PEMBUATAN APLIKASI PENJUALAN BARANG PADA JARINGAN OUTLET DISTRO BLAZE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMBUATAN APLIKASI PENJUALAN BARANG PADA JARINGAN OUTLET DISTRO BLAZE"

Transkripsi

1 PEMBUATAN APLIKASI PENJUALAN BARANG PADA JARINGAN OUTLET DISTRO BLAZE DENI SEPTIADI ABSTRACT Development of information technology very fast and can be utilized appropriately for businesses, students, entrepreneurship and wider community. One of the advancement of information technology is very popular is the internet. At first the internet is only used as an information provider, the Internet now also be used to conduct business transactions. At this final application built Making the Sale of Goods Outlet Network Blaze Distro, which simplify the management used in the reports in realtime. The method is performed in the manufacture of this thesis is WDLC (Web Development Life Cycle). WDLC is a process of development of information by or to the investigation, analysis, design, implementation. This application was built using Internet-based applications using the programming language PHP and uses MySQL database. While the editor using Dreamweaver. Keywords: application, sales, distro ABSTRAK Perkembangan teknologi informasi yang sangat cepat dan dapat dimanfaatkan dengan tepat bagi kalangan bisnis, mahasiswa, wira usaha maupun masyarakat luas. Salah satu kemajuan dari teknologi informasi yang sangat popular 1

2 2 ialah internet. Pada awalnya internet hanya digunakan sebagai penyedia informasi, kini internet juga dapat digunakan untuk melakukan transaksi bisnis. Pada tugas akhir ini dibangun Pembuatan Aplikasi Penjualan Barang Pada Jaringan Outlet Distro Blaze,yang digunakan mempermudah pihak manajemen dalam melihat laporan secara realtime. Metode yang dilakukan dalam pembuatan tugas akhir ini adalah WDLC ( Web Development Life Cycle ). WDLC ini merupakan proses pengembangan dari informasi melalui atau sampai penyelidikan, analisa, desain, implementasi. Aplikasi ini dibangun menggunakan aplikasi yang berbasiskan internet yang menggunakan bahasa pemrograman PHP dan databasenya menggunakan MYSQL. Sedangkan editornya menggunakan Dreamweaver. Kata Kunci: aplikasi, penjualan, distro o PENDAHULUAN Perkembangan teknologi informasi yang sangat cepat dan dapat dimanfaatkan dengan tepat bagi kalangan bisnis, mahasiswa, wira usaha maupun masyarakat luas. Salah satu kemajuan dari teknologi informasi yang sangat popular ialah internet. Pada awalnya internet hanya digunakan sebagai penyedia informasi, kini internet juga dapat digunakan untuk melakukan transaksi bisnis. Pada tugas akhir ini dibangun Pembuatan Aplikasi Penjualan Barang Pada Jaringan Outlet Distro Blaze,yang digunakan mempermudah pihak manajemen dalam melihat laporan secara realtime. Metode yang dilakukan dalam pembuatan tugas akhir ini adalah WDLC ( Web Development Life Cycle ). WDLC ini merupakan proses pengembangan dari informasi melalui atau sampai penyelidikan, analisa, desain, implementasi. Aplikasi ini dibangun menggunakan aplikasi yang berbasiskan internet yang menggunakan bahasa pemrograman PHP dan databasenya menggunakan MYSQL. Sedangkan editornya menggunakan Dreamweaver. Oleh karena itu, penelitian ini diberi judul Pembuatan Aplikasi Penjualan Barang Pada Jaringan Outlet Distro Blaze.

3 3 o METODOLOGI Metodologi yang digunakan dalam penulisan tugas akhir ini adalah WDLC ( Web Development Life Cycle ) adapun tahapannya adalah sebagai berikut : 1. Analisis Pada tahapan analisis penulis menentukan berbagai kebutuhan (requipment) apa yang dibutuhkan dari website yang akan dibangun dan juga perangkat (tools) yang digunakan. 2. Penentuan Spesifikasi Pada tahap ini bertujuan untuk membuat spesifikasi secara rinci tentang arsitektur proyek, gaya dan kebutuhan material untuk proyek. 3. Struktur Situs dan Desain Pada tahap ini penulis membuat sketsa desain, menganalisis hasil desain, menentukan konten dan merancang database. 4. Pengembangan Pada tahap ini dilakukan pembuatan berkas dan pemograman dari sistem website. 5. Pengujian Pada tahap ini dilakukan pengujian terhadap website yang telah dibuat. 6. Pemasaran Pada tahap ini dilakukan pemasaran terhadap website yang dibuat. 7. Pemeliharaan Pada tahap pemeliharaan ini adalah menemukan kesalahan atau gangguan setelah website di implementasikan. o PEMBAHASAN Sistem yang berjalan saat ini adalah semua proses terjadi dicabang dan semua laporan harus menunggu dari tiap cabang per bulan. Tentu hal ini tidak efektif dikarenakan data penjualan dan lain sebagainya dirasakan cukup lambat. Ruang lingkup permasalahan yaitu pada transaksi penjualan dimasingmasing cabang secara realtime dan online. Kemudian pengecekan jumlah stok juga secara realtime dan online. Analisa kebutuhan pada sistem ini adalah cara melakukan entry data barang, data pembeli, data staff dan transaksi yang bisa dipantau dari kantor pusat. Dan juga laporan penjualan dan stok yang bisa dilihat secara online. Proses selanjutnya adalah perancangan. Perancangan diawali dengan perancangan database, perancangan navigasi dan perancangan tampilan serta laporan. Suatu database didefinisikan sebagai kumpulan data yang disatukan dalam suatu organisasi. Suatu organisasi dapat berupa company, departemen company, bank, sekolah, dan lain-lain. Maksud dari database adalah untuk menyimpan semua data yang diinginkan kepada suatu lokasi, sehingga penyimpanan data redundant di dalam organisasi dapat dieliminasi.

4 4 Pada program ini terdapat struktur program yang tertuang dalam menu-menu pilihan. Pada awal membuka program akan muncul halaman login untuk masuk ke menu utama. Di menu utama terdapat pilihan file yang isinya data pembeli, data pegawai, data baju, data transaksi dan keluar. Pilihan kedua yaitu laporan yang isinya laporan pembeli, laporan pegawai, laporan baju dan laporan transaksi. Storyboard merupakan pedoman dari aliran pekerjaan yang harus dilakukan atau gambaran. Pembuatan storyboard dalam aplikasi ini berisikan halaman awal berupa login yang merupakan pembuka dari aplikasi, kemudian storyboard untuk stagestage berikut nya dikembangkan untuk setiap topiknya, yaitu: Gambar 4.1 Tampilan Login Menu Utama Tampilan Menu Utama akan terdiri dari beberapa menu pilihan seperti entry data pembeli, pegawai, baju hingga transaksi. Di halaman ini juga pihak toko bisa melihat laporan data pembeli, pegawai, baju dan transaksi. Tapi hanya laporan toko itu saja, laporan toko lain tidak bisa dilihat. Gambar tampilan menu utama bisa dilihat di gambar 4.2 o Tampilan Layar Login Tampilan login adalah tampilan awal dari aplikasi ini. Pada tampilan ini user harus memasukkan username dan password dengan benar. Gambar tampilan login bisa dilihat di gambar 4.1 Gambar 4.2 Tampilan Menu Utama Data Pembeli Tampilan data pembeli terdiri dari kode pembeli, nama pembeli, alamat, dan nomor telepon. Kemudian ada tiga tombol, yaitu simpan untuk menyimpan data, hapus untuk menghapus data dan tombol kembali untuk ke halaman menu utama. Gambar tampilan data pembeli bisa dilihat di gambar 4.3

5 5 Tampilan data baju terdiri dari kode baju, ukuran, harga, dan stock. Kemudian ada tiga tombol, yaitu simpan untuk menyimpan data, hapus untuk menghapus data dan tombol kembali untuk ke halaman menu utama. Gambar tampilan data baju bisa dilihat di gambar 4.5 Gambar 4.3 Tampilan Data Pembeli Data Pegawai Tampilan data pembeli terdiri dari kode pegawai, nama pegawai, alamat, dan nomor telepon. Kemudian ada tiga tombol, yaitu simpan untuk menyimpan data, hapus untuk menghapus data dan tombol kembali untuk ke halaman menu utama. Gambar tampilan data pegawai bisa dilihat di gambar 4.4 Gambar 4.5 Tampilan Data Baju Data Transaksi Tampilan data transaksi terdiri dari no.kuitansi, tanggal, kode pembeli, nama pembeli, kode baju, harga baju, jumlah, subtotal,dan total. Kemudian ada empat tombol, yaitu baru untuk memulai baru, simpan untuk menyimpan data, hapus untuk menghapus data dan tombol kembali untuk ke halaman menu utama. Gambar tampilan data transaksi bisa dilihat di gambar 4.6 Gambar 4.4 Tampilan Data Pegawai Data Baju

6 6 Berikut adalah contoh laporan online yang dapat dilihat dimana saja. Gambar tampilan halaman login web bisa dilihat di gambar 4.8 Gambar 4.6 Tampilan Data Transaksi Halaman Login Web Tampilan halaman login akan muncul untuk lihat laporan online. Gambar 4.7 Tampilan Web Halaman Laporan Data Baju o Kesimpulan Setelah melakukan pengumpulan bahan, pembuatan dan testing terhadap aplikasi penjualan barang pada jaringan outlet distro blaze, maka dapat disimpulkan beberapa hal yaitu : Gambar 4.7 Tampilan Login Web Contoh Laporan Online a. Komputerisasi penjualan pada toko SENTRAL merupakan terapan dari sistem komputer pada bagian penjualan yang sebelumnya masih manual atau belum menggunakan komputer. b. Dengan adanya komputerisasi ini akan membantu toko SENTRAL dalam menangani transaksi-transaksi dengan

7 7 mudah dan cepat, sehingga dapat membantu kasir dalam proses pendataan barang, konsumen, transaksi penjualan dan pembuatan laporan yang akan diserahkan kepada pemilik toko dengan mudah, efektif dan efisien. c. Aplikasi ini dapat dikatakan user friendly, karena semua menu pilihannya dirancang dengan sistem menu yang mudah dan jelas. Disamping itu sistem menu yang dipilih mengikuti pola menu sistem windows, sehingga mudah digunakan. Saran Penulis menyadari pada penulisan ini masih banyak kekurangannya, sehingga penulis menyarankan : 1. Agar aplikasi yang sudah ada ini dikembangkan lagi menjadi suatu aplikasi yang lebih lengkap dan mempunyai fungsi yang optimal bagi user dan pemakai lainnya. Fungsi yang dimaksud adalah seperti database yang mendukung jaringan sehingga aplikasi ini dapat diakses oleh lebih dari satu komputer. 2. Pada aplikasi ini masih belum dilengkapi dengan fasilitas help atau cara penggunaan. Daftar Pustaka Abdul. (2008). In Dasar Pemrograman. Yogyakarta: Andi. Hamdan. (2000). In Belajar Sendiri Membuat Homepage Dengan HTML. Jakarta: Elex Media. Jogiyanto. (2001). In Analisis Dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset. Lukmanul. (2006). In Buku Sakti Menjadi Programer Sejati PHP. Jakarta: Solusi Media. Nugroho. (2005). In Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Dengan Metodologi Berorientasi Objek. Bandung: Graha Ilmu. Purbo. (2007). In Panduan Lengkap Website Dinamis. Jakarta: Indie Publishing. Riyanto. (2005). In Membuat Sendiri Sistem Informasi Penjualan Dengan PHP Dan MySQL. Yogyakarta: Gava Media. Solichin. (2005). In Pemrograman Web Dengan PHP Dan MySQL. Yogyakarta: Gava Media.

8 8 Wismakarma. (2009). In Membuat Katalog Online Dengan PHP Dan CSS. Yogyakarta: Lokomedia.

PEMBUATAN WEB SEKOLAH PADA SMAN 4 TAMBUN SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PEMBUATAN WEB SEKOLAH PADA SMAN 4 TAMBUN SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PEMBUATAN WEB SEKOLAH PADA SMAN 4 TAMBUN SELATAN DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL Rizki Ramon ZR Abstrak Sejauh ini, SMA 4 Negeri Tambun Selatan belum menggunakan pengolahan secara manual dalam pendataan.
