Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download ""

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 1.1 Paradigma Penelitian Paradigma penelitian merupakan kerangka berfikir yang menjelaskan bagaimana carapandang peneliti terhadap fakta kehidupan sosial dan perlakuan peneliti terhadap ilmu atau teori, yang dikontruksi sebagai suatu pandangan yang mendasar dari suatu disiplin ilmu tentang apa yang menjadi pokok persoalan yang semestinya dipelajari. Paradigma yang digunakan dalam penelitian ini adalah pospositivis.paradigma postpositivis berbicara bukan hanya yang terlihat, terasa, dan teraba saja tetapi mencoba memahami makna dibalik yang ada.realitas sosial menurut paradigm ini adalah suatu gejala yang utuh yang terikat dengan konteks, bersifat komplek, dinamis dan penuh makna. Oleh karena itu, mengetahui keberadaannya tidak dalam bentuk ukuran akan tetapi dalam bentuk ekplorasi untuk dapat mendeskripsikannya secara utuh. 1 Jadi, paradigma postpositivis adalah menemukan bagaimana peristiwa atau realitas tersebut dideskripsikan secara utuh begitu juga dengan penelitian ini untuk mendeskripsikan secara utuh mengenai Strategi Promosi Panorama JTBTours Melalui Media Online Untuk Meningkatkan Minat Beli. 1.2 Metode Penelitian Dalam penulisan proposal ini, penulis menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif.sesuai dengan yang dikemukakan oleh Cresswell mendefinisikan deskriptif kualitatif sebagai salah satu pendekatan atau penelusuran untuk mengekplorasi dan memahami suatu gejala sentral.untuk mengerti gejala-gejala tersebut peneliti melakukan wawancara kepada peserta penelitian atau partisipan dengan mengajukan pertanyaan yang umum dan agak luas. 1 Djam an Satori dan Aan Komariah. Metodologi Penelitian Kualitatif. Alfabeta: Bandung, 2009, Hal 12 40

2 Informasi yang didapatkan oleh partisipan kemudian dikumpulkan, informasi tersebut biasanya teks atau kata. Hasil analisis tersebut berupa penggambaran atau deskriptif atau dapat juga dalam bentuk tema-tema. 2 Sedangkan menurut Sugiyono, metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat post positifisme, digunakan untuk meneliti pada kondisi objek alamiah, dimana peneliti adalah sebagai instrument kunci. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan triangulasi, analisa data bersifat indukti/ kualitatif, dan hasil penelitian kualitatif lebih menekankan pada makna daripada generalisasi. 3 Bondan and Tylor mengemukakan bahwa metode kualitatif merupakan prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis maupun lisan dari orang-orang dan perilaku yang diamati. 4 Secara umum metode penelitian yang di definisikan sebagai suatu kegiatan ilmiah yang terencana, terstruktur, sistematis, dan memiliki tujuan tertentu baik praktis maupun teoritis.pada penelitian ini peneliti menggunakan metode studi kasus. Menurut John W. Creswell studi kasus merupakan strategi penelitian dimana di dalamnya peneliti menyelidiki secara cermat suatu program, peristiwa, proses, atau sekelompok individu.kasus-kasus dibatasi oleh waktu dan aktivitas, dan peneliti mengumpulkan informasi secara lengkap dengan menggunakan berbagai prosedur pengumpulan data berdasarkan waktu yang telah ditentukan. 5 Studi kasus adalah sebuh metode penelitian dimana pertanyaan how (bagaimana) dan why (mengapa) diajukan dalam sebuah penelitian, saat peneliti memiliki sedikit kontrol atas sebuah kejadian dan berfokus pada fenomena kontemporer yang memiliki konteks dengan kehidupan nyata dari individu, kelompok, komunitas, maupun organisasional. Studi kasus terbagi lagi menjadi 2 Conny R Semiawan, Metode Penelitian Jenis Karakteristik dan Keunggulannya (Jakarta: PT Grasindo, 2010) Hal.17 3 Sugiyono, Metode Penelitian Kualitatif dan R&D(Bandung: ALFABETA, 2007) Hal.9 4 Iskandar, Metode Penelitian Kualitatif (Jakarta: Gaung Persada, 2009) Hal.11 5 John W. Creswell, Research Design Pendekatan Kualitatif, Hal 19 41

3 metode-metode yang lebih spesifik, seperti: Descriptive, yaitu merupakan metode penelitian studi kasus yang fokus pada penguraian kasus yang sedang di teliti. Exploratory, yaitu penyelidikan secara mendalam misalnya peneliti yang terlibat langsung dengan obyek yang sedang diteliti.explanatory, peneliti memberikan keterangan-keterangan yang rinci dan penjelasan terhadap kasus yang diteliti. John Creswell mendefinisikan penelitian sebagai suatu proses bertahap bersiklus yang dimulai dengan identifikasi masalah atau isu yang akan diteliti. Setelah masalah teridentifikasi kemudian di ikuti dengan me-review bahan bacaan atau kepustakaan.sesudah itu menentukan dan memperjelas tujuan penelitian.dilanjutkan dengan pengumpulan data dan analisa data, kemudian menafsirkan data yang diperoleh.penelitian berpuncak pada pelaporan hasil penelitian. 6 Pada penelitian ini yang ingin di deskriptifkan adalah penggunaan strategi promosi melalui media online dalam komunikasi pemasaran dan kedalam analisa yang diangkat untuk mengetahui bagaimana pemanfaatan media online mendorong konsumen untuk melakukan transaksi pembelian. 3.3 Subyek Penelitian Subyek penelitian adalah subyek yang dituju untuk diteliti oleh peneliti. Dalam penelitian ini yang menjadi subyek penelitian adalah bagian yang terkait pada strategi promosi yang dilakukan panorama tours melalui media online untuk meningkatkan minat beli masyarakat dan yang terlibat dalam obyek penelitian ini, antara lain: Nama Jabatan Alasan Henny Thamrin Assistant Vice President Beliau Marketing & sales seluruh mengetahui strategi pemasaran dan promosi Panorama Tours Henny Kusuma Handiny Supervisor Sales & Promotion Karena beliau yang mengetahui dan 6 Conny R semiawan, Metode Penelitian Kualitatif Jenis Karakteristik dan Keunggulannya (Jakarta: PT Grasindo, 2010) Hal 5 42

4 Sandra Admin Social Media Panorama Tours Bela Amanda Konsumen Panorama JTB Tours Dea rizka Konsumen Panorama JTB Tours menjalankan kegiatan promosi Panorama Tours Admin dari semua media sosial Panorama Tours Untuk melihat seberapa efektif promosi yang dilakukan Panorama Tours untuk menarik minat beli konsumen melalui media online 3.4 Teknik Pengumpulan Data Dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik yang dilakukan dalam melakukan data yaitu, melalui wawancara dengan narasumber dan observasi untuk memperhatikan aktifitas promosi yang dilakukan Panorama JTB Tours melalui media online Facebook, Twitter, Intagram dan LINE Panorama JTB Tours Data Primer a. Wawancara Teknik wawancara merupakan teknik pengumpulan data kualitatif dengan menggunajan instrumen yaitu pedoman wawancara. Esterberg mendefinisikan interview sebagai berikut, a meeting of two persons to exchange information and idea through question and responses, resulting in communication and joint cinstruction of meeting about aparticular topic wawancara adalah merupakan pertemuan dua orang untuk bertukar informasi dan ide melalui Tanya jawab, sehingga dapat dikonstruksikan makna suatu topik tertentu. 7 Keunggulan utama wawancara adalah memungkinkan peneliti mendapatkan jumlah yang data yang banyak, sebaiknya kelemahannya adalah karena wawancara melibatkan aspek emosi, maka kerjasama yang baik antara pewawancara dan yang akan di wawancara sangat diperlukan 7 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (Bandung: ALFABETA, 2007) Hal

5 Untuk menghindari kehilangan informasi, maka peneliti meminta izin kepada informan untuk menggunakan alat perekam, sebelum dilangsungkan wawancara mendalam, peneliti menjelaskan atau memberikan sekilas gambaran latar belakang secara ringkas dan jelas mengenai topic penelitian. Peneliti harus memperhatikan cara-cara yang benar dalam melakukan wawancara, diantaranya sebagai berikut: a) Pewawancara hendaknya menghindari kata yang memiliki arti b) Pewawancara hendaknya menghindari kata yang memiliki arti ganda, taksa, atau pun yang bersifat ambiguitas. c) Pewawancara menghindari pertanyaan panjang yang mengandung banyak pertanyaan khusus. Pertanyaan yang panjang hendaknya dipecah menjadi beberapa pertanyaan baru d) Pewawancara hendaknya mengajukan pertanyaan yang konkrit dengan acuan waktu dan tempat yang jelas e) Pewawancara seyogyanya mengajukan pertanyaan dalam rangka pengalam konkrit si responden f) Pewawancara sebaiknya menyebutkan semua alternative yang ada atau sama sekali tidak menyebutkan alternative Dalam wawancara mengenai hal yang dapat membuat responden marah, malu atau canggung, gunakan kata atau kalimat yang dapat memperhalus Data Sekunder a. Dokumen Selain wawancara, informasi juga bisa diperoleh lewat fakta yang tersimpan dalam bentuk tampilan di Facebook, Twitter, Intagram, Website dan Aplikasi Panorama Tours b. Observasi Iskandar mengemukakan bahwa kegiatan observasi meliputi melakukan pengamatan, pencatatan secara sistemati kejadian-kejadian, perilaku, obyek 44

6 obyek yang dilihat dan hal-hal lain yang diperlakukan dalam mendukung penelitian yang sedang dilakukan. Pada tahap awal observasi dilakukan secara umum, peneliti mengumpulkan data atau informasi sebanyak mungkin.tahapan berikutnya peneliti harus melakukan observasi terfokus, yaitu mulai menyempitkan data atau informasi yang diperlukan sehingga peneliti dapat menemukan polapola perlaku dan hubungan yang terus menerus terjadi.jika hal tersebut telah dilakukan, maka peneliti dapat menemukan tema yang akan diteliti. 8 Dalam praktek penggunaan nya, metode observasi dapat dibedakan menjadi beberapa jenis sesuai dengan tingkat keterlibatan peneliti dalam atau terhadap aktivitas serta proses-proses yang ada pada masyarakat yang diteliti. Dengan memperhatikan hal ini, dapat dibedakan menjadi dua jenis metode pengamatannya, yaitu: a) Observasi dengan ikut terlibat dalam kegiatan kelompok yang diteliti (participant observation) b) Observasi tidak terlibat (non participant observation) yaitu observasi dimana periset tidak memposisikan dirinya sebagai anggota kelompok yan diteliti. 9 Dalam penelitian ini observasi yang dilakukan adalah observasi tidak terlihat dengan memperhatikan semua kegiatan promosi online yang dilakukan Panorama Tours. 3.5 Teknik Analisis Data Menurut Taylor, mendefinisikan analisis data sebagi proses yang merinci usaha secara formal untuk menemukan tema dan merumuskan hipotesis (ide) seperti yang disarankan dan sebagai usaha untuk memberikan bantuan dan tema hipotesis. Jika dikaji, pada dasarnya definisi pertama lebih menitikberatkan 8 Iskandar, Metodologi Penelitian Kualitatif (Jakarta: Gaung Persada, 2009) Hal Rachmat Krisyanto: Teknik Praktis Riset Komunikasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group 2007 Hal 65 45

7 pengorganisasian data sedangkan yang kedua lebih menekankan maksud dan tujuan analisis data. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah mengacu pada konsep Miles & Huberman dalam 10 yaitu interactive model yang mengklasifikasikan analisis data dalam tiga langkah, yaitu: a) Reduksi data (Data Reduction) Reduksi data yaitu suatu proses pemilahan, pemusatan perhatian pada penyederhanaan, pengabstrakan dan informasi data kasar yang muncul dari catatan-catatan tertulis di lapangan b) Penyajian data (Display Data) Data ini tersusun sedemikian rupa sehingga memberikan kemungkinan adanya penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan. Adapun bentuk yang lazim digunakan pada data kualitatif terdahulu adalah dalam bentuk teks naratif c) Penarikan kesimpulan (Verifikasi) Dalam penelitian ini akan diungkap mengenai makna dari data yang dikumpulkan. Dari data tersebut akan diperoleh kesimpulan yang tentative, kabur, kaku dan meragukan, sehingga kesimpulan tersebut perlu diverifikasi. Verifikasi dilakukan dengan melihat kembali reduksi data maupun display data sehingga kesimpulan yang diambil tidak menyimpang. 3.6 Teknik Keabsahan Data Setiap penelitian harus memiliki kredibilitas sehingga dapat dipertanggungjawabkan. Kredibilitas penelitian kualitatif adalah keberhasilan mencapai maksud mengeksplorasi masalah yang majemuk atau keterpercayaan terhadap hasil dan penelitian Pada penelitian ini peneliti akan menggunakan teknik triangulasi dalam mencari keabsahan data. Teknik pengumpulan data tiangulasi Sugiyono 10 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (Bandung: ALFABETA, 2013) Hal

8 mengartikan sebagai teknik pengumpulan data yang bersifat menggabungkan dari berbagai teknik pengumpulan data dan sumber data yang telah ada. Bila peneliti melakukan pengumpulan data dengan triangulasi, maka sebenarnya peneliti mengumpulkan data yang sekaligus menguji kredibilitas data, yaitu mengecek kredibilitas data dengan berbagai sumber data Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (Bandung: ALFABETA, 2007) Hal

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 37 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Paradigma Penelitian Dalam pandangan filosof, paradigma merupakan pandangan awal yang membedakan, memperjelas dan mempertajam orientasi berpikir seseorang. Hal ini
