PENILAIAN PENGGUNAAN PARTOGRAF APN OLEH BIDAN DI PUSKESMAS PONED KOTA MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENILAIAN PENGGUNAAN PARTOGRAF APN OLEH BIDAN DI PUSKESMAS PONED KOTA MEDAN"

Transkripsi

1 PENILAIAN PENGGUNAAN PARTOGRAF APN OLEH BIDAN DI PUSKESMAS PONED KOTA MEDAN TESIS OLEH ZILLIYADDEIN RANGKUTI DEPARTEMEN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA RSUP.H.ADAM MALIK-RSUD.Dr.PIRNGADI MEDAN 2010

2 PENELITIAN INI DI BAWAH BIMBINGANTIM 5 PEMBIMBING : Dr.Yusuf R. Surbakti, SpOG (K) Dr. Rusli P. Barus, SpOG (K) PENYANGGAH : Dr. Nazaruddin Jaffar, SpOG (K) Prof. Dr.H.Budi R Hadibroto, SpOG (K) Dr. Deri Edianto, SpOG (K) Diajukan untuk melengkapi tugas tugas dan memenuhi salah satu syarat untuk mencapai keahlian dalam bidang Obstetri dan Ginekologi

3 LEMBAR PENGESAHAN Penelitian ini telah disetujui oleh TIM 5 : PEMBIMBING : Dr. Yusuf R Surbakti, SpOG (K) Pembimbing I Tgl : Mei 2010 Dr. Rusli P Barus, SpOG (K) Pembimbing II Tgl : Mei 2010 PENYANGGAH Dr. Nazaruddin Jaffar, SpOG (K) Tgl : Mei 2010 Prof. Dr. H. Budi R Hadibroto, SpOG(K) Tgl : Mei 2010 Dr. Deri Edianto, SpOG(K). Tgl : Mei 2010

4 KATA PENGANTAR Bismillahir rahmanir rahiim Segala Puji dan Syukur saya panjatkan ke hadirat Allah SWT, Rabb Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang, Tuhan Yang Maha Kuasa, berkat kehendak dan Karunia-Nya penulisan tesis ini dapat diselesaikan. Tesis ini disusun untuk melengkapi tugas-tugas dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Spesialis Obstetri dan Ginekologi. Sebagai manusia biasa, saya menyadari bahwa tesis ini banyak kekurangannya dan masih jauh dari sempurna, namun demikian besar harapan saya kiranya tulisan sederhana ini dapat bermanfaat dalam menambah perbendaharaan bacaan khususnya tentang Obgin Sosial yang berjudul : Penilaian Penggunaan Partograf APN Oleh Bidan di Puskesmas PONED Kota Medan Dengan selesainya laporan penelitian ini, perkenankanlah saya menyampaikan rasa terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada yang terhormat : 1. Rektor dan Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, yang telah memberikan kesempatan kepada saya untuk mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi.

5 2. Prof. Dr. Delfi Lutan, MSc, SpOG (K), Kepala Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan; Dr. Fidel Ganis Siregar, SpOG, Sekretaris Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan ; Prof. Dr. H.M. Fauzie Sahil, SpOG (K), Ketua Program Studi Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan, Dr. Deri Edianto, SpOG (K), Sekretaris Program Studi Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi FK-USU Medan; Prof.Dr.M.Jusuf Hanafiah, SpOG (K), Prof. Dr. Jaffar Siddik, SpOG (K), Prof. DR. dr. HM. Thamrin Tanjung, SpOG (K), Prof. Dr. Hamonangan Hutapea, SpOG(K), Prof. Dr. R. Haryono Roeshadi, SpOG (K), Prof. Dr. T.M. Hanafiah, SpOG (K), Prof. Dr. Budi R. Hadibroto, SpOG (K), dan Prof. Dr. Daulat Hasiholan Sibuea, SpOG (K), dan Dr.Einil Rizar, SpOG (K) yang telah bersama-sama berkenan menerima saya untuk mengikuti pendidikan spesialis di Departemen Obstetri dan Ginekologi. 3. Prof. Dr. R. Haryono Roeshadi, SpOG (K) selaku Kepala Sub Divisi Fetomaternal terima kasih atas kesempatan yang diberikan kepada saya untuk melakukan penelitian ini. 4. Dr. Yusuf R. Surbakti, SpOG. (K) dan Rusli P Barus, SpOG.(K) selaku pembimbing utama penelitian ini yang dengan rela dan penuh dengan kesabaran, yang telah meluangkan waktunya yang sangat berharga untuk membimbing, memeriksa dan melengkapi penulisan tesis saya ini dari awal hingga selesai. 5. Prof. Budi R Hadibroto, SpOG. (K), Dr. Nazaruddin Jaffar, SpOG. (K), dan Dr. Deri Edianto, SpOG. (K) selaku tim penyanggah dan nara sumber dalam penulisan tesis ini, yang telah banyak memberikan bimbingan dan masukan dalam penulisan tesis ini dari awal hingga selesai.

6 6. Prof.Dr.dr.M Thamrin Tanjung, SpOG.(K), selaku Bapak Angkat saya selama menjalani masa pendidikan ini, yang telah banyak mengayomi, membimbing dan memberikan nasehat-nasehat bermanfaat, dan mengajarkan ilmu pengetahuan, yang tidak terbalas budi baiknya kepada saya dalam menghadapi masa-masa sulit selama pendidikan. 7. Seluruh Staf Pengajar di Departemen Obstetri dan Ginekologi FK-USU/ RSUP H. Adam Malik-RSU Dr. Pirngadi, dan RSU Jejaring Medan yang secara ikhlas telah banyak mensuport dan membimbing serta mendidik saya sejak awal hingga akhir pendidikan. Semoga Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang membalas budi baik guru-guru saya ini. 8. Dr. Nazaruddin Jaffar, SpOG (K), selaku pembimbing mini referat FM saya yang berjudul Depresi Post Partum, yang selalu mensupport saya. 9. Dr.Mohd. Riza Tala, SpOG(K), selaku pembimbing mini referat FER saya yang berjudul Penatalaksanaan Sistokel. 10. Dr. John S. Khoman, SpOG. (K. onk), selaku pembimbing mini referat Onkologi saya yang berjudul Terapi Adjuvant pada Kanker Korpus Uteri. 11. Bapak dr.suryadarma, Mph yang telah banyak meluangkan waktu dengan sabar dan ikhlas untuk membimbing saya dalam penyelesaian uji statistik tesis ini. 12. Direktur RSUP H. Adam Malik Medan yang telah menerima dan memberikan sarana untuk bekerja sama selama mengikuti pendidikan spesialisasi bidang Obstetri dan Ginekologi. 13. Direktur RSUD Dr. Pirngadi dan Kepala SMF obgyn RSUD Dr. Pirngadi Medan, yang telah memberikan sarana belajar, bekerja selama mengikuti Pendidikan Spesialisasi.

7 14. Direktur RS PTPN II Tembakau Deli Medan, Dr. Sofian Abdul Ilah, SpOG dan Dr.Nazaruddin Jaffar, SpOG(K), beserta staf yang telah banyak memberikan bimbingan dan kesempatan selama saya bertugas di departemen tersebut. 15. Direktur RSU HKBP Balige, beserta staf atas kesempatan kerja dan bantuan moril kepada saya. 16. Kepala Departemen Patologi Anatomi FK USU, beserta staf atas kesempatan dan bimbingan yang telah diberikan selama saya bertugas di tempat tersebut. 17. Kepala Departemen Anestesi dan Reanimasi RS Haji Adam Malik FK USU Medan, beserta staf yang telah banyak membimbing saya. 18. Senior-senior dan teman seangkatan saya yang telah banyak membantu saya selama masa pendidikan. 19. Kepada teman sejawat residen obgyn terima kasih atas kerjasama dan kekompakan kita selama pendidikan. 20. Teman Sejawat, Dokter Muda, Bidan, Paramedis, karyawan/karyawati, dan tak lupa kepada pasien-pasien yang telah ikut membantu dan bekerjasama dengan saya dalam menjalani pendidikan Obstetri dan Ginekologi di RS Haji Adam Malik, dan RSUD-Dr.Pirngadi, RS Tembakau Deli, RS Haji Mina, Rumkit Kesdam, dan RS Sundari Medan. 21. Dinas kesehatan kota Medan beserta jajarannya dan bapak ibu kepala puskesmas beserta jajaran bidan PONED kota Medan yang telah memberikan sarana dan dukungan bagi pelaksanaan penelitian ini

8 Sembah sujud, hormat dan terima kasih yang tidak terhingga saya sampaikan kepada kedua orang tua kandung saya yang terkasih dan tersayang : Drs. Saripada Rangkuti. SH dan Hj. Masdelima Parinduri, AmKeb, yang telah membesarkan, membimbing, mendoakan, dan menganyomi saya serta mendidik saya dengan penuh kasih sayang dari masa kanak-kanak hingga kini, memberi contoh yang baik dalam menjalani hidup serta memotivasi saya selama mengikuti pendidikan ini. Juga kepada bapak dan ibu mertua : AKBP.(Purn) HM Yunan, dan Hj Zuraida, Khususnya kepada Istri tercintaku, dr. Sri Hastuti dan kedua putra-putri saya yang sangat saya kasihi dan cintai ; Aliya Carisha R dan M. Riyadh Zidan R, terima kasih yang tidak terhingga saya sampaikan dan diiringi permohonan maaf saya yang sebesar-besarnya di-karenakan oleh kesibukan menyelesaikan tugas-tugas di pendidikan ini, tugas saya sebagai suami dan ayah sering terabaikan. Tanpa pengorbanan, doa dan dukungan dari istri dan anak-anak saya tercinta tidak mungkin tugas-tugas ini dapat saya selesaikan. Akhirnya kepada seluruh abang, adik, dan kakak serta keluarga handai tolan yang tidak dapat saya sebutkan namanya satu persatu, baik secara langsung maupun tidak langsung, yang telah banyak memberikan bantuan, baik moril maupun materil, saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Semoga Allah SWT senantiasa terus memberikan karunia serta berkah-nya kepada kita semua. Amin Ya Rabball Alamin... Medan, Mei, 2010 Dr. Zilliyaddein Rangkuti

9 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR.. DAFTAR ISI. DAFTAR TABEL. DAFTAR SINGKATAN.. ABSTRAK i vi ix x xi BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian. 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Partograf APN Pengertian Sejarah dan Perkembangan Partograf APN Penggunaan Partograf APN Cara Pengisian Partograf APN Evaluasi (Penilaian) Penerapan Partograf APN

10 Pengertian Evaluasi (Penilaian) Bidan Pengertian dan Tugas Bidan Faktor-faktor yang mempengaruhi kompetensi bidan Asuhan Persalinan Normal (APN) Tujuan Asuhan Persalinan Normal Pemeriksaan Persalinan Mengkaji Permulaan Persalinan Kala I Persalinan Asuhan Sayang Ibu Perilaku Pengetahuan Sikap Tindakan (Praktek) Penggunaan (Penerapan) 22 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Rancangan Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Populasi dan sampel penelitian.. 23

11 3.4. Variabel Penelitian Definisi Operasional Variabel Penelitian Kerangka Konsep Instrumen Penelitian Cara kerja dan Tekhnik Pengumpulan Data Analisis Data Alur Penelitian Keterbatasan Penelitian 31 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Gambaran Umum Puskesmas PONED Analisis Univariat Karakteristik Umur Bidan Puskesmas PONED Karakteristik Pendidikan Bidan Puskesmas PONED Karakteristik Masa Kerja Bidan Puskesmas PONED Kompetensi Bidan Puskesmas PONED Penggunaan Partograf oleh Bidan Puskesmas PONED Analisis Bivariat Hubungan Antara Penerapan Penggunaan Partograf dengan Umur bidan Puskesmas PONED Hubungan Antara Penerapan Penggunaan Partograf

12 dengan Tingkat Pendidikan bidan Puskesmas PONED Hubungan Antara Penerapan Penggunaan Partograf dengan Masa Kerja bidan Puskesmas PONED Hubungan Antara Penerapan Penggunaan Partograf dengan Kompetensi bidan Puskesmas PONED Permasalahan Dalam Penggunaan Partogaf APN. 41 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Saran 44 DAFTAR PUSTAKA.. 45 DAFTAR LAMPIRAN. 47 TABEL INDUK

13 DAFTAR TABEL TABEL 1. Definisi Operasional Variabel Penelitian Penerapan Penggunaan Partograf APN 24 TABEL Karakteristik Umur Bidan Puskesmas PONED 33 TABEL Karakteristik Pendidikan Bidan Puskesmas PONED. 33 TABEL Karakteristik Masa Kerja Bidan Puskesmas PONED. 34 TABEL Kompetensi Bidan Puskesmas PONED 34 TABEL Penggunaan Partograf oleh Bidan Puskesmas PONED 35 TABEL Analisis Bivariat Hubungan Penerapan Penggunaan Partograf dengan Umur Bidan Puskesmas PONED 36 TABEL Analisis Bivariat Hubungan Penerapan Penggunaan Partograf dengan Pendidikan Bidan Puskesmas PONED.. 37 TABEL Analisis Bivariat Hubungan Penerapan Penggunaan Partograf dengan Masa Kerja Bidan Puskesmas PONED.. 38 TABEL Analisis Bivariat Hubungan Penerapan Penggunaan Partograf dengan Kompetensi Bidan Puskesmas PONED.. 3

14 DAFTAR SINGKATAN AKI Angka Kematian Ibu AKB Angka Kematian Bayi APN Asuhan Persalinan Normal AKBID Akademi Kebidanan AKPER Akademi Perawat BPS Badan Pusat Statistik CPD Cephalo Pelvic Disproporsion DEPKES Departemen Kesehatan JHPIEGO Jhons Hopkins Program International of Education in Gynecology and Obstetrics JNPK-KR Jaringan Nasional Pelayanan Kesehatan KH Kelahiran Hidup MHTP-PRIME Maternal Health Training Project MPS Making Pregnancy safer OBGIN Obstetri Dan Ginekologi

15 PONED Pelayanan Obstetri Neonatal Dan Emergensi Dasar PPDS Program Pendidikan Dokter Spesialis POGI Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia SKDI Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia WHO World Health Organization

16 ABSTRAK PENILAIAN PENGGUNAAN PARTOGRAF APN OLEH BIDAN DI PUSKESMAS PONED KOTA MEDAN Latar Belakang: AKI di Indonesia sebesar 265 per KH. Salah satu penyebab kematian ibu adalah partus lama. Untuk mencegah terjadinya partus lama, APN mengandalkan penggunaan partograf APN untuk deteksi dini terhadap penyulit persalinan. Jika semua tenaga penolong persalinan mampu melakukan deteksi dini, maka ibu dan bayi baru lahir terhindar dari ancaman kesakitan dan kematian (Depkes, 2004). Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui penerapan penggunaan partograf APN dan mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi penerapan penggunaan partograf APN secara optimal pada bidan Puskesmas PONED di kota Medan. Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian Observasional' dengan rancangan cross sectional study. Sampel adalah seluruh bidan Puskesmas PONED sebanyak 36 orang, melalui pengamatan pada waktu menolong persalinan dengan Instrumen yang digunakan adalah wawancara, check list dan catatan-catatan lapangan untuk menilai kompetensi dan penggunaan partograf oleh bidan. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah umur, pendidikan, masa kerja, dan kompetensi bidan. Didapatkan ada hubungan antara kompetensi bidan dengan variabel terikat yaitu, Penggunaan partograf APN oleh Bidan PONED. Uji hipotesis menggunakan chi-square dengan p<0,05 dan data disajikan secara deskriptif. Hasil didapatkan 28 responden (77%) menggunakan partograf pada setiap asuhan persalinan, 8 responden (23%) tidak melakukan pencatatan secara konsisten dan benar pada

17 formulir partograf atau tidak menerapkan partograf. Tidak ada hubungan antara umur, pendidikan, dan masa kerja responden dengan penerapan dalam penggunaan partograf APN dengan nilai p>0,05. Ada hubungan antara, kompetensi Bidan PONED dengan Penerapan penggunaan partograf APN, bidan yang mempunyai kompetensi, ternyata lebih banyak menerapkan penggunaan partograf APN dari yang tidak kompeten dan secara statistik menunjukkan adanya hubungan yang bermakna antara tingkat kompetensi bidan dengan penerapan penggunaan partograf dengan nilai p= Persepsi negatif terhadap penggunaan partograf, kurangnya kemauan terhadap penggunaan partograf dan kurang optimalnya sistem pembinaan dan pengawasan menyebabkan tidak optimalnya penggunaan partograf. Kesimpulan: Penerapan penggunaan partograf APN pada sebagian besar dari anggota Bidan Puskesmas PONED tidak sesuai standar validasi yaitu mampu dan mahir. Kompetensi Bidan Puskesmas PONED yang tidak sesuai dengan standar menyebabkan tidak optimalnya penggunaan partograf. Kata Kunci : Penilaian Penerapan, Partograf APN, Bidan Puskesmas PONED

PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU HAMIL TERHADAP KEHAMILAN RISIKO TINGGI DI RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN

PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU HAMIL TERHADAP KEHAMILAN RISIKO TINGGI DI RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN Tesis Magister PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU IBU HAMIL TERHADAP KEHAMILAN RISIKO TINGGI DI RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN OLEH : TIGOR P. HASUGIAN PEMBIMBING : 1. Dr. RUSLI P. BARUS, Sp.OG.K 2. Dr. YUSUF
