PENGARUH PENERAPAN TEKNIK PROBING PROMPTING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI 10 KOTA JAMBI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PENERAPAN TEKNIK PROBING PROMPTING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI 10 KOTA JAMBI"

Transkripsi

1 PENGARUH PENERAPAN TEKNIK PROBING PROMPTING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMA NEGERI 10 KOTA JAMBI Oleh: Nur Asna Universitas Jambi ABSTRAK Guru memiliki peran penting dalam pembelajaran, karena guru bertugas dan bertanggung jawab merencanakan dan melaksanakan pengajaran di sekolah dengan tujuan agar hasil belajar siswa dapat meningkat. Untuk itu diperlukan suatu teknik pembelajaran yang mengajak siswa aktif dalam belajar. Salah satu teknik yang dapat digunakan adalah teknik probing prompting. Dalam kesempatan ini penulis ingin mengkaji tentang Pengaruh Penerapan Teknik Probing Prompting terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui untuk mengetahui pengaruh penerapan teknik probing prompting terhadap hasil belajar Biologi siswa di SMA Negeri 10 Kota Jambi pada aspek kognitif. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen. Sedangkan desain penelitian yang digunakan adalah desain postest dengan kelompok kontrol yang dipilih secara random (randomized control group postest design). Instrumen yang digunakan adalah tes yang telah distandarisasi melalui proses validasi, reliabilitas, tingkat kesukaran soal, dan daya pembeda soal. Uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji t pada taraf signifikansi = 0,05, data sebelum uji t dilakukan uji normalitas dan homogenitas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh penerapan teknik probing promting terhadap hasil belajar siswa pada bidang studi biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi dimana t hitung > t tabel, yaitu : 6,136 > 2,00 pada taraf signifikansi = 0,05. Perbedaan rata-rata yang terjadi adalah sebesar 19,3 point. Disarankan bagi guru biologi yang mengajar di Kelas X SMA Negeri 10 Kota Jambi untuk menggunakan teknik probing promting dalam pembelajarannya, sehingga hasil belajar siswa menjadi lebih optimal sebagaimana hasil penelitian ini. Kata Kunci : Teknik, Probing Prompting, Hasil Belajar, Biologi Disetujui oleh: Pembimbing I Pembimbing II Dr. Upik Yulianti, MS Retni S. Budiarti, S.Pd, M.Si NIP NIP

2 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Guru memiliki peran penting dalam pembelajaran, karena guru bertugas dan bertanggung jawab merencanakan dan melaksanakan pengajaran di sekolah. Selain itu, guru juga membimbing, membina, dan memfasilitasi siswa agar dapat belajar secara aktif. Untuk mencapai semua itu, guru membutuhkan strategi dalam menyusun dan memilih metode atau teknik pembelajaran yang tepat. Temuan lapangan khusus di sekolah SMA Negeri 10 Kota Jambi, masih jarang sekali dijumpai siswa yang terlibat secara aktif dalam kegiatan belajar. Dalam belajar, siswa cenderung pasif, sehingga proses pembelajaran terlihat kurang efektif. Kurang efektifnya proses pembelajaran mengakibatkan siswa menjadi kurang memahami materi yang disampaikan guru. Salah satu upaya yang ingin diterapkan untuk mengatasi permasalahan di atas adalah dengan menerapkan suatu teknik pembelajaran yang bervariasi yaitu teknik probing prompting. Teknik pembelajaran ini lebih banyak mengajak siswa untuk lebih antusias dan tertarik dalam belajar, mendorong siswa untuk berpikir, meningkatkan keterlibatan siswa, merangsang siswa untuk mengajukan pertanyaan, mendiagnosis kelemahan siswa, memusatkan perhatian siswa pada satu masalah, dan membantu siswa mengukapkan pendapat dengan bahasa yang baik di kelas. Dari uraian di tersebut peneliti tertarik untuk mengkaji masalah tentang Pengaruh Penerapan Teknik Probing Prompting terhadap Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi. 2

3 Rumusan Masalah Apakah penerapan teknik probing prompting memberikan pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar Biologi siswa di SMA Negeri 10 Kota Jambi pada aspek kognitif? Tujuan Penelitian Untuk mengetahui pengaruh penerapan teknik probing prompting terhadap hasil belajar Biologi siswa di SMA Negeri 10 Kota Jambi pada aspek kognitif. Hipotesis Penelitian Penerapan teknik probing prompting memberikan pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar Biologi siswa di SMA Negeri 10 Kota Jambi pada aspek kognitif. Kegunaan Hasil Penelitian 1. Salah satu sumbangan ilmu pengetahuan mengenai penerapan teknik probing prompting untuk meningkatkan hasil belajar biologi siswa. 2. Sebagai bahan masukan bagi calon guru, bahwa penerapan teknik probing prompting dapat digunakan untuk meningkatkan hasil belajar Biologi siswa. Asumsi Penelitian 1. Seluruh siswa mempunyai waktu dan kesempatan belajar yang sama. 2. Teknik probing prompting dapat mempengaruhi hasil belajar Biologi siswa di SMA Negeri 10 Kota Jambi. Batasan Penelitian 1. Penelitian dilaksanakan di kelas X di SMA Negeri 10 Kota Jambi pada Tahun Ajaran 2013/

4 2. Materi yang diajarkan dalam penelitian ini adalah pokok bahasan dunia hewan pada sub pokok bahasan ekosistem. Definisi Operasional 1. Teknik probing prompting adalah pembelajaran dengan cara guru menyajikan serangkaian pertanyaan yang sifatnya menggali sehingga terjadi proses berpikir yang mengaitkan pengetahuan dan pengalaman siswa dengan pengetahuan baru yang sedang dipelajari. 2. Hasil belajar siswa adalah nilai-nilai, pengertian-pengertian, apresiasi, sikapsikap, perbuatan dan keterampilan yang tercakup dalam ranah kognitif. TINJAUAN PUSTAKA Teknik Probing Prompting dalam Pembelajaran Menurut Mulyana (2001:59), probing adalah suatu teknik pembelajaran dengan cara mengajukan satu seri pertanyaan untuk membimbing (prompting) siswa menggunakan pengetahuan yang telah ada pada dirinya agar dapat membangun sendiri menjadi pengetahuan baru. Unsur-unsur Penting dalam Teknik Probing Prompting Menurut Lie (2007:74), suatu teknik pembelajaran hanya dapat dikatakan sebagai teknik probing prompting jika memiliki unsur alat atau sarana atau tindakan yang berfungsi untuk memicu pengetahuan siswa, kegiatan observasi, dan unsur seri pertanyaan yang berfungsi untuk membimbing siswa memahami konsep secara utuh. 4

5 Langkah-langkah Pembelajaran dengan Menggunakan Teknik Probing Prompting Menurut Sulaiman (2004:72) pembelajaran dengan teknik probing prompting memuat langkah-langkah adalah (1) Menghadapkan siswa pada situasi baru, misalnya dengan menunjukkan gambar, alat pembelajaran, objek, gejala yang dapat memunculkan teka-teki. (2) Memberi waktu tunggu beberapa saat (3-5 detik) atau sesuai keperluan agar siswa melakukan pengamatan. (3) Mengajukan pertanyaan sesuai indikator atau kompetensi yang ingin dicapai siswa. (4) Memberi waktu tunggu beberapa saat (2-4 detik) untuk memberikan kesempatan siswa merumuskan jawabannya. (5) Meminta seorang siswa untuk menjawab pertanyaan yang telah diajukan. (6) Jika jawaban yang diberikan siswa benar atau relevan dilanjutkan dengan siswa lain. (7) Pertanyaan yang diajukan pada tahap 6 (enam) ini sebaiknya diajukan/diinteraksikan juga pada siswa lain agar seluruh siswa terlibat dalam kegiatan probing prompting. (8) Mengajukan pertanyaan akhir pada siswa lain untuk lebih menegaskan bahwa kompetensi dasar yang dituju sudah tercapai. Hasil Belajar Menurut Djaali dan Muljono (2008:29), hasil belajar merupakan perubahan akibat belajar yang terjadi pada individu meliputi kemampuan kognitif, sensorikmotorik, dan dinamik-afektif. Menurut Bloom sebagaimana dikutip oleh Anonim (2007:94) secara garis besar hasil belajar dapat dibagi menjadi tiga ranah, yaitu ranah kognitif, ranah afektif, dan ranah psikomotorik. 5

6 METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Penelitian ini adalah penelitian eksperimen, yaitu true eksperimental. Desain yang digunakan dalam true eksperimental adalah control group postest design. Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di SMA Negeri 10 Kota Jambi yang terdaftar pada semester genap tahun ajaran 2013/2014 dengan jumlah 184 orang siswa. Teknik pengambilan sampel penelitian adalah teknik cluster random sampling. Dengan demikian, untuk menentukan kelas eksperimen ditentukan melalui undian terhadap lokal-lokal yang ada, dalam penelitian ini terpilih kelas X 4 sebagai kelas perlakuan, dan kelas X 6 sebagai kelas kontrol. Variabel Penelitian 1. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah pembelajaran dengan menggunakan teknik probing prompting. 2. Variabel terikat adalah hasil belajar siswa pada masing-masing kelas populasi setelah perlakuan diberikan. Prosedur Penelitian 1. Perencanaan penelitian yang terdiri dari (a) Mempersiapkan jadwal penelitian. (b) Menentukan kelas sampel. (c) Membuat skenario pembelajaran dalam bentuk Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang disusun dengan Pedoman pada kurikulum mata pelajaran Biologi kelas X di SMA Negeri 10 Kota Jambi. (d) Mempersiapkan soal-soal (e) Mempersiapkan lembar observasi. (f) Melakukan ujicoba soal 6

7 2. Tahap pelaksanaan, peneliti mengajar di kelas eksperimen dengan menggunakan teknik probing prompting, sedangkan di kelas kontrol tidak menggunakan teknik probing prompting (konvensional) tetapi dengan materi yang sama. 3. Tahap akhir, setelah proses pembelajaran berakhir, dilakukan tes akhir terhadap kelas eksperimen dan kelas kontrol dengan soal yang sama. Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa lembar tes untuk menilai hasil belajar siswa pada aspek kognitif. Jenis data Jenis data dalam penelitian ini adalah data kuantitatif. Tes Objektif Tes yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu tes objektif dimana tes yang keseluruhan informasi yang diperlukan untuk menjawab telah disediakan. Pengumpulan Data Teknik dalam pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan memberikan posttest yang diisi oleh guru mata pelajaran biologi di sekolah tersebut. Teknik Analisis Data Pada aspek kognitif digunakan tes objektif atau tes pilihan ganda. Dalam melakukan analisis data peneliti menggunakan uji-t. dimana sebelum melakukan uji hipotesis maka terlebih dahulu dilakukan uji normalitas dan uji homogenitas. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di kelas X SMA Negeri 10 Kota Jambi dilaksanakan pada semester II Tahun 2013/2014 yaitu bulan Maret - April

8 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Ujicoba Instrumen Penelitian Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah soal tes berbentuk pilihan ganda dengan lima alternatif jawaban. Hasil ujicoba soal tes telah diperoleh 40 pertanyaan yang valid, sedangkan sisanya sebanyak 10 pertanyaan masuk dalam kategori tidak valid. Butir pertanyaan yang tidak valid adalah butir pertanyaan nomor 5, 8, 9, 15, 19, 21, 25, 27, 31, dan 41. Uji reliabilitas menggunakan rumus Kurder and Richardson-20 (KR-20) diperoleh harga r hitung sebesar 0,754, sedangkan harga r tabel dengan taraf signifikasi 5% adalah sebesar 0,355. Dengan demikian, instrumen memiliki realibilitas tinggi. Hasil Penelitian Rata-rata hasil belajar biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi di kelas eksperimen adalah sebesar 70,1, sedangkan untuk kelas kontrol hanya sebesar 50,8. Kondisi ini menunjukkan bahwa, hasil belajar siswa di kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan hasil belajar siswa di kelas kontrol. Perbedaan hasil belajar tersebut adalah sebesar 19,3 poin. Hasil belajar biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi di Kelas Kontrol sebagian besar masih masuk dalam kategori rendah, yaitu sebesar 48,4%. Kondisi ini dapat diartikan bahwa, sebanyak 48,4% siswa SMA Negeri 10 Kota Jambi setelah mengikuti kegiatan pembelajaran di kelas kontrol adalah siswa dengan hasil belajar yang rendah dan masih kurang memuaskan. Sedangkan hasil belajar biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi di Kelas Eksperimen umumnya masuk dalam kategori tinggi, yaitu sebesar 93,5%. Kondisi ini dapat diartikan bahwa, sebanyak 93,5% siswa SMA 8

9 Negeri 10 Kota Jambi setelah mengikuti kegiatan pembelajaran di kelas eksperimen adalah siswa dengan hasil belajar yang tinggi dan sangat memuaskan. Uji Homogenitas Proses perhitungan menunjukkan bahwa harga F hitung sebesar 1,172. Sedangkan nilai F tabel adalah 1,84. Populasi yang diteliti adalah homogen. Uji Normalitas Harga χ 2 h, yaitu sebesar 3,46 lebih kecil dibandingkan dengan χ 2 t pada taraf kepercayaan 5% (3,46 < 7,815), maka data hasil pengukuran hasil belajar biologi siswa di kelas kontrol berdistribusi normal. Harga χ 2 h, yaitu sebesar 1,49 lebih kecil dibandingkan dengan χ 2 t pada taraf kepercayaan 5% 7,82 (1,49 < 7,82), maka data hasil pengukuran hasil belajar biologi siswa berdistribusi normal. Uji Hipotesis Harga t tabel (α = 5%/2) < t hitung (2,00 < 8,464. Dengan demikian, hipotesis alternatif (Ha) diterima, atau ada pengaruh yang signifikan antara hasil belajar Biologi siswa yang diberi pembelajaran dengan teknik probing prompting dan hasil belajar Biologi siswa yang diberi pembelajaran tanpa menggunakan teknik probing prompting. PENUTUP Kesimpulan Berdasarkan hasil Ada pengaruh penggunaan teknik probing prompting terhadap hasil belajar siswa pada bidang studi biologi di SMA Negeri 10 Kota Jambi. Saran 1. Penulis menyarankan, alangkah lebih baik bagi guru biologi yang mengajar di Kelas X SMA Negeri 10 Kota Jambi senantiasa mempertimbangkan dengan 9

10 sungguh-sungguh untuk menggunakan teknik probing prompting dalam pembelajarannya, sehingga hasil belajar siswa menjadi lebih optimal. 2. Diharapkan kepada siswa untuk bersikap kreatif dengan memanfaatkan lingkungan yang ada di rumah, sekolah dan sebagainya untuk membantu memahami materi pelajaran biologi yang harus dikuasainya. 3. Diharapkan kepada Kepala SMA Negeri 10 Kota Jambi untuk bisa membantu guru dalam mempersiapkan teknik pembelajaran yang dibutuhkan oleh guru, sehingga beban guru dalam mengajar menjadi lebih ringan. DAFTAR PUSTAKA Djaali dan Puji Muljono, 2008, Pengukuran dalam Bidang Pendidikan, Grasindo, Jakarta. Echol dan Shadily, H., 1996, Kamus Bahasa Inggris 1 Milyar, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. Gora, W. dan Sunarto, 2009, Pakematik : Strategi Pembelajaran Inovatif Berbasis TIK, Elex Media Komputindo, Jakarta. Hadi, S. dan Haryono, 2005, Statistik, Grasindo, Jakarta Lie, A., 2007, Cooperative Learning : Mempraktekkan di Ruang-ruang Kelas, Grafindo, Jakarta. Mulyana, A.Z., 2001, Rahasia Menjadi Guru Hebat, Grasindo, Jakarta. 10

III. METODOLOGI PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas XI IPA SMA Perintis 1

III. METODOLOGI PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas XI IPA SMA Perintis 1 III. METODOLOGI PENELITIAN A. Penentuan Populasi dan Sampel Penelitian. Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas XI IPA SMA Perintis Bandar Lampung tahun ajaran 0/03 yang berjumlah
