak benar Jember, 11 Februari 2013 Yang Menyatakan Ubaidillah NIM iv

6 SKRIPSI POLA KERJASAMA ANTAR PERAJIN GENTENG DALAM PENGEMBANGAN USAHA INDUSTRI RUMAH TANGGA (Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) MODEL OF CO-OPERATION AMONG ROOF-TILE CRAFTSMAN IN DEVELOPMENT EFFORTS DOMESTIC INDUSTRY (Desrciptie study on craftsman domestic tiles in krajan orchard Sabrang village subdistric Ambulu regency Jember) oleh UBAIDILLAH NIM Pembimbing Kris Hendrijanto, S.Sos, M.Si NIP v

7 PENGESAHAN Skripsi berjudul Pola Kerjasama Antar Perajin Genteng Dalam Pengembangan Usaha Industri Rumah Tangga (Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) telah diuji dan disahkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember pada : Hari : Senin Tanggal : 11 Februari 2013 Pukul : WIB Tempat : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember Tim Penguji Ketua, Sekretaris, Drs. Partono, M.Si NIP Anggota I, Kris Hendrijanto, S.Sos, M.Si NIP Anggota II, Dr. Nur Dyah Gianawati, MA NIP Drs. Djoko Wahyudi, M.Si NIP Mengesahkan, Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember Prof. Dr. Hary Yuswadi, MA NIP vi

8 RINGKASAN Pola Kerjasama Antar Perajin Genteng dalam Pengembangan Usaha Industri Rumah Tangga ( Studi Deskriptif Pada Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember) : Ubaidillah, ; 2013; 81 halaman; Jurusan ilmu Kesejahteraan Social FISIP Universitas Jember. Pada penelitian ini penulis ingin mengetahui dan mendeskripsikan apa saja pola kerjasama diantara perajin genteng atau pemilik industri rumah tangga kerajinan genteng di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember dalam pengembangan usaha industri rumah tangga guna meningkatkan kesejahteraan. Mengingat industri ini terbilang cukup banyak yakni berjumlah 40 industri dan bertempat dilokasi yang sama di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu. Selain itu, hasil produksinya juga berjenis sama yakni genteng mantili. Akan tetapi dari kesamaan tersebut industri genteng yang ada di Dusun Krajan masih dapat bertahan dan bahkan semakin berkembang. Kerjasama diantara para perajin genteng ini dapat terjalin karena adanya kekuatan modal sosial yang selama ini terjaga dengan baik sehingga menimbulkan solidaritas yang kuat diantara para perajin genteng. Selain itu, pola kerjasama antar perajin genteng di Dusun Krajan juga merupakan salah satu upaya pengembangan masyarakat guna meningkatkan kesejahteraan yang berasal dari inisiatif dan partisipasi aktif perajin itu sendiri guna meningkatkan kesejahteraannya. Metode dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif, penentuan informan dilakukan secara purposive sebanyak 9 informan yang terdiri dari 6 informan pokok dan 3 informan tambahan. Pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi, setelah data dari informan terkumpul kemudian dianalisis menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian tentang pola kerjasama antar perajin genteng dalam pengembangan usaha industri rumah tangga guna meningkatkan kesejahteran di Dusun Krajan Desa Sabrang vii

9 Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember antara lain ialah: kerjasama pembelian bahan baku, pemenuhan ketenagakerjaan, pemenuhan peralatan produksi, penggilingan tanah, pengambilan jemuran genteng, dan saling memenuhi kekurangan permintaan genteng terhadap konsumen. Penjabaran lebih lanjut mengenai karya tulis ilmiah ini akan tersajikan dalam keseluruhan tulisan ini viii

10 KATA PENGANTAR Puji syukur Alhamdulillah, kami panjatkan kehadirat Allah SWT, yang senantiasa memberikan rahmat, taufiq, serta hidayah-nya, sehingga kami dapat menyelesaikan skripsi ini untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana strata satu Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. Skripsi ini memilih judul: Pola Kerjasama Antar Perajin Genteng dalam Pengembangan Usaha Industri Rumah Tangga ( Studi Deskriptif Pada Perajin Genteng Rumah Tangga di Dusun Krajan Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember), dimana Karya Ilmiah ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Strata Satu di Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Jember. Kami menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, walaupun usaha untuk menyempurnakan sudah kami lakukan secara maksimal. Oleh sebab itu, kami sangat mengharapkan adanya kritik dan saran yang konstruktif dari semua pihak. Tanpa mengurangi rasa hormat, rasa terima kasih kami sampaikan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Hary Yuswadi, MA, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 2. Bapak Drs.Partono, M.Si, selaku Ketua Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 3. Bapak Kris Hendrijanto, S.Sos, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahan selama penyusunan hingga terselesaikannya penyusunan Karya Ilmiah ini. 4. Bapak Drs. Syech Hariyono, M.Si selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah banyak memberikan pengarahan selama masa perkuliahan. 5. Bapak dan Ibu Dosen Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial yang telah mendidik penulis selama perkuliahan. ix

11 6. Seluruh Staf Akademik dan Kemahasiswaan, terima kasih atas bantuan dan kerja samanya. 7. Semua informan penelitian, aparatur pemerintah Desa Sabrang dan petugas DESPERINDAG Kabupaten Jember yang telah memberikan ijin dan membantu penulis selama melakukan penelitian. 8. Teman-teman seperjuangan dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih untuk kalian semua. 9. Terima kasih kepada seluruh teman-teman KS 07. Perjalanan kita selama ini menambah daftar pengalaman hidupku yang mudah-mudahan akan membuat aku bertambah bijaksana terhadap hidup ini, terima kasih untuk semuanya. Semoga Allah SWT membalas kebaikan dan keikhlasan kalian dengan balasan yang lebih besar, Amien. Penulis menyadari bahwa diri penulis ini hanyalah seorang hamba Allah yang jauh dari kesempurnaan. maka penulis menyadari akan kekurangan dan keterbatasan dari Karya Ilmiah ini. Meskipun demikian, penulis berharap semoga Karya Ilmiah ini dapat memberikan manfaat sebesar-besarnya kepada seluruh pembaca. Jember, 11 Februari 2013 Penulis x

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSEMBAHAN... ii HALAMAN MOTTO... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN PEMBIMBING... v HALAMAN PENGESAHAN... vi RINGKASAN... vii PRAKATA... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR GLOSARIUM... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB 1. PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Fokus Kajian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian... 8 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA Landasan Teori Interaksi Sosial Pola Kerjasama Perajin Genteng Industri Rumah Tangga Faktor Pendukung Perkembangan Industri xi

13 2.1.5 Konsep Ilmu Kesejahteraan Sosial Tinjauan Terhadap Penelitian Terdahulu Kerangka Pemikiran BAB 3. METODE PENELITIAN Pendekatan Penelitian Jenis Penelitian Penentuan Lokasi Penelitian Teknik Penentuan Informan Informan Pokok Informan Tambahan Teknik Pengumpulan Data Observasi Wawancara Dokumentasi Analisa Data Keabsahan Data BAB 4. PEMBAHASAN Deskripsi Tempat Penelitian Gambaran Umum Lokasi Penelitian Gambaran Sosial Budaya Gambaran Umum Perajin Genteng Deskripsi Informan Analisis Data Kerjasama Antar Sesama Perajin Genteng Di Dusun Krajan Kerjasama dalam aspek permodalan Kerjasama dalam aspek produksi Kerjasama dalam aspek Pemasaran xii

14 BAB 5. PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

15 DAFTAR TABEL Halaman 3.1 Jumlah Informan Pokok Jumlah Informan Tambahan Jumlah Industri Rumah Tangga di Dusun Krajan Perajin Genteng Berdasarkan Lama Usaha 8 Tahun Perajin Genteng yang Menghasilkan Genteng keping/bln Umur Perajin Genteng Tahun xiv

16 DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Kerangka Pemikiran xv

17 DAFTAR GLOSARIUM Kata Arti Kata Apan Saat, ketika. Bilateral Garis keturunan dari ayah. Dores Alat penggilingan tanah. Gawe Hajat. Jobong Tempat membakar genteng. Kejawen Aliran suku Jawa. Klenteng Minyak hewan yang dicampur dengan solar. Los Tempat memproduksi genteng dalam skala kecil. Mantili Jenis genteng. Ndores Aktifitas penggilingan tanah. Ngopi Aktifitas minum kopi diwarung. Ngoven Membakar genteng. Pamrih Imbalan, jasa, maksud tersembunyi Patungan Membeli bersama-sama Pres Alat mencetak Primbon Kalender perjodohan suku Jawa. Ruwatan Upacara meminta keselamatan. Silaturahmi Persaudaraan. Tanggapan Pertunjukkan. Weton Hari kelahiran. Sendatan Alat pembentuk bahan genteng menjadi persegi. xvi

18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Lampiran 5. Lampiran 6. Lampiran 7. Lampiran 8. Pedoman Wawancara Transkip Wawancara Surat Ijin Penelitian dari FISIP Universitas Jember Surat Ijin Penelitian dari Lembaga Penelitian Universitas Jember Surat Ijin Penelitian dari BAKESBANGPOL dan LINMAS Kabupaten Jember Surat Ijin Penelitian dari Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember Surat Keterangan Penelitian dari Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember Dokumentasi Penelitian xvii

PERAN KOPERASI DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PERAJIN BATU BATA

PERAN KOPERASI DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PERAJIN BATU BATA PERAN KOPERASI DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PERAJIN BATU BATA (Studi Kasus Pada Koperasi Simpan Pinjam Mandiri Jaya (KSP Mandiri Jaya) Di Desa Kandangan Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro) COOPERATE
