PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DAN MASYARAKAT YANG TERDAPAT PASIEN PASCA PASUNG DI TAWANGSARI SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DAN MASYARAKAT YANG TERDAPAT PASIEN PASCA PASUNG DI TAWANGSARI SKRIPSI"

Transkripsi

1 PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DAN MASYARAKAT YANG TERDAPAT PASIEN PASCA PASUNG DI TAWANGSARI SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat Untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan Disusun Oleh : HAFIT PRASETYO BAYU AJI J FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai dari suatu urusan, kerjakanlah dengan sungguh sungguh urusan yang lain, dan hanya kepada Allah SWT kamu berharap. ( QS. Al-Insyiroh : 6-8 ) Kita berdoa kalau kesusahan dan membutuhkan sesuatu, mestinya kita juga berdoa dalam kegembiraan besar dan rezeki yang melimpah. ( Kahlil Gibran ) Kawula mung saderma, mobah-mosik kersaning Hyang sukmo. ( Pepatah Jawa ) Sekuat apapun usaha dan sebanyak apapun kita mungucap doa. Akan tetapi restu orang tuamu tidak menyertaimu maka sia-sialah segala usahamu. ( Penulis ) v

6 PERSEMBAHAN Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmatnya sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini dengan lancar, dan sholawat serta salam tetap tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang akan kita nantikan syafaatnya di yaumil akhir nanti. Amin Dalam penyusunan skripsi ini penulis persembahkan kepada : 1. Orang tua saya yaitu Bapak Rajiman dan Ibu Sartini yang senantiasa memberikan dukungan berupa semangat, financial, kasih sayang dan doa tidak henti dipanjatkan untuk semua anaknya. 2. Adik-adikku tercinta Ferry Kurnianwan Ardiyansah dan Rizki Fadil Saputra yang menjadi semangat dan salah satu motivasi untuk menadi kakak yang berguna dalam keluarga. 3. Dhiny Ardiyanti yang selalu membantu dan men-support ketika saya jenuh, malas dalam penyusunan skripsi ini. 4. Teman-teman seperjuangan pencari gelar S.Kep angakatan 2012 yang tidak saya bisa saya sebutkan satu-persatu (Fajar, Ayu, Rian dan Afrida) dan tidak ada hentinya saya ucapkan terimakasih karena sudah membantu proses pengerjaan skripsi ini 5. Teman- teman Organisasi HMP dan Anak Kost Pentagon vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb Alhamdulillahhirobbil alamin yang selalu penulis panjatkan atas nikmat yang senantiasa Allah SWT limpahkan, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Pengetahuan dan Sikap Keluarga dan Masyarakat yang Terdapat Pasien Pasca Pasung di Tawangsari. Dalam penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan pembimbing dari berbagai pihak, maka dengan segala kerendahan hati penulis menghanturkan terimakasih kepada : 1. Prof. Dr. Bambang Setiaji, SE., MM., Msc., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Dr. Suwadji, M.Kes., selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Okti Sri P, S.Kep., Ns., M.Kep., Sp.KMB., selaku Ketua Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Arif Widodo, A.Kep., M.Kes., selaku pembimbing I yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahan selama penyusunan skripsi ini. 5. Agus Sudaryanto S.Kep., Ns., M.Kes selaku Penguji I yang telah memberikan bimbingan, pengarahan, dan masukan untuk skripsi ini. vii

8 viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i LEMBAR PERSETUJUAN...ii HALAMAN PERNYATAAN...iii PERSETUJUAN PUBLIKASI...iv MOTTO...v HALAMAN PERSEMBAHAN...vi KATA PENGANTAR...vii DAFTAR ISI ix DAFTAR GAMBAR...xi DAFTAR TABEL...xii DAFTAR LAMPIRAN xiii ABSTRAK xiv ABSTRACK xv I. PENDAHULUAN...1 A. Latar Belakang...1 B. Rumusan Masalah...6 C. Tujuan Penelitian...6 D. Manfaat Penelitian...7 E. Keaslian Penelitian...8 II. LANDASAN TEORI...10 A. Tinjuan Pustaka Konsep Dasar Pendidikan Kesehatan Materi Pendidikan Kesehatan Masyarakat Konsep Dasar Pengetahuan Konsep Dasar Sikap Konsep Dasar Gangguan Jiwa Konsep Pasung...17 B. Kerangka Teori...19 C. Kerangka Konsep...20 D. Hipotesis Penelitian...21 III. METODE PENELITIAN...22 A. Jenis Penelitian...22 B. Tempat dan Waktu Penelitian...23 C. Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Sampel...23 D. Variabel Penelitian...25 E. Definisi Oprasional...25 ix

10 F. Instrumen Penelitian Alat Ukur Uji Instrumen...29 G. Etika Penelitian...31 H. Analisa Data...32 I. Metode Pengolahan Data...34 J. Jalannya Penelitian Pendahuluan Tahap Pelaksanaan...36 IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN...39 A. Gambaran Lokasi Penelitian...39 B. Karakteristik Responden...39 C. Analisis Univariat Tingkat pengetahuan Keluarga dan Masyarakat Sikap Keluarga dan Masyarakat...42 D. Analisis Bivariat Analisis Normalitas Data Uji Hipotesis...43 E. Pembahasan Karakateristik Responden Analisis Univariat Analisis Bivariat...49 F. Keterbatasan Penelitian...53 V. SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan...55 B. Saran...56 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Teori...19 Gambar 2.2 Kerangka Konsep...20 Gambar 3.1 Rancangan Penelitian...22 Gambar 4.1 Grafik perbedaan rata-rata tingkat pengetahuan keluarga dan masyarakat 46 Gambar 4.2 Grafik perbedaan rata-rata sikap keluarga dan masyarakat...45 xi

12 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Definisi Operasional...25 Tabel 3.2 Kategori Jawaban Pengetahuan...27 Tabel 3.3 Kisi-kisi Variabel Pengetahuan...27 Tabel 3.4 Kategori Jawaban Sikap...28 Tabel 3.5 Kisi-kisi Variabel Sikap...28 Tabel 3.6 Kisi-Kisi Variabel Pengetahuan...29 Tabel 3.7 Kisi-kisi Variabel Sikap...29 Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden...40 Tabel 4.2 Hasil kategori pengetahuan...41 Tabel 4.3 Hasil kategori sikap...42 Tabel 4.4 Hasil uji normalitas data...43 Tabel 4.5 Hasil uji Paired samples t test Pengetahuan...43 Tabel 4.6 Hasil uji Paired samples t test Sikap...45 xii

13 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Informed Consent Lampiran 2. Kuesioner Lampiran 3. Satuan Acara Pendidikan Kesehatan Lampiran 4. Materi Lampiran 5. Leaflet Lampiran 6. Surat Perizinan Lampiran 7. Surat Bukti Penelitian Lampiran 8. Uji Validitas dan Reabilitas Lampiran 9. Dokumentasi Acara xiii

14 ABSTRAK PENELITIAN PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP KELUARGA DAN MASYARAKAT YANG TERDAPAT PASIEN PASCA PASUNG DI TAWANGSARI Hafit Prasetyo Bayu Aji* Arif Widodo A. Kep., M.Kes** Abstrak Pendahuluan. Pasung yaitu sebuah metode penghukuman dengan menghambat pergerakan seseorang, biasanya digunakan untuk pasien dengan gangguan jiwa. Pada tahun 2014 Indonesia mengeluarkan Undang-undang no. 18 BAB IX terkait pemasungan. Sebelum peraturan tersebut keluarga dan masyarakat memasung pasien gangguan jiwa dengan dalih agar tidak merusak atau membahayakan orang lain. Pendidikan kesehatan merupakan cara yang baik agar pengetahuan dan sikap keluarga serta masyarakat menjadi baik, sehingga tidak ada pemasungan atau pemasungan berulang. Tujuan. Adapun tujuan dari penelitan ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan terhadap pengetahuan dan sikap keluarga dan masyarakat pada pasien pasca pasung di Kecamatan Tawangsari. Metode Penelitian. Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif yaitu data yang berbentuk bilangan/ angka, dengan menggunakan metode quasi experiment atau sering juga disebut eksperimen semu. Pengambilan sampel penelitian menggunakan batas minimal sebanyak 37 sampel. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner, penyuluhan dengan media power point dan leaflet. Hasil uji normalitas dengan menggunakan uji Shapiro-Wilk didapatkan data berdistribusi normal sehingga untuk analisis data menggunakan uji paired sample t test. Hasil yang diperoleh yaitu menunjukan terdapat pengaruh yang signifikan antara sikap dan pengetahuan sebelum dan sesudah diberikan promosi kesehatan dengan Sig. (2-tailed) Kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pendidikan kesehatan dengan metode ceramah, efektif dapat meningkatkan pengetahuan dan sikap keluarga dan masyarakat di Desa Kedung Jambal Kata Kunci: pendidikan kesehatan, pengetahuan, sikap, gangguan jiwa, pasung. xiv

15 ABSTRACT RESEARCH EFFECT OF HEALTH EDUCATION ON KNOWLEDGE AND ATTITUDE OF FAMILY AND COMMUNITY CONTAINED IN PATIENTS POST PASUNG TAWANGSARI By: Hafit Prasetyo Bayu Aji* Arif Widodo A. Kep., M.Kes** Abstracts Background: Pasung is one of adjudication method by heading movement of patient with mental illness. In 2014, Indonesia issued law number 18 chapter IX related deprivation. Before this regulation, family and community did pasung to prevent the patient to damage or harm others. Health education is a good way to educate families and communities regarding knowledge and attitudes to take care of patient with mental illness, therefore there is no pasung in the future. Purposes: The aim of this research is to determine the effect of health education on knowledge and attitudes in patient with post-pasung in Tawangsari District. Methods: the type of research was quantitative study with quasi experiment method. The research sampel were 37 samples. The reasearch instrument used questionnaire, health education used power point and leaflets. The result of normality test used Shapiro-Wilk test obtained normal distribution data, thus as to analyze data used paired sample t test. Results: there was a statistically significant difference between knowledge and attitudes before and after giving health promotion with sig. (2-tailed) Conclusion. The results of this study showed that health education with the lecture method, can effectively enhance the knowledge and attitudes of families and communities in Kedung Jambal. Keywords : Health Education, Knowledge, Attitudes, Mental Illness, Pasung xv

GAMBARAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP PENDERITA GANGGUAN JIWA DI KECAMATAN KARTASURA SKRIPSI

GAMBARAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP PENDERITA GANGGUAN JIWA DI KECAMATAN KARTASURA SKRIPSI GAMBARAN SIKAP DAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP PENDERITA GANGGUAN JIWA DI KECAMATAN KARTASURA SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan Disusun Oleh : DWI HARTANTO
