PPTQ DARUL FIKRI SIDOARJO DARUL FIKRI ISLAMIC FESTIVAL 2017 DiFest 2017 PEMUDA INDONESIA BERKARAKTER DAN BERPRESTASI PERATURAN UMUM ACARA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PPTQ DARUL FIKRI SIDOARJO DARUL FIKRI ISLAMIC FESTIVAL 2017 DiFest 2017 PEMUDA INDONESIA BERKARAKTER DAN BERPRESTASI PERATURAN UMUM ACARA"

Transkripsi

1 A. PENDAFTARAN PPTQ DARUL FIKRI SIDOARJO PERATURAN UMUM ACARA 1. Pendaftaran dibuka pada tanggal 4 Oktober November Pendaftaran akan ditutup sewaktu waktu apabila kuota sudah terpenuhi. 3. Tiap peserta hanya boleh mengikuti satu kategori lomba, tidak boleh bercabang 4. Pembayaran biaya pendaftaran melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin 5. Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH 6. Pendaftaran dilakukan secara online dengan mengisi formulir pendaftaran di website darulfikri.com/difest serta melampirkan beberapa kelengkapannya berupa : o Bukti transfer biaya pendaftaran o Fotocopy Kartu Pelajar/surat rekomendasi sekolah 7. Peserta dianggap sah setelah melakukan transaksi pembayaran 8. Peserta yang mengikuti lomba pada hari Sabtu, 11 November 2017 diharapkan membawa kartu pelajar asli dan kuitansi pembayaran untuk daftar ulang. 9. Daftar ulang peserta pada hari Sabtu, 11 November 2017 dilaksanakan pada pukul WIB B. PELAKSANAAN 1. Babak Penyisihan o Olimpiade IPA, PAI, dan Matematika dilaksanakan secara online pada hari Senin- Selasa, 6-7 November 2017 o Lomba Siroh Telling, Puisi, dan Pidato dilaksanakan secara online pada hari Selasa-Rabu, 7-8 November 2017 o Lomba Tahfizh, Kaligrafi, Nasyid, Komik Islami, dan Robotik dilaksanakan pada hari Sabtu, 11 November 2017 di PPTQ Darul Fikri Sarirogo. 2. Technical Meeting dilaksanakan pada hari Selasa, 7 November Babak Semifinal dan Final dilaksanakan pada hari Sabtu, 11 November 2017 di PPTQ Darul Fikri Sarirogo. C. SYARAT DAN KETENTUAN 1. Peserta Darul Fikri Islamic Festival (DiFest) merupakan siswa-siswi SD/MI sederajat dan SMP/MTS sederajat. 2. Peserta wajib mengenakan busana/kostum syar i, bebas, rapi, dan sopan pada saat hari lomba. 3. Peserta wajib menjaga kebersihan, ketertiban, dan keamanan lingkungan selama acara berlangsung.

2 4. Peserta mematuhi peraturan dari panitia. 5. Peserta yang telah mendaftar lalu mengundurkan diri tidak diperkenankan menarik kembali uang pendaftaran. 6. Peserta dilarang keras membawa senjata tajam, obat obatan terlarang, dan atau minuman keras di lingkungan PPTQ Darul Fikri Sarirogo. 7. Peserta dilarang keras merusak fasilitas apapun yang telah disediakan oleh panitia 8. Peserta dilarang berbuat curang, mengintimidasi peserta lain, dan melakukan hal hal lain yang merugikan peserta lain maupun panitia 9. Peserta dimohon menjaga barang bawaannya masing-masing karena kehilangan bukan tanggung jawab panitia 10. Barang yang tidak diperkenankan akan disita dan tidak akan dikembalikan. 11. Penilaian dari dewan juri dan hasil lomba tidak dapat diganggu gugat dengan alasan apapun oleh siapapun, kecuali jika ditemukan pelanggaran oleh peserta 12. Peserta yang melanggar poin poin di atas akan didiskualifikasi dari perlombaan dan tidak akan dikembalikan uang pendaftarannya 13. Panitia berhak menginterpretasikan peraturan sesuai dengan pendapat panitia. 14. Peraturan dapat berubah sewaktu waktu apabila diperlukan sesuai keputusan panitia.

3

4 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA TAHFIZh DiFEST 2017 A. Syarat dan Ketentuan 1. Peserta pada masing-masing jenjang merupakan siswa-siswi SD/MI & SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi 4. Kategori tahfizh adalah ayat-ayat Alquran yang sudah dihafalkan sesuai dengan kategori juznya, yaitu: a. Kategori SD, terdiri dari 1 juz (juz 30) b. Kategori SMP, terdiri dari 3 juz (juz 28, 29, & 30) B. Mekanisme 1. Setiap peserta akan mendapatkan 3 soal dari juri 2. Urutan penampilan akan diundi sesaat sebelum perlombaan dimulai 3. Peserta cukup membaca ta awudz diawal penampilan dan membaca kalimat tashdiq diakhir penampilan 4. Ketentuan bel ketika perlombaan a. 1 kali bel = kesalahan b. 2 kali bel = pergantian soal c. 3 kali bel = mulai lomba d. 4 kali bel = peserta harus mengakhiri bacaan C. PENILAIAN 1. Penilaian yang dilakukan meliputi: a. Tajwid dan Makhroj b. Kelancaran c. Lagu, suara dan adab 2. Pemenang juara 1, 2, dan 3 di tiap jenjang diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi

5 PETUNJUK PELAKSANAAN SIROH TELLING DiFEST 2017 A. Syarat dan Ketentuan 1. Peserta merupakan siswa-siswi SD/MI sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping. 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi. 4. Tema story telling adalah sebagai berikut: a. The Stories of Prophets b. The History of the Four Caliphs (1) The Caliphate of Abu Bakr (2) The Caliphate of Umar Ibn Al- Khattab (3) The Caliphate of Uthman Ibn Affan (4) The Caliphate of Ali Ibn Abi Thalib c. The Stories of the Shahabah 5. Karya original peserta dan bukan karya orang lain 6. Peserta diperkenankan memakai kostum dan properti dari bahan bekas untuk mendukung penampilan 7. Peserta tidak diperkenankan melihat teks dan menggunakan musik pengiring baik dimainkan sendiri maupun oleh orang lain 8. Tidak menyinggung SARA dan bermuatan pornografi B. Mekanisme Lomba terdiri dari dua babak, yaitu: 1. BABAK PENYISIHAN a. Peserta menampilkan story telling dan direkam dengan durasi waktu maksimal 5 menit b. Video rekaman story telling peserta dikirim ke diffest@gmail.com dengan format: NAMAPESERTA_ASALSEKOLAH_JENISLOMBA Contoh: EKARESKIFAUZIAH_SDITNURULFIKRI_STORYTELLING *) *) Gunakan fitur Google Drive untuk mengirim file video berukuran >25 MB c. Setelah video dikirim, peserta melakukan konfirmasi ke dengan format yang sama. d. Video dikirim paling lambat hari Sabtu 4 November 2017 pukul WIB

6 e. 20 peserta terbaik berhak untuk melanjutkan ke Babak Final. f. Peserta yang terpilih akan diumumkan lewat website resmi DIFEST pada hari Senin 6 November 2017 pukul WIB. 2. BABAK FINAL a. Peserta yang masuk ke babak final adalah 20 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan. b. Finalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak final sebesar Rp ,00 melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin c. Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH d. 20 peserta di babak final masing-masing menampilkan story telling di hadapan dewan juri e. Babak Final dilaksanakan pada hari Sabtu 11 November 2017 f. Naskah yang digunakan tidak boleh sama dengan naskah dalam video yang dikirim pada babak penyisihan tetapi masih dalam tema yang sama g. Peserta mengumpulkan naskah story telling sebanyak 3 eksemplar untuk penilaian dewan juri h. Urutan penampilan akan diundi sesaat sebelum perlombaan dimulai i. Setiap penampilan berdurasi maksimal 5 menit, dengan pengingat yang akan dijelaskan ketika hari perlombaan C. PENILAIAN 1. Penilaian yang dilakukan meliputi: a. Kesesuaian dengan tema b. Akting (Gestures) c. Pelafalan (Pronunciation) d. Kelancaran (Fluency) e. Kostum & Alat Peraga 2. Pemenang juara 1,2, dan 3 diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi

7 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA puisi DiFEST 2017 A. Syarat dan ketentuan 1. Peserta merupakan siswa-siswi SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi 4. Tema puisi adalah Pemuda Indonesia Berkarakter dan Berprestasi 5. Karya original peserta dan bukan karya orang lain 6. Teks puisi maksimal 2 halaman 7. Majas (gaya penulisan) dan judul puisi bebas 8. Tidak menyinggung SARA dan bermuatan pornografi B. MEKANISME 1. BABAK PENYISIHAN a. Peserta mengirim naskah puisi ke diffest@gmail.com dengan format: NAMAPESERTA_ASALSEKOLAH_JENISLOMBA Contoh: EKARESKIFAUZIAH_SMPITDARULFIKRI_PUISI b. Setelah naskah dikirim, peserta melakukan konfirmasi ke dengan format yang sama. c. Naskah dikirim paling lambat hari Sabtu 4 November 2017 pukul WIB d. 20 peserta terbaik berhak untuk melanjutkan ke Babak Final. e. Peserta yang terpilih akan diumumkan lewat website resmi DIFEST pada hari Senin 6 November 2017 pukul WIB. 2. BABAK FINAL a. Peserta yang masuk ke babak final adalah 20 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan. b. Finalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak final sebesar Rp ,00 melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin c. Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH d. 20 peserta di babak final masing-masing menampilkan puisi yang telah diciptakannya pada babak penyisihan di hadapan dewan juri

8 e. Babak Final dilaksanakan pada hari Sabtu 11 November 2017 f. Urutan penampilan akan diundi sesaat sebelum perlombaan dimulai g. Setiap penampilan berdurasi maksimal 5 menit, dengan pengingat yang akan dijelaskan ketika hari perlombaan h. Peserta tidak diperkenankan melihat teks dan menggunakan musik pengiring baik dimainkan sendiri maupun oleh orang lain i. Peserta diperkenankan memakai kostum dan properti dari bahan bekas untuk mendukung penampilan c. PENILAIAN 1. Penilaian lomba terbagi dari dua aspek, yakni cipta dan baca puisi 2. Persentase penilaian cipta dan baca puisi masing-masing adalah 50 persen 3. Aspek penilaian cipta puisi meliputi: a. Teknik penulisan (Persajakan, Kebaitan, Perimaan) b. Diksi (Pilihan kata) c. Kesesuaian tema dengan isi. 4. Aspek penilaian baca puisi meliputi: a. Interpretasi b. Vokal (Artikulasi, Intonasi, Diksi, Power) c. Ekspresi (Mimik dan Gesture) d. Totalitas (Penyajian secara keseluruhan) 5. Pemenang juara 1, 2, dan 3 diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi

9 PETUNJUK PELAKSANAAN OLIMPIADE PAI DiFEST 2017 A. SYARAT DAN KETENTUAN 1. Peserta merupakan siswa-siswi SD dan SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping. 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi B. MEKANISME Lomba terdiri dari tiga babak, yaitu: 1. Babak Penyisihan Babak penyisihan dilakukan melalui tes tertulis dengan sistem online Dilaksanakan secara serentak pada hari Sabtu, 11 November 2017 pukul WIB 10 peserta dengan skor tertinggi berhak untuk melanjutkan ke babak semifinal 2. Babak Semifinal Peserta yang masuk ke babak semifinal adalah 10 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan Semifinalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak semifinal sebesar Rp ,00 untuk jenjang SD dan Rp ,00 untuk jenjang SMP melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH Babak semifinal dilakukan melalui lomba cerdas cermat dengan sistem Rangking Satu (Seperti Program Trans TV yakni RANGKING 1 ) 3 peserta yang tersisa berhak untuk melanjutkan ke babak final 3. Babak Final Peserta yang masuk ke babak final adalah 3 peserta yang telah terpilih melalui babak semifinal Babak final dilakukan melalui lomba cerdas cermat dengan sistem kuis berupa tanya jawab secara lisan.

10 PETUNJUK PELAKSANAAN mathematics competition 2017 A. peserta 1. Peserta lomba merupakan siswa-siswi SD/MI sederajat dan SMP/MTS Sederajat se-indonesia 2. Pendaftaran akan ditutup jika peserta memenuhi kuota B. PETUNJUk teknis Peserta hadir pukul WIB menit sebelum jadwal kegiatan untuk melakukan regristasi ulang. Lomba dilaksanakan melalui tiga babak, yaitu babak penyisihan, semifinal, dan final Lomba dilaksanakan menggunakan sistem gugur C. Sistematika lomba Babak Penyisihan Peserta diberikan 40 soal online di website darulfikri.com/difest, pilihan ganda dengan ketentuan : Babak Semifinal Peserta yang masuk ke babak semifinal adalah 20 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan Semifinalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak semifinal sebesar Rp ,00 untuk jenjang SD dan Rp ,00 untuk jenjang SMP melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH Jumlah peserta yang berhak mengikuti Semifinal adalah 20 peserta dengan nilai tertinggi dari babak penyisihan Peserta diberikan 15 soal isian singkat. Babak Final Jumlah peserta yang berhak mengikuti babak final adalah 5 peserta dengan nilai tertinggi dari babak semifinal Final dilakukan melalui 3 babak, yaitu Sesi 1 : Setiap peserta akan mendapatkan 3 soal dengan skor 10 untuk masing-masing soal, peserta diberi waktu 3 menit setelah pembaca soal selesai membacakan soal

11 Sesi 2 : Disediakan 10 soal rebutan dengan skor bertingkat mulai 10 s/d 50, peserta diberi waktu 3 menit setelah pembaca soal selesai membacakan soal Sesi 3 : Penyelesaian soal dengan presentasi (masing-masing peserta mempresentasikan 1 soal yang telah dipilihkan oleh peserta lain), dengan skor 50 untuk masing-masing soal D. Kisi-kisi MATERI SD SMP Deret dan Bilangan Teori Bilangan Bilangan Skala dan Perbandingan Konversi Geometri Himpunan Statistika Pencacahan Aljabar Fungsi Komposisi Logika

12 PETUNJUK PELAKSANAAN OLIMPIADE IPA DiFEST 2017 A. PESERTA 1. Peserta merupakan siswa/siswi SD/MI serta SMP/MTS sederajat se-indonesia. 2. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi B. PETUNJUk teknis Peserta merupakan siswa siswi SMP/MTS, SD/MI. Peserta memasuki ruangan yang telah disediakan dengan membawa alat tulis pribadi. Peserta dilarang saling pinjam meminjam alat tulis dengan peserta yang lain. Peserta dilarang membawa kalkulator. Panitia tidak menyediakan kertas buram, dan peserta tidak diperkenankan membawa kertas buram sehingga menghitung di kertas soal yang telah diberikan. Peserta wajib mematuhi tata tertib selama di area olimpiade. Peserta wajib memakai seragam sekolah. Peserta yang sudah mendaftar tetapi tidak mengikuti di hari yang sudah ditentukan dianggap mengundurkan diri. C. SISTEMATIKA OLIMPIADE IPA Lomba terdiri atas 3 babak, yaitu: Babak Penyisihan Terdapat 35 soal pilihan ganda yang harus dikerjakan dalam website darulfikri.com/difest. Dilaksanakan pada hari Senin Selasa 6 7 November 2017 Berlaku untuk SMP/MTS dan SD/MI. Babak Semifinal Peserta yang masuk ke babak semifinal adalah 20 peserta yang memiliki poin tertinggi pada babak penyisihan. Peserta yang masuk ke babak semifinal adalah 20 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan Semifinalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak semifinal sebesar Rp ,00 untuk jenjang SD

13 dan Rp ,00 untuk jenjang SMP melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH Mengerjakan 10 soal essai dalam waktu 60 menit. Jawaban benar mendapat 10 point, tidak menjawab mendapat 0 point. Berlaku untuk SMP/MTS dan SD/MI. Babak Final Peserta yang masuk ke babak final adalah 5 peserta yang memiliki poin tertinggi pada babak semifinal. Panitia menyiapkan 12 soal yang disimpan dalam 12 persegi. Di dalam kotak tersebut terdapat poin yang berbeda di setiap soal (10 poin, 20 poin, 30 poin). Peserta yang memiliki poin tertinggi pada babak semifinal berhak memilih soal pada salah satu persegi terlebih dahulu. Nama peserta akan disebut oleh panitia. Apabila peserta tidak dapat menjawab soal maka peserta lain boleh merebut untuk menjawabnya apabila panitia sudah memberikan tanda. Waktu yang diberikan untuk menyiapkan jawaban adalah 5 menit. Apabila peserta tidak dapat menjawab soal (diam) tidak berusaha menjawab maka poin akan dikurangi sama dengan poin pada soal. Peserta yang menjawab soal yang telah dilemparkan akan mendapat poin sesuai yang tertera pada soal. Babak final akan selesai apabila semua kotak soal sudah terbuka. Juara 1, 2, dan 3 diperoleh dari seluruh poin yang telah diperoleh dari 3 babak yang telah dilalui. Keputusan juri bersifat mutlak. Berlaku untuk SMP/MTS dan SD/MI D. KISI KISI SOAL OLIMPIADE IPA

14 SMP/MTS Kinematika Gerak Struktur, jaringan, reproduksi tumbuhan Sistem transportasi pada manusia Tekanan zat cair, padat Suhu, kalor, dan azas black Listrik dan magnet Alat optik Getaran dan gelombang Klasifikasi makhluk hidup Pesawat sederhana SD/MI Pesawat sederhana Gelombang Energi alternatif Tumbuhan (kingdom plantae) Hewan (kingdom animalia) Hukum Archimedes Kemagnetan Ekosistem

15 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA NASYID DiFEST 2017 A. PESERTA 1. Setiap sekolah mengirimklan maksimal 2 (dua) grup + 1 guru pendamping 2. Satu grup beranggotakan 6 orang 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi B. PETUNJUk teknis Peserta membawakan: Nasyid Wajib : Lagu Nasional atau Lagu Daerah Nasyid Pilihan : Lagu bernuansa islami (non-romantisme) Peserta tidak diperkenankan menggunakan instrument pengiring (full Accapella) Peserta diwajibkan berpenampilan syar i. Setiap penampilan berdurasi maksimal 10 menit Peserta yang dipanggil sebanyak tiga kali tetap tidak hadir, akan digugurkan. C. PENILAIAN Penilaian yang dilakukan meliputi: a. Penguasaan panggung b. Kekompakan gaya dan suara c. Harmonisasi Vokal d. Kostum Pemenang juara 1,2, dan 3 diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

16 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA Makalah ilmiah A. peserta 1. Peserta adalah seluruh siswa aktif tingkat SMP sederajat. 2. Perlombaan dilaksanakan secara berkelompok beranggotakan 3 orang. 3. Setiap sekolah bebas mengirimkan tim untuk mengikuti perlombaan karya ilmiah. B. PETUNJUk teknis 1. Tema karya tulis Makalah ilmiah: - Pemuda Muslim Cinta Tanah Air. - Pemuda Muslim Cinta Lingkungan. - Pemuda Muslim Harapan Umat. - Pemuda Muslim Pemimpin Masa Depan. - Pemuda Muslim Pengubah Peradaban Dunia. 2. Tulisan didukung dengan dokumentasi/gambar objektif serta referensi dari Al Qur an, Hadist, ataupun para ahli/buku. 3. Bersifat asli (Bukan karya jiplakan dan menjauhi duplikasi). 4. Makalah belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan apapun. 5. Apabila ada kecurangan yang ditemukan panitia, baik sebelum, selama, ataupun setelah kompetisi berlangsung, maka peserta yang bersangkutan dinyatakan gugur. 6. BABAK PENYISIHAN: a) Makalah dengan format yang telah ditentukan dikirim melalui di difesst@gmail.com b) Makalah diterima panitia paling lambat tanggal 4 November BABAK FINAL: a) Peserta yang masuk ke babak semifinal adalah 20 peserta dengan makalah terbaik. b) Finalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak final sebesar Rp ,00 melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin

17 c) Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH d) Final diselenggarakan di PPTQ DArul Fikri Sidoarjo dengan mempresentasikan makalah yang telah dibuat. e) Bahan presentasi dipersiapkan oleh peserta sendiri. f) Kreativitas dan inovasi dalam presentasi mempengaruhi penilaian. g) Waktu presentasi selama 7 menit dilanjutkan dengan sesi tanya jawab selama 10 menit. h) Peserta terbaik akan keluar sebagai juara 1,2, dan 3. C. Petunjuk penulisan makalah 1. Penulisan Umum a. Naskah diketik dengan spasi 1,5 pada kertas berukuran A4 dengan font Times New Roman. b. Jarak pengetikan 4 cm dari samping kiri, 3 cm dari samping kanan, 3 cm dari batas atas, dan 3 cm dari batas bawah. c. Pengetikan kalimat : alinea mengikuti aturan bahasa Indonesia dalam ejaan yang disempurnakan. d. Naskah, mulai dari Pendahuluan sampai dengan Simpulan dan Saran, ditulis minimal 10 dan maksimal 20 halaman (tidak termasuk Halaman Judul, Lembar Pengesahan, Kata Pengantar, Daftar Isi, Daftar Gambar, dan Daftar Tabel). Jumlah halaman yang tidak sesuai dengan ketentuan jumlah halaman tersebut dapat mengurangi penilaian. e. Judul makalah diketik menggunakan huruf besar (kapital) dan cetak tebal dengan posisi di tengah tanpa digaris bawahi. f. Penomoran halaman : Bagian pendahuluan yang meliputi halaman judul, nama/daftar kelompok, kata pengantar dan daftar isi memakai angka romawi kecil dan diketik sebelah kanan bawah ( i, ii, dan seterusnya). Sedangkan untuk bagian inti sampai dengan bagian penutup memakai angka Arab di tepi kanan atas (1,2,3, dan seterusnya). g. Bahasa Indonesia yang digunakan hendaknya baku dengan tata bahasa dan ejaan yang disempurnakan, sederhana, jelas, satu kesatuan, mengutamakan istilah yang mudah dimengerti, tidak menggunakan singkatan seperti tdk, tsb, yg, dgn, sbb, dll.

18 2. Struktur Penulisan Makalah Struktur pembuatan makalah ilmiah hendaknya mengacu pada ketentuan sebagai berikut : Halaman Judul Lembar Pengesahan Kata Pengantar Daftar Isi Daftar Tabel (jika ada) Daftar Gambar (jika ada) BAB I : PENDAHULUAN - Latar Belakang - Tujuan Penulisan - Ruang Lingkup - Metode BAB II : Pembahasan dan Isi BAB III : Penutup - Kesimpulan - Saran Daftar Pustaka D. Penilaian Kriteria penilaian lomba karya tulis Penilaian terdiri dari 2 tahap (kualifikasi dan final). 1. Seleksi pada tahap awal (kualifikasi) dan akhir (final) dilakukan oleh dewan juri yang telah ditentukan oleh panitia. 2. Dewan juri akan menetapkan juara 1, 2, dan Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat 4. Kriteria penilaian tahap kualifikasi mencakup : a. Format Karya tulis Tata tulis : Ukuran kertas,kerapian ketik,tata letak b. Kreatifitas dan Inovatif topik gagasan Kreativitas gagasan Kesesuaian judul dengan Tema Isi dan inovasi pengembangan c. Data dan Sumber Informasi Kesesuaian sumber informasi (relevansi) Keakuratan dan integritas data serta informasi Orisinilitas data

19 d. Pembahasan, Kesimpulan serta transfer gagasan Kemampuan menganalisis dan mensintesis serta merumuskan kesimpulan Kelayakan hasil implementasi gagasan Kemanfaatan gagasan bagi masyarakat atau lingkungan sekitar 5. Kriteria Penilaian Babak Final, sebagai berikut: a. Pemaparan Sistematika penyajian dan isi Alat bantu dan media yang digunakan b. Penalaran Penguasaan materi dalam penyampaian dan kejelasan transfer gagasan c. Performa Penampilan finalis ketika presentasi

20 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA komik DIFEST 2017 A. SYARAT DAN KETENTUAN 1. Peserta pada masing-masing jenjang merupakan siswa-siswi SD/MI & SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi 4. Tema Komik adalah Komik Islami, dengan topik sebagai berikut: Aqidah yang lurus Melakukan Ibadah yang benar Berkepribadaian yang benar B. MEKANISME a) Peserta mengikuti lomba dengan memakai seragam sekolah dan membawa alat tulis, alat warna, dan meja lipat pribadi b) Peserta membuat 1 karya dalam bahasa Indonesia dengan batas waktu 120 menit c) Cover komik boleh berwarna dan isi komik harus hitam/putih d) Jumlah halaman minimal 2 halaman maksimal 4 halaman tidak termasuk cover depan dan belakang, pengenalan tokoh dan ringkasan cerita. e) Karya bersifat original belum pernah dipublikasikan,atau diikutsertakan dalam kompetisi lain f) Kertas Ukuran A5 g) Membawa pensil, sepidol, dan karayon sendiri (pilih salah satu) h) Karya yang dilombakan tidak boleh mengandung unsur SARA,pornografi, dan kekerasan i) Komik Islami yang diikutkan dalam perlombaan ini akan menjadi hak milik panitia. j) Peserta membawa meja lipat sendiri k) Peserta wajib memakai seragam sekolah. l) Peserta yang sudah mendaftar tetapi tidak mengikuti di hari yang sudah ditentukan dianggap mengundurkan diri atau gugur C. SISTEMATIKA PENGUMPULAN KOMIK ISLAMI Pengumpulan Komik Islami disertai dengan keterangan, terdiri atas: 1. Judul Komik Islami: 2. Nama peserta: (Ditulias di halaman belakang komik)

21 E. Sistematika Penilaian Kriteria Penilaian : 1. Memenuhi syarat dan ketentuan Lomba 2. Ide Orisinal/Asli, sesuai topik 3. Kreatif dan Artistik 4. Kebersihan dan Kerapian 5. Ceritanya padu dan jelas 6. Terkini, Benar, Menghibur dan Menarik F. Juara dan Hadiah: 1. Dari seluruh karya yang masuk akan dipilih 6 juara. Hadiah untuk masing-masing juara adalah sebagai berikut: Juara I, II, dan III dari SD dan Juara I, II, dan III dari SMP (Masing-masing tiga setiap jenjang) 2. Keputusan pemenang adalah mutlak, tidak dapat diganggu gugat, dan tidak ada korespondensi apa pun terkait keputusan yang telah dikeluarkan G. Tempat dan Waktu Pelaksanaan 1. Tempat : di halaman depan Masijd SMPIT DARUL FIKRI 2. Waktu : WIB

22 PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA kaligrafi DiFEST 2017 A. Syarat dan Ketentuan 1. Peserta pada masing-masing jenjang merupakan siswa-siswi SD/MI & SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi 4. Tema kaligrafi adalah dari satu ayat Alquran juz 30 (SD/MI) dan Juz 29 (SMP/MTs) 5. Karya original peserta dan bukan karya orang lain 6. Media gambar terdiri dari kertas gambar ukuran A4 (SD/MI) dan A3 (SMP/MTs), disediakan oleh panitia 7. Bahan mewarna bebas seperti krayon, cat air, atau cat minyak (membawa sendiri) C. Mekanisme 1. Lomba kaligrafi dilaksanakan pada hari Sabtu 11 November Batas waktu pengerjaan kaligrafi 120 menit D. PENILAIAN 1. Penilaian yang dilakukan meliputi: a. Khat b. Komposisi warna c. Keindahan 2. Pemenang juara 1,2, dan 3 di tiap jenjang diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi

23 PETUNJUK PELAKSANAAN Da I Muda DiFEST 2017 A. Syarat dan Ketentuan 1. Peserta merupakan siswa-siswi SMP/MTs sederajat se-indonesia dengan sifat perorangan 2. Setiap sekolah hanya diperkenankan mendelegasikan 1 (satu) guru pendamping. 3. Pendaftaran peserta akan ditutup jika kuota telah terpenuhi 4. Karya original peserta dan bukan karya orang lain 5. Peserta tidak diperkenankan melihat teks ketika menampilkan pidato/ceramah. 6. Tidak menyinggung SARA dan bermuatan pornografi B. Mekanisme Lomba terdiri dari dua babak, yaitu: 1. BABAK PENYISIHAN a. Topik Da I Muda pada babak penyisihan adalah Pemuda Indonesia Berkarakter dan Berprestasi. b. Peserta menampilkan pidato/ceramah dengan Bahasa Indonesia dan direkam dengan durasi waktu maksimal 5 menit c. Video rekaman pidato/ceramah peserta dikirim ke diffest@gmail.com dengan format: NAMAPESERTA_ASALSEKOLAH_JENISLOMBA Contoh: EKARESKIFAUZIAH_SMPITDARULFIKRI_DA I MUDA *) *) Gunakan fitur Google Drive untuk mengirim file video berukuran >25 MB d. Setelah video dikirim, peserta melakukan konfirmasi ke dengan format yang sama. e. Video dikirim paling lambat hari Sabtu 4 November 2017 pukul WIB f. 15 peserta terbaik berhak untuk melanjutkan ke Babak Final. g. Peserta yang terpilih akan diumumkan lewat website resmi DIFEST pada hari Senin 6 November 2017 pukul WIB. 2. BABAK FINAL a. Topik Da I Muda pada babak final adalah: 1) Pemuda Muslim Indonesia Cinta NKRI 2) Pemuda Muslim Indonesia Cinta Lingkungan 3) Pemuda Muslim Indonesia Pengubah Peradaban Dunia

24 b. Peserta yang masuk ke babak final adalah 15 peserta yang telah terpilih melalui babak penyisihan. c. Finalis melakukan daftar ulang dengan membayar biaya pendaftaran babak final sebesar Rp ,00 melalui BNI Syariah dengan nomor rekening atas nama Muhammad Mukaromin d. Konfirmasi pembayaran dikirim ke nomor dengan format: DIFEST17_NAMA PESERTA_REKENING ATAS NAMA_JENIS LOMBA YANG DIIKUTI_NAMA SEKOLAH e. 15 peserta di babak final masing-masing berpidato di hadapan dewan juri. f. Babak Final dilaksanakan pada hari Sabtu 11 November 2017 g. Peserta menyiapkan tiga materi sesuai tema yang ditentukan. h. Peserta tampil dengan tema yang telah dipilih melalui undian. i. Urutan penampilan akan diundi sesaat sebelum perlombaan dimulai j. Setiap penampilan berdurasi maksimal 5 menit, dengan pengingat yang akan dijelaskan ketika hari perlombaan. C. PENILAIAN Penilaian lomba terbagi dari dua aspek, yakni naskah dan penampilan. Persentase penilaian naskah dan penampilan masing-masing adalah 50 persen Aspek penilaian naskah meliputi: d. Relevansi e. Argumentasi f. Koherensi ide g. Diksi Aspek penilaian penampilan meliputi a. Gaya penyampaian b. Intonasi c. Pelafalan/artikulasi d. Kefasihan/kelancaran Pemenang juara 1, 2, dan 3 diambil dari jumlah skor keseluruhan tertinggi

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH A. Persyaratan Karya Tulis Ilmiah 1) Tema karya tulis adalah Konservasi Daerah Lingkungan Pantai dan Pembelajaran Masyarakat untuk Mengatasi Global Warming Sub
