BAB 3 METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 3 METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1 Merode Penelitian Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriftif evaluativ. Metode ini menjelaskan tentang studi yang mengevaluasi kondisi yang apa adanya sesuai dengan keadaan pada obyek studi. Sedangkan metode analisis yang di gunakan dalam penelitian adalah metode analisis diskriptif kuanlitatif yaitu penelitian yang bertujuan menggambarkan secara tepat sifat-sifat suatu individu, keadaan atau gejala tertentu pada lokasi penelitian kinerja jaringan sisten drainase di Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan. Waktu pelaksanaan survey dilakukan pada bulan Maret Obyek Penelitian Objek penelitian adalah : Meneliti/mengamati kinerja saluran drainase di Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan. Secara geografis terletak di '24" Bujur Timur dan 07 03'51" Lintang Selatan. Sedangkan batas wilayah sebelah selatan dan barat berturut-turut adalah : Desa Cingkrong, dan Desa Penawangan, serta batas wilayah sebelah utara dan timur adalah Desa Putat. Lokasi penelitian lebih jelasnya ada pada peta dibawah ini. 32

2 33 Lokasi Penelitian Gambar 3.1 lokasi penelitian 3.3 Langkah-langkah Penelitian Penelitian ini dilakukan secara bertahap, langkah-langkah penelitian ini adalah : 1. Mencari data dan informasi 2. Survey lapangan a. Mengukur dimensi saluran b. Mengukur panjang saluran c. Mengetahui kondisi eksisting saluran di lapangan d. Arah aliran air dalam saluran 3. Mengolah data a. Data curah hujan b. Data dimensi saluran yang digunakan untuk mengetahui kapasitas saluran. 4. Penyusunan laporan

3 Pencarian Data atau Informasi Persiapan Persiapan dimaksudkan untuk mempermudah jalannya penelitian, seperti pengumpulan data, analisis, dan penyusunan laporan. Tahap persiapan meliputi : a. Studi pustaka Studi pustaka yang dimaksudkan untuk mendapatkan arahan dan wawasan sehingga mempermudah dalam pengumpulan data, analisis data maupun dalam penyusunan hasil penelitian. b. Observasi lapangan Observasi lapangan dilakukan untuk mengetahui dimana lokasi atau tempat dilakukannya pengumpulan data yang diperlukan dalam penelitian Pengumpulan Data Pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan pengukuran langsung di lapangan. Data-data yang diperlikan adalah sebagai berikut : 1. Data primer meliputi : a. Pengukuran lokasi Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan. b. Pengukuran beda tinggi c. Kondisi saluran 2. Data sekunder meliputi : a. Peta lokasi yang bersumber dari kelurahan Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Peralatan Peralatan yang digunakan adalah roll meter, bamboo dan alat tulis yang digunakan untuk mencatat hasil penelitian.

4 Mengolah Data Setelah mendapatkan data yang diperlukan dalam perencanaan, selanjutnya adalah mengolah data tersebut. Pada tahap pengolahan atau menganalisis data dilakukan dengan menghitung data yang ada dengan rumus yang sesuai. Hasil dari suatu pengolahan data digunakan kembali sebagai data untuk menganalisis yang lainnya dan berlanjut terus hingga mendapat kinerja sistem saluran drainase di Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan. Adapun urutan analisis data dapat dilihat pada diagram alir dibawah. Mulai Studi Pustaka Pengumpulan Data 1. Peta Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan 2. Data Luas Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan 3. Survey lapangan 4. Kondisi eksisting saluran 5. Data Hujan Mengolah Data dan Menganalisis data Saluran Drainase Evaluasi Saluran Drainase Hasil dan Pembahasan Kesimpulan selesai Gambar 3.2 Diagram Alir Analisis Data

5 Penyusunan Laporan Seluruh data atau informasi primer maupun sekunder yang telah terkumpul kemudian diolah dan dianalisis kemudian disusun untuk mendapatkan hasil akhir yang dapat memberikan solusi mengenai permasalahan kinerja saluran drainase di Desa Pulorejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan.

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN BAB 3 METODE PENELITIAN 3.1. Tinjauan Umum Tahapan-tahapan yang dilaksanakan dalam studi ini adalah sebagai berikut : 1. Menentukan wilayah yang akan direncanakan.. 2. Survei awal lokasi untuk mendapatkan
