Kampus Bina Widya J. HR Soebrantas KM 12,5 Pekanbaru, Kode Pos Abstract

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Kampus Bina Widya J. HR Soebrantas KM 12,5 Pekanbaru, Kode Pos Abstract"

Transkripsi

1 PEMILIHAN METODE INTENSITAS HUJAN YANG SESUAI DENGAN STASIUN HUJAN PEKANBARU Febrira Ulya Astuti ), Andy Hendri ), Yohanna Lilis Handayani ) ) Mahasiswa Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Riau ) Dosen Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Riau Kampus Bina Widya J. HR Soebrantas KM, Pekanbaru, Kode Pos febriraulya.astuti@gmail.com Abstract The rainfall intensity is the depth of water per unit time. Rainfall intensity can also be approached by using methods of,, Haspers Weduwen and. The result of those methods would be compared with intensity of ARR data. The research was conducted to the Siak basin at Pekanbaru rainfall station. Error square mean root peak-weight test would be applicated to calculate the deviation. The result of this research showed that Haspers Weduwen and method fitted the observed ARR data. The return period years of, and resulted in rainfall intensity 6,49 and 7,96 by using error square mean root peak-weighted test. Rainfall intensity for the return period is the method of Haspers Weduwen. The return period years of,, and resulted in rainfall intensity 8,396; 4,699;,98 dan 7,78 by using error square mean root peak-weighted test. And rainfall intensity for the return period is the method of. In general, the method according to the station data Pekanbaru is the method of. Because it has an average error smallest than the other methods. Keywords: Rainfall intensity,,, Haspers Weduwen,, peak weighted root mean square error test. A. PENDAHULUAN Hujan merupakan komponen yang penting dalam analisis hidrologi pada perancangan debit saluran drainase. Untuk mendesain suatu saluran drainase, penentuan debit rencana menjadi hal yang penting. Perkiraan debit limpasan air hujan yang akan mengalir pada saluran didasarkan atas perhitungan debit puncak banjir dengan menggunakan persamaan Rasional yang memperhitungkan koefisien tampungan dalam saluran. Menurut Soemarto dalam Suroso (6), dalam proses pengalihragaman hujan menjadi aliran ada beberapa sifat hujan yang penting untuk diperhatikan, antara lain adalah intensitas hujan (I), lama waktu hujan (t), kedalaman hujan (d), frekuensi (f) dan luas daerah pengaruh hujan. Menurut Asdak dalam Susilowati (), Intensitas hujan adalah tinggi atau kedalaman air hujan per satuan waktu. Dengan kata lain bahwa intensitas curah hujan menyatakan besarnya curah hujan dalam jangka pendek yang memberikan gambaran derasnya hujan per jam. Untuk mendapatkan nilai intensitas hujan di suatu tempat maka alat penakar hujan yang digunakan harus mampu mencatat besarnya volume hujan dan waktu berlangsungnya hujan sampai hujan tersebut berhenti. Dalam hal ini, alat penakar hujan JOM FTEKNIK Volume No. Februari

2 3' 3'BT 3'BT 3' ' 3' ' 3' Tandun Lubukrambahan 4 Kasikan,Tapung 3 Kasikan 9 B T.SU LIGI Kepanasan Aliantan Kabun Kotaranah D anaulancang Sinamanenek Petapahan Sikijang Pantaicermin Semurai Kandis 4 T g. Bakautua Telukbinjai Sebanga Balaipungut 3 Bencahkelangan Sukadamai DUMAI Baganbesar 6 Minas NO Minas Simpangtiga Pandaujaya Lokasi Lama 34' 8" LU. Petapahan Baru 4' 7" BT. Kota Pekanbaru 3. Kandis 4. Sungai Silam (WS. Kampar) Pelintung Perawang 9 Betung Muarasago Tualang 3' " LU 6' 39" BT ' 8" LU ' 8" BT 4' LU ' BT Stasiun Hujan Baru STASION HUJAN Lokasi Baru 3' LU. Kasikan 9' BT Sukajadi Sungaipakning Langkat Sungaiapit Pr. Makmur Seilimau Lubukmuda Benayah Bentenghulu S.Mandau SIAKSRIINDRAPURA Buatan Buatan Lakarpadi Dayun Lokasi Lama 44' 46" LU. Buatan 49' " BT WILAYAH SUNGAI SIAK ' 3' ' 3' 4. T apung. Dompas 6. Minas Timur 7. Samsam 8. Bandar Apit 9 9. T asik Serai 4' LU ' BT 4' LU ' BT 48' LU 3' BT 3' LU ' BT ' LU 4' BT 6' LU 34' BT 8 Stasiun Klimatologi Baru Tg. Kuras Mengkapan STASION KLIMATOLOGI 3' Lokasi Baru. Bencah Umbai. Sepahat 48' BT 4' LU 37' BT 3' LU Lokasi Lama 3' 6" LU. Benteng Hilir 4' " BT. Pekanbaru 3. Pantai Cermin 4. T andun STASION DUGA AIR(AWLR) 3' " LU ' 9" BT 3' 4" LU ' 4" BT 3' 4" LU 3' 3" BT Stasiun Duga Air ( AWLR ) Baru Lokasi Baru. Api - Api 6. Kuala Penaso 7. Samsam 3 ' 4' LU ' BT ' LU 3' BT 48' LU 8' BT 3 ' 3 9'BT 3' 3 9'BT WS ROKAN WS SIAK WS KAMPAR WS INDRAGIRI LEGENDA / KETERANGAN : Batas DAS Jalan Arteri Jalan Kolektor Jalan Lokal Sungai Kota Provinsi Kota Kabupaten Kota Kecamatan Kota Lain KEY MAP SKALA : km Gunung/Bukit Stasion Duga Air (AWLR) Exsisting Stasion Hujan Exsisting Stasion Klimatologi Exsisting Stasion Duga Air (AWLR) Baru Stasion Hujan Baru Stasion Klimatologi Baru Stasion Duga Air (AWLR) Relokasi Stasion Hujan Relokasi Stasion Klimatologi Relokasi DEPARTEMEN PEKERJAAN UMUM DIREKTORAT JENDERAL SUMBER DAYA AIR SATUAN KERJA BALAI WILAYAH SUNGAI SUMATERA III Jl. Cut Nyak Din No. Tel p.( 76 ) Fax. (7 6)473 yang dimanfaatkan adalah alat penakar hujan otomatis. Alat tersebut memberikan data hujan jangka pendek ( menit, menit, 3 menit) dan jam-jaman. Data yang telah diperoleh dari alat tersebut dapat digunakan dalam menentukan curah hujan rencana menggunakan metode-metode intensitas hujan. Namun, perlu disadari bahwa tidak semua DAS memiliki alat ukur hujan otomatik. Sehingga untuk mencari pola distribusi hujan suatu DAS, diperlukan pengalihragaman data hujan harian menjadi hujan jam-jaman. Dengan data hujan harian tersebut dilakukan pendekatan secara empiris dengan berpedoman kepada durasi menit dan pada curah hujan harian maksimum yang terjadi setiap tahun. Analisis intensitas hujan dilakukan menggunakan curah hujan harian maksimum dengan Metode, Metode Bell-Tanimoto, Metode Hasper der Weduwen, dan Metode. Satu dari empat metode tersebut akan dipilih yang hasilnya mendekati dengan hasil perhitungan intensitas hujan pengukuran alat otomatis. Penentuan pemilihan metode intensitas hujan yang dipakai berdasarkan perhitungan pendekatan menggunakan metode peak-weight root mean square error. Metode terpilih adalah metode yang paling mendekati data-data durasi hujan jangka pendek dan diterapkan pada seluruh periode ulang hujan dan dari hasil tersebut dapat dibentuk Kurva IDF. B. METODOLOGI PENELITIAN. Umum Lokasi tugas akhir ini di DAS Siak Provinsi Riau dengan menggunakan data curah hujan jam-jaman dan harian dari Stasiun Pekanbaru. Data curah hujan diperoleh dari Dinas Kimpraswil Provinsi Riau dengan panjang data tahun (- 4). 33'LU 3' ' 3' ' 4'LS WS ROKAN HILIR..A PEKANBARU WS KAMPAR.4.A3 TABEL PERUBAHAN STASION HIDROKLIMATOLOGI Gambar. Peta DAS Siak Sumber : Badan Wilayah Sungai Sumatera (BWSS) III. Prosedur Penelitian Langkah-langkah yang diambil dalam prosedur penelitian ini, yaitu :. Studi Literatur Studi literatur adalah studi kepustakaan guna mendapatkan teori-teori yang berkaitan dengan intensitas hujan dengan menggunakan metode, Van Breen,, Bell- Tanimoto dan analisis frekuensi.. Survei dan Pengumpulan Data Melakukan survei ke Dinas Kimpraswil Propinsi Riau guna mendapatkan data-data yang diperlukan dalam penelitian berupa data peta DAS Siak stasiun pekanbaru, data alat pengukur hujan dan data curah hujan jam-jaman dari tahun sampai dengan Analisis dan Pembahasan Analisis yang dimaksud adalah menganalisis frekuensi data curah hujan jam-jaman dan menghitung intensitas hujan menggunakan metode,, Haspers Weduwen, Bell- Tanimoto. Adapun tahapannya adalah sebagai berikut : a. Mengelompokkan data curah hujan jam-jaman ( jam, jam, 3 jam, 4 jam) dan data curah hujan harian. 33'LU 4'LS 3' ' 3' ' U JOM FTEKNIK Volume No. Februari

3 b. Berdasarkan data hujan tiap durasi yang ada dilakukan pemilihan penyiapan seri data (partial annual series) untuk analisis frekuensi jamjaman dan data seri parsial untuk frekuensi harian. c. Menghitung intensitas hujan untuk tiap durasi pada data jam-jaman. d. Analisis frekuensi berdasarkan durasi untuk menentukan kala ulangnya. e. Menghitung intensitas hujan berdasarkan kala ulang,,,,, dan tahun untuk data curah hujan jam-jaman dan harian. f. Besaran intensitas hujan harian dengan kala ulang tertentu digunakan untuk menghitung intensitas hujan menggunakan Metode, Metode Bell-Tanimoto, Metode Hasper der Weduwen, dan Metode berdasarkan kala ulang,,,, dan tahun. g. Melakukan uji deviasi antara hasil perhitungan intensitas hujan dengan kala ulang dan perhitungan intensitas hujan dengan metode, sehingga diperoleh metode intensitas hujan dan kurva IDF yang sesuai dengan karakteristik data untuk stasiun penakar curah hujan stasiun Pekanbaru untuk tiap kala ulangnya. h. Memberikan kesimpulan dan saran. Sedangkan pembahasan yang dimaksud adalah membandingkan hasil perhitungan intensitas hujan antara hasil pengukuran dengan metode, Bell-Tanimoto, Hasper der Weduwen, dan metode. Sehingga didapatkan metode intensitas hujan dan kurva IDF yang sesuai dengan data yang diperoleh dari stasiun penakar hujan Pekanbaru. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar di bawah ini. Gambar. Bagan alir penelitian C. ANALISIS DAN PEMBAHASAN. Penyiapan Seri Data Data curah hujan yang digunakan dalam penelitian ini berupa data curah hujan harian dan jam-jaman yang diperoleh dari stasiun hujan pekanbaru. Karena ketersediaan data kurang dari tahun, maka digunakan seri data parsial (partial series) dengan panjang data sepuluh. Hal tersebut berlaku untuk semua data curah hujan baik curah hujan harian maupun curah hujan jam-jaman. Tabel. Sepuluh Besar Curah Hujan Harian (-4) No 9, 9, 3 9, 4 9, 9, 6 9, 7, 8, 9 8, 9, Curah Hujan (mm) JOM FTEKNIK Volume No. Februari 3

4 Intensitas Hujan (mm/jam) Tabel. Sepuluh Besar Curah Hujan Jamjaman (-4) No Tinggi Hujan (mm) 3 4 7, 7, 6,9,8 6,7 7,8 84,,3 3 4, 6,6 8,4 3,4 4 3, 7,6 78,3,, 4, 7,3 49,9 6 49,,8 68,8 49,3 7 43,8, 6, 4,3 8 4,6,7,3 4, 9 4,,7, 37, 39, 49,, 36,8. Analisa Frekuensi Ada beberapa jenis distribusi statistik yang dapat dipakai untuk menentukan besarnya curah hujan rencana, seperti distribusi Normal, Gumbel, Log Pearson III, dan Log Normal. Metode-metode ini harus diuji mana yang bisa dipakai dalam perhitungan. Pengujian tersebut melalui pengukuran dispersi. Hasil analisa frekuensi data hujan stasiun Pekanbaru adalah intensitas hujan tiap durasi (,,8 dan 4 menit) dengan kala ulang tertentu (,,,,, dan tahun). Besaran intensitas hujan untuk kala ulang T tahun (XT) selengkapnya dapat dilihat pada Tabel 3. Tabel 3. Besaran Intensitas Hujan (mm/jam) Kala Ulang T Tahun (XT) Durasi,, 8 dan 4 menit X T Durasi (menit) (Tahun) ,6987 8,6 3,9,7 9,97 3,3 8,6 3,966 66,379 34,7388 3,98 4, ,948 37,666 37,77,74 8,4 4,73 4,498 6,49 87,89 4,77 4,38 7,37 Tabel 4. Besaran Intensitas Hujan Harian (mm/jam) Kala Ulang T Tahun (XT) Tr (Tahun) XT (mm/hari) 97,9 8,37,7 4,97 3,844 38, Analisis Intensitas Hujan Analisis Intensitas Hujan dilakukan menggunakan Metode, Metode Bell-Tanimoto, Metode Hasper der Weduwen, dan Metode. Tabel. Intensitas Hujan Metode Durasi Kala Ulang (Tahun) (menit) 97,3 8,4,7 4,9 3,8 38,7 33,7 37,6 4, 43,3 4,7 48,,3 3,7,3 7,3 8,8 3,3 8 6, 8, 9,3,8,9 3, 4 3,4 4,9,9 7, 8, 9, Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Gambar 3. Grafik intensitas hujan metode tiap kala ulang Tabel 6. Intensitas Hujan Metode Durasi Kala Ulang (Tahun) (menit) 97,3 8,4,7 4,9 3,8 38,7 8,9 63,3 66, 69, 7, 73,7 3, 38,4 4,4 4,9 44,6 46,3 8, 7, 9, 3, 3,4 33,8 4 9,,,7 4,3, 6,6 JOM FTEKNIK Volume No. Februari 4

5 Intensitas Hujan (mm/jam) Intensitas Hujan (mm/jam) Intensitas Hujan (mm/jam) Gambar 4. Grafik intensitas hujan metode tiap kala ulang Tabel 7. Intensitas Hujan Metode Haspers- Weduwen Kala Durasi X Ri R I Ulang (t) (Tahun) (jam) (mm/hari) (mm/jam) ,3,9,9 99, 64,6 3,3 97,3 3 99,6 7,4 4, 4 99,9 77, 9,4 8,4 6,6 6,8,8 7, 36, 8,4 3,6 8,7 6,9 4, 86,3,6,7, 6, 6 8,6 76,9 38,4,8 3 9,7 86, 8,7 4, 9, 3, 4,9 6,4 6,4 8,6 83, 4, 4,9 3 9,9 93, 3, 4 3,6 99,6 4,9 3,8 69, 69, 36, 87,6 43,8 3,8 3 37,6 98, 3,7 4 38,4, 6,3 Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th 38,7 7,6 7,6 43,6 9, 46, 38,7 3 4,3 3, 34,4 4 46,, 7, Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Gambar 6. Grafik intensitas hujan metode Haper Weduwen tiap kala ulang Tabel 8. Intensitas Hujan Metode Bell - Tanimoto Kala Ulang Durasi (t) X R (,) R (t,t) I (t,t) Tahun Menit (mm/hari) (mm/jam),9,9 8, 4, 97,3 3,9 8 3,4,8 4 3,6 8,9 93,3 93,3 9,7 9,9 8,4 36,7 8 37,4 4,8 4, 37,8 6, 6, 49, 74,7,7 39, 8 7,6 7, 4 88,7 47, 49,9 49,9 9,4 96, 4,9 4,3 8,9 73,6 4 4,9,7 77,4 77,4 7,7 3,8 3,8 44,6 8 6,4 87, 4 87, 7,9 6,8 6,8 6, 3,7 38,7 46,9 8 34,8,6 4 33, 83,8 3 4 Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Kala Ulang Th Gambar 7. Grafik intensitas hujan metode Bell- Tanimoto tiap kala ulang JOM FTEKNIK Volume No. Februari

6 Intensitas (mm/jam) 4. Penentuan Rumus Intensitas Hujan Untuk menentukan rumus intensitas hujan yang dapat dipakai diantara keempat metode intensitas hujan (Metode,, Bell, dan Hasper-Weduwen) tersebut, maka dilakukan pengujian dengan menggunakan uji peak-weight root mean square error. Pemilihan metode intensitas hujan menggunakan uji peak-weight root mean square error yaitu dengan mengambil nilai perbandingan terkecil. Pengujian tersebut dilakukan dengan membandingkan besar/jarak puncak, volume dan waktu dari dua buah hydrograph. Kemudian dicari selisih terkecil antara intensitas hujan masing-masing metode, dengan intensitas hujan hasil pengukuran. Semuanya diperbandingkan, dan dipilih yang mempunyai delta terkecil yang mendekati nilai intensitas hujan hasil pengukuran. Hasil dari uji peak-weight root mean square error dapat dilihat pada Tabel 9. berikut. Tabel 9. Uji peak-weight root mean square error semua metode untuk tiap kala ulang No Kala Ulang Van Breen Hasper- Weduwen Bell- Tanimoto 3, 6, 6,4 4,7 34, 8,7 7,9 7,8 3 4, 8,4,4 84,7 4,8 4,7 8,9,8 9,,9 3,9,7 6 66,3 7,7 9, 98,9 Berdasarkan Tabel 9 di atas diperoleh untuk nilai uji peak-weighted root mean square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah 3,; 6,; 6,4 dan 4,7. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara keempat metode adalah metode Haspers-Weduwen. Adapun kurva perbandingan intensitas hujan hasil pengukuran dengan keempat metode intensitas hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar Gambar 8. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah 34,; 8,7; 7,9 dan 7,8. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara ketiga metode adalah metode Haspers Weduwen. Adapun hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar 9. JOM FTEKNIK Volume No. Februari 6

7 Intensitas (mm/jam) Intensitas (mm/jam) Intensitas(mm/jam) Gambar 9. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah 4,; 8,4;,4 dan 84,7. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara ketiga metode adalah metode Haspers Weduwen. Adapun hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar Gambar. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah,8; 4,7; 8,9 dan,8. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara ketiga metode adalah metode. Adapun hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar Gambar. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah 9,;,9; 3,9 dan,7. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara ketiga metode adalah metode. Adapun hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar. JOM FTEKNIK Volume No. Februari 7

8 Intensitas (mm/jam) Intensitas (mm/jam) Gambar. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun square error intensitas hujan kala ulang tahun antara metode,, berturut-turut adalah 66,3; 7,7; 9, dan 98,9. Metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara ketiga metode adalah metode. Adapun hujan tersebut dapat dilihat pada Gambar Gambar 3. Kurva Perbandingan Intensitas Hujan Hasil dengan keempat Metode untuk Kala Ulang Tahun Berdasarkan hasil analisa di atas dapat diambil kesimpulan bahwa untuk kala ulang, dan tahun, metode yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai error terkecil diantara keempat metode adalah metode Haspers Weduwen. Intensitas hujan kala ulang,, dan tahun metode,, yang paling mendekati intensitas hujan hasil pengukuran dengan nilai perbandingan terkecil diantara keempat metode adalah metode. Sedangkan Metode dan tidak menunjukkan Pemilihan Metode Intensitas Hujan Yang Sesuai Dengan Stasiun Hujan Pekanbaru, karena nilai uji peak-weighted root mean square error-nya tidak mendekati intensitas hujan hasil pengukuran. Intensitas Hujan rata-rata secara keseluruhan untuk kala Ulang,,,,, dan tahun diperoleh uji peakweighted root mean square error antara metode,, Hasper- Weduwen dan Bell-Tanimoto berturut-turut adalah 46,79; 6,9; 6,46 dan,6. Metode yang cocok dengan data stasiun Pekanbaru secara keseluruhan adalah metode, karena memiliki nilai error terkecil dibanding metode, Haspers-Weduwen, Hasper-Weduwen dan Bell-Tanimoto. D. KESIMPULAN Berdasarkan analisis dan pembahasan yang telah dilakukan, dapat diambil kesimpulan antara lain:. Metode intensitas hujan yang sesuai dengan data stasiun Pekanbaru adalah metode Hasper-Weduwen dan. Sedangkan metode dan Bell Tanimoto tidak menunjukkan pemilihan metode intensitas hujan yang sesuai dengan stasiun hujan pekanbaru.. Hasil uji peak-weighted root mean square error intensitas hujan untuk kala ulang, dan tahun berturut-turut adalah 6,4 dan 7,9. Metode yang cocok dengan data JOM FTEKNIK Volume No. Februari 8

9 stasiun Pekanbaru untuk kala ulang tersebut adalah metode Hasper-Weduwen, karena memiliki nilai error terkecil dibanding metode, dan. 3. Hasil uji peak-weighted root mean square error intensitas hujan untuk kala,, dan tahun berturut-turut adalah 8,4; 4,7;,9 dan 7,7. Metode yang cocok dengan data stasiun Pekanbaru untuk kala ulang tersebut adalah metode, karena memiliki nilai error terkecil dibanding metode, Haspers- Weduwen dan. 4. Kala Ulang,,,, dan tahun diperoleh uji peak-weighted root mean square error intensitas hujan rata-rata antara metode, dan berturut-turut adalah 46,79; 6,9; 6,46 dan,6. Metode yang cocok dengan data stasiun Pekanbaru secara keseluruhan adalah metode, karena memiliki nilai perbandingan terkecil dibanding metode, Haspers-Weduwen dan Bell Tanimoto. E. SARAN Berdasarkan hasil perhitungan yang dilakukan dalam penelitian ini, maka dapat ditulis saran yaitu:. Perlu data curah hujan jam-jaman yang panjang untuk mendapatkan nilai intensitas hujan yang akurat.. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut untuk stasiun hujan yang lainnya, sehingga memberikan gambaran yang akurat metode intensitas hujan mana yang sesuai untuk daerah Pekanbaru. Teknik Sipil Dan Perencanaan, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta. Handayani, Y. L., Hendri, A., & Suherly, H. (7). Pemilihan Metode Intensitas Hujan Yang Sesuai Dengan Karakteristik Stasiun Pekanbaru. Jurnal Teknik Sipil Volume 8, No.. Kamiana, I. M. (). Teknik Perhitungan Debit Rencana Bangunan Air. Yogyakarta: Graha Ilmu. Nasution, A. (7). Uji Intensitas Hujan Dengan Metode Di Daerah Pengaliran Sungai (DPS) Kampar. Skripsi Sarjana, Fakultas Teknik Sipil, Universitas Riau, Pekanbaru. Putra, P. A., & Handajani, M. (). Evaluasi Permasalahan Sistem Drainase Kawasan Jeruk Purut, Kecamatan Pasar Minggu, Kotamadya Jakarta Selatan. Suripin. (4). Sistem Drainase Perkotaan Yang Berkelanjutan. Yogyakarta: Andi. Susilowati & Kusumastuti, D. I. (). Analisa Karakteristik Curah Hujan Dan Kurva Intensitas Durasi Frekuensi (IDF) Di Propinsi Lampung. Jurnal Rekayasa Vol.4 No.. Triatmodjo, B. (9). Hidrologi Terapan. Yogyakarta: Beta Offset. Handayani, Y. L., Hendri, A., & Aditya, A. (Oktober 3). Analisa Hujan Rancangan Partial Series Dengan Berbagai Perpanjangan Data Dan Kala Ulang Hujan. Jurnal Teknik Sipil Volume, No.3, -3. F. DAFTAR PUSTAKA Asy ari, A. Z., & Nirmala, I. (8). Identifikasi Fenomena Banjir Tahunan Menggunakan SIG Dan Perencanaan Drainase Di Kecamatan Panjatan Kulonprogo. Skripsi Sarjana, Fakultas JOM FTEKNIK Volume No. Februari 9

ANALISIS METODE INTENSITAS HUJAN PADA STASIUN HUJAN PASAR KAMPAR KABUPATEN KAMPAR

ANALISIS METODE INTENSITAS HUJAN PADA STASIUN HUJAN PASAR KAMPAR KABUPATEN KAMPAR ANALISIS METODE INTENSITAS HUJAN PADA STASIUN HUJAN PASAR KAMPAR KABUPATEN KAMPAR Andy Hendri 1 1 Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Riau andyh_pku@yahoo.co.id ABSTRAK Besarnya intensitas
