PENDAHULUAN Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENDAHULUAN Latar Belakang"

Transkripsi

1 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Perkembangan ilmu pengetahuan tentang mekanisme kerja otak mengalami lompatan yang luar biasa. Hasil penelitian yang telah diperoleh saat ini sangat bermanfaat untuk kehidupan manusia dan juga dapat dijadikan sebagai acuan untuk penelitian lebih lanjut yang berkaitan dengan kemampuan fungsi kognitif (Sidiarto & Kusumoputro 2003). Kognitif adalah kemampuan berfikir dan memberikan rasional, termasuk proses mengingat, menilai, orientasi, persepsi dan memperhatikan. Kemampuan berfikir erat kaitannya dengan fungsi otak, karena kemampuan seseorang untuk berfikir dapat dipengaruhi oleh keadaan otak. Dengan demikian, kelainan pada fungsi otak dapat berpengaruh secara langsung kepada fungsi kognitif seseorang. Daya ingat adalah sesuatu yang sangat penting dari fungsi kognitif manusia. Daya ingat akan mengalami kemunduran dengan bertambahnya usia pada sebagian orang berusia setengah baya dan lanjut. Masalah penuaan dan kapasitas kerja semakin penting untuk didiskusikan karena kapasitas kerja pada usia tua sering tidak sepadan dengan tuntutan-tuntutan pekerjaan sehingga dapat mengakibatkan stress, masalah-masalah kesehatan dan angka kematian yang tinggi, misalnya karena penyakit kardiovaskular, bunuh diri atau kecelakaan (Hartanto 1996). Pada proses otak menjadi tua terjadi perubahan anatomi sel-sel neuron atau sel-sel otak, dan jumlah sel neuron mengalami penurunan di berbagai bagian otak. Di bagian hipokampus yang merupakan pusat pantauan memori juga terjadi penurunan jumlah sel neuron dalam jumlah besar. Secara klinis, pada orang usia lanjut kemunduran fungsi memori digolongkan ke dalam gangguan memori fisiologis dan gangguan memori patologis yang disebabkan oleh penyakit otak misalnya Alzheimer (Sidiarto & Kusumoputro 2003). Dengan demikian, memahami mekanisme kerja otak akan memudahkan untuk memahami bagianbagian fungsinya serta cara penanggulangannya apabila terjadi gangguan dan menjadi dasar dalam penerapan penanggulangan kemampuan kognitif (Sidiarto & Kusumoputro 2003).

2 Pengobatan pada kelainan fungsi kognitif dapat dilakukan dengan pendekatan medis moderen atau gizi/pangan fungsional atau kombinasinya. Pada kondisi normal, fungsi kognitif dapat dioptimalkan dengan mengkonsumsi pangan fungsional yang bermanfaat terhadap fungsi kognitif secara tepat disamping mengkonsumsi zat gizi lainnya secara berimbang dan menerapkan pola hidup sehat. Demikian juga pada kondisi dimana fungsi kognitif tidak dicapai secara maksimal, pemberian pangan fungsional juga dapat membantu memperbaiki fungsi kognitif. Salah satu pangan fungsional yang bermanfaat untuk meningkatkan fungsi kognitif adalah pegagan (Centella asiatica). Pegagan adalah salah satu jenis tanaman obat dari ordo Umbelliferae (Babu et al. 1995), famili Apiaceae (Sharma & Jaimala 2003) mempunyai manfaat pengobatan yang tinggi (Babu et al. 1995). Tanaman obat tersebut pada umumnya dikenal sebagai Gotukola dan Marsh Pennywort (AS) (Sharma & Jaimala 2003). Pegagan adalah suatu tanaman merambat, tumbuh di tempat lembab di India dan negara Asia lainnya (Rao et al. 2007) terutama ditemukan di Asia bagian selatan (Wang et al. 2005). Di Indonesia, pegagan banyak dijumpai mulai dataran rendah sampai dataran tingggi, pada lahan terbuka maupun ternaungi dan tanah basah sampai kering (Widowati et al. 1992). Pegagan telah digunakan berabad-abad sebagai tanaman obat dan tercantum di dalam Pharmacopoeia Perancis tahun 1884, demikian pula pada tradisi kuno Chinese Shennong Herbal sekitar 2000 tahun yang lalu, dan juga pada Indian Ayurvedic Medicine sekitar 3000 tahun yang lalu. Pegagan juga dikenal sebagai rasayana pada penggunaan Ayurveda sebagai tonikum otak dan penyembuh luka (Sharma & Jaimala 2003). Manfaat pengobatan dari ekstrak pegagan mungkin berhubungan dengan keberadaan senyawa fenolik (Zainol et al. 2003). Dengan demikian, pegagan menjadi sangat penting berdasarkan atas peran kritisnya pada pencegahan penyakit (Shetty et al. 2008). Penggunaan pegagan untuk tujuan peningkatan fungsi kognitif telah lama dilakukan. Pada pengobatan sistem ayurvedic, yang merupakan pengobatan sistem alternatif di India, menggunakan daun pegagan untuk meningkatkan memori (Rao et al. 2007). Berdasarkan bukti empiris dan hasil pengujian pra klinis menunjukkan bahwa pegagan mempunyai suatu reputasi untuk membangun

3 kembali kemunduran fungsi kognitif pada pengobatan tradisional dan pada hewan model (Wattanathorn et al. 2008). Pada pengujian daya ingat, dilaporkan bahwa pemberian jus daun segar pegagan selama periode pertumbuhan cepat pada tikus neonatal dapat meningkatkan kemampuan mengingat. Tikus yang diberi jus daun segar pegagan dengan dosis yang lebih tinggi (4 dan 6 ml) dengan lama pemberian 2-6 minggu menghasilkan jumlah alternasi yang lebih tinggi dan juga memberikan peningkatan prosentase respon alternasi yang benar dibandingkan dengan kontrol (Rao et al. 2005). Hasil pemeriksaan secara histologis menunjukkan terjadinya peningkatan pada panjang dendritik (intersection) dan jumlah titik percabangan dendritik, yaitu pada dendrit apikal dan dendrit basal pada tikus muda pada masa pertumbuhan cepat yang diberi pegagan 4 dan 6 ml/kg bobot badan per hari untuk periode waktu yang lebih panjang (4 dan 6 minggu). Dengan demikian, ekstrak daun segar pegagan dapat digunakan untuk meningkatkan dendrit neuronal pada keadaan stres dan neurodegeneratif serta kelainan memori (Rao et al. 2006). Pengujian pada orang tua yang sehat yang diberi ekstrak pegagan sebanyak 750 mg/hari selama 2 bulan dapat meningkatkan persentase akurasi kerja memori dan berpotensi untuk mengurangi kemunduran yang berhubungan dengan umur pada fungsi kognitif dan ketidakteraturan suasana hati pada orang tua yang sehat. Hal ini mengindikasikan bahwa ekstrak tanaman pegagan memberikan pengaruh pada kecepatan dan kualitas kerja memori (Wattanathorn et al. 2008). Uraian tersebut di atas menunjukkan bahwa pegagan berpotensi sebagai tanaman obat untuk meningkatkan fungsi kognitif, namun mekanismenya belum jelas dan bahkan sebagian peneliti menyebutnya tidak diketahui. Oleh karena itu, melalui penelitian ini diharapkan dapat menjelaskan sebagian dari serangkaian mekanisme peningkatan fungsi kognitif akibat penggunaan ekstrak pegagan pada tikus.

4 Tujuan Tujuan Umum Penelitian ini secara umum bertujuan untuk mengkaji pengaruh penggunaan ekstrak daun pegagan (Centella asiatica (L.) Urban) terhadap peningkatan fungsi kognitif dengan menggunakan tikus sebagai model. Tujuan Khusus Secara khusus penelitian ini bertujuan untuk: 1. Mengetahui komposisi kandungan gizi dan bahan aktif pegagan. 2. Mengetahui efek/peran ekstrak pegagan terhadap: a. Parameter umum metabolisme tubuh (bobot badan dan profil darah perifer) b. Aktivitas dan tingkat pembelajaran dalam pengenalan jalur finish T-maze c. Populasi neuron positif terhadap calbindin dan glial pada area CA3 d. Mengetahui perubahan bahan aktif seluler pada area CA3 3. Mengetahui level efektif terhadap peningkatan fungsi kognitif Manfaat Manfaat yang diharapkan dari hasil penelitian ini adalah: 1. Menghasilkan jenis ekstrak yang sesuai untuk tujuan penggunaan sebagai material peningkatan memori dan penghambat kemunduran fungsi memori. 2. Menghasilkan data kandungan bahan aktif dan bahan gizi lainnya dari pegagan. 3. Menghasilkan data gambaran darah rutin, kimia darah, histologi neuroglia dan penanda biologis. 4. Menjelaskan sebagian dari serangkaian mekanisme peningkatan fungsi kognitif karena penggunaan ekstrak daun pegagan pada tikus. Hipotesis Rumusan hipotesis yang dapat diajukan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: H1: Perlakuan ekstrak daun pegagan dapat meningkatkan fungsi kognitif.

5 H1: Terdapat perbedaan antar perlakuan ekstrak air daun pegagan dan ekstrak etanol daun pegagan terhadap gambaran darah, bobot badan, aktivitas dan gambaran histokimia hipokampus.

Mekanisme penyerapan Ca dari usus (Sumber: /16-calcium-physiology-flash-cards/)

Mekanisme penyerapan Ca dari usus (Sumber: /16-calcium-physiology-flash-cards/) 92 PEMBAHASAN UMUM Berdasarkan bukti empiris menunjukkan bahwa pegagan yang kaya mineral, bahan gizi dan bahan aktif telah lama digunakan untuk tujuan meningkatkan fungsi memori. Hasil analisa kandungan
