Sistem Monitoring Di Debian 6

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Sistem Monitoring Di Debian 6"

Transkripsi

1 Sistem Monitoring Di Debian 6 1. Cacti Untuk menginstal Cacti pastikan di komputer sudah ada Apache web server, interpreter PHP, database MySQL, RRD Tool, dan protokol SNMP. Kalo semuanya sudah ada bisa langsung instal dengan cara : dpkg i cacti_0.8.7g 1+squeeze1_all.deb pilih Yes

2 masukkan password root MySQL dan langsung Ok isikan password MySQL untuk username cacti, lalu Ok

3 isikan password konfirmasi untuk username cacti lalu Ok pilih Apache2 lalu Ok

4 tunggu proses instalasi Cacti sampai selesai. lalu jalankan Cacti dengan hasilnya seperti di bawah ini : klik Next

5 pilih New Install lalu klik Next. Jangan lupa perhatikan hal sbb pada layar di atas : Database User: cacti Database Hostname: Database: cacti Server Operating System Type: unix parameter tsb ada di file /etc/cacti/debian.php

6 gambar diatas menunjukkan bahwa semua file yang dibutuhkan Cacti sudah ada. Pada SNMP Utility Version pilih NET-SNMP 5.x Pada RRDTool Utility Version pilih RRDTool 1.4.x lalu klik Finish. Maka akan tampil layar di bawah ini :

7 instalasi selesai. Selanjutnya pada layar di atas masukkan : username : admin password : admin maka tampil layar di bawah ini :

8 layar di atas adalah untuk me-reset password admin Cacti. Kalo sudah klik Save, maka tampil gambar di bawah ini :

9 layar yang tampil jika berhasil login. Untuk memastikan password admin yang di-reset tadi berhasil, silakan logout kemudian coba login lagi. Selesai 2. Nagios Untuk instalasinya, pastikan di komputer sudah ada Apache web server & interpreter PHP. Jika sudah ada, bisa langsung diinstal dengan cara : dpkg i nagios3_ _i386.deb Tunggu beberapa saat maka akan tampil layar seperti di bawah ini :

10 isikan password untuk username nagiosadmin kalo sudah langsung Ok isi konfirmasi password untuk username nagiosadmin, trus langsung Ok

11 langsung tes Nagios dengan maka anda akan diminta login ke Nagios isikan username dengan nagiosadmin & password-nya yang dibuat saat proses instalasi trus Ok Jika tampil gambar seperti di bawah ini :

12 berarti instalasi Nagios di Debian sudah berhasil. Selesai. 3. Monit Ini adalah software monitoring yang bisa me-restart secara otomatis daemon 2 yang berjalan di sistem Linux. Untuk instalasinya, langsung saja dengan cara : dpkg i monit_ _i386.deb Setelah instalasi selesai, Monit tidak langsung start & juga tidak bisa di-start, stop & restart. Untuk bisa mengontrol daemon Monit, maka file /etc/default/monit harus dikonfigurasi dulu. Sebelum mengkonfigurasi file tsb, backup dulu file tsb cp /etc/default/monit /etc/default/monit.asli Kalo sudah backup, lanjutkan dengan mengkonfigurasi /etc/default/monit vim /etc/default/monit cari tulisan startup=0 dan ganti dengan startup=1 yang ada di file /etc/default/monit. Sampai disini Monit belom bisa digunakan karena harus mengkonfigurasi file /etc/monit/monitrc dulu. Sebelom mengkonfigurasi file tsb, backup dulu file tsb cp /etc/monit/monitrc /etc/monit/monitrc.asli kalo sudah di-backup, selanjutnya setting file /etc/monit/monitrc vim /etc/monit/monitrc

13 di bawah ini adalah contoh konfigurasi dasar Monit : set daemon 120 # check services at 2-minute intervals set logfile syslog facility log_daemon set mail-format { from: gamer@vmdeb6.com subject: $SERVICE $EVENT at $DATE message: Monit $ACTION $SERVICE at $DATE on $HOST Yours Sincerely, Gamer } set alert root@vmdeb6.com set httpd port 2812 and # receive all alerts use address localhost # only accept connection from localhost # dan bisa ditambahkan dengan domain, misalnya vmdeb6.com jika dns server sudah ada allow localhost allow allow admin:monit allow gamer:gamer Monit # allow localhost to connect to the server and # ijinkan ip lokal untuk mengakses Monit # require user 'admin' with password 'monit' # ijinkan user gamer dan group gamer untuk mengakses # apache web server check process apache2 with pidfile /var/run/apache2.pid start program = "/etc/init.d/apache2 start" with timeout 60 seconds stop program = "/etc/init.d/apache2 stop" if cpu > 60% for 2 cycles then alert if cpu > 80% for 5 cycles then restart if totalmem > MB for 5 cycles then restart if children > 250 then restart if loadavg(5min) greater than 10 for 8 cycles then stop if 3 restarts within 5 cycles then timeout group server # apache web server # mysql server check process mysql with pidfile /var/run/mysqld/mysqld.pid start program = "/etc/init.d/mysql start" with timeout 60 seconds stop program = "/etc/init.d/mysql stop" if cpu > 60% for 2 cycles then alert if cpu > 80% for 5 cycles then restart if totalmem > MB for 5 cycles then restart if children > 250 then restart if loadavg(5min) greater than 10 for 8 cycles then stop if 3 restarts within 5 cycles then timeout group server # mysql server # ssh server check process open_ssh with pidfile /var/run/sshd.pid start program = "/etc/init.d/ssh start" with timeout 60 seconds stop program = "/etc/init.d/ssh stop" if cpu > 60% for 2 cycles then alert if cpu > 80% for 5 cycles then restart if totalmem > MB for 5 cycles then restart if children > 250 then restart if loadavg(5min) greater than 10 for 8 cycles then stop if 3 restarts within 5 cycles then timeout

14 group server # ssh server # ftp server check process pro_ftp with pidfile /var/run/proftpd.pid start program = "/etc/init.d/proftpd start" with timeout 60 seconds stop program = "/etc/init.d/proftpd stop" if cpu > 60% for 2 cycles then alert if cpu > 80% for 5 cycles then restart if totalmem > MB for 5 cycles then restart if children > 250 then restart if loadavg(5min) greater than 10 for 8 cycles then stop group server # ftp server #include /etc/monit/conf.d/* trus tes dengan monit t kalo keluar tulisan Control file syntax OK berarti setting file tsb sudah benar. Selanjutnya eksekusi Monit dengan cara : monit atau dengan /etc/init.d/monit start jika ada hasil sbb : Starting monit daemon with http interface at [localhost:2812] berarti daemon Monit sudah start, silakan buka browser dan ketik maka akan ada layar sbb :

15 masukkan username-nya admin & password-nya adalah monit maka selanjutnya akan tampil gambar seperti di bawah ini :

16 Demikian beberapa software monitoring untuk Linux. Petunjuk singkat ini mungkin juga bisa diterapkan di Linux lain yang masih keluarga Debian, misalnya Ubuntu, Xubuntu, dll, dll. Selesai By : Hanya orang biasa, pemakai Linux warga ASEAN, 20-Feb-2013

INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS

INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS Proses instalasi yang harus dilakukan setelah Sistem Operasi terinstall adalah melakukan instalasi Web Server. Web Server yang dipergunakan adalah Apache Web
