BAB I PENDAHULUAN. mengungkapkan sebuah teori yang disebut dengan Zoon Politicon. Teori

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. mengungkapkan sebuah teori yang disebut dengan Zoon Politicon. Teori"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pada zaman Yunani kuno, seorang filsuf bernama Aristoteles mengungkapkan sebuah teori yang disebut dengan Zoon Politicon. Teori tersebut mengatakan bahwa manusia pada hakikatnya adalah makhluk sosial, dengan kata lain manusia sepanjang hidupnya selalu berkegiatan demi keberlangsungan hidupnya. Untuk dapat menjalankan segala kegiatannya, tentu manusia membutuhkan tubuh yang sehat. Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 mencantumkan berbagai macam hak asasi manusia, yang mana hak atas kesehatan merupakan salah satunya. 3 Lebih lanjut dalam Pasal 4 Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan dikatakan bahwa setiap orang berhak atas kesehatan sebagai salah satu kebutuhan dasar hidup yang sangat penting dan menunjang aktifitas sehari-hari. Kesehatan bagi manusia merupakan sesuatu yang tidak terhingga nilainya, oleh sebab itu seseorang dalam hidupnya selalu mendambakan tubuh yang sehat. Berbagai macam upaya dilakukan oleh manusia agar dapat memperoleh hidup yang sehat, baik secara jasmani maupun rohani, namun kenyataannya kedatangan berbagai macam penyakit kadang tidak dapat dihindari. Penyakit yang menyerang tubuh manusia dapat beragam 3 Pasal 28 H ayat (1) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945

2 2 macamnya, mulai dari penyakit ringan seperti influenza hingga penyakitpenyakit serius yang dapat menyebabkan kematian. Kondisi tubuh yang tidak baik akibat terjangkit suatu penyakit tentu akan menghambat manusia dalam melakukan segala pekerjaan dalam kehidupan sehari-harinya. Ketika sakit, seseorang membutuhkan pelayanan kesehatan untuk dapat memperoleh pertolongan berupa pengobatan dan perawatan. Pentingnya kesehatan bagi masyarakat mendorong berbagai pihak, baik pemerintah maupun swasta, untuk mendirikan tempat pelayanan kesehatan agar masyarakat dapat memperoleh kebutuhan akan kesehatan. Tempat pelayanan kesehatan dapat berupa institusi, yang salah satunya adalah rumah sakit. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit memberikan definisi rumah sakit sebagai institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna yang menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan, dan gawat darurat. 4 Sebagai salah satu lembaga yang memberikan jasa pelayanan sosial di bidang medis klinis, rumah sakit memiliki peran yang strategis dalam meningkatkan taraf kesehatan masyarakat. Oleh karena itu, rumah sakit dituntut untuk memberikan kepuasan bagi masyarakat dengan bentuk pelayanan jasa kesehatan yang bermutu. Mutu pelayanan kesehatan yang baik dicerminkan dari pemberian pelayanan yang memadai dengan cara yang efektif dan efisien. Di samping itu, kemudahan untuk mengakses pelayanan, tenaga kesehatan yang sopan dan santun, ketepatan waktu serta 4 Pasal 1 ayat (1) Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit

3 3 kemampuan untuk mengatasi keluhahan dari pasien merupakan sebagian dari indikator penting dalam mewujudkan kesempurnaan pelayanan kesehatan. Pelayanan kesehatan yang bermutu juga menjadi salah satu faktor yang menyebabkan pasien berkeinginan untuk kembali menggunakan layanan kesehatan dari suatu rumah sakit. Salah satu upaya untuk meningkatan mutu pelayanan adalah dengan program akreditasi yang digunakan untuk menilai kualitas dari suatu rumah sakit. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit mengamanatkan akreditasi rumah sakit dilakukan dalam upaya peningkatan mutu pelayanan rumah sakit. 5 Keberadaan pengaturan tersebut yang menjadi dasar pelaksanaan akreditasi rumah sakit. Departemen Kesehatan memberikan definisi Akreditasi Rumah Sakit sebagai suatu pengakuan yang diberikan oleh pemerintah pada rumah sakit karena telah memenuhi standar yang ditetapkan. 6 Suatu lembaga melakukan assessment atau penilaian terhadap rumah sakit untuk menentukan apakah rumah sakit telah memenuhi standar. Penyelenggaraan akreditasi dilakukan dengan beberapa kegiatan yang meliputi persiapan akreditasi, pelaksanaan akreditasi, dan kegiatan paska akreditasi. Jika seluruh tahapan dapat berjalan dengan lancar, maka rumah sakit akan dinyatakan lulus akreditasi. Tingkat kelulusan akreditasi rumah sakit terdiri 5 Pasal 40 ayat (1) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit 6 Cecep Triwibowo, 2012, Perizinan dan Akreditasi Rumah Sakit Sebuah Kajian Hukum, Nuha Medika, Yogyakarta, hlm. 62.

4 4 dari tingkat dasar, madya, utama, dan paripurna. 7 Pembagian tingkat kelulusan tersebut didasarkan atas jumlah minimal bab dan pencapaian skor dalam standar akreditasi yang harus dipenuhi suatu rumah sakit. Proses akreditasi dilakukan oleh lembaga independen yang berwenang untuk memberikan penilaian terkait kualitas pelayanan di institusi pelayanan kesehatan. Lembaga akreditasi rumah sakit yang diakui secara internasional adalah Joint Commission International (JCI), sedangkan dalam lingkup nasional dikenal Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS). Akreditasi rumah sakit di Indonesia telah berlangsung semenjak tahun 1995, namun seiring dengan berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi serta semakin kritisnya masyarakat Indonesia dalam menilai mutu pelayanan kesehatan, peningkatan mutu pelayanan rumah sakit perlu untuk dilakukan. Salah satu indikator untuk mengukur mutu suatu layanan di rumah sakit adalah dengan menggunakan Standar Akreditasi. Saat ini standar yang digunakan adalah Standar Akreditasi KARS versi 2012 yang isinya dibagi menjadi 4 (empat) kelompok, yakni Standar Pelayanan Berfokus pada Pasien, Standar Manajemen Rumah Sakit, Sasaran Keselamatan Pasien, dan Sasaran Menuju Millennium Development Goals. Standar Akreditasi KARS 2012 yang mengacu pada standar internasional sebagaimana ditetapkan oleh JCI berorientasi kepada paradigma bahwa penilaian akreditasi didasarkan pada pelayanan yang 7 Peraturan Ketua Eksekutif Komisi Akreditasi Rumah Sakit Nomor: 1666/KARS/X/2014 tentang Penetapan Status Akreditasi Rumah Sakit

5 5 berfokus pada pasien. Pasien memainkan peranan yang sangat bergantung pada tenaga kesehatan yang dianggap mempunyai kekuasaan tertentu, baik di bidang pengetahuan maupun keterampilan. 8 Fokus terhadap pasien dapat dilihat dalam Bab 2 dalam Standar Akreditasi Rumah Sakit KARS versi Salah satu standar yang dinilai adalah mengenai Hak Pasien dan Keluarga (HPK). Maksud adanya standar tersebut adalah untuk melibatkan peran aktif dari pasien maupun keluarga pasien. Bentuk keterlibatan salah satunya dapat dilihat pada proses pemberian persetujuan tindakan kedokteran (informed consent) dalam pelayanan kesehatan. Informed consent merupakan saah satu aspek penting dalam pelayanan kesehatan, sebab dari informed consent akan lahir perjanjian atau kesepakatan mengenai pelaksanaan tindakan medis. Di Indonesia sendiri, sebenarnya sudah banyak rumah sakit yang telah memenuhi standar pelayanan dengan memperoleh pengakuan lulus akreditasi, salah satunya adalah Rumah Sakit Hermina Jatinegara yang berlokasi di Jakarta Timur. Rumah Sakit Hermina Jatinegara merupakan salah satu institusi penyedia jasa pelayanan kesehatan yang pada awalnya mengkhususkan diri dalam bidang pelayanan spesialistik kebidanan, penyakit kandungan dan kesehatan anak. Saat ini Rumah Sakit Hermina Jatinegara yang termasuk dalam klasifikasi rumah sakit umum kelas B tidak hanya menawarkan pelayanan kesehatan ibu dan anak, melainkan secara 8 Soerjono Soekanto, Herkutanto, 1987, Pengantar Hukum Kesehatan, Remadja Karya, Bandung, hlm. 117.

6 6 umum. Untuk memberikan pelayanan kesehatan yang optimal dan profesional bagi pasien, Rumah Sakit Hermina Jatinegara juga turut menerapkan program akreditasi rumah sakit dalam memberikan pelayanan kesehatan. Pentingnya penerapan standar akreditasi tersebut sebagai acuan dalam melaksanakan pelayanan kesehatan yang baik di rumah sakit melalui proses akreditasi. Rumah Sakit Hermina Jatinegara pertama kali terakreditasi pada tahun 1999 dengan status akreditasi penuh tingkat dasar. Hermina Hospital Group yang menaungi Rumah Sakit Hermina Jatinegara pada tahun 2015 telah meraih penghargaan sebagai rumah sakit yang terbanyak memperoleh akreditasi dari KARS, yakni 14 Akreditasi Paripurna. Pelaksanaan akreditasi rumah sakit tentu memiliki akibat atau konsekuensi hukum tersendiri. Kewajiban memenuhi standar akreditasi rumah sakit yang telah ditetapkan akan melahirkan kebijakan-kebijakan baru bagi pihak-pihak yang terlibat dalam pelayanan kesehatan di rumah sakit, yakni rumah sakit, pemerintah, perusahaan asuransi, masyarakat, pemiliki rumah sakit, dan petugas (medis, paramedis, non-medis). Individu atau kelompok yang mempengaruhi atau dipengaruhi kebijakan, yakni rumah sakit, tenaga kesehatan, dan pasien harus mendapatkan informasi dan sosialisi atas penerapan akreditasi rumah sakit. Penerapan sistem akreditasi di rumah sakit tentu tidak terlepas dari hambatan dan kendala, berbagai permasalahan akan muncul dalam pemenuhan standar dalam proses akreditasi.

7 7 Berdasarkan uraian di atas, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian yang mengkhususkan pada kegiatan akreditasi di rumah sakit. Standar Akreditasi Rumah Sakit versi 2012 yang dikeluarkan oleh KARS berorientasikan pada pasien, oleh sebab itu penulis melakukan penelitian mengenai konsekuensi hukum yang disebabkan adanya pelaksanaan akreditasi di suatu rumah sakit terhadap hak pasien dan keluarga di rumah sakit. Perlu kiranya untuk mengetahui apa saja akibat hukum dari pelaksanaan akreditasi rumah sakit terhadap hak pasien dan keluarga dalam pelayanan kesehatan, serta apakah pelaksanaannya telah sesuai dengan peraturan yang ada. Dilatar belakangi oleh alasan tersebut di atas, adalah yang menjadi dasar pemikiran penulis dalam memilih judul penelitian dan penulisan hukum tentang, Akibat Hukum Akreditasi Rumah Sakit Terhadap Hak Pasien Dan Keluarga Dalam Pelayanan Kesehatan Di Rumah Sakit Hermina Jatinegara Jakarta. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan sebelumnya, perumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Bagaimana konsekuensi yuridis pelaksanaan akreditasi rumah sakit terhadap hak pasien dan keluarga di Rumah Sakit Hermina Jatinegara? 2. Bagaimana bentuk pertanggungjawaban pihak rumah sakit dalam hal pasien mengalami kerugian akibat adanya

8 8 penyimpangan dalam pemenuhan hak pasien dan keluarga di Rumah Sakit Hermina Jatinegara? C. Tujuan Penelitian Tujuan yang ingin dicapai penulis dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Tujuan Objektif a. Untuk mengetahui konsekuensi yuridis pelaksanaan akreditasi rumah sakit terhadap hak pasien dan keluarga di Rumah Sakit Hermina Jatinegara. b. Untuk mengetahui bentuk pertanggungjawaban pihak rumah sakit dalam hal pasien mengalami kerugian akibat adanya penyimpangan dalam pemenuhan hak pasien dan keluarga di Rumah Sakit Hermina Jatinegara. 2. Tujuan Subjektif Tujuan subjektif yang ingin dicapai oleh penulis adalah untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Hukum dari Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada.

9 9 D. Keaslian Penelitian Berdasarkan hasil pengamatan dan penelusuran kepustakaan yang dilakukan penulis pada berbagai referensi dan penelitian kepustakaan pada sumber kepustakaan, khususnya di Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada, seperti penulisan hukum, tesis, disertasi, dan sumber kepustakaan lainnya, tidak ditemukan penulisan hukum mengenai pelaksanaan kegiatan akreditasi rumah sakit dan akibat hukumnya terhadap hak pasien dan keluarga, namun ditemukan beberapa penelitian yang berkaitan dengan topik penulisan hukum dengan judul Akibat Hukum Akreditasi Rumah Sakit Terhadap Hak Pasien Dan Keluarga Dalam Pelayanan Kesehatan Di Rumah Sakit Hermina Jatinegara Jakarta. Penulisan hukum tersebut adalah: 1. Perlindungan Hukum Hak-Hak Pasien Penderita Gangguan Jiwa Terhadap Tindakan Kedokteran Yang Menggunakan Informed Consent Di Rumah Sakit Ghrasia Pakem Yogyakarta, skripsi yang ditulis oleh Samgar Siahaan (07/252029/HK/17496) dengan rumusan masalah sebagai berikut: a. Bagaimana perlindungan hukum terhadap hak menentukan nasib sendiri dan hak atas informasi pada pasien penderita gangguan jiwa dengan adanya tindakan kedokteran di Rumah Sakit Ghrasia Pakem Yogyakarta? b. Bagaimana bentuk pertanggungjawaban pihak rumah sakit dalam hal terjadi kerugian yang dialami oleh pasien

10 10 penderita gangguan jiwa akibat tindakan kedokteran yang menggunakan informed consent? Hasil penelitian dari penulisan hukum tersebut adalah: a. Pelaksanaan perlindungan hukum terhadap hak menentukan nasib sendiri dan hak atas informasi pada pasien penderita gangguan jiwa di Rumah Sakit Ghrasia Pakem Yogyakarta sudah dilaksanakan, hanya saja untuk hak memberikan persetujuan terhadap tindakan kedokteran yang dilakukan untuk dirinya tidak dapat diberikan secara langsung, tetapi melalui pihak keluarga terdekat atau pihak yang bertanggungjawab terhadap pasien yang bersangkutan. b. Bentuk pertanggungjawaban pihak rumah sakit dalam hal terjadi kerugian yang dialami oleh pasien penderita gangguan jiwa akibat tindakan kedokteran yang menggunakan informed consent, yaitu dalam bentuk pertanggungjawaban hukum, moral, dan etik. Skripsi yang ditulis oleh Samgar Siahaan tersebut terkait dengan perlindungan hukum hak pasien penderita gangguan jiwa, khususnya hak menentukan nasib sendiri dan hak atas informasi, serta bentuk pertanggungjawaban pihak rumah dalam hal pasien mengalami suatu kerugian. Penelitian ini terkait dengan konsekuensi dilaksanakannya akreditasi terhadap suatu rumah

11 11 sakit yang berfokus pada permasalahan hak pasien dan keluarga pada umumnya, serta pertanggungjawaban rumah sakit apabila pasien menderita kerugian karena adanya penyimpangan dalam pemenuhan hak pasien dan keluarga. Di samping itu tempat dilaksanakannya penelitian juga berbeda, penelitian sebelumnya mengambil lokasi di Rumah Sakit Ghrasia Pakem Yogyakarta, sedangkan penelitian ini berlokasi di Rumah Sakit Hermina Jatinegara Jakarta Persetujuan Tindakan Kedokteran (Informed Consent) Sebagai Perlindungan Hukum Terhadap Pasien Serta Tenaga Medis Di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Prof. Soedomo, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, D.I. Yogyakarta, skripsi yang disusun oleh Renata Puspita Farianty Situmorang (10/296623/HK/18315) dengan rumusan masalah sebagai berikut: a. Bagaimana perlindungan hukum bagi pasien dan dokter gigi di klinik Bedah Mulut, Rumah Sakit Gigi dan Mulut Prof. Soedomo dengana danya informed consent tersebut? b. Bagaimana tanggung jawab dokter gigi dan rumah sakit terhadap pasien apabila terjadi perbuatan melawan hukum yang menimbulkan kerugian di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Prof. Soedomo, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Gadjah 9 Samgar Siahaan, 2012, Perlindungan Hukum Hak-Hak Pasien Penderita Gangguan Jiwa Terhadap Tindakan Kedokteran Yang Menggunakan Informed Consent Di Rumah Sakit Ghrasia Pakem Yogyakarta, Penulisan Hukum, Fakultas Hukum UGM, Yogyakarta.

12 12 Mada? Hasil penelitian yang digunakan penulis sebelumnya untuk memecahkan masalah adalah: a. Pelaksanaan penerapan informed consent di RSGM Prof. Soedomo khususnya di klinik bedah mulut telah berjalan dengan baik, namun perlindungan hukum terhadap pasien dirasa kurang oleh pasien sendiri karena kurangnya kesadaran pasien tersebut terhadap hak dan kewajibannya. Perlindungan hukum terhadap dokter gigi juga sudah berjalan dengan cukup baik dan memberikan rasa aman. b. Dokter hanya melakukan tindakan medis berdasarkan persetujuan pasien, sedangkan untuk pasien yang menolak, dokter maupun rumah sakit tidak bertanggung jawab lagi terhadapnya. RSGM Prof. Soedomo mempunyai mekanisme penyelesaian sengketa dengan cara kekeluargaan yaitu mediasi. Apabila upaya damai gagal, maka para pihak dapat menggunaka jalur peradilan di lingkungan peradilan umum dengan dasar gugatan perbuatan melawan hukum. Perbedaan mendasar diantara penelitian terdahulu dan penelitian ini adalah penulisan terdahulu tersebut menjadikan informed consent sebagai objek utama penelitian, sedangkan dalam penelitian ini yang menjadi materi adalah pelaksanaan akreditasi yang dikaitkan dengan hak pasien dan keluarga. Selain itu lokasi

13 13 penelitian yang dilakukan penulis sebelumnya berbeda dengan penelitian ini, skripsi yang ditulis oleh Renata Puspita Farianty Situmorang tempat penelitian di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Prof. Soedomo Yogyakarta, sedangkan penelitian ini mengambil lokasi penelitian di Rumah Sakit Hermina Jatinegara Jakarta. 10 E. Manfaat Penelitian Penelitian yang Penulis lakukan memiliki beberapa kegunaan atau manfaat bagi berbagai pihak, yaitu: 1. Manfaat Teoritis a. Penulisan hukum ini dilaksanakan dengan harapan dapat memberikan kontribusi yang baik bagi ilmu pengetahuan sebagai bahan informasi dan pengetahuan di bidang Hukum Kesehatan, khususnya yang berkaitan dengan akibat hukum pelaksanaan kegiatan akreditasi rumah sakit dalam pelayanan kesehatan, khususnya yang berkaitan dengan hak pasien dan keluarga. b. Diharapkan hasil penelitian dari penulisan hukum ini dapat menjadi referensi bagi penelitian-penelitian yang sejenis dan memiliki keterkaitan. 10 Renata Puspita Farianty Situmorang, 2014, Persetujuan Tindakan Kedokteran (Informed Consent) Sebagai Perlindungan Hukum Terhadap Pasien Serta Tenaga Medis Di Rumah Sakit Gigi dan Mulut Prof. Soedomo, Fakultas Kedokteran Gigi, Universitas Gadjah Mada, D.I. Yogyakarta, Penulisan Hukum, Fakultas Hukum UGM, Yogyakarta.

14 14 2. Manfaat Praktis a. Bagi penulis, diharapkan hasil penulisan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan Penulis dalam bidang hukum perdata, khususnya terkait dengan hukum kesehatan di Indonesia. b. Bagi masyarakat, diharapkan hasil penulisan ini mampu memberikan informasi dan pengetahuan kepada masyarakat mengenai akibat hukum pelaksanaan kegiatan akreditasi rumah sakit dalam pelayanan kesehatan, khususnya yang berkaitan dengan hak pasien dan keluarga.

I. PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan hal penting bagi kesejahteraan masyarakat. Kesehatan yang

I. PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan hal penting bagi kesejahteraan masyarakat. Kesehatan yang I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Kesehatan merupakan hal penting bagi kesejahteraan masyarakat. Kesehatan yang dimiliki seseorang tidak hanya ditinjau dari segi kesehatan fisik semata melainkan bersifat
