BAB I PENDAHULUAN. dalam rangka menciptakan pendidikan yang berkualitas tinggi sehingga. seiring dengan perkembangan zaman.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. dalam rangka menciptakan pendidikan yang berkualitas tinggi sehingga. seiring dengan perkembangan zaman."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pelaksanaan pendidikan merupakan kegiatan yang berlandaskan pada komponen yang berkaitan satu sama lain. Komponen utama dalam proses pendidikan adalah kurikulum, guru, siswa, metode, sarana dan pra sarana, alat dan media pembelajaran. Pendidikan akan maju apabila seluruh komponen saling mendukung dan bekerjasama, artinya semua komponen memiliki peran penting sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Usaha dalam rangka mencapai pendidikan yang maju dan berkualitas tinggi dapat dicapai melalui pendidikan yang dikelola secara efektif, kreatif, dan efisien sehingga dunia pendidikan akan selalu mengalami pengembangan. Oleh karena itu pengembangan komponen pendidikan sangat dibutuhkan kaitannya dalam rangka menciptakan pendidikan yang berkualitas tinggi sehingga seiring dengan perkembangan zaman. Media merupakan salah satu faktor penunjang pada proses kegiatan belajar mengajar. Media berperan sebagai alat bantu guru dalam menjelaskan materi pelajaran. Peran media dalam pelaksanaan pendidikan sangat mempengaruhi jalannya pembelajaran agar berjalan dengan lancar dan terkendali. Penerapan media mengambil banyak perhatian khusus, dan menyebabkan ketertarikan pada semua yang ikut dalam pembelajaran. Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan salah satu mata pelajaran yang memerlukan media yang tepat serta dianggap sebagai mata pelajaran yang 1

2 penting dalam dunia pendidikan. Belajar IPA bertujuan untuk mencari tahu tentang alam secara sistematis, sehingga bukan hanya penguasaan kumpulan pengetahuan yang berupa fakta, konsep, atau prinsip saja tetapi juga merupakan suatu proses penemuan. Selain itu IPA juga merupakan ilmu yang bersifat empirik dan membahas tentang fakta serta gejala alam. Fakta tentang gejala alam tidak bisa disampaikan seluruhnya karena keterbatasan ruang, waktu, dan tempat yang terbatas. Akibatanya, dalam proses pembelajaran IPA membutuhkan sebuah pembaruan yang memungkinkan siswa dapat memahami pelajaran IPA. Berdasarkan hasil pengamatan dan hasil wawancara dengan guru kelas V SD N 1 Karangsari terkait kegiatan belajar mengajar pada mata pelajaran IPA materi struktur bumi dan matahari, sebelumnya guru menggunakan alat peraga berupa gambar dan buku. Saat pembelajaran berlangsung siswa enggan bertanya, meskipun ada materi yang belum paham. Faktor penunjang pembelajaran seperti layar proyektor jarang untuk digunakan. Hal ini membuat peneliti tertarik untuk mengembangkan inovasi dengan membuat media pembelajaran yang kreatif. Fasilitas yang dimiliki sekolah berupa LCD proyektor namun belum dimanfaatkan dengan baik, laptop/ komputer unit sekolah sudah tersedia di sekolah, delapan puluh persen guru dapat mengoperasikan laptop/ komputer dengan baik. Fasilitas yang dimiliki sekolah seharusnya dapat digunakan untuk menciptakana media yang menarik dalam mengajarkan IPA supaya siswa dapat memahami pelajaran dengan baik. Kondisi ini menjadi sebuah potensi untuk mendukung pengembangan media pembelajaran yang menarik, mampu

3 mengoptimalkan fasilitas yang dimiliki sekolah dan meningkatkan prestasi belajar sekolah. Upaya yang akan dilakukan untuk memecahkan permasalahan tersebut adalah dengan membuat media yang menarik. Penelitian akan dilaksanakan pada kelas VA dan Kelas VB di SD N 1 Karangsari. Jumlah siswa di kelas VA yaitu 27 siswa sedangkan kelas VB berjumlah 27 siswa. Jumlah siswa di kelas VA dan VB berjumlah sama, sehingga dapat mempermudah jalannya penelitian. Perencanaan pengembangan media diharapkan dapat memberikan menghasilkan produk yang menarik dan berbeda dari biasanya yaitu dengan menerapkan media pembelajaran Macromedia Flash. Macromedia Flash merupakan salah satu software komputer yang digunakan untuk mendesain animasi. Proses pembelajaran yang menggunakan macromedia flash siswa tidak hanya menghayal, tetapi siswa dapat melihat langsung konsep yang dijelaskan oleh guru. Dengan menggunakan multimedia pembelajaran berbasis flash, materi yang ingin disampaikan dapat diberikan lebih lengkap dan lebih menarik, lebih efisien waktu, selain itu dengan menggunakan animasi yang ada dalam multimedia pembelajaran berbasis flash akan semakin menambah minat belajar siswa. Berdasarkan kondisi di atas, sangat dimungkinkan untuk dikembangkan suatu produk yaitu media pembelajaran Macromedia Flash. Pengembangan ini merupakan pengembangan diri dari media video dan macam-macam praktek yang sebelumnya pernah digunakan dalam pembelajaran IPA. Hasil pengembangan media menggunakan Macromedia

4 Flash nantinya diharapkan menjadi hal baru bagi siswa yang dapat diterima siswa dan mendapat respon baik dari guru dan siswa. B. Rumusan Masalah Latar belakang yang telah dikemukakan di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: Bagaimana pengembangan media IPA materi struktur bumi dan matahari menggunakan aplikasi macromedia flash di kelas V sekolaha dasar?. Di rumusan masalah tersebut dapat di jabarkan menjadi pertanyaan penelitian sebagai berikut: 1. Bagaimana kondisi faktual penggunaan media pembelajaran IPA di sekolah dasar sebelum dilakukan pengembangan? 2. Bagaimana pengembangan media IPA menggunakan Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan mataharia di kelas V? 3. Bagaimana respon guru terhadap media Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan matahari di kelas V? 4. Bagaimana respon siswa terhadap kepraktisan pembelajaran menggunakan media Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan matahari di kelas V? 5. Apakah terdapat pengaruh menggunakan media Macromedia Flash terhadap prestasi belajar struktur bumi dan matahari di kelas V? C. Tujuan Penelitian Rumusan masalah yang telah dikemukakan di atas, tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

5 1. Untuk mengetahui kondisi faktual penggunaan media pembelajaran IPA di sekolah dasar sebelum dilakukan pengembangan. 2. Untuk mengetahui pengembangan media IPA menggunakan Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan matahari di kelas V. 3. Untuk mengetahui respon guru terhadap media Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan matahari di kelas V. 4. Untuk mengetahui respon siswa terhadap kepraktisan pembelajaran menggunakan media Macromedia Flash pada materi struktur bumi dan matahari di kelas V. 5. Untuk mengetahui pengaruh menggunakan media Macromedia Flash terhadap prestasi belajar struktur bumi dan matahari di kelas V. D. Manfaat Penelitian Seacara praktis penelitian ini dapat memberikan manfaat bagi berbagai pihak, yaitu: 1. Bagi siswa a. Meningkatkan minat siswa dalam belajar IPA. b. Siswa lebih mudah dalam memahami materi melalui tayangan video dan animasi pada program Macromedia Flash. c. Meningkatkan pemahaman konsep dan keaktifan siswa. 2. Bagi guru a. Mempermudah penyampain materi struktur bumi dan matahari. b. Meningkatkan profesinonalisme guru dalam menggunakan dan menerapkan media ajar secara efektif dan efisien.

6 3. Bagi Sekolah a. Menambah tersedianya media IPA yang ada terutama berbasis Macromedia Flash yang dapat digunakan dalam pembelajaran. b. Memperbanyak referensi media pembelajaran. 4. Bagi Peneliti a. Mendapatkan pengalaman dalam mengembangkan media IPA materi struktur bumi dan matahari menggunakan apliksi macromedia flash. b. Mendapatkan pengetahuan dalam mengembangkan media IPA materi struktur bumi dan matahari menggunakan apliksi macromedia flash.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Proses pendidikan merupakan kegiatan yang kompleks meliputi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Proses pendidikan merupakan kegiatan yang kompleks meliputi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Proses pendidikan merupakan kegiatan yang kompleks meliputi berbagai komponen yang berkaitan satu dengan yang lain. Komponen utama dalam proses pendidikan adalah
