LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR KE KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT TANGGAL FEBRUARI 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR KE KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT TANGGAL FEBRUARI 2017"

Transkripsi

1 LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR KE KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT TANGGAL FEBRUARI 2017 KOMISI V DPR-RI JAKARTA, 2017 Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 1

2 DAFTAR ISI I. PENDAHULUAN 3 I.1. Dasar Hukum. 3 I.2. Maksud dan Tujuan... 3 I.3. Lokasi dan Waktu.. 4 I.4. Agenda... 4 II. HASIL PENINJAUAN KUNJUNGAN 4 II.1. Temuan dan Permasalahan... 4 II.2. Kesimpulan/Rekomendasi. 5. III. PENUTUP... 6 LAMPIRAN L.1. Daftar Anggota Rombongan. 7 L.2. Daftar Mitra Pendamping 7 L.3. Data-data Pendukung.. 9 Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 2

3 LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DI KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR MASA PERSIDANGAN III TANGGAL FEBRUARI 2017 I. PENDAHULUAN I.1. Dasar Hukum 1. Amandemen Undang-Undang Dasar 1945; pada perubahan Pertama Pasal 20, Perubahan Kedua Pasal 20 A, perubahan Ketiga Pasal 23; 2. Undang-Undang RI Nomor 17 Tahun 2014 Tentang Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah; 3. Peraturan Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 Tentang Tata Tertib Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia. I.2. Maksud dan Tujuan 1. Untuk melaksanakan fungsi pengawasan secara spesifik melalui peninjauan secara langsung terhadap kondisi infrastruktur di Kota Depok, Provinsi Jawa Barat antara lain terminal Jatijajar, rencana/usulan pembangunan Jembatan Akses Terminal Jatijajar, dan jalan tembus Jatijajar- Jagorawi, usulan Penataan Simpang Mampang dan Simpang Sengon dan usulan pelebaran jalan raya Sawangan serta usulan pembangunan underpass citayam. 2. Untuk mengetahui dan menginventarisir permasalahan-permasalahan yang dihadapi Pemerintah Kota Depok dan masyarakatnya yang terkait rencana pembangunan infrastruktur dan transportasi yang antara lain seperti disebutkan poin nomor satu. Tujuan dilaksanakannya Kunjungan Kerja adalah dalam rangka melaksanakan Fungsi dan Tugas Dewan sesuai dengan Pasal 58, ayat (3), Peraturan Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 Tentang Tata Tertib Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia, yaitu: Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 3

4 butir a. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan undang-undang, termasuk APBN, serta peraturan pelaksanaannya yang termasuk dalam ruang lingkup tugasnya; butir d. Melakukan pengawasan terhadap kebijakan pemerintah. Selanjutnya Tata Tertib DPR RI Pasal 59 ayat (3) juga menyatakan bahwa: Dalam melaksanakan tugas komisi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 58 ayat (3) dan tindak lanjut pengaduan masyarakat, komisi dapat: butir f. mengadakan kunjungan kerja dalam masa reses atau mengadakan kunjungan kerja spesifik dalam masa sidang, yang hasilnya dilaporkan dalam rapat komisi untuk ditindaklanjuti. I.3. Lokasi dan Waktu 1. Pelaksanaan Kunjungan diadakan pada tanggal Februari 2017; 2. Lokasi kunjungan adalah Kota Depok Provinsi Jawa Barat. I.4. Agenda Kunjungan 1. Lokasi Terminal Jatijajar, Jembatan Akses Terminal Jatijajar dan Jalan Tembus Jatijajar- Jagorawi. 2. Peninjauan usulan Penataan Simpang Mampang, Simpang Sengon serta usulan Pelebaran Jalan Raya Sawangan 3. Peninjauan usulan pembangunan Undespass Citayam 4. Pertemuan dengan Walikota Depok dan jajarannya yang dihadiri mitra Komisi V terkait. II. HASIL PERTEMUAN DAN PENINJAUAN LAPANGAN II.1. Temuan dan Permasalahan Beberapa temuan dan permasalahan yang diperoleh dari Kunjungan Kerja Spesifik Dalam Rangka Peninjauan infrastruktur di Kota Depok Provinsi Jawa Barat antara lain : 1. Terminal Jatijajar belum dioperasikan disebabkan antara lain : Perlu penyelesaian pembangunan jembatan akses masuk terminal Jatijajar. Perlu pembangunan beberapa sarana prasarana penunjang terminal jatijajar dan penuntasan pembebasan dan pembangunan jalan tembus jatijajar-tapos menuju Tol Jagorawi sebagai upaya mengurangi beban lalulintas jalan Raya Bogor. Jalan yang sudah terbangun sepanjang 348 m, akses Terminal Jatijajar tembus sampai dengan Jalan Raya Tapos 4,7 km. Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 4

5 Belum selesainya administrasi penyerahan terminal ke Pemerintah Pusat. Sebagaimana diketahui mengacu pada UU No 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah pada lampiran pembagian urusan bidang Perhubungan menyatakan bahwa pengelolaan terminal penumpang tipe A merupakan kewenangan pemerintah pusat. Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Perhubungan Darat No. SK.371/AJ10/DP.SD/2008 tentang Penetapan Lokasi Terminal Penumpang Tipe A di Kota Depok Provinsi Jawa Barat, bahwa lokasi Terminal Penumpang Tipe A di Kota Depok berada di Jalan Raya Bogor, Kelurahan Jatijajar, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok Provinsi Jawa Barat. 2. Asipirasi/ Usulan infrastruktur yang diserahkan kepada Komisi V DPR RI Sarana prasarana Terminal Jatijajar Jembatan Akses Terminal Jatijajar Jalan tembus Jatijajar-Jagorawi Pelebaran Jalan Raya Sawangan Pembuatan Flyover / Underpass Markas Wangi Penataan Simpang : Sawangan Sengon Gang Asem (Pesantren Alhamidiyah) Penataan Situ (ada 23 Situ di Kota Depok) Penataan Sempadan Ciliwung Penurapan Kali Cabang Barat (sepanjang Pitara-Citayam) Jalan tembus Margonda Raya-Cinere (Jalan Terusan Ir.H.Juanda) Penurapan Kali Pesanggarahan (Wilayah TPA Cipayung) Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipayung Pembuatan Taman di 11 Kecamatan. Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 5

6 II.2. Kesimpulan/Rekomendasi Beberapa rekomendasi Komisi V DPR RI terkait temuan pada kegiatan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok Provinsi Jawa Barat antara lain: 1. Komisi V DPR RI mendorong agar pembangunan Terminal Jatijajar yang berlokasi di Kota Depok agar dapat segera dioperasikan. Untuk itu Komisi V meminta kepada Dinas Perhubungan, Dinas Pekerjaan Umum serta Pemda setempat untuk dapat berkoordinasi dengan pemerintah pusat agar permasalahan pengoperasian terminal Jatijajar bisa diselesaikan secepatnya. 2. Komisi V DPR RI mendukung pembangunan sarana dan prasarana infrastruktur yang diusulkan oleh pemerintah Kota Depok Depok. Selanjutnya usulan tersebut akan dibicarakan dengan mitra komisi V pada rapat-rapat yang akan datang. III. PENUTUP Demikian Laporan Kunjungan Kerja Spesifik Komisi V DPR-RI terkait dengan Peninjauan rencana pembangunan infrastruktur dan transportasi yang ada di Kota Depok Provinsi Jawa Barat. Laporan ini menjadi masukan Komisi V DPR-RI untuk dapat dibicarakan dengan mitra komisi v pada rapatrapat yang akan datang. Jakarta, 28 Februari 2017 PIMPINAN / KETUA TIM KUNKER SPESIFIK KOMISI V DPR-RI KE KOTA DEPOK PROVINSI JAWA BARAT IR. H. SIGIT SOSIANTOMO A 114 Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 6

7 LAMPIRAN L.1. DAFTAR NAMA ANGGOTA KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA KUNJUNGAN KERJA SEPESIFIK KE KOTA DEPOK JAWA BARAT TGL PEBRUARI 2017 NO. N A M A FRAKSI NO ANGG. JABATAN 1. Ir. H. SIGIT SOSIANTOMO F-PKS A-114 KETUA TIM WK. KETUA KOMISI 2. Drs. YOSEPH UMARHADI F-PDIP A-162 ANGGOTA 3. H. DANIEL MUTAQIN SYAFIUDIN, ST F-PG A-265 ANGGOTA 4. H. SYAHRULAN PUA SAWA F.PAN A-497 ANGGOTA 5. H. MAHFUDZ ABDURRAHMAN, S.SOS F.PKS A-103 ANGGOTA L.2. MITRA KOMISI V DPR RI YANG BERSAMA KOMISI V DPR RI NO. N A M A JABATAN KET KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT 1. Ir.Bambang Hartadi,MPM Kepala Balai Besar Jalan Nasional IV 2. KEMENTERIAN PERHUBUNGAN 1 Torang Hutabarat ATD,MM Kasubdit Terminal Angkutan Jalan Laporan Kunjungan Kerja Spesifik ke Kota Depok 2017 Hal 7

LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR JALAN DI KABUPATEN CIANJUR, PROVINSI JAWA BARAT TGL.

LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR JALAN DI KABUPATEN CIANJUR, PROVINSI JAWA BARAT TGL. LAPORAN KUNJUNGAN KERJA SPESIFIK KOMISI V DPR RI DALAM RANGKA PENINJAUAN INFRASTRUKTUR JALAN DI KABUPATEN CIANJUR, PROVINSI JAWA BARAT TGL. 6 7 APRIL 2017 KOMISI V DPR-RI JAKARTA, 2017 DAFTAR ISI I. PENDAHULUAN
