The Indonesian Student Association in Japan Persatuan Pelajar Indonesia Jepang PPI Jepang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "The Indonesian Student Association in Japan Persatuan Pelajar Indonesia Jepang PPI Jepang"

Transkripsi

1 Tokyo, 1 November 2009 Nomor : U/E/2009/11/01 Perihal : Undangan TI 2010 Lampiran : -Draft Proposal -Signifikansi Yang kami hormati Pengurus Korda, Komsat dan anggota Di Tempat Salam Sejahtera, Melalui surat ini, saya atas nama Koordinator Simposium Internasional Persatuan Pelajar Indonesia Asia Timur 2010 (SI PPI AT 2010) (tentatif) dari PPI Jepang ingin mengundang pengurus Korda, Komsat dan anggota untuk menjadi salah satu tim pengarah SI PPI AT 2010, yang rencana akan diadakan pada bulan Februari 2010 di Ritsumeikan Asia Pacific University, Beppu, Jepang (tentatif). SI PPI AT 2010 ini memberikan kesempatan untuk membagi ilmu pengetahuan kepada sesama ilmuwan atau pelajar dan juga sebagai ajang pembentukan jaringan pelajar dan ilmuwan se-asia Timur untuk mendukung Ikatan Ilmuwan Indonesia Internasional dan PPI Dunia. Adapun peranan dari tim pengarah ini adalah untuk menyusun dan mematangkan konsep SI PPI AT 2010, hingga dapat menjadi landasan konstruktif Tim Pelaksana SI PPI AT 2010 ke depannya.

2 Demikian undangan ini saya sampaikan, untuk kelanjutannya saya tunggu kesediaannya melalui komunikasi dan/atau telepon hingga Jumat, 6 November NB: Draft proposal berikut signifikasinya terlampir dalam undangan ini. Hormat saya, Koordinator SI PPI AT 2010 Sekretaris Umum PPIJ Ananda Setiyo Ivannanto setian08@apu.ac.jp Mochamad Asri asri@ppijepang.org

3 Draft Proposal Simposium Internasional Persatuan Pelajar Indonesia Asia Timur Dari Asia Timur untuk Indonesia- Diselenggarakan Oleh APUIna/PPI Oita Tujuan - Meningkatkan hubungan dan kerjasama antara Indonesia dan Kawasan Asia Timur (Jepang, Korea Selatan, China dan Taiwan). - Menguatkan jaringan dan kerjasama antara mahasiswa, akademisi dan masyarakat sipil Indonesia di Kawasan Asia Timur. - Meningkatkan dan mempromosikan studi Indonesia di kalangan dan institusi akademik di Kawasan Asia Timur. - Meningkatkan hubungan dan kerjasama antara kalangan dan institusi akademik Indonesia dan Kawasan Asia Timur. - Memberikan kontribusi bagi pembuatan kebijakan di Indonesia. - Membentuk jaringan pelajar dan ilmuwan Indonesia se-asia Timur untuk mendukung Ikatan Ilmuwan Internasional Indonesia (I4). - Mendiskusikan pembentukan PPI Regional Asia Timur sebagai bagian struktur PPI Dunia (OISAA) dan mengadakan secara rutin dan bergantian SI PPI di Asia Timur. - Sebagai ajang diskusi awal dalam pembentukan konsorsium studi Indonesia di Asia Timur.

4 Deskripsi Kegiatan Seminar dua hari yang diadakan di Ritsumeikan Asia Pacific University (APU), Jepang dengan tujuan untuk menguatkan hubungan dan kerjasama, meningkatkan pengertian bersama, mempromosikan dan memberikan masukan bagi pembuatan kebijakan di Indonesia. Timeline [Oktober] Merumuskan dasar-dasar SI PPI Asia Timur 2009, pembentukan komite pengarah [November] Mengirim undangan ke pembicara, pencarian dana, peluncuran website [Desember] Sosialisasi dan promosi dengan PPI se-asia Timur [Januari] Persiapan akhir (info penerbangan, akomodasi, dll) [Februari] Event Undangan/Pembicara (Tentative) Dr. H. Jusuf Anwar-Duta Besar Indonesia di Jepang Duta Besar Indonesia di Korea Selatan Duta Besar Indonesia di Cina Perwakilan Pemerintah Indonesia di Taiwan

5 Anies Baswedan-Rektor Universitas Paramadina, Jakarta Djayadi Hanan-Ohio State University, AS Lembaga Penelitian, Pendidikan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES), Jakarta Azyumardi Azra-Profesor, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah (UIN), Jakarta Dino Patti Jalal-Juru Bicara Kepresidenan Dalam Urusan Luar Negeri Noer Sutrisno-Mantan Sekretaris Kementerian Negara Perumahan Rakyat Ilmuwan-ilmuwan Indonesia di Asia Timur (Jepang, Korea Selatan, Cina, Taiwan) Monte Cassim-President, Ritsumeikan Asia Pacific University Malcolm Cooper-Vice President, Ritsumeikan Asia Pacific University Edgar Porter-Dean of Academic Affairs, Ritsumeikan Asia Pacific University Jeremy Eades-Dean of College of Asia Pacific Studies, Ritsumeikan APU Mani AVM-Professor, College of Asia Pacific Studies, Ritsumeikan APU

6 Signifikansi Tidak bisa dipungkiri lagi jika sebuah revolusi sejarah yang melahirkan kepada perubahan tatanan bangsa Indonesia, terutama yang terjadi di abad ke 20 adalah diawali dari pergerakan para intelektual muda. Jika kita mengaca kepada sejarah, pada awal abad ke 20, banyak organisasi kepemudaan lahir seperti Budi Utomo, Jong Java, Jong Celebes, Jong Sumatranen Bond, Syarikat Islam dll, yang mana dari mereka lahir pemikiran nasionalisme yang pada akhirnya bermuara kepada terbentuknya bangsa Indonesia. Pada tahun 1966 dan 1998, kita juga dapat melihat peranan penting pemuda, terutama mahasiswa, yang juga nota bene ilmuwan, dalam menyuarakan suara rakyat dan membawa kepada perubahan sosial dan pemerintahan yang lebih baik. Dari luar negeri, melalui sejarah kita mempelajari pentingnya peranan sebuah organisasi yang bernama Perhimpunan Indonesia. Mereka sebagai anak bangsa Indonesia yang saat itu masih terjajah oleh Belanda, menyatu di Belanda untuk membentuk ideologi nasionalisme, yang mendorong bangsa untuk bisa terlepas dari penjajahan. Sejarah bagaikan terulang kembali, pada bulan Juli tahun 2009, pelajar dan ilmuwan Indonesia dari seluruh dunia berkumpul di gedung Museon, Den Haag, Belanda untuk mendeklarasikan berdirinya Ikatan Ilmuwan Internasional Indonesia (I4). Organisasi ini kelak akan menjadi tulang punggung dalam mengarahkan bangsa Indonesia tidak hanya kuat dari sisi internal bangsa, namun juga dapat menjadikan Indonesia sebagai kekuatan yang diperhitungkan oleh masyarakat global. Asia Timur pada akhir abad 20 merupakan regional dunia yang berkembang begitu pesat terutama dalam perekonomiannya. Kemajuan Jepang sendiri yang setelah

7 Perang Dunia II hancur rata dengan tanah sekarang menjadi salah satu pemimpin ekonomi dunia. Kemudian, Korea Selatan menyusul di belakangnya dengan majunya industri otomotif, elektronik dan hiburan serta budaya yang dikenal dengan Kanryu yang menyebar ke seluruh dunia. Perkembangan pesat Cina yang didukung oleh sektor pemerintahan dan bisnis dan berkembangnya wirausaha daerah bisa mendorong ekonomi negaranya hingga setiap tahunnya bisa tingkat pertumbuhan 10 persen. Dengan daya tarik pertumbuhan sosial ekonomi yang pesat dan keunikan budayanya, Asia Timur menjadi salah satu tujuan belajar utama pelajar-pelajar dari Indonesia. Dari pelajar-pelajar yang menimba ilmu di negeri inilah diharapkan dapat mempelajari kunci kesuksesan yang dapat diimplementasikan untuk kemajuan di Indonesia. Dari sinilah pentingnya peranan SI PPI Asia Timur 2010 ini, untuk menjadi landasan pembentukan jaringan ilmuwan-ilmuwan di Asia Timur, melahirkan ide-ide konstruktif untuk mendukung struktur I4, menjadikan Indonesia menjadi pemain global yang lebih disegani dan diperhitungkan oleh dunia.

PANITIA INTERNASIONAL SUMMIT IKATAN ILMUWAN INDONESIA INTERNASIONAL (I-4)

PANITIA INTERNASIONAL SUMMIT IKATAN ILMUWAN INDONESIA INTERNASIONAL (I-4) EXECUTIVE SUMMARY KEGIATAN INTERNATIONAL SUMMIT INDONESIA INTERNASIONAL I. Pendahuluan Ikatan Ilmuwan Indonesia Internasional adalah suatu wadah komunikasi para ilmuwan Indonesia di luar dan dalam negeri,
