RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN"

Transkripsi

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Kompetensi Kejuruan Program Keahlian : Otomotif Perbaikan Kendaraan Ringan Kelas / Semester : XI / II Standar Kompetensi : Melaksanakan Prosedur Pengelasan, Pemotongan pematrian dengan Panas dan Pemanasan Kompetensi Dasar : Pengelasan Menggunakan Las Listrik Kode Kompetensi : OPKR B Alokasi Waktu : 2 45 menit 1. Tujuan Pembelajaran: Setelah proses belajar mengajar siswa menguasai kompetensi dasar Pengelasan Menggunakan Las Listrik dengan aspek kognitif tingkat aplikasi, psikomotor tingkat respon komplek dan afektif tingkat merespon. Indikator A. Kognitif : 1. Prinsip kerja Las Listrik dijelaskan. 2. Kegunaan komponen-komponen las Listrik dijelaskan. 3. Macam-macam jenis pengelasan disebutkan. 4. Cara mengelas sambungan datar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja. 5. Cara mengelas sambungan siku luar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja. 6. Cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0 dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja.

2 B. Psikomotor : 1. Persiapan Alat Spesifikasi - Mesin/sumber arus las listrik disiapkan. - Tegangan listrik pada sumber arus ditentukan. Bahan - 4 buah plat besi ukuran 100 x 40 x 3 disiapkan. - Bahan elektroda disiapkan. 2. Langkah kerja Alat dan bahan yang akan dipakai disiapkan. Nyalakan Mesin/sumber arus las listrik. Tempelkan plat kesatu dan kedua dengan jarak 2 mm. Lakukan pengelasan sambungan datar. Tempelkan plat yang ketiga diatas plat kedua dengan membentuk sudut 90 o. Lakukan pengelasan sambungan atas. Tempekan plat yang keempat dengan plat yang kedua dengan membuat sudut siku. Lakukan pengelasan siku luar. Matikan mesin/sumber arus listrik. Lepaskan elektroda dari penjepit. 3. Sikap Kerja Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai dengan prosedur kerja. Ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan langkah demi langkah sesuai dengan prosedur kerja. Teliti dalam melakukan pekerjaan.

3 Mengenakan pakaian keselamatan (wear pack, sepatu, topeng las, Kacamata pengaman, Kaos tangan) Bekerja dengan mengutamakan keselamatan kerja. Memperhatikan keselamatan kerja dalam perawatan peralatan las. 4. Produk Kerja Bentuk Sambungan datar. Sambungan siku sudut 90 o. Sambungan atas dengan sudut Waktu Pengelasan sambungan datar, sambungan siku sudut 90 o, sambungan atas dengan sudut 90 0 dapat dilakukan dalam 90 menit (2 x 45 menit). C. Sikap Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai dengan prosedur kerja. Ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan langkah demi langkah sesuai dengan prosedur kerja. Teliti dalam melakukan pekerjaan. Mengenakan pakaian keselamatan (wear pack, sepatu, topeng las, Kacamata pengaman, Kaos tangan) Bekerja dengan mengutamakan keselamatan kerja. Memperhatikan keselamatan kerja dalam perawatan peralatan las. 2. Metode Pembelajaran : 1. Ceramah 2. Tanya jawab 3. Demonstrasi

4 3. Materi Pembelajaran: A. Prinsip las assytelin B. Komponen komponen las assytelin C. Fungsi komponen komponen las assytelin D. Jenis-jenis api pada las assytelin E. Cara mengelas sambungan datar, sambungan siku sudut 90 o, sambungan atas dengan sudut 90 0.

5 Kompetensi Dasar Kriteria Kerja Desain Skenario Pembelajaran Hasil Pembelajaran Keterangan Pengelasan Menggunakan Las Assytelin PENGETAHUAN 1. Prinsip kerja las Listrik dijelaskan. 2. Kegunaan komponen - komponen las Listrik dijelaskan. 3. Macam - macam jenis pengelasan disebutkan. Kegiatan Awal 1. Guru mengucapkan salam. 2. Guru mengabsen siswa. 3. Guru meminta perhatian kepada peserta didik. 4. Guru memberi penjelasan pentingnya materi yang akan dibahas. 5. Kegiatan persiapan dilakukan dalam waktu (5 menit) Kegiatan Inti PENGETAHUAN 1. Guru memperlihatkan prinsip kerja las Listrik, kemudian menjelaskan bahwa prinsip kerja las Listrik. Siswa diminta untuk menjelaskan kembali prinsip keja las listrik. (5 menit) 2. Guru memperlihatkan gambar komponen-komponen las listrik yang diberi nomor pada setiap komponennya, dan terdapat namanama komponen disebelah kanannya. Kemudian guru menerangkan kegunaan komponen-komponen tersebut. Siswa diminta untuk menyebutkan komponen-komponen dan kegunaan komponen-komponen tersebut. (5 menit) 3. Guru memperlihatkan gambar macam - macam jenis pengelasan. Siswa diminta untuk memperhatikan gambar yang sudah diperlihatkan, kemudian guru bertanya tentang macam - macam jenis pengelasan. (5 menit) 4. Guru menunjukan gambar dan video cara mengelas sambungan datar. PENGETAHUAN 1. Siswa dapat menjelaskan prinsip kerja las Listrik 2. Siswa dapat menjelaskan kegunaan komponenkomponen las Listrik. 3. Siswa dapat menyebutkan Referensi : Modul Otomotif Perbaikan Kendaraan Ringan Media Pembelajaran: Mengunakan laptop dan infocus Papan tulis Gambar-gambar; o Komponen komponen las Listrik o Macam macam jenis pengelasan o Cara mengelas sambungan datar o Cara mengelas sambungan siku luar o Cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0 Video-video o Cara mengelas sambungan

6 4. Cara mengelas sambungan datar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja. 5. Cara mengelas sambungan siku luar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja. Kemudian guru menerangkan cara mengelas sambungan datar. Siswa diminta untuk menjelaskan kembali cara pengelasan sambungan datar sesuai dengan yang telah diterangkan, kemudian guru melengkapi jawaban. (5 menit) 5. Guru menunjukan gambar dan video cara mengelas sambungan siku luar. Kemudian guru menerangkan cara mengelas sambungan siku luar. Siswa diminta untuk menjelaskan kembali cara pengelasan sambungan siku luar sesuai dengan yang telah diterangkan, kemudian guru melengkapi jawaban. (5 menit) macam-macam pengelasan. 4. Siswa dapat menjelaskan cara mengelas sambungan datar sesuai dengan ketentuan kerja. 5. Siswa dapat menjelaskan cara mengelas sambungan siku luar dengan ketentuan kerja. datar o Cara mengelas sambungan siku luar o Cara mengelas sambungan atas dengan sudut Cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0 dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja. 6. Guru menunjukan gambar dan video cara mengelas sambungan atas dengan sudut Kemudian guru menerangkan cara mengelas sambungan atas dengan sudut Siswa diminta untuk menjelaskan kembali cara pengelasan sambungan atas dengan sudut 90 0 sesuai dengan yang telah diterangkan, kemudian guru melengkapi jawaban. (5 menit) 6. Siswa dapat menjelaskan cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0 dengan ketentuan kerja. KETERAMPILAN Persiapan 1. Dengan memperhatikan keselamatan kerja dan kesehatan kerja, baju praktek, apron, google KETERAMPILAN Persiapan 1. Guru mengingatkan agar baju praktek, apron, google dipakai oleh siswa. KETERAMPILAN Persiapan 1. Siswa dapat menyiapkan peralatan keselamatan dan

7 dipakai oleh siswa. 2. Alat dan bahan yang akan dipakai disiapkan. 3. Siswa memeriksa alat yang akan dipakai: - Keadaan fisik sumber arus diperiksa. - Keadaan fisik elektroda diperiksa. - Tegangan dalam susmber arus ditentukan. Proses Kerja 1. Langkah kerja mengatur arus yang sesuai dengan elektroda dan tebal baja mengelas. 2. Langkah kerja mengelas sambungan datar. 2. Guru mengingatkan agar siswa menyiapkan alat dan bahan yang akan dipakai. 3. Guru mengingatkan agar siswa memeriksa alat yang akan dipakai. Dan guru menginformasikan bahwa besarnya arus yang diatur dalam sumber arus. Proses Kerja Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok (masing-masing 2 orang), kemudian guru meminta siswa melakukan praktek dengan langkah kerja yang telah diberikan dalam aspek kognitif. Pada saat proses kerja berlangsung guru melakukan pemeriksaan ke setiap kelompok dan memberikan pengarahan apabila ada siswa yang mengalami kesulitan atau kesalahan paa saat bekerja. 1. Dengan memperhatikan langkah kerja yang telah diberikan oleh guru pada aspek kognitif, guru memberikan contoh cara menghidupkan mesin las atur arus yang sesuai untuk kawat lasnya dan Tangan kanan membawa penjepit eletroda, dan tangan kiri membawa topeng las (3 menit) 2. Dengan memperhatikan langkah kerja yang telah diberikan oleh guru pada aspek kognitif, guru memberikan contoh dan menjelaskan cara mengelas sambungan datar, yaitu dengan cara kesehatan kerja dengan benar. 2. Siswa dapat menyiapkan alat dan bahan yang akan dipakai 3. Siswa dapat memeriksa alat yang akan dipakai dengan tepat dan teliti. Proses Kerja 1. Siswa dapat mengatur arus yang sesuai dengan elektroda dan tebal baja untuk mengelas. 2. Siswa dapat melakukan pengelasan sambungan datar.

8 3. Langkah kerja mengelas sambungan atas dengan sudut Langkah kerja mengelas sambungan siku luar. menempelkan kedua plat yang akan di las dengan jarak 2-3mm kemudian Dekatkan ujung elektroda las ketempat yang dimaksud dengan jarak kira-kira mm, Ujung elektroda digoreskan menurut cara yang dianut, Dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati. masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). Siswa diminta untuk melakukan hal yang sama. (10 menit) 3. Dengan memperhatikan langkah kerja yang telah diberikan oleh guru pada aspek kognitif, Guru memberikan contoh dan menjelaskan cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0, yaitu dengan cara menempelkan plat kedua dengan plat yang ketiga di bagian tengahnya dengan sudut 90 0, kemudian Dekatkan ujung elektroda las ketempat yang dimaksud dengan jarak kira-kira mm, kemudian Dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati, kemudian masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). Siswa diminta untuk melakukan hal yang sama. (15 menit) 4. Dengan memperhatikan langkah kerja yang telah diberikan oleh guru pada aspek kognitif,guru memberikan 3. Siswa dapat melakukan pengelasan sambungan atas dengan sudut Siswa dapat melakukan pengelasan siku

9 5. Langkah kerja mematikan las Listrik. contoh dan menjelaskan cara mengelas sambungan siku luar, yaitu dengan cara menempelkan plat kedua dengan plat yang keempat dengan membentuk siku, kemudian dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati, kemudian masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). Siswa diminta untuk melakukan hal yang sama. (15 menit) 5. Dengan memperhatikan langkah kerja yang telah diberikan oleh guru pada aspek kognitif, siswa diminta untuk mematikan las Listrik yaitu dengan cara melepas elektroda dari tang penjepit, lalu lepaskan penjepit (-) dari masa. Lalu matikan motor/sumber tegangan. (2 menit) luar. 5. Siswa dapat mematikan las Listrik dengan benar. SIKAP KERJA 1. Ketentuan dalam persiapan kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan ketentuan kerja. 2. Ketentuan dalam proses kerja ditaati dan dilaksanakan sesuai dengan job sheet. SIKAP KERJA 1. Guru menekankan pada siswa agar persiapan kerja ditaati dan praktek dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan ketentuan kerja. 2. Guru mengingatkan pada siswa agar proses kerja ditaati dan praktek dilaksanakan sesuai dengan job sheet. SIKAP KERJA 1. Siswa melakukan persiapan kerja dan menaati prosedur dan ketentuan kerja dalam melakukan praktek. 2. Siswa melakukan proses kerja sesuai dengan jobsheet.

10 PRODUK KERJA 1. Dengan memperhatikan proses kerja, produk kerja yang dihasilkan sesuai dengan standar hasil pekerjaan membuat sambungan datar, sambungan siku, sambungan atas dengan sudut 90 0 dilakukan dengan benar. Waktu Kerja Dengan memperhatikan waktu kerja, proses kerja membuat sambungan dengan menggunakan las Listrik dikerjakan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan yaitu 2 x 45 menit. PRODUK KERJA 1. Guru memberikan gambaran tentang standar hasil pekerjaan (produk kerja) yang telah dibuat. Standar produk kerja disini adalah siswa dapat membuat benda kerja yang telah ditentukan sesuai dengan langkah kerja yang benar. Membuat sambungan datar. Membuat sambungan siku. Membuat sambungan atas dengan sudut Waktu Kerja Guru memberikan kepada siswa batas waktu untuk melakukan kerja praktek membuat sambungan dengan menggunakan las Listrik, kemudian meminta siswa untuk melakukan kerja praktek sesuai waktu yang ditentukan. Kegiatan Akhir 1. Mengulas ulang secara garis besar materi yang telah dibahas, mengevaluasi hasil pemelajaran. 2. Menguji kemampuan siswa, dibuktikan dengan tes baik secara pengetahuan, keterampilan dan sikap melalui indikator tes yang disiapkan oleh guru. 3. Memberi tugas dan mengabsen siswa. 4. Menyampaikan materi untuk minggu yang akan datang PRODUK KERJA 1. Siswa dapat menguasai kemampuan membuat sambungan dengan menggunakan las Listrik sesuai dengan standar. Waktu Kerja Siswa dapat melakukan kerja praktek membuat sambungan dengan menggunakan las Listrik sesuai dengan waktu yang telah ditentukan

11 Alat Evaluasi Proses NO Aspek Yang Dinilai 1 Persiapan Menyiapkan bahan yang akan dipakai : 1. Empat buah plat besi ukuran 100 X 40 X Menyiapkan bahan sambungan las. Mengecek semua kondisi komponen las listrik : 1. Keadaan fisik motor/sumber tegangan. 2. Keadaan kabel penjepit. 3. Keadaan kuat arus yang digunakan. Proses Kerja Mengatur motor/sumber tegangan sesuai dengan ukuran elektroda. Mengelas sambungan datar. Mengelas sambungan siku luar. Mengelas sambungan atas dengan sudut Mematikan motor/sumber arus. Sikap Kerja Bekerja sesuai dengan SOP (Standard Opeasional Prosedur). Rapi dan mengenakan pakaian keselamatan : 1. Mengikat rambut (jika panjang). 2. Menggunakan pakaian praktek dengan kelengkapannya. 3. Topeng las 4. Kacamata pengaman 5. Kaos tangan Kinerja Mahasiswa Skor Bobot Nilai YA TIDAK Bekerja dengan mengutamakan keselamatan kerja. Teliti dalam melakukan pekerjaan. Memperhatikan keselamatan kerja dalam perawatan peralatan las. Alat Evaluasi Hasil

12 NO Aspek Yang Dinilai 1 Hasil Kerja Produk: 1. Bentuk Sambungan datar. Sambungan siku sudut 90 o. Sambungan atas dengan sudut Ukuran Waktu: 60 menit Kinerja Mahasiswa YA TIDAK Skor Bobot nilai Kriteria Kelulusan Aspek Skor Bobot Nilai Keterangan Sikap 2 Syarat kelulusan nilai minimal Pengetahuan 4 70 dengan nilai setiap aspek, Keterampilan 4 minimal 7 Nilai Akhir Keterangan : Tidak : 0 s/d 69 (tidak lulus) Ya : 70 s/d 100 (lulus)

13 Lembar Evaluasi Kognitif 1) Soal sebab akibat AKIBAT Elektroda dapat menyambungkan dua bahan. SEBAB Sumber arus yang mengalir Jawaban a. Akibat dan sebab benar b. Akibat benar, sebab salah c. Akibat salah, sebab benar d. Akibat dan sebab salah 2) Soal essai Jelaskan kegunaan alat-alat di bawah ini: 1. Penjepit las 2. Mesin/ sumber arus 3. Topeng Las 4. Elektroda 3) Sebutkan jenis-jenis pengelasan? 4) Cara mengelas sambungan datar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja? 5) Cara mengelas sambungan siku luar dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja? 6) Cara mengelas sambungan atas dengan sudut 90 0 dijelaskan sesuai dengan ketentuan kerja?

14 7) Soal pilihan ganda Alat perlengkapan yang digunakan dalam las listrik, kecuali a. Topeng las/helm las b. Karburasi c. Kaos tangan d. Sepatu yang rapat

15 8) Soal benar salah Ketika hendak mengelas, tangan kiri memegang penjepit elektroda. (Benar/Salah)

16 Lembar Jawaban 1) Akibat benar, sebab benar 2) 1. Berfungsi untuk memegang benda kerja yang panas. 2. Berfungsi untuk menghasilkan tegangan tinggi untuk proses pengelasan. 3. Berfungsi untuk melindungi mata dari cahaya las listrik. 4. Berfungsi untuk menyambungkan dua logam baja. 3) Sambungan datar, sambungan siku luar, dan sambungan atas dengan sudut ) Yaitu dengan cara menempelkan kedua plat yang akan di las dengan jarak 2-3mm kemudian Dekatkan ujung elektroda las ketempat yang dimaksud dengan jarak kira-kira mm, Ujung elektroda digoreskan menurut cara yang dianut, Dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati. masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). 5) Yaitu dengan cara menempelkan plat kedua dengan plat yang ketiga di bagian tengahnya dengan sudut 90 0, kemudian Dekatkan ujung elektroda las ketempat yang dimaksud dengan jarak kira-kira mm, kemudian Dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati, kemudian masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). 6) yaitu dengan cara menempelkan plat kedua dengan plat yang keempat dengan membentuk siku, kemudian dapatkan proses ionisasi, antara elektroda dan benda kerja tunggu sampai didapat kolom logam cair setelah bahan sudah

17 mencair, lalu Geser elektroda kearah yang dimaksud dengan hati-hati, kemudian masukan bahan yang sudah selesai di las kedalam air (quench). 7) Jawaban b 8) Jawaban salah

18 5. Alat / Media dan Sumber Belajar a. Alat / Media Mengunakan laptop dan infocus, papan tulis, gambar-gambar, video-video. b. Sumber belajar Modul Otomotif Perbaikan Kendaraan Ringan c. Penilaian 1. Post Test 2. Test Praktek

19 JOB SHEET (Pengelasan Menggunakan Las Listrik) 1. Alat dan bahan Mesin/sumber arus las listrik & elektroda Mesin gerinda tangan pembuat alur/meratakan kampuh las Palu las Sikat kawat Palu besi Klem Tang penjepit - memindahkan benda kerja yang panas Sikat petibersih bangku kerja 2. Kelamatan kerja Keterangan 1. topeng las/helm las. Melindungi muka terhadap : asap, gas panas, bunga api dan radiasi sinar-sinar yang berbahaya. gambar 2. Kacamata pengaman (putih terang)

20 3. Pakaian pelindung - kulit radiasi sinar 4. Kaos tangan - kulit penahan percikan bunga api 5. Sepatu yang rapat - kulit dan terak panas.

21 3. Langkah kerja Prosedur menyalakan mesin/sumber arus. Pasang semua instalasi listrik pada mesin lasnya Hidupkan mesin las, atur arusnya yang sesuai untuk elektrodenya dan tebal/tipisnya benda kerja. Tangan kanan membawa penjepit elektroda, dan tangan kiri membawa topeng las. Prosedur mengelas dengan berbagai jenis sambungan. NO TUGAS KETERANGAN KONTROL HASIL PEMERIKSAAN 1 Pemeriksaan Memeriksa benda kerja Visual benda kerja dengan ukuran 500x40x3 2 Melukis dan menggergaji Melukis benda kerja dengan membagi benda menjadi lima bagian sama besar lalu meggergajinya 3 Latihan mengelas Latihan mengelas pada bagian yang pertama.

22 4 Mengelas Membuat rigilas jalur panjang 5 Mengelas Membuat sambungan datar 6 Mengelas Membuat sambungan siku sudut 90 o 7 Mengelas Membuat sambungan atas dengan sudut 90 0

LAPORAN PRAKTIKUM LAS DAN TEMPA

LAPORAN PRAKTIKUM LAS DAN TEMPA LAPORAN PRAKTIKUM LAS DAN TEMPA Disusun guna memenuhi salah satu tugas mata kuliah Praktek Las dan Tempa Disusun Oleh: FAJAR RIZKI SAPUTRA K2513021 PTM A PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK MESIN JURUSAN PENDIDIKAN
