marathon. Dengan peserta yang berbagai macam daerah bahkan negara begitu juga dengan variasi usia yang mengikuti lomba lari membunktikan bahwa ajang p

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "marathon. Dengan peserta yang berbagai macam daerah bahkan negara begitu juga dengan variasi usia yang mengikuti lomba lari membunktikan bahwa ajang p"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Sejarah lari memang tidak tertulis secara otentik sejak kapan manusia berlari sebagai prestasi atau untuk kebugaran. Sejak manusia ada, sebenarnya telah dapat berjalan dan berlari, namun tidak tercatat sebagai olah raga prestasi untuk mengetahui tercepat dan terkuat. Ada versi yang mengatakan bermula dari bangsa Yunani yang sedang dilanda peperangan antara kaum Yunani dan Persia di kota Marathonas Pulau Egina Yunani. Pasukan Persia mengalami kekalahan dan pasukan Yunani yang memenangkan perang, memerintahkan salah seorang pasukannya untuk membawa pesan. Si pembawa pesan berlari ke Athena sepanjang 40.8 km (25.4 miles) dalam sehari untuk mengabarkan kemenangannya sesampainya di kota sambil berteriak yang akhirnya pingsan dan meninggal dunia. Untuk mengenang kemenangan perang tersebut dan menghormati si pembawa pesan maka beberapa periode diadakan lomba lari dan semakin berkembang menjadi olah raga prestasi modern dan terpecah menjadi berbagai cabang lari. Konon kabarnya cabang olah raga lari marathon pertama kali dilombakan dalam olimpiade yang diadakan di kota Athena dimenangkan oleh Eucles dan pada lomba berikutnya dimenangkan oleh Philippides. Setelah mengalami berbagai event dan waktu, lomba ini berubah menjadi Olimpiade dan pada periode selanjutnya mendapat julukan olimpiade modern. Olah raga ini pun berkembang menjadi beberapa cabang yang dibagi dalam jarak tempuh tertentu. Dalam perkembangnya cabang olah raga lari terbagi menjadi lari cepat jarak pendek (sprint), lari jarak sedang (middle distance), lari jarak jauh (long distance). Lari jarak pendekpun terbagi lagi menjadi lari jarak 50m, 55m, 60m, 100m, 150m, 200m, 300m, 400m, 500m. Pada jarak menengah terbagi 800m, 1500m, 3000m. Untuk lari jarak jauh dibagi menjadi 500m, m, half marathon, dan marathon. Saat ini perkembangan lebih pesat lagi dan cenderung digabungkan dengan cabang olah raga lain seperti lari halang rintang, triathlon, pentathlon, heptathlon, decathlon. Dalam perlombaan akhir - akhir ini yang menjadi terkenal dan ramai peminatnya adalah dari kategori lari jarak jauh mulai dari 5 K sampai dengan half marathon dan full 1

2 marathon. Dengan peserta yang berbagai macam daerah bahkan negara begitu juga dengan variasi usia yang mengikuti lomba lari membunktikan bahwa ajang perlombaan ini diminati masyarakat umum dan tidak juga hanya atlit pelari saja. Dan yang menjadi bahan pengikat masyarakat agar mengikuti lomba lari adalah karena keunikan dari perlombaat tersebut seperti istilah fun run atau color run.. Untuk memfasilitasi sebuah acara perlombaan berjalan dengan lancar maka para pembuat perlombaan harus memiliki sebuah media untuk memudahkan pekerjaannya. Hal ini juga digunakan sebagai jembatan antara masyarakat dan calon peserta lomba untuk menggali informasi terhadap sebuah acara perlombaan tersebut. Dengan berkembangnya teknologi pada zaman sekarang dan juga kemudaahan akan pengaksesannya makan media yang paling umum untuk melakukan sosialiasai adalah menggunakan website. Berdasarkan uraian diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa perlu adanya penyelesian masalah yang timbul ketika pembuatan sebuah perlombaan lari. Maka dibuatlah APLIKASI MANAJEMEN RUN RACE SYSTEM BERBASIS WEB. Dengan adanya aplkasi tersebut maka seluruh informasi kegiatan perlombaan lebih terpusat dan mudah diakses, data peserta mudah dilakukan pengecekkan, dan konten website bisa diubah sesuai dengan kegiatan yang akan dilaksanakan. 1.2 Perumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang yang dijelaskan diatas, maka dapat dirumuskan permasalahannya adalah sebagai berikut : 1. Bagaimana membangun aplikasi yang mampu mengelola manajemen perlombaan lari? 2. Bagaimana data peserta lomba dapat dikelola dengan mudah? 3. Bagaimana agar pembayaran yang dilakukan oleh peserta dengan mudah diverifikasi oleh panitia perlombaan lari? 1.3 Batasan Masalah Dalam masalah ini agar pembahasan tidak terlalu luas, maka pembahasan penelitian pada Aplikasi Manajemen Run Race System Berbasis Web adalah hanya 2

3 memfasilitasi pengaturan perlombaan tingkat nasional dan pembayaran yang berbasis melaporkan bukti pembayaran dengan sistem upload. 1.4 Tujuan dan Manfaat Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Membangun aplikasi yang mampu mengelola manajemen perlombaan lari 2. Dapat mengelola akun pengguna. 3. Dapat memvalidasi pembayaran peserta lomba. Adapun pembangunan aplikasi diharapkan bermanfaat bagi: 1. Masyarakat a. Mendapatkan informasi yang valid dan real time. b. Proses pendaftarran dan pembayaran yang mudah. 2. Pantita a. Menghemat kegiatan teknis dengan tidak membangun sistem website dari awal. b. Mempermudah kegiatan pengolahan data peserta. 3. Akademisi memberikan contoh kepada para mahasiswa mengenai kemudahan dalam penyampaian informasi menggunakan teknologi informasi. 1.5 Metode Penelitian Metode Penelitian yang digunakan adalah sebagai berikut: Metodologi Pengumpulan Data 1. Metode Studi Pustaka Metode ini digunakan untuk mendapatkan informasi tambahan dengan membaca dan meringkas berbagai macam buku dari perpustakaan dan dengan mendapatkan informasi dari beberapa jurnal nasional maupun internasional Metode Pengembangan Sistem Metodelogi pengembangan perangkat lunak yang digunakan adalah metode Waterfall dengan detail sebagai berikut : 3

4 1. Analisis Menganalis kebutuhan yang diperlukan dalam aplikasi yang akan dibuat untuk mempermudah melakukan sebuah pembuatan aplikasi. 2. Perancangan dan Desain Aplikasi Melakukan perancangan proses yang akan dijalankan pada aplikasi, perancangan desain antarmuka sesuai dengan hasil analisis. 3. Pembuatan Program (Pemrograman) Membuat program atau mengimplementasikan perancangan desain ke dalam script yang menggunakan bahasa pemrograman PHP, Javascript, HTML5, CSS. 4. Pengujian Melakukan pengujian terhadap aplikasi yang telah dibuat apakah aplikasi bisa berjalan dengan baik serta tidak adanya kesalahan-kesalahan saat digunakan oleh user. 5. Penerapan dan pemeliharaan Melakukan penerapan dan pemeliharaan pada website 1.6 Sistematika Penulisan Penulisan laporan Tugas Akhir ini terdiri dari 5 (lima) bab. Adapun pembagian dan penjelasan pada masing-masing bab adalah sebagai berikut : Bab I: Pendahuluan Bab I Pendahuluan terdiri dari latar belakang pembuatan Tugas Akhir, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodologi penelitian, metodologi pengembangan sistem dan sistematika penulisan. Bab II: Landasan Teori Bab II Landasan Teori terdiri dari teori-teori yang menjadi landasan dalam penulisan Tugas Akhir. Bab III : Analisa dan Perancangan Sistem Bab III Analisa dan Perancangan Sistem berisi uraian mengenai analisa sistem yang akan dibangun dan perancangan sistem menggunakan notasi UML untuk mengakomodasi kebutuhan pengguna serta rancangan basis data dan layar. 4

5 Bab IV : Hasil Implementasi dan Pengujian BAB IV Implementasi dan Pengujian berisi mengenai hasil implementasi dari analisa dan perancangan yang telah dibangun. Bab V: Kesimpulan dan Saran Bab V Kesimpulan dan Saran menjelaskan mengenai kesimpulan dari keseluruhan permasalahan yang telah terselesaikan dengan adanya pembuatan Tugas Akhir ini. Bab ini juga berisi mengenai saran pengembangan dari sistem informasi yang telah dibangun. 5

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi informasi terjadi sangat cepat. Setiap saat bermunculan teknologi baru yang memberi nilai tambah pada teknologi yang sudah ada. Berbagai kemudahan,
