Penulisan Hukum (Skripsi)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Penulisan Hukum (Skripsi)"

Transkripsi

1 PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT DENGAN HAK TANGGUNGAN SEBAGAI JAMINAN DI BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK KCP SIMPANG LIBO KABUPATEN SIAK PROVINSI RIAU Penulisan Hukum (Skripsi) Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Persyaratan Guna Meraih Derajat Sarjana S1 dalam Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta Oleh: Dimas Prakoso Aji E FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET commit SURAKARTA to user 2014

2 perpustakaan.uns.ac.id

3 perpustakaan.uns.ac.id

4 PERNYATAAN Nama : DIMAS PRAKOSO AJI NIM : E Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa penulisan hukum (skripsi) berjudul: PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT DENGAN HAK TANGGUNGAN SEBAGAI JAMINAN DI BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK KCP SIMPANG LIBO KABUPATEN SIAK PROVINSI RIAU adalah betul-betul karya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya dalam penulisan hukum ini diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila kemudian hari terbukti pernyataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan penulisan hukum (skripsi) dan gelar yang saya peroleh dari penulisan hukum (skripsi) ini. Surakarta, Oktober 2014 Yang membuat pernyataan Dimas Prakoso Aji NIM. E iv

5 MOTTO Sesungguhnya Allah S.W.T tidak akan mengubah suatu kaum sebelum mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri (Q:S Ar-Ra d:11) Allah S.W.T akan mengangkat derajat orang-orang yang beriman diantaramu dan orangorang yang diberi ilmu beberapa derajat. (Dimas Prakoso Aji) Apapun yang di perbuat oleh seseorang itu, hendaknya dapat bermanfaat bagi dirinya sendiri, bermanfaat bagi bangsanya, dan bermanfaat bagi manusia di dunia pada umumnya. ( Ki HajarDewantara) One For All, All For One, All For All. (Gopala Valentara) v

6 PERSEMBAHAN Allah SWT Zat yang Maha Sempurna, Maha Kuasa, Maha Mengetahui, dan Maha Penyayang Bapak(Alm) & Ibu Tercinta Yang telah melahirkan, membesarkan, mendidik dan segala kasih sayang serta dukungan yang telah diberikan. Almamater Fakultas Hukum UNS Tempat penulis menimba ilmu khususnya Ilmu Hukum pengetahuan, vi

7 KATA PENGANTAR Assalamualaikum Wr. Wbr Alhamdulillah dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan karuanianya penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum dengan judul Pelaksanaan Perjanjian Kredit Dengan Hak Tanggungan Sebagai Jaminan Di Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK KCP Simpang Libo Kabupaten Siak Provinsi Riau. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan guna memperoleh derajat Sarjana (S1) dalam Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret. Penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan tugas ini, banyak kendala yang dihadapi. Kendala-kendala tersebut dapat diatasi karena adanya berbagai pihak yang tulus dan ikhlas membantu penulis dalam proses penyelesaian tulisan ini Dengan meningkatnya kehidupan sosial ekonomi masyarakat modern dewasa ini, peran PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK (disingkat BRI) sebagai salah satu lembaga keuangan yang bergerak dalam bidang perekonomian sangat dominan keberadaannya. BRI berfungsi sebagai financial intermediary, yaitu sebagai jembatan / perantara antara pihak yang berkelebihan dana dengan pihak lain yang membutuhkan dana dalam wujud pinjaman kredit. Dalam pemberian pinjaman kredit tersebut memiliki resiko tidak kembalinya dana pinjaman kepada bank, maka di buat perjanjian kredit dengan Hak Tanggungan. Di dalam perjanjian kredit terdapat hak dan kewajiban para pihak yg harus di penuhi guna menciptakan perjanjian kredit yang sehat. Pada kesempatan kali ini penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dan mendukung penulis. Ucapan terima kasih ini penulis sampaikan pada : 1. Bapak Prof. Dr. Ravik Karsidi M.S, selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Ibu Prof. Dr. Hartiwiningsih, S.H., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Ibu Djuwityastuti, S.H.,M.H, selaku ketua bagian Hukum Perdata 4. Bapak Dr. M. Hudi Asrori S, S.H., M.Hum, selaku ketua penguji dalam ujian pendadaran penulis. vii

8 5. Bapak Moch. Najib Imanullah, S.H., Ph.D, selaku dosen Pembimbing I,dan Ibu Ambar Budhisulistyawati, S.H., M.Hum dosen pembimbing II Skripsi penulis, terima kasih atas segala bimbingan dan pengarahan yang terbaik bagi penyusunan penulisan hukum ini. 6. Bapak Pranoto, S.H., M.H, selaku pembimbing akademik, terima kasih atas bimbingannya selama penulis belajar di Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. 7. Bapak dan Ibu dosen serta jajaran staff dan karyawan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan kepada penulis dan bantuan dalam bidang layanan administrasi. 8. Bapak Anton Wibowo, SE selaku pimpinan BRI TBK KCP Simpang Libo, dan para karyawan di BRI KCP Simpang Libo yang telah berbaik hati dan telah terbuka memperbolehkan penulis menyusun skripsi. 9. Ketua, sekretaris, serta para staf PPH, dan Perpustakaan yang telah membantu penulis dalam penyusunan skripsi. 10. Bapak, Ibu, kakak, dan adik penulis yang telah memberikan limpahan kasih sayang, dukungan dan doa yang selalu menyertai dalam langkah hidup penulis. 11. Untuk semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam penyusunan penulisan hukum ini terima kasih atas segala yang telah diberikan. Penulis meminta maaf apabila masih terdapat kekurangan dalam menyusun penulisan hukum ini. Semoga Allah SWT membalas segala amal kebaikan semuanya dan mudahmudahan penulisan hukum ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Oktober 2014 Penulis, Dimas Prakoso Aji viii

9 DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Persetujuan Pembimbing... ii Halaman Pengesahan Penguji.... iii Halaman Pernyataan... iv Motto v Persembahan... vi Kata Pengantar... vii Daftar Isi... ix Daftar Lampiran... xii Abstrak... xiii Abstract... xiv BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Metode Penelitian... 8 F. Sistematika Penulisan Hukum BAB II Tinjauan Pustaka Kerangka Teori A. Tinjauan Perjanjian Pengertian Perjanjian Syarat Sahnya Perjanjian Asas-asas Perjanjian Prestasi, Wanprestasi, dan Ganti kerugian Overmacht, dan Risiko Berakhirnya Perjanjian.. 24 ix

10 B. Tinjauan Perjanjian Kredit Pengertian Perjanjian Kredit Sifat Perjanjian Kredit Bentuk Perjanjian Kredit Wanprestasi dalam Perjanjian Kredit.. 28 C. Tinjauan Jaminan Pengertian Jaminan Jenis Jaminan.. 32 D. Tinjauan Hak Tanggungan Pengertian Hak Tanggungan Sistem Hak Tanggungan Sifat Hak Tanggungan Objek Hak Tanggungan Pemberian dan Penerimaan Hak Tanggungan Tata Cara Pemberian, Peralihan, dan Hapusnya Hak Tanggungan 49 Kerangka pemikiran BAB III Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil Penelitian dan Pembahasan A. Gambaran Umum PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK KCP Simpang Libo B. Proses pemasangan Hak Tanggungan sebagai jaminan kredit di Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK KCP Simpang Libo C. Hak dan kewajiban para pihak dalam perjanjian kredit di Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK KCP Simpang Libo 82 D. Penyelesaian permasalahan yang timbul di BRI KCP Simpang Libo dalam hal terjadi wanprestasi x

11 BAB IV Penutup A. Simpulan B. Saran 106 Daftara Pustaka. 107 Lampiran Salinan Akta Perjanjian Membuka Kredit Salinan Sertipikat Tanah Jaminan Hak Tanggungan Salinan Akta Pemberian Hak Tanggungan (APHT) Salinan Sertipikat Hak Tanggungan xi

12 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Salinan Akta Perjanjian Membuka Kredit Salinan Sertipikat Tanah Jaminan Hak Tanggungan Salinan Akta Pemberian Hak Tanggungan (APHT) Salinan Sertipikat Hak Tanggungan xii

13 ABSTRAK Dimas Prakoso Aji. E PELAKSANAAN PERJANJIAN KREDIT DENGAN HAK TANGGUNGAN SEBAGAI JAMINAN DI BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK KCP SIMPANG LIBO KABUPATEN SIAK PROVINSI RIAU. Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui proses pelaksanaan perjanjian kredit dengan Hak tanggungan sebagai jaminan, mengetahui hak dan kewajiban antara pihak dalam perjanjian kredit dengan jaminan hak tanggungan, dan mengetahui permasalahan serta solusi apa yang digunakan untuk menyelesaiakan permasalahan saat terjadi wanprestasi dalam proses perjanjian kredit di BRI KCP Simpang Libo. Penelitian ini merupakan penelitian hukum empiris yang bersifat deskriptif. Penulis melakukan penelitian di BRI KCP Simpang Libo. Jenis data yang dipergunakan yaitu data primer dan data sekunder, dengan teknik pengumpulan data yang terdiri dari teknik pengumpulan data primer dimana penulis melakukan wawancara dengan pimpinan KCP simpang Libo, Notaris, serta beberapa nasabah BRI KCP Simpang Libo, dan teknik pengumpulan data sekunder melalui studi kepustakaan. Analisis data dilakukan dengan teknik analisis data kualitatif dengan pendekatan interaktif. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat diketahui bahwa proses pelaksanaan perjanjian kredit dengan hak tanggungan sebagai jaminan dilakukan secara bertahap, yaitu tahap permohonan kredit, tahap peninjauan dan analisa kredit, tahap pemberian keputusan kredit, tahap pembuatan perjanjian kredit dan tahap pencairan kredit. Dalam proses perjanjian kredit dimulai dari pembuatan akta perjanjian kredit yang berisi ketentuan-ketentuan perjanjian kredit, ketika sudah disetujui akad tersebut oleh debitor maka selanjutnya penandatanganan SKMHT atau pemberian kuasa membebankan Hak Tanggungan kepada kreditor atau bank, dan pihak bank lalu memasangkan jaminan ke BNN untuk menjadi APHT (Akta Pemebrian Hak Tanggungan). Dalam perjanjian kredit terdapat hak dan kewajiban para pihak dan hak dan kewajiban antara para pihak walau terlihat tidak seimbang lebih mengkuatkan pihak kreditor, akan tetapi ketika dilihat melalui asas proporsional dan keseimbangan menunjukkan bahwa hak dan kewajiban tersebut telah sesuai. BRI KCP simpang Libo dalam menyelesaikan permasalahan terkait permasalahan wanprestasi adalah dengan mengutamakan upaya preventif, yaitu upaya pendekatan secara persuasif dan kekeluargaan, dan mencari solusi unruk mencapai win-win solution, biasanya menggunakan 3R (restrukturisasi, rekondisi, rescheduling). Kata Kunci : Perjanjian Kredit, Jaminan, Hak Tanggungan xiii

14 ABSTRACT Dimas Prakoso Aji. E CREDIT AGREEMENT WITH THE RIGHT OF LIABILITY AS SECURITY IN BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) TBK KCP SIMPANG LIBO. Faculty of Law, University of March Surakarta. This study aims to determine the law of the implementation process with the credit agreement as collateral security rights, know the rights and obligations between the parties to the loan agreement with collateral security rights, and know what the problems and solutions are used to find a solution of the problem when there is a default in the credit agreement process at BRI KCP Simpang Libo. This research is a descriptive empirical law. The author conducted research at BRI KCP Simpang Libo. Type of data used are primary data and secondary data, the data collection technique that consists of primary data collection technique in which the author conducted interviews with the leadership of the KCP Simpang Libo, Notary, as well as some customers BRI KCP Simpang Libo, and secondary data collection techniques through the study of literature. Data analysis was conducted through qualitative data analysis techniques with an interactive approach. Based on the results of research and discussion, it is known that the process of implementation of the credit agreement with the encumbrance as security is done in stages. That loan application stage, stage review and credit analysis, credit decision granting stage, the stage of making the loan agreement and loan disbursement stage. The process starts from the credit agreement deed that contain provisions of credit agreement, when the agreement has been approved by the debtor subsequent signing SKMHT or authorization to charge a Mortgage creditor or bank, and the bank guarantees to BNN last pair to be APHT (Provision of Mortgage Deed). Contained in the credit agreement and the rights and obligations of the parties rights and obligations between the parties even more unbalanced look revamp the creditors, but when viewed through a proportional basis and the balance shows that the rights and obligations is appropriate. BRI KCP intersection Libo in solving problems related to the problem of default is to give priority to preventive measures, the efforts approach persuasive and family, and to find solutions to achieve a win-win, usually using the 3R (restructured, reconditioning, rescheduling). Keywords: Credit agreement, Security,Right of liability xiv

Penulisan Hukum (Skripsi)

Penulisan Hukum (Skripsi) REKONSTRUKSI PERJANJIAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH DALAM BENTUK ALIH DEBITOR SEBAGAI SALAH SATU ALTERNATIF PENYELAMATAN KREDIT BERMASALAH DI PT BANK TABUNGAN NEGARA Tbk CABANG SOLO Penulisan Hukum (Skripsi)
