BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) PEMILIHAN PENYEDIA JASA LAINNYA. Nomor : 07.1/POKJA/ULP/STAKPN/2017. PPK : Prof. Dr. LINCE SIHOMBING, M.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) PEMILIHAN PENYEDIA JASA LAINNYA. Nomor : 07.1/POKJA/ULP/STAKPN/2017. PPK : Prof. Dr. LINCE SIHOMBING, M."

Transkripsi

1 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA SEKOLAH TINGGI AGAMA KRISTEN PROTESTAN NEGERI TARUTUNG POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) Kampus I : Jalan Pemuda Ujung No. 17 Telp/Fax (0633) Tarutung Kampus II : Jalan Raya Tarutung-Siborongborong KM 11 Silangkitang Kec. Sipoholon Telp (0633) , Tapanuli Utara - Sumatera Utara BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) PEMILIHAN PENYEDIA JASA LAINNYA Nomor : 07.1/POKJA/ULP/STAKPN/2017 Nama Pekerjaan : PENGADAAN JASA CLEANING SERVICE STAKPN TARUTUNG LEMBAGA/INSTANSI : : SEKOLAH TINGGI AGAMA KRISTEN PROTESTAN NEGERI (STAKPN) TARUTUNG PPK : Prof. Dr. LINCE SIHOMBING, M.Pd Sumber Dana : APBN Tahun Anggaran : 2017 Harga Perkiraan Sendiri : 448,544, Jangka Waktu Pelaksanaan : 9 (sembilan) bulan / 273 (dua ratus tujuh puluh tiga) hari kalender Metode Penilaian Kualifikasi : Pascakualifikasi Metode Pemasukan Dokumen : Satu File Metode Evaluasi : Sistem Gugur Pada hari ini Kamis tanggal Dua puluh tiga bulan Maret tahun Dua ribu tujuh belas bertempat di Kantor Sekretariat Unit Layanan Pengadaan (ULP) STAKPN Tarutung, kami yang bertandatangan dibawah ini Kelompok Kerja ULP STAKPN Tarutung yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Ketua Sekolah Tinggi Agama Kristen Protestan Negeri Tarutung Nomor : 099/Stk/OT.01.1/2/2017 tanggal 14 Februari 2017, telah melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan Pascakualifikasi secara elektronik (elelang), metode pemasukan dokumen satu file, metode evaluasi sisitem gugur untuk paket pekerjaan Pengadaan Jasa Cleaning Service STAKPN Tarutung dengan hasil sebagai berikut : 1. Pengumuman Pelelangan Pengumuman Pelelangan Sederhana secara elektronik tanggal 08 Maret 2017 s/d 11 Maret 2017 Melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kementerian Agama Republik Indonesia. 2. Pendaftaran dan Unduh Dokumen Pengadaan Pendaftaran dimulai tanggal 08 Maret 2017 sampai dengan tanggal 14 Maret 2017 Peserta yang mendaftar sebanyak 28 (dua puluh delapan) perusahaan. Penyedia jasa yang mengunduh dokumen pengadaan sebanyak 28 (dua puluh delapan) perusahaan. 3. Pemberian Penjelasan (Aanwijzing) a. Pemberian Penjelasan dilaksanakan pada tanggal 10 Maret 2017 secara online. b. Jumlah peserta yang mengirimkan pertanyaan sebanyak 4 (empat) perusahaan. (hasil print out aplikasi LPSE terlampir)

2 4. Pemberian Penjelasan Lanjutan Tidak ada Pemberian Penjelasan Lanjutan 5. Penyampaian/Pemasukan Dokumen Penawaran a. Batas waktu pemasukan : Rabu Tanggal 15 Maret 2017 Jam WIB. Dokumen Penawaran b. Melalui : Aplikasi LPSE Kementerian Agama Republik Indonesia c. Peserta yang memasukkan : 3 (tiga) perusahaan Dokumen Penawaran No. NAMA PERUSAHAAN ALAMAT KET. 1 PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA pt.satriaanugerahnusantara@yahoo.com 2 PT. INTAN AMANAH intanamanah78@yahoo.co.id 3 PT. GOGO KARYA MANDIRI gogokaryamandiript@yahoo.com d. Penyedia jasa yang : 25 (dua puluh lima) perusahaan tidak memasukkan ` Dokumen Penawaran 6. Pembukaan Dokumen Penawaran Penawaran dinyatakan ditutup pada hari Rabu Tanggal 15 Maret 2017 Jam WIB. Pembukaan penawaran dilakukan pada : a. Waktu : Hari Rabu Tanggal 15 Maret 2017 Jam WIB. s/d Hari Selasa Tanggal 21 Maret 2017 Jam WIB. b. Melalui : Aplikasi LPSE Kementerian Agama Republik Indonesia 7. Evaluasi Dokumen Penawaran Evaluasi Penawaran dimulai dari 3 (tiga) penawaran terendah setelah koreksi aritmatik, dengan berpedoman pada Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2015 beserta petunjuk teknisnya serta ketentuan teknis operasional pengadaan barang/jasa secara elektronik dan Dokumen Pengadaan. Hasil Evaluasi Penawaran sebagai berikut : a. Koreksi Aritmatik No. 1 Nama Perusahaan PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA 2 PT. INTAN AMANAH 3 PT. GOGO KARYA MANDIRI Harga Penawaran termasuk PPN 10% (Rp.) Pada Saat Pembukaan Setelah Koreksi Aritmatik 397,747, ,747, ,949, ,949, ,582, ,582, Peringkat Setelah Koreksi Aritmatik I II III K ET b. Evaluasi Administrasi Evaluasi Administrasi hanya dilakukan pada hal-hal yang tidak dinilai pada Penilaian Kualifikasi. Unsur-unsur yang dievaluasi meliputi kelengkapan persyaratan yang diminta dalam Dokumen Pengadaan dan Surat Penawaran.

3 1). Penawaran yang dievaluasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 3 (tiga) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA 2. PT. INTAN AMANAH 3. PT. GOGO KARYA MANDIRI 2). Konfirmasi/Klarifikasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 3 (tiga) penawaran (a) Tidak ada dilakukan Klarifikasi; (b) Tidak ada dilakukan Konfirmasi. 3). Penawaran yang memenuhi syarat/lulus Jumlah penawaran yang dinyatakan memenuhi syarat/lulus administrasi = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI Jumlah penawaran yang dinyatakan gugur/tidak lulus = 1 (satu) penawaran Alasan gugur/tidak lulus masing-masing peserta adalah sebagai berikut: a. PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA tidak melampirkan Metode Pelaksanaan, Jadwal dan Uraian Tugas Harian dan Mingguan, Surat Pernyataan Mampu Menyediakan Personil Minimal 16 Orang, Daftar Personil Pengawas, Surat Pernyataan Membayar Gaji Pekerja Minimal sesuai UMK Tahun 2017, Bukti Wajib Lapor Ketenagakerjaan dan Surat Pernyataan Kepesertaan BPJS (untuk Pekerja yang ditempatkan di STAKPN Tarutung) dalam Dokumen Penawaran. Hasil evaluasi administrasi terlampir c. Evaluasi Teknis Evaluasi Teknis dilakukan terhadap peserta yang memenuhi persyaratan Administrasi. Unsurunsur yang dievaluasi sesuai yang ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan, meliputi Metode Pelaksanaan, Jadwal dan Uraian Tugas Harian dan Mingguan Petugas Kebersihan, Surat Pernyataan Perusahaan Mampu Menyediakan Personil Minimal 16 (enam belas) Orang, Daftar Personil yang akan ditugaskan sebagai Pengawas sebanyak 2 (dua) orang dengan melampirkan fotokopi Identitas dan Sertifikat Supervisor, Surat Pernyataan Kesediaan Membayar Gaji Pekerja minimal sesuai dengan UMK Tahun 2017, Surat Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan yang masih berlaku, Surat Pernyataan Kepesertaan BPJS (untuk pekerja yang akan ditempatkan di STAKPN Tarutung), Surat Referensi Berkinerja Baik dari Pengguna Jasa (bagi yang telah memiliki pengalaman kerja), Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar propinsi Sumatera Utara yang memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara), 1). Penawaran yang dievaluasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI 2). Konfirmasi/Klarifikasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 2 (dua) penawaran (a) Tidak ada dilakukan Klarifikasi; (b) Tidak ada dilakukan Konfirmasi. 3). Penawaran yang memenuhi syarat/lulus Jumlah penawaran yang dinyatakan memenuhi syarat/lulus teknis = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI Jumlah penawaran yang dinyatakan gugur/tidak lulus = 0 (nol) penawaran, yaitu penawaran : Hasil evaluasi teknis terlampir

4 d. Evaluasi Harga Evaluasi Harga dilakukan terhadap peserta yang memenuhi persyaratan Administrasi dan persyaratan Teknis. 1). Unsur-unsur yang dievaluasi yaitu : Total harga penawaran terhadap HPS, harga satuan timpang, mata pembayaran yang harga satuannya nol dan kewajaran harga. 2). Penawaran yang dievaluasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI 3). Konfirmasi/Klarifikasi Jumlah penawaran yang dievaluasi = 2 (dua) penawaran (a) Tidak ada dilakukan Klarifikasi; (b) Tidak ada dilakukan Konfirmasi. Hasil evaluasi Harga terlampir 8. Evaluasi Isian Dokumen Kualifikasi a. Evaluasi dilakukan terhadap calon pemenang lelang dan calon pemenang cadangan. Evaluasi dokumen isian kualifikasi dilakukan dengan sistem gugur. b. Penilaian persyaratan kualifikasi Evaluasi dilakukan terhadap pemenuhan persyaratan kualifikasi yaitu : 1. Memiliki SIUP Yang Masih Berlaku 2. Memiliki Ijin Gangguan/HO yang Masih Berlaku 3. Memiliki TDP Yang Masih Berlaku 4. Memiliki IJin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa Pekerja 5. Memiliki NPWP 6. SPT Tahun 2015 atau SPT Tahun Memiliki Pengalaman Kerja Bagi Perusahaan Yang Berdiri diatas 3 tahun c. Jumlah penawaran yang dievaluasi : = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI Jumlah penawaran yang dinyatakan = 2 (dua) penawaran, yaitu penawaran : memenuhi syarat/lulus 1. PT. INTAN AMANAH 2. PT. GOGO KARYA MANDIRI Jumlah penawaran yang dinyatakan = 0 (nol) penawaran, yaitu : gugur/tidak lulus Hasil evaluasi Kualifikasi terlampir 9. Pembuktian Kualifikasi dan Pembuatan Berita Acara Pembuktian Kualifikasi Pembuktian terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi dilakukan dengan cara melihat keaslian dokumen atau legalisir dan meminta salinannya. Jumlah peserta yang dinyatakan = 1 (satu) penawaran, yaitu penawaran : memenuhi/lulus pembuktian 1. PT. GOGO KARYA MANDIRI Jumlah peserta yang dinyatakan = 1 (satu) peserta, yaitu gugur /tidak lulus pembuktian 1. PT. INTAN AMANAH kualifikasi Alasan gugur/tidak lulus masing-masing peserta adalah sebagai berikut: a. PT. INTAN AMANAH tidak dapat menunjukkan Ijin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa Pekerja pada saat pembuktian kualifikasi. Hasil Pembuktian Kualifikasi untuk tiap peserta dituangkan dalam Berita Acara Pembuktian Kualifikasi (terlampir)

5 10. KESIMPULAN Berdasarkan hasil evaluasi administrasi, evaluasi teknis, evaluasi harga, evaluasi kualifikasi dan pembuktian kualifikasi maka Pokja ULP berkesimpulan dan memutuskan untuk mengusulkan peserta yang memenuhi syarat untuk ditunjuk sebagai Calon Pemenang Lelang adalah : 1. CALON PEMENANG Nama Perusahaan : PT. GOGO KARYA MANDIRI Alamat Perusahaan : Jl. Palang Merah Dalam No. 34-C Kel. Kesawan Medan NPWP : Harga Penawaran Terkoreksi : Rp ,- (empat ratus tiga puluh sembilan juta lima ratus delapan puluh dua ribu rupiah) Demikian Berita Acara Hasil Pelelangan ini dibuat dengan penuh rasa tanggung jawab untuk dipergunakan dalam penetapan pemenang sebagaimana mestinya. KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) STAKPN TARUTUNG TA Tarutung, Maret ROBINHOT SIHOMBING, M.Pd.K Ketua 1 2. AMID HUTABARAT, M.Pd.K Sekretaris 2 3. SIHAR MANURUNG, A.Md Anggota 3 4 SABAR LAMPOS PURBA, ST Anggota 4 5. TIMBUL P. HUTAPEA Anggota 5

6 3/23/2017 LPSE Kementerian Agama Home Daftar Paket Pengumuman Log Akses Ganti Password Petunjuk penggunaan Aplikasi e procurement lainnya 6LKDU0DQXUXQJ$0G Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut Daftar Paket View Lelang Penjelasan Lelang Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Nama Paket Sisa Waktu Pertanyaan Peserta : Pengadaan Jasa Cleaning Service : 0 hari / 0 jam / 0 menit Dokumen Bab Uraian Pengirim Penjelasan Panitia/Pokja ULP selamat sore panitia, untuk upah berapa besarannya/nominalnya? Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara)apa diharuskan, bagaimana dengan yang tidak memiliki kantor cabang di disana apa bisa dibuat surat pernyataan akan membuat kantor cabang jika perusahaan kami di tunjuk sebagai pemenang lelang ini? terimakasih gaji yang di terima personil berapa? dan apakah sudah termasuk THR dan BPJS apakah personil lama (Existing) bisa di pekerjakan kembali Selamat sore Bapak bapak Pokja!!! Kami ingin menanyakan beberapa hal sesuai dengan isi dokumen pengadaan kita Nomor 01.1/POKJA/ULP/STAKPN/2017 tanggal 8 Maret ). BAB VI. Point A.4.f dan point D.6 perihal Bukti Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan yang terbaru ; maksudnya bukti lapor yang seperti apa bentuknya pak??? Bisakah sama kami diberikan contoh bukti lapor tersebut??? Laporannnya diserahkan ke pihak instansi mana pak atau ditujukan kepada siapa Pak??? 2). BAB VI. Point A.4.i dan point D.9 perihal Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara). Yang ingin kami tanyakan pak adalah : 1. Apakah persyaratan tersebut memiliki dasar hukum bahwa harus memiliki cabang??? Kalau ada dasar hukumnya, coba bapak berikan sama kami agar kami bisa mengetahuinya juga. 2. Apabila memang dasar hukumnya tidak ada, berarti persyaratan tersebut melanggar hukum dan Pokja juga harus menghapus persyaratan tersebut agar nantinya Pokja tidak ikut melanggar hukum. 3). BAB V. Point B.5 perihal memiliki Ijin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa Pekerja yang dikeluarkan oleh Dinas Tenaga Kerja; pertanyaan kami pak, apakah ijin operasional ini dipersyaratkan untuk perusahaan Kecil??? Karena lelang paket pengadaan ini adalah untuk paket pekerjaan kecil. Dan sesuai dengan keterangan dari Dinas Tenaga Kerja sewaktu kami mengurus ijin tersebut bahwa Ijin Operasional ini diperuntukkan bagi Perusahaan Non Kecil. Apakah sepengetahuan Bapak Pokja ada peraturan yang mengatur hal tersebut sehingga diharuskan memiliki Ijin Operasional bagi perusahaan kecil. Apabila ada, tolong bapak informasikan kepada kami peraturannya agar kami bisa mengurusnya dan agar nantinya persyaratan yang dibuat oleh Bapak Pokja tidak ada yang melanggar hukum (Permennakertrans No. 19 Tahun 2012), begitu juga sebaliknya dengan kami. Terima Kasih... Selamat sore,kami mohon syarat jangan mempersulit peserta dari luar kota Tarutung / Prov.Sumatera Utara,jadi untuk HO tidak diperlukan karena ini adalah Jasa Cleaning Service,di daerah lain HO dapat diganti dengan Domisili Perusahaan. Untuk TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara)==== hal ini sudah mengada ada...kalau mau begitu,pelelangan ini jangan diumumkan di LPSE pak,cukup di Papan Pengumuman Instansi Terkait saja...tapi??? Apakah berani,jadi tolong jangan dibuat pura pura tidak tahu aturan pak,...==== PERPRES dibuat sedemikian rupa adalah membuka peluang sebesarbesarnya kepada perusahaan untuk dapat beekompetisi dengan baik pak,jadi mohon syarat "melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara)" dihilangkan saja, terima kasih Tolong dijawab dong pak pertanyaan kami,agar kami tahu sikap dan kebijaksanaan pokja,terima kasih Kami pikir lelang ini dilaksanakan dengan penuh kasih dan Damai sejahtera. Tapi melihat dokumen yang dibuat/di upload Pokja,ternyata kayak Neraka...banyak Jebakan BATMAN... PT.WANDA MAHARANI 10 Mar :04 PT.WANDA MAHARANI 10 Mar :10 PT.ARTHA BATUR 10 Mar :15 PT.ARTHA BATUR 10 Mar :18 CV.TEGUH 10 Mar :25 CV.TEGUH 10 Mar :25 CV.TEGUH 10 Mar :26 CV.TEGUH 10 Mar :26 CV.TEGUH 10 Mar :29 PT. ARINA TAMA PERSADA 10 Mar :33 PT. ARINA TAMA PERSADA 10 Mar :38 PT. ARINA TAMA PERSADA 10 Mar :43 PT. ARINA TAMA PERSADA 10 Mar :44 PT. ARINA TAMA PERSADA 10 Mar :45 Dokumen Bab Uraian 1. Mengenai besaran upah, itu merupakan penawaran dari peserta pelelangan. 2. Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO kantor cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara).Maksudnya Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut 10 Mar :33 1/2

7 3/23/2017 LPSE Kementerian Agama Dokumen Pengadaan Dokumen Pengadaan Dokumen Pengadaan Dokumen Pengadaan Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M besaran upah, itu merupakan penawaran dari peserta 1. Bukti Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan yang terbaru/yang masih berlaku sesuai dengan Pasal 24 Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 19 Tahun Maksudnya Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M DAG/PER/9/ Kategori dalam Pengadaan Jasa Cleaning Service ini salah satu persyaratan adalah SIUP. Besar kecilnya SIUP tidak ada hubungannya dengan bentuk Perusahaan, apakah CV, apakah PT atau yang lainnya. SIUP Terbagi dalam 3 Golongan Usaha yaitu PERDAGANGAN KECIL, MENENGAH DAN BESAR. Jenis Perusahaan Perseroan Terbatas (PT) dimungkinkan untuk Golongan Usaha PERDAGANGAN KECIL. Dalam pengumuman pelelangan kita mencantumkan persyaratan kualifikasi perusahaan kecil, artinya karena Perusahaan dengan SIUP Kecil (perdagangan kecil). Harus kita bedakan pengertian Perusahaan Kecil atau Non Kecil apabila kita melaksanakan pelelangan pekerjaan konstruksi, karena ijin yang diminta dalam pelelangan konstruksi adalah 1. Persyaratan peserta sesuai Dokumen Pengadaan. 2. Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO kantor cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara).Maksudnya Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M : 1. Mengenai besaran upah, itu merupakan penawaran dari peserta pelelangan. 2. Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO kantor cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara).Maksudnya Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M 1. Mengenai besaran upah, itu merupakan penawaran dari peserta pelelangan. 2. Pertanyaan tidak relevan dengan Dokumen 1. Bukti Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan yang terbaru/yang masih berlaku sesuai dengan Pasal 24 Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 19 Tahun Maksudnya Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M DAG/PER/9/ Kategori dalam Pengadaan Jasa Cleaning Service ini salah satu persyaratan adalah SIUP. Besar kecilnya SIUP tidak ada hubungannya dengan bentuk Perusahaan, apakah CV, apakah PT atau yang lainnya. SIUP Terbagi dalam 3 Golongan Usaha yaitu PERDAGANGAN KECIL, MENENGAH DAN BESAR. Jenis Perusahaan Perseroan Terbatas (PT) dimungkinkan untuk Golongan Usaha PERDAGANGAN KECIL. Dalam pengumuman pelelangan kita mencantumkan persyaratan kualifikasi perusahaan kecil, artinya karena Perusahaan dengan SIUP Kecil (perdagangan kecil). Harus kita bedakan pengertian Perusahaan Kecil atau Non Kecil apabila kita melaksanakan pelelangan pekerjaan konstruksi, karena ijin yang diminta dalam pelelangan konstruksi adalah 1. Persyaratan peserta sesuai Dokumen Pengadaan. 2. Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO kantor cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara).Maksudnya Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumateran Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar Propinsi Sumatera Utara yang memiliki Kantor Cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara). Hal ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 37/M/M DAG/PER/9/2007. Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut 10 Mar :38 Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut 10 Mar :39 Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut 10 Mar :41 Pokja ULP STAKPN Tarutung Sumut 10 Mar :42 Peserta (penyedia barang/jasa) Panitia/Pokja ULP Catatan : Panitia/Pokja ULP masih bisa memberikan penjelasan selama 3 jam setelah masa Aanwijzing berakhir 23 Maret : Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) 2/2

8 Kegiatan : PENGADAAN JASA CLEANING SERVICE STAKPN TARUTUNG EVALUASI ADMINISTRASI METODE E-LELANG SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN STAKPN TARUTUNG TAHUN ANGGARAN 2017 KELENGKAPAN SYARAT-SYARAT SUBSTANSIAL YANG DIMINTA BERDASARKAN DOKUMEN PENGADAAN SURAT PENAWARAN NO. NAMA PERUSAHAAN Surat Penawaran Daftar Kuantitas dan Harga Metode Pelaksanaan Jadwal dan Uraian Tugas Harian dan Mingguan Surat Pernyataan Mampu Menyediakan Personil Minimal 16 Orang Daftar Personil Pengawas Surat Pernyataan Membayar Gaji Pekerja Minimal sesuai UMK Tahun 2017 Bukti Wajib Lapor Ketenagakerjaan Surat Pernyataan Kepesertaan BPJS (untuk Pekerja yang ditempatkan di STAKPN Tarutung) Surat Referensi Berkinerja Baik dari Pengguna Jasa (bila telah memiliki pengalaman kerja) Surat Pernyataan Memiliki Kantor Cabang di Wilayah Prop. Sumut (bagi Penyedia dari luar Prop. Sumut yang memiliki Kantor Cabang di Wilayah Prop. Sumut) Bertanggal Masa Berlaku Surat Penawaran Total Harga Penawaran HASIL EVALUASI 1 PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA X X X X X X X X M M M TL 2 PT. INTAN AMANAH M M M L 3 PT. GOGO KARYA MANDIRI M M M L Keterangan : : Ada Tarutung, Maret 2017 X : Tidak Ada M : Memenuhi TM : Tidak Memenuhi KELOMPOK KERJA L : Lulus UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) STAKPN TARUTUNG TA TL : Tidak Lulus ROBINHOT SIHOMBING, M.Pd.K Ketua AMID HUTABARAT, M.Pd.K Sekretaris SIHAR MANURUNG, A.Md Anggota SABAR LAMPOS PURBA, ST Anggota TIMBUL P. HUTAPEA Anggota

9 EVALUASI TEKNIS METODE E-LELANG SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN STAKPN TARUTUNG TAHUN ANGGARAN 2017 Kegiatan : PENGADAAN JASA CLEANING SERVICE STAKPN TARUTUNG NO. URAIAN EVALUASI PT. SATRIA ANUGERAH NUSANTARA PT. INTAN AMANAH PT. GOGO KARYA MANDIRI 1 Metode pelaksanaan pekerjaan Cleaning Service Ada Memenuhi Memenuhi 2 Jadwal dan Uraian Tugas Harian dan Mingguan Ada Ada Ada Petugas Kebersihan; 3 Surat Pernyataan Perusahaan Mampu Menyediakan Ada Ada Ada Personil Minimal 16 (enam belas) Orang 4 Daftar Personil yang akan ditugaskan sebagai Ada Ada Ada Pengawas sebanyak 2 (dua) orang dengan melampirkan fotokopi Identitas dan Sertifikat Supervisor 5 Surat Pernyataan Kesediaan Membayar Gaji Pekerja Ada Ada Ada minimal sesuai dengan UMK Tahun Surat Wajib Lapor Ketenagakerjaan Perusahaan Ada Ada yang masih berlaku 7 Surat Pernyataan Kepesertaan BPJS (untuk pekerja Ada Ada yang akan ditempatkan di STAKPN Tarutung) 8 Surat Referensi Berkinerja Baik dari Pengguna Jasa Ada Ada Ada (bagi yang telah memiliki pengalaman kerja) 9 Surat Pernyataan memiliki kantor cabang di wilayah Ada Memenuhi Memenuhi Propinsi Sumatera Utara dengan melampirkan TDP dan Ijin Gangguan/HO Kantor Cabang (bagi penyedia dari luar propinsi Sumatera Utara yang memiliki kantor cabang di wilayah Propinsi Sumatera Utara) HASIL EVALUASI LULUS LULUS LULUS Tarutung, Maret 2017 KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) STAKPN TARUTUNG TA ROBINHOT SIHOMBING, M.Pd.K Ketua 2. AMID HUTABARAT, M.Pd.K Sekretaris 3. SIHAR MANURUNG, A.Md Anggota 4. SABAR LAMPOS PURBA, ST Anggota 5. TIMBUL P. HUTAPEA Anggota

10 EVALUASI HARGA METODE E-LELANG SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN STAKPN TARUTUNG TAHUN ANGGARAN 2017 Kegiatan : PENGADAAN JASA CLEANING SERVICE STAKPN TARUTUNG HPS : Rp. 448,544, No Nama Perusahaan Harga Penawaran Nilai Koreksi Aritmatik Selisih dengan HPS (Rp.) (Rp.) Nilai (Rp.) Persentase (%) Hasil Evaluasi KETERANGAN 1 PT. INTAN AMANAH 410,949, ,949, ,595, Wajar dan Responsif Calon Pemenang 2 PT. GOGO KARYA MANDIRI 439,582, ,582, ,962, Wajar dan Responsif Calon Pemenang Cadangan KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) STAKPN TARUTUNG TA Tarutung, Maret ROBINHOT SIHOMBING, M.Pd.K Ketua AMID HUTABARAT, M.Pd.K Sekretaris SIHAR MANURUNG, A.Md Anggota SABAR LAMPOS PURBA, ST Anggota TIMBUL P. HUTAPEA Anggota...

11 EVALUASI KUALIFIKASI METODE E-LELANG SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN STAKPN TARUTUNG TAHUN ANGGARAN 2017 Kegiatan : PENGADAAN JASA CLEANING SERVICE STAKPN TARUTUNG DOKUMEN KUALIFIKASI NO. NAMA PERUSAHAAN Memiliki SIUP Yang Masih Berlaku Memiliki Ijin Gangguan/HO yang Masih Berlaku Memiliki TDP Yang Masih Berlaku Memiliki IJin Operasional Perusahaan Penyedia Jasa Pekerja perusahaan yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak bangkrut dan tidak sedang dihentikan kegiatan usahanya salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usahanya atau peserta perorangan tidak masuk dalam Daftar Hitam Memiliki NPWP SPT Tahun 2015 atau SPT Tahun 2016 Memiliki Pengalaman Kerja Bagi Perusahaan Yang Berdiri diatas 3 tahun HASIL EVALUASI 1 PT. INTAN AMANAH M M M M M M M M M L 2 PT. GOGO KARYA MANDIRI M M M M M M M M M L Keterangan : M : Memenuhi TM : Tidak Memenuhi Tarutung, Maret 2017 L : Lulus TL : Tidak Lulus KELOMPOK KERJA UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) STAKPN TARUTUNG TA ROBINHOT SIHOMBING, M.Pd.K Ketua 2. AMID HUTABARAT, M.Pd.K Sekretaris 3. SIHAR MANURUNG, A.Md Anggota 4. SABAR LAMPOS PURBA, ST Anggota 5. TIMBUL P. HUTAPEA Anggota

12

13

14

15

16

17

18

BERITA ACARA HASIL PEMILIHAN LANGSUNG Nomor : MTs.20.03/PPBJ.As/09.K/2015. : Pembangunan Asrama Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri Kalabahi

BERITA ACARA HASIL PEMILIHAN LANGSUNG Nomor : MTs.20.03/PPBJ.As/09.K/2015. : Pembangunan Asrama Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri Kalabahi KEMENTERIAN AGAMA RI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI KALABAHI PANITIA PELELANGAN PEKERJAAN PEMBANGUNAN ASRAMA SISWA Jl. Kelimutu No. 1 Telp. (0386) 21051 K A L A B A H I BERITA ACARA HASIL PEMILIHAN LANGSUNG
