BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pengolahan data menurut Surakhmad (1990, hlm. 64) dijelaskan sebagai

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pengolahan data menurut Surakhmad (1990, hlm. 64) dijelaskan sebagai"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Analisis dan Deskripsi Data Selanjutnya untuk mendapatkan gambaran umum tentang data yang telah diperoleh dari hasil penelitian, maka data-data tersebut diolah dan dianalisis. Data yang sudah terkumpul harus dikelompokkan menurut kategori masingmasing dan kemudian dihitung dan diolah menjadi sebuah data yang berarti. berikut: Pengolahan data menurut Surakhmad (1990, hlm. 64) dijelaskan sebagai Mengolah data adalah sebuah usaha yang konkrit untuk membuat data tersebut berbicara. Sebab seberapa besar dan tingginya nilai data yang terkumpul (sebagai hasil fase pelaksanaan pengumpulan data), apabila tidak disusun dalam suatu organisasi dan diolah secara sistematis, niscaya data tetap merupakan bahan yang membisu seribu bahasa. Dari penjelasan diatas, maka data tersebut dapat dimengerti dan bermakna apabila diolah secara sistematis, adapun pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini bersifat deskriptif. Dibawah ini adalah deskripsi dari hasil penyebaran angket Minat di Sekolah SMA Negeri 11 Garut. Seluruh sampel berjumlah 25 siswa, masingmasing sampel 25 orang tersebut siswa yang mengikuti ekstrakurikuler futsal dengan penentuan umur yang penulis tidak bataskan. Dari penelitian ini diharapkan bisa memberikan kontribusi dan manfaat bagi Sekolah SMA Negeri 11 Garut. Penulis membuat tabel dan diagram hasil penelitian penyebab minat siswa menurun mengikuti ekstrakurikuler futsal secara garis besarnya terlebih dahulu. Setelah itu menjelaskan secara lebih rinci hasil yang didapat dalam penelitian ini. 58

2 59 1. Analisis dan Pengolahan Data Penelitian Setelah semua data terkumpul dari seluruh responden, maka peneliti membuat tabel serta diagram yang mempengaruhi minat siswa menurun. Data yang diperoleh dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.1 Data Hasil Penelitian di SMA Negeri 11 Garut NO Sub Variabel Indikator Hasil Persentase Kategori 1 a. Keinginan 60.3 % Cukup Internal b. Perhatian 60 % Cukup c. Kegairahan 70 % Baik 64 % Baik 2 Ekternal a. Pengurus 80 % Baik b. Pelatih 64 % Baik c. Program Pembelajaran 51 % Baik d. Sarana dan Prasarana 57 % Baik e. Orang Tua 53 % Baik 62 % Baik Ditinjau dari hasil pengolahan data, penulis dapat membuat tabel yang dapat menggambarkan faktor-faktor penyebab minat siswa menurun mengikuti ekstrakurikuler futsal. Berikut penjelasan tabel 4.1 yaitu indikator keinginan memiliki persentase sebesar 60.3% termasuk ke dalam kategori (cukup), indikator perhatian memiliki persentase 60% termasuk ke dalam kategori (cukup), dari indikator kegairahan mendapat persentase tertinggi yaitu 70% termasuk ke dalam tafsiran (baik), ke tiga indikator tersebut

3 60 adalah bagian dari sub variabel internal. Sedangkan dari sub variabel eksternal yaitu dari indikator pengurus memiliki persentase 80% termasuk ke dalam tafsiran (baik), indikator pelatih memiliki persentase 64% termasuk ke dalam kategori (baik), indikator program pembelajaran memiliki persentase 51% masuk ke dalam kategori (baik), sarana dan prasarana memiliki persentase 57% termasuk ke dalam tafsiran (baik) dan orang tua memiliki persentase 62% termasuk ke dalam kategori (baik). Bila dikonversi menjadi bentuk diagram, maka hasil yang didapat dalam penelitian ini dapat dilihat pada grafik: Gambar 4.2 Sub Variabel Diagram Minat Siswa Mengikuti Ekstrakurikuler Futsal SMA Negeri 11 Garut internal 64 % (Baik) eksternal 62 % (Baik) Terlihat pada gambar 4.2, bahwa dari sub variabel Internal memiliki persentase yang tinggi yaitu 64%, sedangkan dari sub variabel Eksternal memiliki persentase 62%. Persentase 64% dalam tafsiran skala pengukuran termasuk ke dalam kategori (baik), sedangkan persentase 62% dalam skala pengukuran termasuk ke dalam kategori (baik).

4 61 B. Deskripsi dari Hasil Penelitian Setelah peneliti melakukan penelitian berupa penyebaran angket terhadap minat siswa Sekolah SMA Negeri 11 Garut yang mengikuti ekstrakurikuler futsal, peneliti mendapat data aktual berupa pendapat para siswa atas pernyataan-pernyataan yang telah dibuat oleh peneliti yang bersumber dari pendapat para ahli tentang minat kemudian peneliti rangkum dan dijadikan kisi-kisi instrumen minat yang pada akhirnya menjadi angket untuk dijadikan tolak ukur pada penelitian ini. Angket yang telah diisi oleh setiap siswa yang mengikuti ekstrakurikuler futsal tersebut diubah kedalam bentuk angka-angka sesuai dengan skor yang telah ditentukan. Skor tersebut dikelompokkan sesuai dengan kategori masing-masing, kemudian diolah, dihitung, dan dianalisis agar dapat memberikan informasi berupa gambaran penyebab menurunnya minat siswa mengikuti ekstrakurikuler futsal. Kemudian peneliti mengubah angka tersebut kedalam sebuah tabel serta diagram yang peneliti telah cantumkan sebelumnya, sehingga lebih mudah untuk dimengerti pembaca. Berikut adalah pendeskripsian tabel 4.1, gambar 4.2 yang telah penulis cantumkan, yaitu : a. sub variabel internal memiliki persentase 64% termasuk ke dalam kategori (baik). Pendeskripsian dari tiap-tiap indikator sub variabel internal yaitu : - Indikator keinginan memiliki persentase sebesar 60.3% termasuk ke dalam kategori (cukup), - Indikator perhatian memiliki persentase 60% termasuk ke dalam kategori (cukup), - Indikator kegairahan mendapat persentase tertinggi yaitu 70% termasuk kategori (baik). b. sub variabel eksternal memiliki persentase 62% termasuk ke dalam kategori (baik). Pendeskripsian dari tiap-tiap indikator sub variabel eksternal yaitu :

5 62 - Indikator pengurus memiliki persentase 80% termasuk ke dalam tafsiran (baik), - Indikator pelatih memiliki persentase 64% termasuk ke dalam kategori (baik), - Indikator program pembelajaran memiliki persentase 51% masuk ke dalam kategori (baik), - Indikator sarana dan prasarana memiliki persentase 57% termasuk ke dalam tafsiran (baik), - Indikator orang tua memiliki persentase 53% termasuk ke dalam kategori (baik). Hasil persentase yang dimiliki dari sub variabel internal yaitu 64%, dengan persentase ini dalam skala pengukuran termasuk ke dalam tafsiran kategori (baik). Sedangkan sub variabel eksternal memiliki persentase 62%, dalam skala pengukuran termasuk ke dalam kategori (baik). Walaupun ke dua-duanya termasuk ke dalam kategori baik, tetapi dari persentase masingmasing sub variabel, dapat terlihat persentase tertinggi yaitu dari sub variabel internal dengan persentase 64% dan sub variabel eksternal memiliki persentase yang rendah yaitu 62%. Dilihat dari sub variabel antara faktor internal dan eksternal, yang paling mempengaruhi minat siswa tersebut menurun dalam mengikuti pembelajaran ekstrakurikuler futsal adalah dari faktor internal dengan persentase 64%. Sudah terlihat lebih rinci lagi bahwa faktor pengurus yang mempengaruhi minat siswa dalam mengikuti ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 11 Garut adalah dengan persentase 80%. Sesuai dengan peneliti amati dan rasakan selama ini memang benar adanya, dan sekarang telah dibuktikan secara data yang bersumber dari para ahli yang peneliti rangkum, lalu peneliti buat kisikisi instrumen untuk tolak ukur penelitian ini, cici-ciri dari siswa yang kurang bergairah ketika fasilitas yang kurang mendukung saat ini, saat latihan siswa tidak memperhatikan pelatih yang sedang menjelaskan materi sehingga kurang antusias, perhatian kepengurusan futsal kurang mendukung terhadap perkembangan ekstrakurikuler futsal, ketika diberikan tugas untuk melakukan

6 63 gerakan siswa tersebut melakukannya dengan asal-asalan. Faktor-faktor eksternal itu adalah faktor pendukung yang sewaktu-waktu bisa berubahubah. Jika faktor internal atau dari dalam diri siswa itu lemah atau hanya mengandalkan faktor-faktor eksternal, maka akan cukup sulit untuk dapat berprestasi. Setelah dilihat dari hasil penelitian, maka dapat dilihat bahwa Penyebab Menurunnya Minat Siswa di Sekolah SMA Negeri 11 Garut adalah faktor pengurus atau sekolah dengan kurangnya perhatian lebih dari pihak sekolah untuk mengembangkan ekstrakurikuler futsal. Hasil ini di dukung dari beberapa penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Anggraeni (2014, hlm. 8) dalam jurnalnya mengatakan bahwa : Prestasi belajar siswa akan meningkat atau tinggi apabila siswa memiliki minat belajar yang tinggi dan fasilitas yang memadai. Baik minat maupun fasilitas keduanya merupakan unsur penting yang harus dimiliki oleh siswa dalam melakukan kegiatan belajar. Setelah peneliti lihat hasil penelitian dari jurnal tersebut, bahwa minat belajar dari siswa sangat penting untuk meningkatkan prestasi belajar siswa. Ketika minat siswa tersebut menurun, dampaknya adalah prestasi dari siswa tersebut atau siswa tersebut akan memilih olahraga lain yang membuat mereka tertarik untuk melakukannya. Minat dapat menurun diakibatkan oleh banyak faktor. Ketika siswa mempunyai kegairahan yang tinggi untuk berprestasi, tetapi kurang mendapatkan dukungan dari faktor eksternal, yaitu sarana prasarana, sangat disayangkan ketika hal ini terjadi. Modal utama untuk dapat berprestasi ialah kemauan dari dalam diri individu tersebut, ketika prestasi secara maksimal bisa didapatkan karena mereka sudah mengeluarkan seluruh kemampuannya, yang seharusnya bisa mendapatkan prestasi yang lebih jika di dukurng oleh faktor dari luar yaitu sekolah ataupun sarana prasarana untuk mereka belajar atau latihan, akan tetapi sangat disayangkan jika mereka sulit untuk mendapatkan prestasi yang lebih itu dikarenakan faktor eksternal yaitu salah satunya sarana prasarana atau fasilitas yang tidak mendukung.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif, BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Metode Penelitian Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif, karena penelitian ini bermaksud untuk memecahkan masalah yang ada pada masa sekarang.
