Mengajak. Membangun Masa Depan Bersama di Asia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Mengajak. Membangun Masa Depan Bersama di Asia"

Transkripsi

1 Mengajak Komunitas Masa Depan Bersama di Asia Yayasan Temasek Laporan Tahunan 2013/2014

2 Tentang YAYASAN TEMASEK Didirikan oleh Temasek, sebuah perusahaan investasi yang berbasis di Singapura, Yayasan Temasek merupakan sebuah organisasi kemanusiaan Singapura yang berupaya membangun Asia lebih makmur, stabil, dan saling terhubung dengan cara membangun sumber daya manusia serta hubungan sosial. Bersama dengan berbagai institusi ahli dari Singapura dan kawasan, kami menyokong berbagai program pelatihan untuk membangun kemampuan dalam bidang kesehatan, pendidikan, administrasi publik dan kesigapan dalam menghadapi bencana, serta program-program lainnya yang mendorong hubungan kerja-sama yang positif di antara masyarakat se-asia. YANG KAMI LAKUKAN Mengajak komunitas masyarakat, memampukan partner-partner, menyokong program-program yang ada guna Masyarakat Dalam Bidang Kesehatan Masyarakat Dalam Bidang Pendidikan Hubungan Dengan Sesama Institusi-institusi Yang Mantap Memulihkan Kembali Kehidupan Yang Dipengaruhi Oleh Bencana Alam

3 Mengajak Komunitas 01 SEKILAS MENGENAI BANTUAN-BANTUAN & JANGKAUANNYA TUJUH TAHUN DALAM ANGKA Mei Maret 2014 PERKENALAN Selama tujuh tahun ini, Yayasan Temasek telah menjangkau ribuan peserta se-asia. Program-program kami menyatukan berbagai sumber-sumber yang berbeda bantuan dari Yayasan Temasek, para ahli dari institusi-institusi yang berbeda serta komitmen dan sumber dari organisasiorganisasi masyarakat di tempat diadakannya acara dan secara kolektif, kami juga berkontribusi terhadap perkembangan sumber daya manusia dan hubungan social di Asia. Program-program kami didasarkan pada prinsip-prinsip dasar berikut: Fokus Terhadap Hasil Kami menyokong program-program yang memiliki fokus yang jelas terhadap hasilnya dengan efek hasil yang berlipat ganda, melalui proses pembelajaran yang dibawa oleh para pemimpin dan pelatih kepada rekan dan sesamanya, untuk memperkenalkan perbaikan yang berkesinambungan dalam komunitas mereka. Kemitraan Dimulai dengan mendefinisikan kebutuhan untuk mengembangkan dan menerapkan program-program, peran komunitas masyarakat setempat serta para mitra kritis dalam setiap fase dari program tersebut guna memastikan programprogram tersebut memang dibutuhkan, relevan serta berarti. Kepemilikan Dengan turut memiliki rencana dan penerapan program-program, para pemimpin dari berbagai organisasi sahabat menunjukkan betapa pentingnya program-program ini serta mendorong mereka meraih sukses. - KAMI Dari Tahun Ke Tahun 15,1juta 14 16,4juta 32 17,0juta 33 19,7juta 26 21,1juta 32 21,5juta 40 23,8juta 45 Tahun Fiskal 07/08 Tahun Fiskal 08/09 Tahun Fiskal 09/10 Tahun Fiskal 10/11 Tahun Fiskal 11/12 Tahun Fiskal 12/13 Tahun Fiskal 13/14 Total 134,6juta Bantuan Program Jumlah Program 222 Program

4 02 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/ KAMI berdasarkan Area Konsentrasi Kembali Kehidupan & Mata-Pencaharian 9,2juta 6.8% 20,4JUTA 15.2% Masyarakat: Kesehatan Berbagai Institusi yang Unggul 29,1juta 21.6% Total 134,6JUTA 58,5JUTA 43.5% Masyarakat: Pendidikan Membina Hubungan antara Masyarakat 17,4juta 12.9% - KAMI berdasarkan Letak Geografis 59,3JUTA 27,3 JUTA 14,6JUTA 33,4JUTA Asia Tenggara Asia Utara Asia Selatan Campuran Berbagai Negara & Lainnya Bantuan Program Jumlah Program

5 Mengajak Komunitas 03 PARA ALUMNI KAMI 19,418 Para peserta yang terlibat langsung (per tanggal 31 Maret 2014) 104,182 Para peserta sampai dengan (per tanggal 31 Maret 2014) 4,980 keluarga Penerima bantuan pemulihan kembali paska-bencana TF * Peserta yang menghadiri sesi pembelajaran yang diadakan oleh para peserta program setelah menyelesaikan pelatihannya (jumlahnya seperti yang dilaporkan oleh beberapa partner program) DALAM ANGKA Kembali Kehidupan & Mata-Pencaharian Berbagai Institusi yang Unggul 0,6JUTA 2.5% 8,3JUTA 34.9% 2 5 3,0JUTA 12.6% Masyarakat: Kesehatan 14 JUMLAH TOTAL BANTUAN YANG TERLAKSANA 23,8JUTA JUMLAH TOTAL - YANG DISETUJUI Membina Hubungan antara Masyarakat 3,7JUTA 15.5% 9 8,2JUTA 34.5% Masyarakat: Pendidikan

6 04 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014 MEMBANGUN MASYARAKAT: KESEHATAN Sering dikatakan bahwa harta terbesar adalah kesehatan. Yayasan Temasek menyokong pelatihan kesehatan bagi para professional, pendidik, perawatan dan spesialis, serta peningkatan standar kurikulum dan pengajaran bidang keperawatan sehingga kualitas pelayanan yang diberikan rumah sakit serta institusi kesehatan se-asia dapat lebih baik. BANTUAN 3JUTA 20,4juta JUMLAH BANTUAN DALAM PERSEN 12.6% 15.2% SOROTAN UTAMA SEPANJANG TAHUN Program keperawatan pertama di Lao PDR Program manajemen bidang keperawatan di dalam negeri yang pertama untuk 100 profesional di bidang keperawatan di Lao PDR. Kemitraan baru dengan Kementerian Kesehatan Myanmar Program baru untuk melatih 56 tenaga spesialis bidang perawatan kesehatan untuk menyediakan perawatan jantung yang berkualitas bagi para pasien penyakit jantung di Myanmar.

7 Mengajak Komunitas 05 - Manajemen Kesehatan Praktek manajemen kesehatan yang baik merupakan hal yang kritis dalam menanggulangi berbagai tantangan yang muncul di rumah sakit dan institusiinstitusi kesehatan. Dengan adanya system manajemen kesehatan yang terintegrasi dengan institusi-institusi ini, para pasien akan menikmati keuntungan perawatan kesehatan yang berkualitas serta komprehensif. Program Manajemen Kesehatan Myanmar kemampuan 56 tenaga spesialis bidang perawatan kesehatan untuk melaksanakan bedah angioplasti utama secara profesional serta perawatan koroner bagi pasien penyakit jantung di Myanmar. Manajemen Keperawatan Para perawat merupakan detak jantung dalam bidang kesehatan. Dengan adanya tenaga perawat yang lebih banyak serta memiliki kemampuan yang lebih baik akan berdampak secara langsung terhadap standarstandar perawatan pasien di masyarakat serta berkontribusi terhadap kesehatan lingkungan bagi kepentingan umum. Program-program Manajemen Keperawatan China - Provinsi Jiangsu Pelatihan bagi 135 pimpinan para perawat, para pendidik serta tenaga spesialis dalam manajemen keperawatan, pengajaran, serta keterampilan klinis dalam bidang onkologi, gerontologi dan kesehatan lingkungan. China - Provinsi Shandong Mengenalkan keunggulan dalam praktek keperawatan serta meningkatkan pengetahuan dan kemampuan 156 profesional bidang keperawatan di Shandong guna menyesuaikan sasaran pelatihan bagi orang-orang miskin di berbagai rumah-sakit umum dan institusiinstitusi kesehatan, serta meningkatkan standar praktek keperawatan secara keseluruhan di provinsi ini. Lao PDR Meningkatkan kemampuan 100 pimpinan para perawat, pendidik dan instruktur bidang kesehatan guna menciptakan sumbersumber pelatihan pengembangan jangka panjang untuk para perawat di negara ini. Thailand kemampuan 40 para perawat senior dalam bidang praktek keperawatan dan manajemen yang berhubungan dengan penyakit syaraf. Dan bersamasama, mereka akan bekerja untuk meningkatkan standar-standar praktek keperawatan bidang neurologi di Thailand.

8 06 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014 MEMBANGUN MASYARAKAT: pendidikan Kepemimpinan dengan visi yang jelas sangat penting untuk mencapai standar yang tinggi dalam bidang pendidikan. Para pemimpin yang terlibat secara aktif untuk selalu berkembang membantu memastikan praktekpraktek, kebijaksanaan serta kurikulum pendidikan selalu dalam kondisi yang dinamis serta dapat beradaptasi dengan kebutuhan masyarakat yang selalu berubah-ubah. Yayasan Temasek mendukung pelatihan-pelatihan untuk para pimpinan, pendidik, dan tenaga spesialis untuk menciptakan berbagai kemampuan dalam bidang pendidikan di sekolahsekolah, institusi-institusi pendidikan lanjutan dan akademi, serta berbagai universitas di-asia. BANTUAN 8,2juta 58,5JUTA JUMLAH BANTUAN DALAM PERSEN 34.5% 43.5% SOROTAN UTAMA SEPANJANG TAHUN Program-program TVET pertama di Bangladesh dan Brunei Darussalam Program-program TVET yang pertama di negara ini dari Yayasan Temasek ditujukan bagi para pimpinan dan pendidik di Bangladesh dan Brunei Darussalam. Program pelatihan TVET pertama untuk tenaga spesialis bidang teknik yang berasal dari Asia Tenggara Program pertama TVET didukung oleh Yayasan Temasek yang mempertemukan tenaga spesialis serta para pelatih bidang teknik se-asia Tenggara dalam bentuk pelatihan yang sudah umum.

9 Mengajak Komunitas 07 - Pendidikan Kejuruan dan Pelatihan Bidang Teknik Pendidikan Kejuruan dan Pelatihan bidang Teknik (TVET) membentuk suatu bagian integral dari sebuah sistem pendidikan nasional yang bersifat holistis. Para siswa dengan bakat teknik dilatih dalam kemampuan khusus di akademi teknik dan kejuruan, juga mereka menjadi bagian dari tenaga kerja yang aktif dan tangguh guna memenuhi berbagai kebutuhan industri. Program-program TVET Bangladesh Penerapan program-program pelatihan bidang pengetahuan pengajaran untuk 60 pelatih master serta kemampuan teknis di teknologi elektrik dan informasi untuk 30 pelatih spesialis. Brunei Darussalam Pelatihan 80 tenaga spesialis dalam suatu Sistem Jaminan Kualitas Akademis yang khusus dirancang untuk pendidikan dan pelatihan maritim yang dipersiapkan untuk Akademi Maritim Brunei. China - Provinsi Hebei kemampuan 40 pimpinan di bidang pendidikan serta 100 tenaga spesialis dalam kepemimpinan, pelatihan pengajaran dan teknis di bidang teknik presisi dan mekatronik. China - Provinsi Henan Meningkatkan kemampuan 300 manajemen senior TVET serta para pendidik dari 60 akademi kejuruan di Provinsi Henan dalam pengembangan strategi kepemimpinan, manajemen kursus dan kurikulum. Indonesia Melatih 196 pendidik dan pelatih dari 14 politeknik di Indonesia dalam pengajaran dan kurikulum Belajar Berdasarkan Masalah. Lao PDR Meningkatkan ketrampilan 54 pegawai pelaksana dalam bidang perencanaan strategis, kepemimpinan dan manajemen dari berbagai Pusat Pelatihan Kejuruan nasional yang berada di seluruh negeri, termasuk pelatihan bagi para pelatih master TVET agar dapat mengembangkan dengan lebih baik serta merencanakan kurikulum.

10 08 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/ Program-program TVET Malaysia Memberikan bantuan pada 90 tenaga spesialis yang terdiri dari para pendidik, staf pengembangan dan pengajaran fakultas dari tiga politeknik ternama agar dapat membangun kemampuan dalam kerangka kerja pengajaran dan pembelajaran di bidang pendidikan teknik. Mongolia Mengembangkan kemampuan perencanaan strategis dan manajemen bagi 50 pimpinan kejuruan guna memanfaatkan Kerangka Kerja Jaminan Kualitas untuk mengintegrasikan perbaikan-perbaikan yang baru dalam berbagai akademi TVET. Lima puluh tenaga spesialis tambahan lainnya akan mempelajari mengenai sistem pengkajian dan kualifikasi akreditasi TVET untuk menyesuaikan para lulusan dengan lebih baik dengan memadukan antara keahlian serta pengetahuan agar layak kerja. Filipina Melatih 200 tenaga spesialis dari 20 akademi dan universitas negeri guna memanfaatkan kerangka kerja Memahami-Merancang-Menerapkan- Mengoperasikan sebagai usaha untuk meningkatkan konsep-konsep pengajaran dan pembelajaran di bidang pendidikan teknik di Filipina. Beberapa-Negara Menerapkan suatu program pelatihan keahlian teknis bagi suatu kelompok inti yang beranggotakan 90 tenaga spesialis TVET untuk menguatkan kompetensi pelatihan mereka dalam bidang elektronik, teknologi fasilitas (pendingin ruangan) serta teknologi otomatisasi (mekatronik).

11 Mengajak Komunitas 09 Manajemen Universitas Dihadapkan dengan berbagai perubahan yang cepat seperti globalisasi, pengetahuan ekonomi dan kemajuan teknologi, universitas-universtas harus mengasah kemampuannya secara terus-menerus, serta memastikan bahwa mereka tangkas, relevan serta berada di depan agar dapat memikat dan membina talenta-talenta yang benar bagi perekonomian masa depan. Program-program Manajemen Universitas India kecakapan dalam bidang kepemimpinan bagi 30 pimpinan universitas serta staf manajemen dari universitas-universitas ternama di India melalui Program bagi Para Pemimpin dalam Manajemen Universitas (India). Filipina kemampuan 100 orang akademisi dari universitas dan pemimpin di bidang pendidikan dalam bidang pengajaran, pembelajaran dan pengkajian pada universitas-universitas dalam upaya untuk mencapai standar yang tinggi dalam bidang pendidikan. Pendidikan Umum Para pemimpin dan pendidik memiliki peranan yang penting dalam meningkatkan standarstandar pendidikan. Mereka memiliki banyak fungsi yang penting seperti mempengaruhi kebudayaan pada institusi, memotivasi dan melatih tim mereka supaya berusaha mencapai standar-standar yang lebih tinggi serta meningkatkan kebijaksanaan, sistem, metode dan prosesnya. Secara bersamasama, hal-hal tersebut turut berkontribusi untuk tersedianya kualitas pendidikan yang lebih baik bagi para siswa. Program Pendidikan Umum Indonesia Memfasilitasi pembelajaran bagi 500 tenaga professional di bidang pendidikan dari jaringan-jaringan sekolah Islami yang berbeda dalam sebuah seminar pendidikan yang diadakan di Bandung, Indonesia. Seminar tersebut telah membantu para pimpinan sekolah-sekolah ini serta pendidikannya untuk belajar lebih banyak lagi tentang praktek-praktek pendidikan yang optimal dalam konteks sekolah Islami. Beberapa-Negara Memfasilitasi pertukaran dan pembelajaran bagi 40 pimpinan tingkat tinggi di universitas guna menumbuhkan kepemimpinan institusi yang efektif serta menciptakan pengetahuan mengenai manajemen strategis dan perubahan. Program bagi Para Pemimpin dalam Manajemen Universitas bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan tinggi pada universitas-universitas di Asia.

12 10 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014 MEMBINA HUBUNGAN: DI ANTARA MASYARAKAT Asia, tempat dimana empat triliun orang bertempat-tinggal, merupakan suatu komunitas masyarakat dengan berbagai jenis agama, bahasa, kebudayaan serta kepercayaan. Guna menyatukan perbedaan ini, Yayasan Temasek mendukung berbagai platform jaringan bagi para mahasiswa, pemimpin serta jurnalis dari berbagai area yang berbeda di Asia untuk bersama-sama belajar, berbagi pengalaman, saling menghargai banyaknya perbedaan dalam kebudayaan serta bersatu sabagai sahabat dalam satu komunitas masyarakat. BANTUAN 3,7JUTA 17,4JUTA JUMLAH 9 36 BANTUAN DALAM PERSEN 15.5% 12.9% SOROTAN UTAMA SEPANJANG TAHUN Program pertukaran regional baru bagi mahasiswa politeknik Aksi Komunitas Masyarakat dan Pertukaran Kepemimpinan Para Spesialis dari Yayasan Temasek (TF SCALE) - suatu program pertukaran kepemimpinan baru bagi para mahasiswa dari berbagai politeknik dan institusi-institusi sekolah teknik di Asia Tenggara. Forum kepemimpinan pertama bagi para pemimpin Asia Keterhubungan Para Pemimpin Asia Yayasan Temasek suatu program kepemimpinan yang pertama bagi para pegawai pelaksana senior di Asia yang telah berperan dalam memimpin dan menerapkan perbaikan-perbaikan yang terkait dengan programprogram Yayasan Temasek.

13 Mengajak Komunitas 11 - Pertukaran Para Pemimpin Mahasiswa Program-program pertukaran bagi para mahasiswa dari berbagai universitas ternama, akademi jurusan teknik dan politeknik di Asia yang menyediakan suatu platform bagi para pemimpin muda untuk berpartisipasi dalam program lintas budaya serta mengembangkan suatu apresiasi yang mendalam akan banyaknya perbedaan di Asia. Program-program Pertukaran Para Pemimpin Mahasiswa Yayasan Temasek LEaRN: Pengayaan bidang Kepemimpinan dan Jejaring Regional Penerapan suatu program regional dalam bidang pembauran pendidikan bagi 250 mahasiswa dari Asia yang meliputi pengayaan kepemimpinan, pembelajaran dalam pelayanan masyarakat, serta kegiatan magang. Ini merupakan pertama kalinya bagi mahasiswa dari Singapore University of Technology and Design untuk berpartisipasi dalam program tersebut. Yayasan Temasek SCALE: Aksi Komunitas Masyarakat dan Pertukaran Kepemimpinan Para Tenaga Spesialis Penerapan suatu program pertukaran kepemimpinan bagi para mahasiswa politeknik dan institut teknik di Asia Tenggara untuk turut terlibat dalam sebuah pembelajaran lintas-budaya mengenai berbagai permasalahan ekonomi regional dan komunitas masyarakat, serta untuk menerapkan keahlian praktis, teknologi dan riset untuk proyek-proyek inovasi sosial di masyarakat. Sejumlah 300 mahasiswa dari Kamboja, Indonesia, Filipina, Singapore, Thailand dan Vietnam akan turut berpartisipasi dalam program yang baru diadakan tersebut.

14 12 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/ Jejaring Para Pemimpin Para pemimpin dari komunitas masyarakat dimana program-program dari Yayasan Temasek telah diimplementasikan memberikan dukungan yang kuat, tanggapan dan dukungan yang bernilai; hal-hal tersebut membantu program-program ini mencapai hasil yang diharapkan. Dengan memberikan peluang bagi para pemimpin ini dalam jejaring serta pendiskusian masalah-masalah tata-kelola pemerintahan dan kepemimpinan, Yayasan Temasek dapat membantu untuk mengasuh pertukaran dan pembelajaran di masa depan, serta wawasan yang lebih mendalam dan pengertian akan tantangantantangan umum yang berdampak ke Asia. Program Jejaring Para Pemimpin Keterhubungan Para Pemimpin Asia Memfasilitasi pertukaran di antara para pemimpin melalui acara Keterhubungan Para Pemimpin Asia Yayasan Temasek yang pertama yang diadakan di Singapura dari tanggal September Beberapa dari 25 pemimpin berkumpul bersama untuk berdiskusi tentang berbagai tantangan di manajemen sector umum serta tantangan global yang memiliki dampak terhadap Asia. Persahabatan Jurnalisme Suatu program persahabatan regional yang berlangsung selama tiga bulan bagi para jurnalis dengan jenjang karir menengah untuk terlibat dalam pertukaran ilmu dan kebudayaan agar dapat lebih memahami tren media dengan lebih baik di seluruh Asia. Program Persahabatan Jurnalisme Persahabatan Jurnalisme Asia 2014 Memfasilitasi pertukaran bagi para jurnalis melalui Persahabatan Jurnalisme Asia 2014 bagi 16 jurnalis senior se- Asia. Peristiwa puncak tahunan dari Persahabatan tersebut adalah Forum Jurnalis Asia Yayasan Temasek. Forum yang diadakan pada tahun 2014 ini menyatukan para jurnalis regional maupun internasional dengan tema diskusi Media di Persimpangan Jalan: Jalan Menuju Jurnalisme Independen Yang Berkesinambungan.

15 Mengajak Komunitas 13 MEMBANGUN INSTITUSI-INSTITUSI yang UNGGUL Institusi-institusi lokal dan nasional dalam bidang tata-kelola negara, kerangka peraturan dan kebijaksanaan untuk layanan umum serta kemampuan administrasi layanan umum merupakan sistemsistem makro yang turut memelihara suatu lingkungan yang kondusif untuk pertumbuhan dan perkembangan ekonomi. Yayasan Temasek memberikan dukungannya kepada para pemimpin serta pegawai pelaksana dalam membentuk perkembangan ekonomi, perkembangan perkotaan kebijaksanaan dalam administrasi layanan umum, serta regulasi dan sistem dalam komunitas-komunitas masyarakat di Asia. BANTUAN 8,3JUTA 29,1JUTA JUMLAH BANTUAN PROgRAM DALAM PERSEN 34.9% 21.6% SOROTAN UTAMA SEPANJANG TAHUN Program-program baru khusus dalam bidang manajemen perkotaan Memperluas jangkauan program-program pelatihan dalam manajemen perkotaan hingga merambah area transportasi, elektrik serta bidang angkutan pengiriman di perkotaan. Program eksekutif pertama dalam pengembangan ekonomi Program kepemimpinan yang pertama bagi para pembuat kebijaksanaan, penasehat dan penyelenggara kebijaksanaan guna mendiskusikan isu-isu pengembangan ekonomi yang dapat mempengaruhi Asia.

16 14 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/ Manajemen Perkotaan Sebagai pusat bisnis dan perdagangan, serta pusat kegiatan bagi transportasi dan komunikasi, kota adalah penggerak pertumbuhan dalam komunitas masyarakat. Saat percepatan pertumbuhan kota-kota berlangsung di negara-negara Asia, para pembuat rencana perkotaan menghadapi berbagai tantangan yang luar biasa dalam perencanaan dan manajemen perkotaan. Di banyak kota, kunci perhatian utama ada di sektor perumahan, air dan pengunaannya, pengelolaan limbah, transportasi serta komunikasi. Beberapa-Negara Memfasilitasi pertukaran pengetahuan di antara para pimpinan perkotaan dan pegawai pelaksana di Asia dalam berbagai area yang padat serta prinsip-prinsip panduan dengan tingkat penghidupan yang tinggi dalam manajemen dan pengembangan perkotaan melalui para pemimpin Yayasan Temasek di bidang Program Tata-Kelola Perkotaan. Program-program Manajemen Perkotaan Bhutan Memberikan bantuan bagi para pegawai pelaksana utama bidang transportasi dalam memberikan ulasan dan menerapkan peningkatan-peningkatan terhadap peraturan yang sudah ada dalam bidang industri taksi dan infrastruktur. Kamboja Melatih sebuah kelompok yang terdiri dari 140 tenaga spesialis dalam menerapkan prinsip-prinsip rancangan dan konstruksi Bangunan Ramah Lingkungan untuk solusi manajemen perkotaan yang berkesinambungan. Indonesia Melatih 119 pembuat kebijakan serta fakultas di universitas agar mereka dapat membangun suatu sistem dan peta jalan yang strategis yang dapat meningkatkan manajemen arus angkutan perkotaan di kota-kota utama seperti Denpasar, Jakarta, Yogyakarta, Makassar dan Medan.

17 Mengajak Komunitas 15 Administrasi Publik Pegawai publik harus selalu meninjau kembali kebijaksanaan palayanan umum, peraturanperaturan, serta sistem pemberian layanan untuk umum di area-area seperti keuangan dan pajak negara, perdagangan internasional, penyerapan tenaga kerja dan produktifitas, transportasi, teknologi dan infrastruktur informasi-komunikasi secara terus-menerus. Program-program Administrasi Bagi Kepentingan Umum/Publik Bhutan Meningkatkan kemampuan 240 pemimpin dan pegawai pelaksana dalam memperkuat rencana induk untuk teknologi informasi dan komunikasi mereka guna menggerakkan inisiatif dalam pemerintahan Bhutan, khususnya di sektor pendidikan, kesehatan dan pariwisata. Kamboja Melengkapi 80 pegawai pelaksana senior dengan pengetahuan dan keahlian dalam kebijakan tata-kelola dan keuangan negara serta strategi administrasi. Kamboja Melatih 60 pemimpin utama dan pegawai pelaksana senior bidang energi untuk lebih memahami sistem keamanan elektrik, peraturan-peraturan dan tata-kelolanya, serta untuk mengembangkan tolok ukur dalam jaringan kawat listrik dan prosedur keamanan untuk gedung-gedung dan rumah-rumah di Kamboja. Indonesia kemampuan 220 pegawai pelaksana sector publik dalam keahlian dan pengetahuan teknologi informasi dan komunikasi (ICT) [TIK] untuk meningkatkan perkembangan dan jasa layanan kebijaksanaan ICT [TIK] nasional. Indonesia Mengembangkan pengetahuan dan keahlian 200 tenaga spesialis dalam pengelolaan air dan limbah, agar dapat lebih mengapresiasikan proyek-proyek infrastruktur dalam kemitraan swastanegeri (PPP) di sektor air dan limbahnya untuk daerah-daerah Medan, Batam, Semarang Barat dan Balikpapan. Myanmar Melatih 85 pegawai pelaksana pemerintah dalam keahlian dan pengetahuan teknologi informasi dan komunikasi (ICT) agar Myanmar mampu memanfaatkan ICT [TIK] secara lebih efektif dalam kebijaksanaan pemerintah, pengembangan infrastruktur dan industri, kemampuan kerangka-kerja bidang hokum dan e-government. Filipina Meningkatkan kemampuan dan kapasitas 110 pemimpin dan tenaga spesialis dalam pengembangan inovasi dan bidang usaha, agar dapat membekali mereka dengan pengetahuan dan keahlian lebih untuk menghadapi berbagai tantangan produktifitas dan masalah yang dihadapi Filipina. Vietnam Mengembangkan kemampuan suatu kelompok utama yang terdiri dari 150 pemimpin dan pegawai pelaksana senior untuk mempelajari pelaksanaanpelaksanaan yang optimal terkait kebijakan publik, administrasi dan tata-kelola. Beberapa-negara Memfasilitasi kegiatan berbagi pengetahuan dan perspektif dalam pelaksanaan pengembangan ekonomi melalui lokakarya-lokakarya eksekutif bagi para pegawai pelaksana senior. Para Pemimpin Yayasan Temasek dalam program Program Pengembangan Ekonomi pertama yang diadakan di Singapura dari Maret 2014.

18 16 LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014 MEMBANGUN KEMBALI KEHIDUPAN & MATA-PENCAHARIAN PASKA-BENCANA Komunitas-komunitas masyarakat yang terkena bencana alam biasanya menderita untuk jangka waktu lama dalam proses pemulihan, terutama menyangkut kondisi fisik, mental, emosi dan ekonomi. Yayasan Temasek memiliki komitmen untuk menyokong komunitas-komunitas masyarakat yang terkena bencana-bencana seperti itu melalui program kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana serta usahausaha pemulihan paska bencana untuk membangun kembali kehidupan serta mata-pencaharian. BANTUAN 0,6JUTA 9,2JUTA JUMLAH 2 17 BANTUAN DALAM PERSEN 2.5% 6.8%

19 Mengajak Komunitas 17 - Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana Seringkali berbagai komunitas masyarakat di Asia menghadapi bencana yang menyebabkan kerusakan pada tempat tinggal mereka serta tekanan penderitaan pada kehidupan dan mata-pencaharian mereka. Dengan adanya tenaga professional medis yang terlatih dengan baik dan mendirikan protocol manajemen bencana lokal, maka komunitas-komunitas masyarakat akan dapat mengatasi berbagai akibat serta mengurangi dampak dari bencana tersebut. Program Kesiapsiagaan dalam Menghadapi Bencana Pemulihan Paska Bencana Menyokong komunitas-komunitas masyarakat yang terkena bencana melalui pasokan bantuan yang penting. Program Pemulihan Paska Bencana Filipina - Tacloban, Provinsi Leyte Menyediakan perlengkapan medis, kesehatan serta komunitas termasuk berbagai perbekalan yang mengandung banyak nutrisi bagi mereka yang terkena dampak Taifun Haiyan melalui lembaga Palang Merah Filipina serta Palang Merah Singapura. Indonesia - Makassar kemampuan 430 tenaga spesialis medis serta responder kesehatan komunitas masyarakat dalam manajemen medis terhadap bencana agar dapat merespon situasi gawat darurat bencana yang mungkin timbul di area Sulawesi dengan lebih baik lagi.

20 Temasek Foundation CLG Limited (Co. Regn No G) 60B Orchard Road #06-18 Tower 2 The Atrium@Orchard Singapore Tel: (65) Fax: (65)

Inovasi & Fokus MEMBANGUN MASA DEPAN BERSAMA DI ASIA

Inovasi & Fokus MEMBANGUN MASA DEPAN BERSAMA DI ASIA Inovasi & Fokus MEMBANGUN MASA DEPAN BERSAMA DI ASIA LAPORAN TAHUNAN YAYASAN TEMASEK TAHUN 2014 / 2015 TENTANG YAYASAN TEMASEK Didirikan oleh Temasek, sebuah perusahaan investasi yang berbasis di Singapura,
