BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN"

Transkripsi

1 27 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Waktu dan Tempat Penelitian Penelitian dilakukan pada lembaga yang berkaitan langsung dengan kegiatan pasar modal yaitu Pusat Informasi Pasar Modal (PIPM) yang merupakan kuasa perwakilan Bursa Efek Indonesia. Peneliti mengambil data laporan keuangan melalui internet sesuai dengan situs resmi BEI dengan ruang lingkup penelitian ini hanya membahas mengenai perbandingan accrual model dan revenue model dalam mendeteksi laba, adapun variable terkait dengan metode tersebut adalah perubahan kas dan perubahan aktiva (accrual model) dan perubahan pendapatan, umur perusahaan, ukuran perusahaan dan perubahan laba kotor (revenue model), adapun sampel yang digunakan adalah emiten perusahaan Textile yang Go Public di BEI. B. Desain Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan antara accrual model dan revenue model dalam mendeteksi manajemen laba melalui pengujian hipotesis. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif yang menggunakan tabel, grafik dan juga metode regresi.

2 28 C. Hipotesis 1. Mendeteksi manajemen laba dengan accrual model dan revenue model. Penelitian ini berusaha untuk membandingkan signifikansi dari model pengukuran manajemen laba antara revenue model dan accrual model. Manajemen laba merupakan upaya untuk menyajikan laporan keuangan dengan melakukan manipulasi laporan keuangan dengan tujuan agar kinerja perusahaan terlihat lebih baik, yang dapat mengurangi kredibilitas dari laporan keuangan dimana laporan keuangan tersebut juga digunakan oleh pihak-pihak eksternal untuk membantu dalam mengambil keputusan. manajemen laba akan mengganggu relevansi dan keakuratan dari laporan keuangan sehingga akan mempengaruhi pengguna laporan keuangan. Dalam mendeteksi manajemen laba, pendapatan merupakan hal yang menjadi fokus perhatian utama. Terdapat dua pilihan dalam memanipulasi pendapatan, yang pertama mempercepat pengakuan pendapatan sehingga laba perusahaan menjadi lebih tinggi atau memperlambat pengakuan pendapatan sehingga laba perusahaan lebih rendah. Yang ke dua adalah pengakuan beban, dengan mempercepat pengakuan beban akan berdampak pada menurunnya laba perusahaan, sebaliknya dengan menunda pengakuan beban maka laba perusahaan akan menjadi lebih besar, hal ini karena laba timbul dari hasil selisih antara pendapatan dan beban.

3 29 Penelitian yang dilakukan oleh Stubben (2010) dan Nur Aini (2012) mengenai revenue model dan accrual model dalam mendeteksi manajemen laba dari pendapatan dan beban yang dimanipulasi menunjukkan hasil bahwa revenue model lebih signifikan dalam mendeteksi adanya manajemen laba. Berdasarkan landasan teori dan kerangka pemikiran di atas, maka hipotesis yang dapat diusulkan adalah : H: Conditional revenue model lebih signifikan daripada Conditional accrual model dalam mendeteksi manajemen laba D. Populasi dan Sampel Populasi dari penelitian ini adalah 9 perusahaan Textile yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Periode pengamatan penelitian ini adalah tahun 2008 sampai dengan 2011, dengan kriteria perusahaan Textile yang menerbitkan laporan keuangan tahunan dengan periode yang berakhir 31 Desember 2008 sampai dengan 31 Desember 2011.

4 30 Tabel 3.1 Daftar Perusahaan Sampel No Kode Saham Nama Emiten 1 ARGO PT. Argo Pantes, Tbk 2 CNTX PT. Century Textile Industry, Tbk 3 ERTX PT. Eratex Djaja, Tbk 4 HDTX PT. Panasia Indosyntec, Tbk 5 PAFI PT. Panasia Filamanet Inti, Tbk 6 RDTX PT. Roda Vivatex, Tbk 7 SSTM PT. Sunson Textile Manufactured, Tbk 8 TFCO PT. Tifico, Tbk 9 UNTX PT. Unitex, Tbk Sumber data: BEI E. Metode Pengumpulan Data Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode penelitian perpustakaan yaitu penelitian yang dilakukan dengan mempelajari literatur yang ada hubungannya dengan penulisan skripsi ini. Hal ini dimaksudkan sebagai sumber acuan untuk membahas teori yang mendasari pembahasan masalah dan analisis yang dilakukan dalam penelitian. F. Jenis dan Sumber Data Dilihat dari sumber datanya, penelitian ini menggunakan data sekunder, yaitu data berupa dokumen yang merupakan data tertulis yang berhubungan dengan objek penelitian yang diterbitkan Bursa Efek Indonesia (BEI) serta data yang diakses dari situs resmi BEI dan

5 31 data tersebut merupakan data laporan keuangan periode tahun pada perusahaan Textile yang tercatat di Bursa Efek Indonesia. G. Variabel dan skala pengukuran Variabel merupakan segala sesuatu yang akan menjadi objek pengamatan dalam penelitian yang merupakan suatu konsep yang mempunyai variasi nilai, variabel penelitian ini terdiri dari variabel independen dan dependen. manajemen laba merupakan variabel dependen dalam penelitian ini. Manajemen laba ini diproksikan atau diukur melalui dua model. Pertama adalah accrual model yang telah umum digunakan yaitu modified Jones model dari Dechow, et al., (1995) dengan annual current accrual. Kedua revenue model berdasarkan pada conditional revenue model dari Stubben (2010) dengan perubahan piutang. Untuk variabel independen yaitu perubahan pendapatan, pendapatan kas, dan property, plant, and equipment (PPE). 1. Perubahan Piutang dan Annual Current Accrual Dalam Variabel dependen (terikat) setiap perubahan kenaikan atau penurunan nilai dari variabel dependen tergantung pada nilai koefisien dari variabel lain (variabel bebas). Perubahan piutang merupakan variabel dependen dalam penelitian ini dan annual current accruals. Perubahan piutang merupakan fungsi dari perubahan pendapatan yang memiliki hubungan secara langsung dengan pendapatan (Stubben, 2010). Perubahan piutang ini diperoleh dari piutang tahun ini dikurangi piutang tahun

6 32 sebelumnya. Sedangkan annual current accrual diperoleh melalui selisih antara laba sebelum pos luar biasa dan kas dari aktifitas operasi. 2. Modified Jones Model (Accrual Model) a. Pendapatan Kas Pendapatan kas pada accrual model diperoleh melalui selisih antara perubahan pendapatan dan perubahan piutang. Perubahan pendapatan merupakan hasil pengurangan pendapatan pada tahun t dan tahun t-1, sedangkan perubahan piutang adalah selisih piutang tahun t dikurangi piutang tahun t-1. Δ R Δ AR Rata-rata Total Aset b. Property, Plant, and Equipment (Aktiva Tetap) Property, plant, and equipment (PPE) merupakan akrual yang ditimbulkan dari transaksi ekonomi perusahaan dan bersifat tidak dapat dikelola. Aktiva tetap ini mencerminkan biaya penyusutan. Nilai aktiva atau PPE ini diperoleh dari neraca pada laporan keuangan. Gross property, Plant, and Equipment Rata-rata Total Aset

7 33 c. Formula yang digunakan dalam accrual model. Dalam mendeteksi manajemen laba dengan menggunakan konsep accrual model, formula yang digunakan adalah sebagai berikut: ACit = α + β1 (ΔRit ΔΑRit) + β2 PPEit +ε it Keterangan: AC = Annual current Accrual R = Annual revenues AR = Annual Account Receivable PPE = Aset tetap 3. Stubben Model (Revenue Model) a) Perubahan Pendapatan Model kedua sebagai proksi dari manajemen laba adalah revenue model dari Stubben (2010). Perubahan pendapatan diperoleh dari: b) Size (Pendapatan Tahun t - Pendapatan Tahun t-1) Rata-rata Total Aset Size merupakan ukuran perusahaan yang diperoleh melalui natural log dari total asset.

8 34 c) Age Age adalah umur perusahaan. Ukuran age ini diperoleh dengan menatural log-kan umur perusahaan. Dan kemudian untuk age square dengan mengkuadratkan hasil dari natural log umur perusahaan. d) Growth Rate in Revenue (GRR) Pendapatan Tahun t Pendapatan Tahun t-1 Pendapatan Tahun t-1 GRR terdiri dari GRR_P dan GRR_N. Untuk GRR_P, jika GRR bernilai negatif maka GRR_P sama dengan 0 sedangkan untuk GRR_N, jika GRR bernilai positif maka GRR_N sama dengan 0. e) Gross Margin (GRM) Pendapatan Harga Pokok Penjualan Pendapatan Untuk GRM_SQ hanya mengkuadratkan GRM. f) Formula yang digunakan dalam revenue model Dalam mendeteksi manajemen laba dengan menggunakan konsep revenue model, formula yang digunakan adalah sebagai berikut: ARit = α + β1 ΔRit + β2 ΔRit SIZEit + β3 ΔRit AGE it + β4 ΔRit AGE_SQ it + β5 ΔRit GRR_Pit + β6 ΔRit GRR_Nit + β7 ΔRit GRMit + β8 ΔRit GRM_SQit +ε it

9 35 Keterangan : AR R SIZE AGE : Piutang akrual : Annual revenue : Natural log dari total asset saat akhir tahun : Natural log umur perusahaan GRR_P : Industry median adjusted revenue growth (= 0 if negative) GRR_N : Industry median adjusted revenue growth (= 0 if positif) GRM _SQ : Industry median adjusted gross margin at end of fiscal year : (Square of variable = annual change) Manajemen laba merupakan usaha manajemen dalam menyajikan laporan keuangan dengan cara membuat kebijakan (discretion) yang dapat mempengaruhi tingkat laba yang diinginkan, sehingga penelitian mengenai manajemen laba sangat diperlukan untuk menambah wawasan baik bagi peneliti sendiri maupun pihak-pihak lain sebagai tambahan pengetahuan dan literatur akademik akuntansi. Berbagai penelitian untuk mengembangkan dan menyempurnakan model Jones (1991), dalam mendeteksi manajemen laba telah banyak dilakukan. Para peneliti berusaha untuk mencari formula yang tepat dan mencari proksi-proksi lainnya yang dapat mempengaruhi manajemen laba secara langsung seperti pendekatan accrual model (Dechow, et al., 1995) serta pendekatan revenue model (Stubben, 2010). Berdasarkan penjelasan singkat di atas kerangka pemikiran teoritis dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

10 36 Gambar 3.1 Kerangka Pemikiran Sumber data: Diolah Peneliti H. Metode Analisis Data Penelitian ini bertujuan untuk menguji hipotesis yang diajukan dimana menyoroti pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Dalam penelitian ini, peneliti terlebih dahulu menentukan sample penelitian yaitu emiten perusahaan Textile periode Data yang dikumpulkan kemudian akan dianalisa berdasarkan metode analisis sesuai dengan metode penelitian yang digunakan yaitu dengan menggunakan metode klausal. Pengujian Statistik ini dilakukan secara bertahap dengan tujuan agar penelitian ini berhasil sesuai dengan yang direncanakan. Penelitian ini menggunakan tingkat nyata ( level of significant ) sebesar α = 0,05 ( 5%) dan diolah dengan Statistic Package for Society Science ( SPSS) Versi 21 yang akan dilakukan sebagai berikut :

11 37 1. Statistik Deskriptif Statistik deskriptif memberikan gambaran atau deskriptif secara menyeluruh data perusahan yang dilihat dari nilai minimum, maksimum, rata-rata (mean) & standar deviasi. 2. Asumsi Klasik Pengujian jenis ini digunakan untuk menguji asumsi, apakah model regresi yang digunakan dalam penelitian ini layak atau tidak. Uji asumsi klasik digunakan untuk memastikan bahwa multikolonieritas, autokorelasi, heterokedastisitas tidak terdapat dalam model yang digunakan dan data yang dihasilkan berdistribusi normal. Uji penyimpangan asumsi klasik mencakup: 1) Uji Multikolonieritas Uji multikolonieritas bertujuan untuk menguji apakah model regresi ditemukan adanya kolerasi antar variabel bebas. Jika variabel independen saling berkolerasi, maka variabel-variabel ini tidak ortogonal. Variabel ortogonal adalah variabel independen yang nilai korelasi antar variabel independennya sama dengan nol (Ghozali, 2011). Untuk mendeteksi ada tidaknya multikolonieritas di dalam model regresi adalah sebagai berikut (Ghozali, 2011): a) Nilai Adjusted R 2 yang dihasilkan oleh suatu estimasi model regresi empiris sangat tinggi, tetapi secara individual variabel-

12 38 variabel independen banyak yang tidak signifikan mempengaruhi variabel dependen. b) Menganalisis matriks korelasi variabel-variabel independen. Jika antar variabel independen terjadi korelasi yang cukup tinggi (umumnya di atas 0.90), maka indikasi terjadi multikolinieritas. Tidak adanya nilai korelasi yang tinggi antar variabel independen tidak berarti bebas dari multikolineritas. Multikolinieritas dapat terjadi karena kombinasi dua atau lebih variabel independen. c) Multikolinieritas dapat dilihat dari nilai tolerance dan lawannya yaitu variance inflaction factor (VIF) Kedua variabel ini menunjukkan setiap variabel independen manakah yang dijelaskan oleh variabel independen lainnya. Dalam pengertian sederhana setiap variabel independen menjadi variabel dependen dan diregresi terhadap variabel independen lainnya. Tolerance mengukur variabilitas variabel independen yang terpilih yang tidak dijelaskan oleh variabel independen lainnya. Jadi nilai tolerance yang rendah sama dengan VIF yang tinggi. Batasan umum yang digunakan untuk mengukur multikolinieritas adalah tolerance < 0.1 dan nilai VIF > 10 maka terjadi multikolinieritas. 2) Uji Autokorelasi Uji autokorelasi bertujuan menguji apakah dalam model regresi linear ada korelasi antara kesalahan pengganggu pada periode t dengan kesalahan pengganggu pada periode t-1 (sebelumnya). Autokorelasi muncul karena

13 39 observasi yang berurutan sepanjang waktu berkaitan satu sama lain. Masalah ini timbul karena residual (kesalahan pengganggu) tidak bebas dari satu observasi ke observasi lainnya (Ghozali, 2011). Uji heterokedastisitas bertujuan menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan varians dari residual satu pengamatan ke pengamatan lainnya. Jika varians dari satu pengamatan ke pengamatan lain sama maka disebut sebagai homokedastisitas. Model regresi yang baik adalah yang bersifat homokedastisitas (Ghozali, 2011). Menurut Ghozali (2011) ada beberapa cara untuk mendeteksi heterokedastisitas. Salah satunya adalah melihat Grafik Plot antara nilai prediksi variabel terikat (dependen) yaitu ZPRED dengan residualnya SRESID. Deteksi ada tidaknya heterokedastisitas dapat dilakukan dengan melihat ada tidaknya pola tertentu pada grafik scatterplot antara SRESID dan ZPRED dimana sumbu Y adalah Y yang telah diprediksi, dan sumbu X adalah residual (Y prediksi Y sesungguhya) yang telah di studentized. Selain menggunakan grafik plot. 3) Uji Normalitas Menurut Priyatno (2010 : 71) uji normalitas dilakukan untuk mengetahui apakah populasi data yang digunakan dalam penelitian berdistribusi normal atau tidak. Uji ini biasanya digunakan untuk mengukur data berskala ordinal, interval, maupun rasio. Jika analisis menggunakan motode parametrik, maka persyaratan normalitas harus dipenuhi, yaitu data berasal dari distribusi normal. Jika data tidak

14 40 terdistribusi normal atau jumlah sampel sedikit dan jenis data adalah nominal atau. Uji ini bertujuan untuk mengetahui apakah dalam model regresi, variabel-variabel dependen, variabel independen, dan keduanya memiliki distribusi yang normal. Mode regresi yang baik adalah yang memiliki data yang terdistribusi normal (Ardhiastari, 2005). Ada 2 cara untuk mendeteksi apakah residual terdistribusi normal atau tidak yaitu dengan analisa grafik dan analisa statistik (Ghozali, 2011): a) Analisa Grafik Untuk melihat normalitas residual dengan melihat grafik histogram yang membandingkan antara data observasi dengan distribusi yang mendekati distribusi normal. Metode yang lebih handal adalah dengan melihat normal probability plot yang membandingkan distribusi kumulatif dari distribusi normal. Jika data menyebar di sekitar garis diagonal dan mengikuti arah garis diagonal atau grafik histogram, maka menunjukkan pola distribusi yang normal. b) Analisis Statistik Uji normalitas dengan grafik bisa menyesatkan kalau tidak hatihati secara visual kelihatan normal, padahal secara statistik terlihat berbeda. Uji statistik yang dapat digunakan untuk menguji normalitas residual adalah uji statistik non-parametrik Kolmogorov-Smirnov (K- S). Dalam hal ini, peneliti menggunakan analisis statistik non parametric Kolmogorov Smirnov (K-S).

15 41 3. Analisis Regresi. Menurut Gujarati (2003), hasil analisis regresi adalah berupa koefisien untuk masing-masing variable independen. Koefisien ini diproleh dengan cara memprediksi nilai variabel dependen dengan dengan suatu persamaan. Koefisien regresi dihitung dengan tujuan sekaligus, pertama untuk meminimumkan penyimpangan antara nilai actual dan nilai estimasi variable dependen berdasarkan data yang ada (Tabachnick, 1996). Menurut Ghozali, 2011, Koefisien determinasi pada intinya menyatakan seberapa baik suatu model untuk menjelaskan variasi variabel dependen Nilai Adjusted R 2 yang semakin tinggi menjelaskan bahwa semakin cocok variabel independen menjelaskan variabel dependen. Semakin kecil nilai Adjusted R 2 berarti semakin sedikit kemampuan variabel-variabel independen untuk menjelaskan variabel dependen. 4. Pair Wise Comparison. Uji perbandingan berpasangan (pair wise comparison) untuk mendeteksi manajemen laba untuk pertamakali diperkenalkan oleh penelitian Healy (1985). Dalam simposium riset ekonomi II (2005) dijelaskan sebagai berikut: 1) Apabila abnormal akrual positif mengindikasikan bahwa secara ratarata perusahaan menggunakan accrual yang bersifat menaikan laba (perusahaan melakukan income increasing/akrual abnormal positif).

16 42 2) Apabila abnormal akrual negatif mengindikasikan bahwa secara ratarata perusahaan menggunakan akrual yang bersifat menurunkan laba (perusahaan melakukan income decreasing /akrual abnormal negatif).

BAB IV. dengan menggunakan software program SPSS 21. (2) dilakukan uji T ( parsial ). Sebagai pengambilan keputusan, apakah terdapat

BAB IV. dengan menggunakan software program SPSS 21. (2) dilakukan uji T ( parsial ). Sebagai pengambilan keputusan, apakah terdapat BAB IV DESAIN DAN METODE PENELITIAN 4.1.Jenis Penelitian Dalam melaksanakan penelitian ini penulis menggunakan metode statistik deskriptif yang merupakan bagian dari statistik terapan yang menitik beratkan
