SKRIPSI. Oleh: SANDY COURNIAWAN ARMADANY NIM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Oleh: SANDY COURNIAWAN ARMADANY NIM"

Transkripsi

1 HUBUNGAN MODEL SIKAT GIGI DAN RASA PASTA GIGI TERHADAP MOTIVASI MENGGOSOK GIGIPADA ANAK USIA PRA-SEKOLAHDI TK ISLAM AHMAD YANI KECAMATAN PAKISAJI KABUPATEN MALANG SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Keperawatan (S.Kep) Pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang Oleh: SANDY COURNIAWAN ARMADANY NIM PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015 i

2 28 ii

3 iii

4 SURAT PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN Saya yang bertandatangan dibawah ini : Nama : Sandy Courniawan Armadany NIM : Program Studi : Program Studi Ilmu Keperawatan FIKES UMM Judul Skripsi : Hubungan Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Pra-Sekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang Menyatakan dengan Sebenar-benarnya bahwa tugas akhir yang saya tulis ini benar-benar hasil karya saya sendiri, bukan merupakan pengambilalihan tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai tulisan atau pikiran saya sendiri. Apabila kemudian hari dapat dibuktikan bahwa tugas akhir ini adalah jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut. Malang, Agustus 2015 Yang membuat pernyataan Sandy Courniawan Armadany NIM : iv

5 MOTTO Sesungguhnya Sesudah Kesulitan Itu Ada Kemudahan. Maka Apabila Kamu Telah Selesai (Dari Suatu Urusan), Kerjakanlah Dengan Sungguh-Sungguh (Urusan) Yang Lain. (Q.S Al-Insyirah 6-7) Apabila Di Dalam Diri Seseorang Masih Ada Rasa Malu Dan Takut Untuk Berbuat Suatu Kebaikan, Maka Jaminan Bagi Orang Tersebut Adalah Tidak Akan Bertemunya Ia Dengan Kemajuan. (Bung Karno) v

6 LEMBAR PERSEMBAHAN Alhamdulillah wasyukurillah, atas rahmat dah hidayah-nya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu. Ucapan terima kasih kepada Ibuku Sri-Hariningsih dan bapakku Joko Lukito atas kasih sayang dan dukungan selama hidup ini baik bersifat moril maupun materil yang teramat besar yang tak mungkin bisa saya balas dengan apapun. Terima kasih kepada adikku Regina Devi Nindi Andini yang telah banyak memdukung dan memotivasiku. Terima kasih juga saya persembahkan buat dosen-dosen yang telah memberikan pembelajaran dari semester 1 hingga semester 7, ilmu yang kalian berikan tidak akan pernah terlupakan sepanjang masa. Terima kasih juga buat semua guru-guru yang pernah mengajar saya dari TK, SD, SMP dan SMA, tanpa kalian semua saya bukan lah siapa-siapa. Terima Kasih kepada sahabat-sahabatku yang banyak membantu dalam penyelesain skripsi ini : Rian Achmad,Okim, Haris R, Yoga,Yuan,Johan, semoga sukses menyertai kita semua Terima Kasih kepada keluarga besar PSIK A 2011 sudah menjadi teman seperjuangan dalam perkulihan, senang bisa kenal kalian semua dan kenangan bersama kalian semua tidak akan terlupakan semoga kita semua diberi kesuksesan sesuai cita-cita yang kita idam-idamkan. Untuk kalian semua yang tidak bisa saya sebutkan satu2..terimakasih banyak I love u all vi

7 KATA PENGANTAR Puji dan syukur saya panjatkan kehadirat allah SWT, berkat rahmat dan bimbingannya saya dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Hubungan Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Pra-Sekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.kep) pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. Bersama ini perkenankanlah saya mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya dengan hati yang tulus kepada: 1. Yoyok Bekti Prasetyo, S.Kep, M.Kep., Sp.Kom selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. 2. Ibu Nurul Aini, S.Kep, Ns, M.Kepselaku pembimbing 1 dan selaku Ketua Program Studi Ilmu keperawatan Fakultas Ilmu kesehatan Universitas Muhammadiyah Malangyang telah yang telah bersedia memberikan banyak bantuan, sabar dalam membimbing dan senantiasa memberikan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 3. Bapak Sunardi, S.Kep, Ns, M.Kep selaku pembimbing II yang telah bersedia memberikan banyak bantuan, sabar dalam membimbing dan senantiasa memberikan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 4. Seluruh Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan yang telah memberikan ilmunya. vii

8 5. Kedua orang tua dan seluruh keluarga saya yang selalu meberikan doa,support dan motivasi selama ini, serta memberikan dukungan moril dan materi. 6. Kepala Sekolah TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang yang telah memberikan izin penelitian dalam penelitian ini. 7. Teman-teman PSIK A 2011 semua pihak yang tidak dapat saya sebutkan namanya satu persatu yang turut membantu dalam menyelesaikan proposal skripsi ini. Penulis hanya mampu berdoa semoga amal kebaikannya mendapat imbalan dan diterima sebagai ibadah oleh ALLAH SWT.Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih banyak kekurangan yang disebabkan oleh keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki, oleh karena itu ktritik dan saran bersifat membangun sangat penulis harapkan.semoga ALLAH SWT senantiasa memudahkan setiap langkah-langkah kita menuju kebaikan dan selalu menganugerahkan kasih sayang-nya untuk kita semua. Malang, Agustus 2015 Penulis viii

9 RELATIONSHIPOF MODELSTOOTHBRUSHANDTOOTHPASTEFLAVORS TOMOTIVATIONBRUSHINGTEETHATPRE-SCHOOL AGE CHILDRENINTKISLAMAHMADYANIPAKISAJIMALANG Sandy Courniawan Armadany 1, Nurul Aini, S.Kep, Ns, M.Kep 2, Sunardi, S.Kep, Ns, M.Kep 3 ABSTRACT Background :Brushing teethbecomesa majorproblemin terms of maintainingoral hygiene. At preschool age children, brushing teeth motivation is lacking. Efforts to increase the motivation of brushing teeth at preschool children using a unique model of toothbrush and toothpaste funny and diverse flavors of fruits which can attract children in brushing teethand can prevent oral disease. This study aims to determine the relationship of model toohtbrush and toothpaste flavors to motivation brushing your teeth at pre-school age children in TK Islam Ahmad Yani Pakisaji Malang. Methods :Thisstudyused across-sectionalstudydesign. The sample inthis studywere 58preschool childrenintkislamahmadyanipakisajimalangusingtotal sampling technique. Data analysis usingspssprogramwithchisquaretest. Results :Based on the analysischi-square testwithspss, obtained the value of asymptetic significance (2-sided) 0,004 which is smaller than 0.05 and obtained the value of asymptetic significance (2-sided) 0,012 which is smaller than It can be concludedthatthere is a relationshipmodel oftoothbrushandtoothpasteflavorsto motivationbrushing teethinpreschool childrenin TK Islam Ahmad Yani Pakisaji Malang Conclusion :Usea toothbrushthatnewfangledcartoon characters, animals andshapesother unique, andthe tasteof toothpastetaste ofstrawberries, grapes, melons, applesspecificallyforchildrenin the marketis able toincrease the interestandmotivation tobrush his teethin childrenandcanavoid the diseaseteeth andmouth.. Keywords :Toothbrush Model,FlavorToothpaste, MotivationBrushingTeeth, Children'sPre-school. 1. The Student Nursing of Science Departement, Faculty of Health Sciences, University of Muhammadiyah Malang 2. Lecturer in Nursing of Science Departement, Faculty of Health Sciences, University of Muhammadiyah Malang 3. Lecturer in Nursing of Science Departement, Faculty of Health Sciences, University of Muhammadiyah Malang ix

10 HUBUNGAN MODEL SIKAT DAN RASA PASTA GIGI TERHADAP MOTIVASI MENGGOSOK GIGI PADA ANAK USIA PRA-SEKOLAH DI TK ISLAM AHMAD YANI PAKISAJI MALANG Sandy Courniawan Armadany 1, Nurul Aini, S.Kep, Ns, M.Kep 2, Sunardi, S.Kep, Ns, M.Kep 3 INTISARI Latar Belakang:Menggosok gigi menjadi masalah utama dalam hal menjaga kebersihan gigi dan mulut. Pada anak usia prasekolah motivasi mengosok gigi sangatlah kurang. Upaya peningkatan motivasi menggosok gigi pada anak usia prasekolah dengan menggunakan model sikat gigi yang unik dan lucu dan pasta gigi beraneka rasa buah-buahan yang dapat menarik minat anak dalam hal menggosok gigi dan dapat terhindar dari penyakit gigi dan mulut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan model sikat dan rasa pasta gigi terhadap motivasi menggosok gigi pada anak usia pra-sekolah di TK Islam Ahmad Yani Pakisaji Malang. Metode: Desain penelitian ini merupakan penelitian crosssectional design.sampeldalam penelitian ini adalah anak usia prasekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang sebanyak 58anak dengan menggunakan teknik total sampling.analisis data menggunakanprogram SPSS dengan ujichi Square. Hasil: Berdasarkan hasil analisis ujichi Square dengan program SPSS, diperoleh nilai Asymptetic Significance (2-sided) = 0,004yang lebih kecil dari 0,05 dan nilai Asymptetic Significance (2-sided) = 0,012yang lebih kecil dari 0,05. Dapat disimpulkan bahwa ada hubungan model sikat gigi dan rasa pasta gigi terhadap motivasi menggosok gigi pada anak usia prasekolah di TK Islam Ahmad Yani Pakisaji Malang. Kesimpulan: Penggunaan sikat gigi yang bermodel karakter tokoh kartun, hewan dan bentuk unik lainnya, dan rasa pasta gigi berasa buah strawberry, anggur, melon, apel khusus untuk anak-anak yang ada dipasaran mampu meningkatkan minat dan motivasi menggosok gigi pada anak dan dapat terhindar dari penyakit gigi dan mulut. Kata Kunci: Model sikat Gigi, Rasa Pasta Gigi, Motivasi Menggosok Gigi, Anak Prasekolah. 1. Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang 2. Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang 3. Dosen Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang x

11 DAFTAR ISI Halaman Halaman Judul... i Lembar Persetujuan... ii Lembar Pengesahan... iii Lembar Pernyataan Keaslian... iv Motto... v Lembar Persembahan... vi Kata Pengantar... vii Abstrak... ix Intisari... x Daftar Isi... xi Daftar Tabel... xiv Daftar Gambar... xv Daftar Lampiran... xvi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian Manfaat Teoritis Manfaat Praktis Keaslian Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Konsep Tumbuh Kembang Anak usia Pra-sekolah Karakteristik Anak Pra-sekolah Pertumbuhan dan Perkembangan Faktor yang Mempengaruhi Tumbang Konsep Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Definisi Motivasi Macam Macam Motivasi Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Pengukuran Motivasi Definisi Menggosok Gigi Faktor Keefektivan Menggosok Gigi Faktor Motivasi Menggosok Gigi Konsep Menjaga Kebersihan Mulut xi

12 2.3.1 Definisi Kebersihan Mulut Faktor yang Mempengaruhi Kebersihan Mulut Masalah kebersihan Mulut Konsep Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Model Sikat Gigi Model Sikat Gigi Rasa Pasta Gigi Rasa Pasta Gigi Konsep Peran Perawat BAB III KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS PENELITIAN Kerangka Konsep HipotesisPenelitian BAB IV METODE PENELITIAN Definisi Penelitian Kerangka Penelitian Populasi, Teknik Sampling dan Sampel Penelitian Populasi Penelitian Teknik Sampling Sampel Penelitian Variabel Penelitian Variabel Independen Variabel Dependen Definisi Operasional Tempat dan Waktu Penelitian Instrumen Penelitian Prosedur Pengumpulan Data Tahap Persiapan Tahap pelaksanaan Tahap Pengumpulan Data Pengolahan Data Analisa Data Analisa Univariat Analisa Bivariat Etika Penelitian BAB V HASIL PENELITIAN DAN ANALISA DATA Hasil Penelitian Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin xii

13 5.1.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Ibu Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan Perbulan Orang Tua Karakteristik Responden Berdasarkan Kategori Model Sikat Gigi Karakteristik Responden Berdasarkan Kategori Rasa Pasta Gigi Karakteristik Responden Berdasarkan Motivasi Menggosok Gigi Analisa Data Tabulasi Silang Uji Chi-Square BAB VI PEMBAHASAN Intepretasi dan Diskusi HasilPenelitian Model Sikat Gigi Anak Usia Prasekolah Rasa Pasta Gigi Anak Usia Prasekolah Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah Hubungan antara Model Sikat Gigi dengan Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah Hubungan antara Rasa Pasta Gigi dengan Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah Keterbatasan Penelitian Implikasi Keperawatan BAB VII PENUTUP Kesimpulan Saran Daftar Pustaka Lampiran xiii

14 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Definisi Operasional Variabel Penelitian Tabel 5.1 Tabulasi Silang Model Sikat Gigi dan Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang Tabel 5.2 Tabulasi Silang Model Sikat Gigi dan Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang Tabel 5.3 Hubungan Model Sikat Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Pra-sekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang Tabel 5.4 Hubungan Rasa Pasta Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Pra-sekolah di TK Islam Ahmad Yani Kecamatan Pakisaji Kabupaten Malang xiv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Teknik Menggosok Gigi Gambar 2.2 Sikat Gigi Gambar 2.3 Pasta Gigi Dewasa dan Anak-anak Gambar 2.4 Berbagai Model Sikat Gigi Gambar 2.5 Macam-macam rasa pasta gigi Gambar 3.1 Kerangka Konsep Penelitian Hubungan Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi Anak Usia Pra-sekolah Gambar 4.1 Kerangka Penelitian Hubungan Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Terhadap Motivasi Menggosok Gigi Anak Usia Prasekolah Gambar 5.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkatan Usia Anak Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Ibu di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan Perbulan Orang Tua di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.5 Karakteristik Kategori Model Sikat Gigi pada Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.6 Karakteristik Kategori Rasa Pasta Gigi pada Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli Gambar 5.7 Karakteristik Kategori Motivasi Menggosok Gigi pada Anak Usia Prasekolah di TK Islam Ahmad Yani bulan Juli xv

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lembar Permohonan Menjadi Responden Lampiran 2 Lembar Observasi Model Sikat Gigi dan Rasa Pasta Gigi Lampiran 3 Lembar Observasi Motivasi Menggosok Gigi Lampiran 4 Hasil Analisa Data dan Tabel Nilai Chi Square Lampiran 5 Tabulasi Data Responden dan X 2 Tabel Lampiran 6 Surat Keterangan Penelitian Lampiran 7 Lembar Konsultasi Bimbingan Skripsi Lampiran 8 Hasil Dokumentasi Penelitian Lampiran 9 Curriculum Vitae xvi

HUBUNGAN TIPE KEPRIBADIAN DENGAN RELAPSE NGELEM PADA ANAK JALANAN USIA TAHUN DI KOTA MALANG SKRIPSI NIKE ARDIYANTI

HUBUNGAN TIPE KEPRIBADIAN DENGAN RELAPSE NGELEM PADA ANAK JALANAN USIA TAHUN DI KOTA MALANG SKRIPSI NIKE ARDIYANTI HUBUNGAN TIPE KEPRIBADIAN DENGAN RELAPSE NGELEM PADA ANAK JALANAN USIA 10-18 TAHUN DI KOTA MALANG SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mencapai Gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) Pada Program Studi
