PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS AIRLANGGA ANGKATAN TERHADAP KECERDASAN EMOSIONAL UNTUK MENDUKUNG AKUNTAN MENJADI PROFESIONAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS AIRLANGGA ANGKATAN TERHADAP KECERDASAN EMOSIONAL UNTUK MENDUKUNG AKUNTAN MENJADI PROFESIONAL"

Transkripsi

1 PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS AIRLANGGA ANGKATAN TERHADAP KECERDASAN EMOSIONAL UNTUK MENDUKUNG AKUNTAN MENJADI PROFESIONAL DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA EKONOMI DEPARTEMEN AKUNTANSI PROGRAM STUDI AKUNTANSI DIAJUKAN OLEH WIDYA ASTUTI NIM: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2010 i

2 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA PROGRAM STUDI : AKUNTANSI DAFTAR NO : ABSTRAK SKRIPSI SARJANA EKONOMI NAMA : WIDYA ASTUTI N.I.M : TAHUN PENYUSUNAN : 2010 JUDUL: PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS AIRLANGGA ANGKATAN TERHADAP KECERDASAN EMOSIONAL UNTUK MENDUKUNG AKUNTAN MENJADI PROFESIONAL ISI: Adanya kenyataan yang menimpa profesi akuntan, seperti kasus manipulasi yang menyatakan bahwa adanya kecerdasan intelektual saja tidak mencukupi untuk menghasilkan akuntan yang profesional. Masih terdapat kecerdasan lain selain kecerdasan intelektual dalam melaksanakan tanggung jawab akuntan sesuai dengan etika profesinya. Mahasiswa sebagai calon akuntan harus mulai memikirkan bahwa di dunia kerja tidak hanya mengutamakan kecerdasan intelektual saja tetapi juga kecerdasan lain, yaitu kecerdasan emosional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa tentang kecerdasan emosional untuk mendukung akuntan menjadi profesional. Tujuan selanjutnya memberi gambaran kepada mahasiswa tentang pentingnya kecerdasan emosional yang terdiri dari mengenali emosi diri, mengelola emosi, memotivasi diri, mengenali emosi orang lain, dan membina hubungan untuk mendukung akuntan menjadi profesional. Penelitian ini menggunakan wawancara, kuesioner terbuka, dan wawancara kelompok fokus dalam pengumpulan datanya. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi universitas airlangga angkatan Sedangkan objek penelitian adalah pendapat mengenai pentingnya kecerdasan emosional yang terdiri dari mengenali emosi diri, mengelola emosi, memotivasi diri, mengenali emosi orang lain, dan membina hubungan untuk mendukung akuntan menjadi profesional. Hasil dari penelitian ini adalah menurut persepsi mahasiswa, kecerdasan emosional diperlukan akuntan untuk mendukung akuntan menjadi profesional. Kecerdasan emosional diperlukan karena keselarasan dan keserasian antara pengetahuan dan emosi sangat penting. Selain itu, kecerdasan emosional yang vii

3 dimiliki dapat membantu akuntan untuk tidak melakukan pelanggaran etika dan standar yang berlaku. Selanjutnya, menurut persepsi mahasiswa, untuk komponen kecerdasan emosional (mengenali emosi diri, mengelola emosi, memotivasi diri, mengenali emosi orang lain dan cara membina hubungan dengan orang lain) dapat mendukung akuntan menjadi profesional terbagi menjadi dua. Persepsi pertama, mengenali emosi diri, mengelola emosi, memotivasi diri, mengenali emosi orang lain dan cara membina hubungan dengan orang lain dapat mendukung akuntan menjadi profesional. Sedangkan persepsi kedua, mengelola emosi, memotivasi diri, dan cara membina hubungan dengan orang lain dapat mendukung akuntan menjadi professional. Kata Kunci: Persepsi, Kecerdasan Emosional, Akuntan Profesional KEPUSTAKAAN 1. Agustian, Ary Ginanjar Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosional dan Spiritual (ESQ). Jakarta: Arga. 2. Goleman, Daniel Kecerdasan Emosional. Terjemahan oleh T. Hermaya Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama 3. Kode Etik Ikatan Akuntan Indonesia Prinsip Etika Akuntan. Weblog( diakses 31 Januari 2010) 4. Ludigdo, Unti, Iwan Triyuwono, dan Ridwan Tikollah Pengaruh Kecerdasan Inteketual, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual terhadap Sikap Etis Mahasiswa Akuntansi (Studi pada Perguruan Tinggi Negeri di Kota Makasar Provinsi Sulawesi Selatan). Simposium Nasional Akuntansi IX. Padang. 5. Melandy, Rissyo dan Nurina Aziza Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Tingkat Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Diri sebagai Variabel Pemoderasi. Simposium Nasional Akuntansi IX. Padang dan seterusnya viii

4 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA PROGRAM STUDI : AKUNTANSI DAFTAR NO : ABSTRACT SKRIPSI SARJANA EKONOMI NAME : WIDYA ASTUTI N.I.M : COMPOSING YEAR : 2010 TITLE: PERCEPTION OF AIRLANGGA UNIVERSITY ACCOUNTING STUDENTS FROM 2006 TO 2007 ABOUT EMOTIONAL INTELLIGENCE IN SUPPORT OF A PROFESSIONAL ACCOUNTANT CONTENT: Fact that befall accounting profession, such as manipulation cases stating that the intelligence alone is not sufficient to produce a professional accountant. There are still other than intellectual intelligence in carrying out responsibilities in accordance with the ethics of professional accountants. Students as prospective accountants should start thinking about that in the world of work not only give priority to the intellectual but also the other intelligences, namely emotional intelligence. This study aims to determine student perceptions about emotional intelligence in support of a professional accountant. Next destination provides an illustration to students about the importance of emotional intelligence to recognize emotions, managing emotions, motivating ourselves, recognizing other people's emotions, and foster relationships in support of a professional accountant. This study uses interviews, questionnaires, open, and focus group discussion in collecting data. This research subject is armed airlangga university accounting students from 2006 to While the research object is the opinion of the importance of emotional intelligence to recognize emotions, managing emotions, motivating yourself, recognize the emotions of others, and foster relationships in support of a professional accountant. The results of this research is the perception by students, emotional intelligence necessary to be an accountant to support professional accountants. Emotional intelligence is necessary for harmony and harmony between knowledge and emotion is very important. In addition, emotional intelligence can help accountants held not to violate ethics and standards. Furthermore, according to the perceptions of students, to components of emotional intelligence (self-recognizing emotions, managing emotions, motivating yourself, recognize the emotions of others and how to cultivate a relationship with someone else) can support a professional accountant to be divided into two. The first perception, recognizing ix

5 emotions, managing emotions, motivating yourself, recognize the emotions of others and how to build relationships with others can support a professional accountant. While the second perception, managing emotions, motivating yourself, and how to build relationships with others can support a professional accountant. Keywords: Perception, Intelligence Emotional, Professional Accountants REFERENCES 1. Agustian, Ary Ginanjar Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosional dan Spiritual (ESQ). Jakarta: Arga. 2. Goleman, Daniel Kecerdasan Emosional. Terjemahan oleh T. Hermaya Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama 3. Kode Etik Ikatan Akuntan Indonesia Prinsip Etika Akuntan. Weblog( diakses 31 Januari 2010) 4. Ludigdo, Unti, Iwan Triyuwono, dan Ridwan Tikollah Pengaruh Kecerdasan Inteketual, Kecerdasan Emosional dan Kecerdasan Spiritual terhadap Sikap Etis Mahasiswa Akuntansi (Studi pada Perguruan Tinggi Negeri di Kota Makasar Provinsi Sulawesi Selatan). Simposium Nasional Akuntansi IX. Padang. 5. Melandy, Rissyo dan Nurina Aziza Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Tingkat Pemahaman Akuntansi, Kepercayaan Diri sebagai Variabel Pemoderasi. Simposium Nasional Akuntansi IX. Padang and so on. x

BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN IMPLIKASI. Berdasarkan hasil temuan penelitian dapat diberikan beberapa kesimpulan

BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN IMPLIKASI. Berdasarkan hasil temuan penelitian dapat diberikan beberapa kesimpulan 57 BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN IMPLIKASI 5.1 Simpulan Berdasarkan hasil temuan penelitian dapat diberikan beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Variabel perilaku belajar memilki pengaruh negatif
