Gambar I. 1 Asian Market for Building Automation Equipment

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Gambar I. 1 Asian Market for Building Automation Equipment"

Transkripsi

1 Bab I. PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Pada era globalisasi seperti saat ini perkembangan teknologi terus berkembang dengan pesat, salah satunya yaitu perkembangan otomasi. Perkembangan otomasi ini ditandai dengan meningkatnya kebutuhan industri akan sebuah sistem yang terotomatisasi. Menurut survey yang dilakukan olej HIS Inc., terdapat peningkatan persentase pasar penjualan perlengkapan penunjang sistem otomasi setiap tahunnya seperti yang ditunjukan pada Gambar I.1 berikut : Gambar I. 1 Asian Market for Building Automation Equipment Berdasarkan Gambar I.1 dapat diketahui bahwa rata-rata pertumbuhan perlengkapan otomasi mencapai angka 7.5% per tahunnya untuk wilayah asia. Dalam sebuah perusahaan, aktivitas pengelolaan pergudangan merupakan salah satu hal yang perlu di perhatikan. Aktivitas pergudangan termasuk kedalam distribution center operation yang menghasilkan sekitar 2%-5% dari biaya penjualan dari sebuah perusahaan (Frazzelle, 2002). Oleh karena itu aktivitas pergudangan yang biasanya dipimpin oleh manager pergudangan akan selalu dituntut untuk mencapai hal-hal berikut : 1. Melakukan lebih banyak eksekusi dengan sedikit transaksi. 2. Memiliki kemampuan untuk mengelola dan menyimpan barang lebih banyak. 3. Menyediakan lebih banyak customization terhadap barang dan jasa. 4. Memproses lebih banyak pengembalian

2 5. Lebih banyak menerima pesanan dan mengirimkan barang ke luar negri. Untuk mencapai hal-hal tersebut salah satu yang dapat dilakukan oleh manager pergudangan adalah menerapkan otomasi pada aktivitas pergudangan. Otomasi pada pergudangan mencakup komputerisasi dan mekanisasi sistem pergudangan yang ada di perusahaan (Frazzelle, 2002). Salah satu bidang dalam otomasi yang mendukung suatu system pergudangan adalah automated storage and retrieval system (AS/RS). AS/RS adalah sebuah sistem yang dapat melakukan penyimpanan dan pengambilan operasi dengan kecepatan dan ketepatan dibawah tingkat yang telah ditetapkan secara otomatisasi (Groover, 2005). Salah satu keuntungan dari penerapan AS/RS adalah dapat mengurangi biaya pegawai serta meningkatkan space gudang (Roodbergen & Vis, 2008). Di Universitas Telkom terdapat keprofesian otomasi, yaitu sebuah keprofesian di Fakultas Rekayasa Industri yang memiliki fungsi untuk meningkatkan keahlian mahasiswa dalam bidang otomasi industri khususnya yang berkaitan dengan perancangan otomatisasi sistem manufaktur yang berdiri sendiri maupun terintegrasi. Adapun ruang lingkup dari keprofesian otomasi ini adalah mempelajari tentang sistem material handling otomatis, peralatan mesin otomatis, sistem kendali umpan balik, sistem komputerisasi untuk pengumpulan data, perancanaan dan pengambilan keputusan untuk mendukung aktivitas manufaktur. Berdasarkan fungsi dan ruang lingkup dari keprofesian otomasi maka dapat dikatakan sebuah simulasu pembelajaran AS/RS sesuai diaplikasikan dalam salah satu kajian yang terdapat dalam keprofesian ini. Untuk itu deperlukan suatu simulasi pembelajaran yang dapat digunakan sebagai alat bantu ajar pada keprofesian ini. Dalam penelitian ini akan dirancang sebuah simulasi AS/RS. Penelitian ini akan berfokus pada perancangan sebuah workstation sortir yang berfungsi untuk mengidentifikasi benda yang akan disimpan dalam rak. Identifikasi ini dilakukan untuk mengetahui jenis barang yang akan ditempatkan sehingga proses penempatan barang dalam rak sesuai dengan kriteria yang telah di tentukan. Namun dalam melakukan identifikasi barang atau objek manusia selalu menggunakan indra penglihatannya, tetapi indra penglihatan manusia yaitu mata memiliki keterbatasan pada frekuensi penggunaan dan juga jangka waktu dalam menggunakannya.

3 Salah satu bidang dalam mendukung suatu sistem otomatisasi dalam melakukan identifikasi objek adalah vision system. Vision system adalah sebuah sistem yang terintegrasi untuk mengolah sebuah informasi visual. Dengan menggunakan vision system ini fungsi dari indra penglihatan manusia dalam industri dapat digantikan dengan melakukan pengolahan citra digital atau image processing pada vision system. Pengolahan citra adalah proses pengolahan suatu citra atau gambar dengan menggunakan komputer untuk menghasilkan suatu citra lain. Berdasarkan survey yang dilakukan oleh bccresearch.com, terdapat peningkatan dalam pendapatan penjualan vision machine seperti pada Gambar I.2 berikut : Gambar I. 2 Data penjualan Machine Vision Dari Gambar I.1 dapat terlihat adanya peningkatan dari pendapatan penjualan peralatan vision system sebagai contoh pada tahun 2008 besarnya pendapatan penjulan komponen vision system (optics/lighting/frame grabber, processor software/hardware, camera/smart camera, komponen lainnya) sebesar $9,9 milyar dan pada tahun 2009 meningkat menjadi $10.9 milyar ( 2010). Untuk itu dalam perancangan simulasi ini, workstation sortir yang akan dibuat akan menggunakan teknologi vision system yaitu dengan menyortir barang berdasarkan warna dengan menggunakan deteksi warna HSV. Selanjutnya penelitian ini akan di integrasikan dengan penelitian yang dilakukan oleh Prasetia Pramudita Y. mengenai perancangan AGV dan Satya Wicaksana M. mengenai perancangan R/S machine sehingga akan tercipta sebuah simulasi AS/RS sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan.

4 I.2. Perumusan Masalah Perumusan masalah yang akan diangkat oleh peneliti dalam penulisan tugas akhir ini adalah : 1. Bagaimana merancang sebuah sistem otomasi pada workstation sortir berdasarkan warna Otomasi Fakultas Rekayasa Industri Universitas Telkom? 2. Bagaimana cara mengkomunikasikan program PLC, human machine interface(hmi), dan program image processing dalam perancangan workstation sortir berdasarkan warna Otomasi Fakultas Rekayasa Industri Universitas Telkom? I.3. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka dapat ditentukan tujuan dari penelitian ini yaitu: 1. Dapat merancang sebuah sistem otomasi pada workstation sortir berdasarkan warna Otomasi Fakultas Rekayasa Industri Universitas Telkom. 2. Mengetahui cara komunikasikan program PLC, human machine interface(hmi), dan program image processing dalam perancangan workstation sortir berdasarkan warna Otomasi Fakultas Rekayasa Industri Universitas Telkom? I.4. Batasan Penelitian Batasan masalah dari penelitian tugas akhir ini adalah : 1. Pembahasan pada studi kasus dalam penelitian ini hanya pada tahap pembuatan Simulator yang digunakan untuk menyortir produk yang ditentukan kedalam line-nya masing-masing. 2. Hanya membahas pengolahan citra digital berdasarkan warna dengan pendeteksian warna yang digunakan adalah deteksi warna HSV. 3. Kamera yang digunakan untuk pengambilan gambar produk adalah logitech HD webcam C930E. 4. Controller yang digunakan dalam penelitian ini adalah PLC siemens S I.5. Manfaat Penelitian 1. Mengetahui gambaran sistem otomatisasi pada work station penyortiran berbasis pengolahan citra digital berdasarkan warna.

5 2. Terciptanya sebuah sistem pengolahan citra digital yang adaptive dan dapat digunakan sebagai bahan referensi penelitian selanjutnya. 3. Simulator yang dirancang dari penelitian ini dapat dijadikan simulasi pada keprofesian otomasi fakultas rekayasa industri universitas telkom. I.6. Sistematika Penulisan adapun sistematika dalam penelitian tugas akhir ini adalah sebagai berikut: Bab I Pendahuluan Pada bab ini dijelaskan mengenai latar belakang dalam melakukan penelitian, perumusan masalah, tujuan dari penelitian, batasan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika penulisan pada tugas akhir ini. Bab II Bab III Bab IV Bab V Landasan Teori Pada bab ini menjelaskan tentang teori-teori dasar yang menjadi landasan dalam melakukan penelitian dan menjadi pendukung pemikiran serta perancangan mini Plant pada tugas akhir ini. kajian teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah sistem otomasi, teori pengolahan citra digital, teori tentang metode segmentasi warna, dan Matlab. Metodologi Penelitian Pada bab ini akan dijelaskan mengenai langkah-langkah dalam melakukan penelitian ini secara rinci meliputi: kerangka berfikir yang menjelaskan masalah yang terjadi dalam penelitian ini serta sistematika dalam memecahkan masalah tersebut yang merupakan tahapan dari penyelesaian masalah yang akan menghasilkan suatu kesimpulan yang digunakan untuk menjawab tujuan penelitian yang sebelumnya telah di tentukan. Perancangan Sistem Pada bab ini dilakukan perancangan skenario proses yang nantinya akan digunakan dalam merancang workstation penyortiran berdasarkan warna serta skenario pengujian sistem hasil rancangan yang nantinya akan menjadi bahan analisis pada bab selanjutnya. Analisis Sistem Hasil Rancangan Bab ini berisi analaisi dari sistem yang telah di rancangan.

6 Bab VI Kesimpulan dan Saran Bab ini berisi kesimpulan dari sistem yang dirancang serta saran yang untuk pengembangan penelitian selanjutnya.

PERANCANGAN WORKSTATION

PERANCANGAN WORKSTATION PERANCANGAN WORKSTATION SORTIR BERDASARKAN WARNA MENGGUNAKAN DETEKSI WARNA HSV PADA SIMULASI AUTOMATED STORAGE AND RETRIEVAL SYSTEM DI KEPROFESIAN OTOMASI FAKULTAS REKAYASA INDUSTRI UNIVERSITAS TELKOM
