WALIKOTA BALIKPAPAN P E N G U M U M A N NOMOR : 810/1333/BKD-2010

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WALIKOTA BALIKPAPAN P E N G U M U M A N NOMOR : 810/1333/BKD-2010"

Transkripsi

1 WALIKOTA BALIKPAPAN P E N G U M U M A N NOMOR : 810/1333/BKD-2010 TENTANG PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH (CPNSD) DARI PELAMAR UMUM DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA BALIKPAPAN TAHUN ANGGARAN 2010 Berdasarkan Surat Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor : B/3126/M.PAN-RB/11/2010 tanggal 01 Nopember 2010 perihal Persetujuan Rincian Tambahan Alokasi Formasi CPNS Daerah Tahun 2010, dengan ini diberitahukan bahwa Pemerintah Kota Balikpapan akan menyelenggarakan Seleksi Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil dari pelamar umum formasi Tahun anggaran 2010 dengan ketentuan sebagai berikut : A. PERSYARATAN 1. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa; 2. Memiliki integritas yang tinggi terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia; 3. Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP); 4. Pada tanggal 01 Januari 2011 usia pelamar serendah rendahnya genap 18 Tahun dan setinggi tingginya genap 35 Tahun; 5. Memenuhi persyaratan kualifikasi pendidikan (jenjang dan jurusan) yang sesuai dengan lowongan formasi jabatan sebagaimana terlampir. 6. Waktu melamar telah memiliki ijazah perguruan tinggi / ijazah SMK dengan nilai Indeks Prestasi Komulatif (IPK) / NIlai Rata-Rata minimal sebagai berikut : a. Sarjana / Diploma dengan nilai IPK minimal 2,80 b. SMK dengan nilai rata-rata minimal 7,00 7. Tidak Pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap, karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan; 8. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai pegawai Negeri Sipil/Anggota TNI/POLRI atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; 9. Tidak berkedudukan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil atau Pegawai Negeri Sipil; 10.Tidak berkedudukan sebagai anggota atau Pengurus Partai Politik; 11.Bersedia ditempatkan di seluruh Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau Negara lain yang ditentukan oleh Pemerintah; 12.Telah terdaftar pada Dinas / Kantor Tenaga Kerja setempat dibuktikan dengan Kartu Pencari Kerja (AK.1); 13.Berkelakuan baik yang dibuktikan dengan surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari Kepolisian Resort setempat; 14.Sehat Jasmani dan Rohani, serta tidak pernah mengkonsumsi / menggunakan narkotika, psikotropika, prekursor, dan zat adiktif lainnya / bebas narkoba yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Dokter Pemerintah; 15.Bersedia untuk mengabdi pada Pemerintah Kota Balikpapan secara terus menerus selama 8 (delapan) Tahun, dibuktikan dengan surat pernyataan yang dibubuhi materai Rp 6000,-.

2 B. PENDAFTARAN Bagi peminat yang memenuhi syarat sebagaimana huruf A di atas dapat mendaftarkan diri dengan mengirimkan lamaran melalui PT. Pos Indonesia lewat layanan khusus pendaftaran CPNSD mulai tanggal 11 Nopember s.d. 25 Nopember 2010 (cap pos) dengan ketentuan sebagi berikut : 1. Lamaran ditulis pada kertas folio bergaris dengan tulisan tangan sendiri, huruf Kapital dengan tinta cair warna hitam, ditandatangani sendiri oleh pelamar, dengan dibubuhi materai Rp. 6000,- ditujukan kepada Walikota Balikpapan PO.BOX.501 Balikpapan, dengan disertai lampiran sebagai berikut : Foto copy Ijazah Terakhir dan transkrip, yang disyahkan oleh Pejabat yang berwenang sebanyak 1 (satu) lembar (bukan Ijazah sementara / keterangan lulus / bukti yudisium), khusus untuk formasi kualifikasi pendidikan S.2 selain melampirkan Ijazah S.2 juga melampirkan Ijazah S.1; Pas foto hitam putih terbaru ukuran 3 x 4 cm sebanyak 2 (lembar) lembar; Foto copy Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku dan telah disyahkan Kecamatan/Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sebanyak 1 lembar; Foto copy tanda bukti pencari kerja / Kartu Kuning (AK-1) yang diterbitkan oleh instansi berwenang dan telah dilegalisir oleh instansi yang menerbitkan, bagi pencari kerja berasal dari luar Kota Balikpapan diwajibkan melapor untuk dicatat pada Dinas Tenaga Kerja dan Sosial Kota Balikpapan; Amplop kabinet putih yang telah ditulisi tentang tujuan panggilan test/ balasan surat lamaran, ditujukan kepada nama dan alamat lengkap pelamar beserta nomor telepon, amplop ini akan diisi balasan lamaran, dan sekaligus panggilan mengikuti tes bagi yang lulus seleksi administrasi; Dalam surat lamaran harus dicantumkan : Nama lengkap, Jenis kelamin, Tempat dan tanggal lahir, alamat lengkap, Nomor telepon rumah /HP yang mudah dihubungi, formasi yang dilamar berserta kodenya, kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan; Surat lamaran beserta lampiran dimasukan dalam amplop warna coklat dan di sudut kiri amplop ditulis Kode Jabatan yang dilamar : Contoh untuk jabatan guru kelas adalah : Contoh Kode Jabatan Kepada : Yth. Walikota Balikpapan PO.BOX BKD 501 di- Balikpapan Berkas lamaran sebelum dimasukkan sampul / amplop coklat terlebih dahulu dimasukkan map sebagai berikut : a. Guru : Warna Kuning b. Tenaga Kesehatan : Warna Merah c. Tenaga teknis lainnya : Warna Hijau 2. Keterangan lainnya seperti asli Kartu Tanda Pencari Kerja (AK-1), Daftar Riwayat Hidup, Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), Surat Keterangan Berbadan Sehat dari dokter Pemerintah, Surat Surat Pernyataan Calon Pegawai Negeri Sipil dan lain lainnya ( sesuai Persyaratan PP, Nomor 98 Tahun 2000 ) dilengkapi menyusul setelah yang bersangkutan dinyatakan lulus seleksi; 3. Setiap pelamar hanya diperbolehkan mengajukan lamaran 1 (satu) kali, Apabila mengajukan lebih dari 1 (satu) kali, maka lamaran pertama yang dianggap sah;

3 4. Biaya jasa pengiriman pendaftaran dan balasan melalui PT. Pos Indonesia menjadi tanggung jawab pelamar; C. PELAKSANAAN UJIAN TERTULIS 1. Ujian Tertulis akan dilaksanakan pada tanggal 5 Desember 2010 yang hanya dapat diikuti oleh peserta yang telah dinyatakan lulus administrasi; 2. Perlengkapan yang dibawa pada waktu Ujian tertulis : Asli Tanda Peserta Ujian CPNS Tahun 2010; Asli Kartu Tanda Penduduk (KTP); Pensil 2B; Karet Penghapus; Rautan; Ballpoint; Papan Alas Tulis; Penggaris Pengisian LJK (Lembar Jawaban Komputer) D. PENGUMUMAN HASIL SELEKSI 1. Pengumuman hasil seleksi administrasi didasarkan pada kelengkapan kesesuaian kualifikasi dan legalitas berkas, akan diberitahukan 1 Desember 2010 baik melalui Papan Pengumuman di Badan Kepegawaian Daerah, papan pengumuman Kantor Pos, Situs balikpapan go.id maupun melalui surat yang dikirim untuk pelamar melalui PT. Pos Indonesia; 2. Peserta yang lulus seleksi administrasi berhak mengikuti seleksi ujian tertulis. 3. Pengumuman hasil seleksi CPNS tahap akhir didasarkan pada hasil ujian tertulis sesuai urutan rangking tertinggi per jenis formasi dan kualifikasi pendidikan, dengan jumlah alokasi sesuai formasi CPNSD Tahun 2010, akan diumumkan melalui media cetak, papan pengumuman di lingkungan Badan Kepegawaian Daerah Balikpapan, Kantor Pos dan Situs balikpapan.go.id. E. KETENTUAN LAIN LAIN : 1. Bagi Pelamar yang tidak memenuhi persyaratan administrasi tidak mendapat panggilan mengikuti ujian tertulis; 2. Berkas lamaran tidak dikembalikan; 3. Bagi pelamar yang terbukti melakukan perjokian dan atau memberikan keterangan palsu dinyatakan tidak lulus / gugur; 4. Selama pelaksanaan pengadaan CPNS tidak menerima / melayani berkas lamaran yang dikirim secara langsung; Demikian pengumuman ini untuk diketahui sebagaimana mestinya. NO NAMA JABATAN PARAF 1 M. ILHAM KASUBID. MUTUM 2 ANIK MURINI KABID. MUTASI 3 IRWAN TAUFANI PLH. KA. BKD 4 FAUZI ASS.ADM. UMUM 5 HERU BAMBANG SEKDA 6 RIZAL EFFENDI WAWALI Dikeluarkan di Balikpapan Pada tanggal 10 Nopember 2010 WALIKOTA BALIKPAPAN CAP. T.T.D H. IMDAAD HAMID, S.E.

4 Lampiran Pengumuman Walikota Balikpapan Nomor : 810/1333/BKD-2010 Tanggal : 10 Nopember 2010 Tentang : Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah (CPNSD) Dari Pelamar Umum Di Lingkungan Pemerintah Kota Balikpapan Tahun Anggaran 2010 CPNS DAERAH UNTUK PELAMAR UMUM TAHUN 2010 DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA BALIKPAPAN NO. NAMA JABATAN/ I. TENAGA PENDIDIKAN (GURU) GURU SD NEGERI 1 Guru Kelas D.II PGSD II/b S.1 PGSD III/a S.1 Pendidikan Luar Biasa/ Pendidikan Khusus 2 Guru Pendidikan Jasmani & Kesehatan S.1 Pendidikan Olahraga/Penjaskes III/a 5 3 Guru Agama Islam S.1 Pendidikan Agama Islam III/a 8 4 Guru Agama Kristen S.1 Pendidikan Agama Kristen III/a 2 5 Guru Bahasa Inggris GURU SD NEGERI GURU SLB NEGERI S.1 Pendidikan Bahasa Inggris/ S.1 Bahasa Inggris & Akta IV/ 0 1 Guru Kelas S.1 Pendidikan Luar biasa / Pendidikan Khusus 2 Guru Bahasa Inggris Guru Kesenian Guru Tata Kecantikan S.1 Pendidikan Bahasa Inggris/ S.1 Bahasa Inggris & Akta IV/ S.1 Pendidikan Kesenian / S.1 Kesenian & Akta IV/ Sertifikat Profesi S.1 Pendididkan Tata Kencatikan/S1 Kecantikan & Akta IV/ 57 5 Guru Teknik Informatika S.1 Pendidikan TIK / S.1 TIK & Akta IV / GURU SLB NEGERI 5

5 NO. NAMA JABATAN/ GURU SMP NEGERI 1 Guru IPA S.2 Pendidikan IPA dan juga memiliki Ijazah S.1 Pendidikan IPA III/b 1 2 Guru BP/BK S.1 Pendidikan BP/BK / Psikologi & Akta IV / III/a 7 3 Guru Agama Islam S.1 Pendidikan Agama Islam III/a 6 4 Guru Bahasa Inggris S.1 Pendidikan Bahasa Inggris/ S.1 Bahasa Inggris & Akta IV/ 5 Guru Teknik Informatika dan Komputer (TIK) S.1 Pendidikan TIK / S.1 TIK & Akta IV / III/a 5 6 Guru Seni Budaya S.1 Pendidikan Kesenian / S.1 Kesenian & Akta IV / Sertifikat Profesi III/a 2 7 Guru Matematika S.2 Pendidikan Matematika dan juga memiliki Ijazah S.1 Pendidikan Matematika III/b 1 8 Guru Pendidikan Jasmani & Kesehatan S.1 Pendidikan Olahraga / Penjaskes GURU SMP NEGERI GURU SMA NEGERI 1 Guru Agama Islam S.1 Pendidikan Agama Islam III/a 2 2 Guru Sosiologi S.1 Pendidikan Sosiologi / S.1 Sosiologi & Akta IV/ III/a 2 3 Guru BP/BK S.1 Pendidikan BP/BK / Psikologi & Akta IV / III/a 8 4 Guru Kesenian Guru Teknik Informatika dan Komputer (TIK) 6 Guru Keterampilan Guru Matematika GURU SMA NEGERI GURU SMK NEGERI S.1 Pendidikan Kesenian / S.1 Kesenian & Akta IV / Sertifikat Profesi S.1 Pendidikan TIK / S.1 TIK & Akta IV / III/a 3 S.1 Pendidikan Keterampilan / S.1 Keterampilan & Akta IV / S.2 Pendidikan Matematika dan juga memiliki Ijazah S.1 Pendidikan Matematika III/a 3 III/b 1 1 Guru Agama Islam S.1 Pendidikan Agama Islam III/a 4 2 Guru BP/BK S.1 Pendidikan BP/BK / Psikologi & Akta IV / III/a Guru Kesenian S.1 Pendidikan Kesenian / S.1 Kesenian & Akta IV / Sertifikat Profesi III/a 2

6 NO. NAMA JABATAN/ 4 Guru Teknik Informatika S.1 Pendidikan TIK / S.1 TIK & Akta IV / III/a 5 5 Guru Otomatif Guru Mekatronika Guru Bahasa Perancis GURU SMK TENAGA PENDIDIKAN S.1 Pendidikan Teknik Mekanik Otomotif / S.1 Teknik Otomotif & Akta IV/ S.1 Pendidikan Elektro / Mekatronika / S1 Teknik Elektro & Akta IV / S.1 Pendidikan Bahasa Perancis / S.1 Bahasa Perancis & Akta IV / III/a II. III. TENAGA KESEHATAN 1 Dokter Umum Dokter Umum III/b 19 2 Dokter Gigi Dokter Gigi III/b 10 3 Dokter Spesialis Bedah Mulut Spesialis Bedah Mulut III/c 1 4 Perawat D.3 Keperawatan II/c S.1 Keperawatan III/a 2 5 Bidan D.3 Kebidanan II/c D.4 Kebidanan 6 Perawat Gigi D.3 Keperawatan Gigi II/c 4 7 Nutrisionis D.3 Gizi II/c S.1 Gizi 8 Sanitarian D.3 Kesehatan Lingkungan II/c 5 9 Apoteker Apoteker III/b 6 10 Perawat Anastesi D.3 Keperawatan Anastesi II/c 2 11 Radiografer TENAGA KESEHATAN D.3 Radiologi II/c 1 87 TENAGA TEKNIS 1 Pranata Humas S.1 Ilmu Komunikasi III/a 4 2 Suveryor Pemetaan S.1 Geografi 3 Penyusun Bahan Kerjasama S.1 Sospol (Hubungan Internasional) 4 Pranata Komputer S.1 Teknik Informatika III/a 3

7 NO. NAMA JABATAN/ D.3 Teknik Informatika II/c D.3 Informatika (Teknik Informatika/Manajemen Informatika) II/c 2 5 Pengawas Sarana dan Prasarana S.1 Teknik Sipil 6 Analis Kelembagaan S.1 Administrasi Negara 7 Verifikator Keuangan D.3 Akuntansi II/c 6 8 Penata Laporan Keuangan S.1 Akuntansi III/a 5 9 Penyuluh Sosial S.1 Agama Islam 10 Pengadministrasi Keuangan SMK Akuntansi II/a 3 11 Auditor S.1 Teknik Sipil S.1 Hukum D.3 Teknik Elektro II/c 1 12 Perencana S.1 Teknik Lingkungan S.1 Administrasi Negara/ Pemerintahan S.1 Teknik Arsitektur 13 Pengolah Data Perijinan D.3 Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota II/c 1 14 Pengendali Dampak Lingkungan S.1 Teknik Lingkungan D.3 Teknik Kimia II/c 1 15 Analis Hukum S.1 Hukum 16 Analis Kepegawaian S.1 Hukum 17 Penyuluh Keluarga Berencana D.3 Kebidanan II/c 2 18 Analis Kesbangpol S.1 Ilmu Sosial dan Ilmu Politik/ Pemerintahan 19 Pengawas Tata Bangunan dan Perumahan S.1 Teknik Sipil S.1 Teknik Arsitektur III/a 2 20 Pengawas Teknik Jalan dan Jembatan S.1 Teknik Sipil 21 Pengawas Operasional Alat Berat S.1 Teknik Mesin 22 Pengawas Mutu Pakan S.1 Peternakan 23 Pengawas Perikanan S.1 Perikanan 24 Pengawas Mutu Barang S.1 Teknik Industri 25 Penera D.3 Teknik Elektro/ Teknik Mesin II/c 2 26 Pengawas Tata Pertamanan S.1 Planologi (Perencanaan Wilayah dan Kota) 27 Pamong Budaya S.1 Antropologi 28 Analis Potensi Pariwisata S.1 Pariwisata

8 NO. NAMA JABATAN/ 29 Analis Potensi Pendapatan Daerah S.1 Akuntansi III/a 2 30 Penyusun Program dan Evaluasi S.1 Ekonomi 31 Pengawas Tata Bangunan dan Perumahan S.1 Teknik Arsitektur S.1 Planologi (Perencanaan Wilayah dan Kota) 32 Pengantar Kerja S.1 Psikologi 33 Pengawas Transportasi D.3 LLAJ II/c 1 34 Penguji Kendaraan Bermotor (PKB) D.2 PKB II/b 1 35 Analis Tata Praja TENAGA TEKNIS S.1 Pemerintahan Integratif III/a 6 74 SELURUHNYA 287 WALIKOTA BALIKPAPAN CAP. T.T.D H. IMDAAD HAMID, S.E. NAMA JABATAN PARAF M. ILHAM KASUBID. MUTUM ANIK MURINI KABID. MUTASI IRWAN TAUFANI PLH. KA. BKD FAUZI ASS. ADM. UMUM HERU BAMBANG SEKDA RIZAL EFFENDI WAWALI

PENGUMUMAN Nomor : 810/ BKD/2010 TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG TAHUN 2010

PENGUMUMAN Nomor : 810/ BKD/2010 TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG TAHUN 2010 PENGUMUMAN Nomor : 80/ 58 - BKD/00 TENTANG PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG TAHUN 00 Berdasarkan Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor : B/8/M.PAN-RB/0/00,
