BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhan-kebutuhan yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhan-kebutuhan yang"

Transkripsi

1 BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN 4.1 Analisis Sistem Analisis sistem ini merupakan penguraian dari suatu sistem yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahan, kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikannya Analisis Sistem yang Sedang Berjalan Deskripsi Masalah Berdasarkan analisis dan diskusi dengan pembimbing kerja praktek, masalah yang ada di bagian seksi Teknologi dan Informasi Kesehatan (TIK) ini adalah dalam hal pendataan laporan SP3 yang masih diragukan kebenarannya dikarenakan aplikasi yang sudah ada tidak berjalan sebagaimana mestinya dan ada sedikit kekurangan pada aplikasi tersebut sehingga masih ada beberapa puskesmas yang melaporkan laporan SP3 dalam bentuk excel Pemecahan Masalah Sebagaimana pendeskripsian masalah-masalah di atas, maka pemecahan masalah yang akan dilakukan adalah sebagai berikut : a. Untuk memudahkan kinerja para karyawan khususnya dibagian TIK, maka setiap Puskesmas harus menggunakan aplikasi SP3 yang lebih baik dan lengkap. 34

2 35 b. Untuk setiap puskesmas harus memilih desa yang masuk ke dalam wilayah kerja puskesmas tersebut. c. Admin mempunyai hak akses penuh terhadap sistem untuk memginputkan data-data ke dalam form yang telah disediakan Sistem yang Diharapkan Sistem yang akan dikembangkan harus bisa memenuhi keinginan user antara lain : a. Sistem yang baru dapat menggantikan sistem yang lama b. Sistem yang baru harus mempu mengoptimalkan kinerja karyawan khususnya dibagian seksi TIK karena dalam pencatatan setiap laporan telah terkomputerisasi. c. Sistem yang baru harus mampu menjadi lebih efektif dan terjaga keamanannya. 4.2 Analisis Kebutuhan Kebutuhan fungsional meliputi feature, komponen, atau fungsi yang harus terdapat dalam Aplikasi Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas di Dinas Kesehatan Jawa Barat. Berikut ini merupakan spesifikasi kebutuhan fungsional dari Aplikasi Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas di Dinas Kesehatan Jawa Barat. Diantaranya sebagai berikut : a. Pencatatan / menginputkan data Bulanan Data Penyakit, Data Kematian, Data Program KIA/KB, Gizi, Pemberantasan dan Pencegahan Penyakit, dan Kegiatan Puskesmas

3 36 b. Pembuatan Laporan Bulanan Data Penyakit, Data Kematian, Data Program KIA/KB, Gizi, Pemberantasan dan Pencegahan Penyakit, dan Kegiatan Puskesmas 4.3 Analisis Data Analisis Kebutuhan Input Adapun input yang dibutuhkan oleh aplikasi adalah sebagai berikut : a. Data Penyakit b. Data Kematian c. Data Program KIA/KB d. Data Gizi e. Data Pemberantasan dan Pencegahan Penyakit f. Data Kegiatan Puskesmas Analisis Kebutuhan Output Adapun output yang dibutuhkan adalah laporan bulanan : a. Laporan Data Penyakit b. Laporan Data Kematian c. Laporan Data Program KIA/KB d. Laporan Data Gizi e. Laporan Data Pemberantasan dan Pencegahan Penyakit f. Laporan Data Kegiatan Puskesmas

4 Perancangan Dari hasil analisa yang telah diuji sebelumnya, masih banyak hal yang perlu di proses untuk penyempurnaan aplikasi yang akan dibangun ditempat kerja praktik, maka dari itu diberikan usulan pemecahan masalah dengan membuat barbagai macam pendekatan aplikasi dalam bentuk diagram untuk memperoleh data yang akurat dan memudahkan dalam pembacaan perancangan aplikasi Pemodelan Aplikasi Use Case Diagram Pada bagian use case diagram ini menjelaskan apa yang akan dilakukan oleh aplikasi yang akan dibangun dan siapa saja yang akan berinteraksi dengan aplikasi. Use case diagram menjadi aktifitas pengguna. Berikut pada gambar 4.1 adalah use case diagram yaitu : uc Primary Use Cases Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas Menyetting Aplikasi Mengisi Data Operator Mencetak Laporan Membackup Data Merestore Data Mengakses About Keluar Gambar 4.1 Use Case Diagram

5 Skenario Use Case A. Use case menyetting aplikasi Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan : EA001 : Menyetting Aplikasi : Operator : Primary dan essensial : Menyetting lokasi puskesmas, memasukan identitas operator, dan identitas penanggung jawab laporan Kondisi awal Kondisi akhir Deskripsi : Pengguna belum memasuki halaman utama aplikasi : Pengguna telah memasuki halaman utama aplikasi : Pengguna memilih lokasi puskesmas, memasukan identitas operator, dan identitas penanggung jawab laporan Tabel 4.1 Skenario use case menyetting aplikasi SKENARIO USE CASE MENYETTING APLIKASI Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Memilih lokasi puskesmas, 2. a. Menampilkan halaman utama memasukan identitas operator, dan aplikasi identitas penanggung jawab laporan Exceptional Flow of Event 2. b. Aplikasi akan keluar, jika pengguna belum menyetting aplikasi dengan benar.

6 39 B. Use case mengisi data Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan : EA002 : Mengisi Data : Operator : Primary dan essensial : Pengguna memasukan data kesehatan masyarakat di puskesmas ke dalam aplikasi Kondisi awal Kondisi akhir Deskripsi : Pengguna belum memasukan data kesehatan : Pengguna telah memasukan data kesehatan : Pengguna memilih menu ISI DATA pada halaman utama aplikasi, menginput data kesehatan di puskesmas, dan menekan tombol Simpan. Tabel 4.2 Skenario use case mengisi data SKENARIO USE CASE MENGISI DATA Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih menu ISI DATA 2. a. Aplikasi menampilkan form isian pada halaman utama aplikasi data kesehatan berdasarkan jenis laporan di puskesmas 3. a. Pengguna memasukan data kesehatan di puskesmas ke dalam aplikasi 5. Pengguna menekan tombol simpan untuk menyimpan data 4. Aplikasi menampilkan data kesehatan yang di masukan oleh pengguna 6. Aplikasi menyimpan data kesehatan di puskesmas berdasarkan jenis laporan

7 40 Exceptional Flow of Event 2. b. Aplikasi akan menampilkan pesan Laporan... untuk desa... pada bulan... tahun... belum ada. Apakah anda ingin membuat laporan?. 3. b. Aplikasi akan menampilkan pesan Maaf sistem hanya menerima laporan berupa angka numerik, jika pengguna memasukan data kesehatan selain angka numerik (0 9) C. Use case mencetak laporan Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan : EA003 : Mencetak Laporan : Operator : Primary dan Essensial : Pengguna mencetak laporan kesehatan di puskesmas berdasarkan data yang telah dimasukan. Kondisi awal Kondisi akhir Deskripsi : Pengguna belum memiliki laporan kesehatan : Pengguna telah memiliki laporan kesehatan : Pengguna memilih menu LAPORAN pada halaman utama aplikasi, memilih jenis laporan, dan menekan tombol Cetak

8 41 Tabel 4.3 Skenario use case mencetak laporan SKENARIO USE CASE MENCETAK LAPORAN Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih menu 2. a. Aplikasi menampilkan laporan LAPORAN pada halaman utama aplikasi kesehatan di puskesmas berdasarkan jenis laporan 3. Pengguna menekan tombol Cetak untuk mencetak laporan. 4. Aplikasi mencetak laporan berdasarkan jenis laporan yang dipilih Exceptional Flow of Event 2. b. Aplikasi tidak akan menampilkan laporan apabila laporan yang diminta belum dibuat. D. Use case membackup data Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan Kondisi awal Kondisi akhir Deskripsi : EA004 : Membackup Data : Operator : Primary : Pengguna membackup data kesehatan di puskesmas : Pengguna belum mempunyai backup data : Pengguna telah mempunyai backup data : Pengguna memilih sub menu Backup di menu File pada halaman utama aplikasi, memilih lokasi backup, dan menekan tombol Backup

9 42 Tabel 4.4 Skenario use case membackup data SKENARIO USE CASE MEMBACKUP DATA Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih sub menu 2. Aplikasi menampilkan halaman Backup di menu File pada halaman backup data utama aplikasi 3. Pengguna menekan tombol Lokasi untuk menentukan lokasi backup 5. Pengguna menekan tombol Backup untuk membackup data. 4. Aplikasi akan menampilkan kotak dialog untuk menentukan lokasi backup 6. a. Aplikasi akan membackup data kesehatan sesuai dengan lokasi yang telah ditentukan dan menampilkan pesan Backup data sukses Exceptional Flow of Event 6. b. Aplikasi akan menampilkan pesan Backup data gagal, ada kesalahan pada sistem, silahkan restart komputer terlebih dahulu, kemudian coba lagi, apabila proses backup data gagal dilakukan E. Use case merestore data Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan Kondisi awal : EA005 : Merestore Data : Operator : Primary : Pengguna merestore data kesehatan di puskesmas : Pengguna belum merestore data kesehatan

10 43 Kondisi akhir Deskripsi : Pengguna telah merestore data kesehatan : Pengguna memilih sub menu Restore di menu File pada halaman utama aplikasi, memilih lokasi file hasil backup data untuk direstore, dan menekan tombol Restore Tabel 4.5 Skenario use case merestore data SKENARIO USE CASE MERESTORE DATA Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih sub menu 2. Aplikasi menampilkan halaman Restore di menu File pada halaman restore data utama aplikasi 3. Pengguna menekan tombol Lokasi untuk menentukan lokasi file hasil backup untuk direstore 5. Pengguna menekan tombol Restore untuk merestore data. 4. Aplikasi akan menampilkan kotak dialog untuk menentukan lokasi file hasil backup untuk direstore 6. Aplikasi akan menampilkan pesan Anda yakin akan merestore file... ke dalam sistem?, data sebelumnya akan hilang. Klik Ok untuk melanjutkan atau No untuk batal. 7. Pengguna menekan tombol Ok pada pesan yang ditampilkan 8. a. Aplikasi akan merestore data kesehatan dan menampilkan pesan Restore data sukses, Sistem akan merestart

11 44 Exceptional Flow of Event 8. b. Aplikasi akan menampilkan pesan Restore data gagal, ada kesalahan pada sistem, silahkan restart komputer terlebih dahulu, kemudian coba lagi, apabila proses restore data gagal dilakukan F. Use case mengakses about Nomor Nama use case Aktor Tipe Tujuan : EA006 : Mengakses About : Operator : Primary : Pengguna menadapatkan informasi mengenai pihak yang bertanggung jawab terhadap Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas. Kondisi awal : Pengguna belum mengetahui pihak yang bertanggung jawab terhadap Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas. Kondisi akhir : Pengguna telah mengetahui pihak yang bertanggung jawab terhadap Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas. Deskripsi : Pengguna memilih menu About pada halaman utama aplikasi

12 45 Tabel 4.6 Skenario use case mengakses about SKENARIO USE CASE MENGAKSES ABOUT Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih menu About pada 2. Aplikasi menampilkan form About halaman utama aplikasi 3. Pengguna menekan tombol Close 4. Aplikasi akan menutup form about untuk menutup form about Exceptional Flow of Event G. Use case mengakses keluar Nomor Nama use case Aktor Tipe : EA007 : Mengakses Keluar : Operator : Primary Tujuan : Pengguna menutup Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas ( SP3 ) Kondisi awal : Pengguna belum menutup Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas ( SP3 ) Kondisi akhir : Pengguna telah Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas ( SP3 ) Deskripsi : Pengguna memilih sub menu Keluar di menu File pada halaman utama aplikasi

13 46 Tabel 4.7 Skenario use case mengakses keluar SKENARIO USE CASE MENGAKSES KELUAR Main Flow Event Actor Action Application Response 1. Pengguna memilih sub menu Keluar 2. Aplikasi akan keluar di menu File pada halaman utama aplikasi Exceptional Flow of Event Pemodelan Activity Diagram Perancangan activity diagram menggambarkan berbagai alir aktifitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi. Activity diagram pada Sistem Pencatatan dan Pelaporan Puskesmas dirancang seperti pada Gambar 4.2 di bawah ini :

14 47 Petugas Aplikasi SP3 Kepala Dinas Setting Aplikasi Aplikasi merestart Memilih Menu Tampilan Menu Input Data Proses Input Input Ulang gagal berhasil Melihat Output Tampil Output Cetak Laporan Proses Cetak Laporan Laporan Close Aplikasi Gambar 4.2 Activity Diagram Perancangan Interface Perancangan interface (antarmuka) aplikasi dimaksudkan untuk memberikan kemudahan dalam membuat desain interface aplikasi sehingga AI Architecture Information & UX User Xperience dapat lebih maksimal.

15 48 a. Perancangan Interface Form Settings : tab wilayah kerja Gambar 4.3 Interface Form Settings : tab wilayah kerja b. Perancangan Interface Form Settings : tab penanggung jawab Gambar 4.4 Interface Form Setting : tab penanggung jawab

16 49 c. Perancangan Interface Form Utama : tab isi data Gambar 4.5 Interface Form Utama : tab isi data d. Perancangan Interface Form Utama : tab isi data, sub menu lb1 Gambar 4.6 Interface Form Utama : tab isi data, sub menu lb1

17 50 e. Perancangan Interface Form Utama : tab isi data, sub menu lb3 Gambar 4.7 Interface Form Utama : tab isi data, sub menu lb3 f. Perancangan Interface Form Utama : tab isi data, papan informasi Gambar 4.8 Interface Form Utama : tab isi data, papan informasi

18 51 g. Perancangan Interface Form Utama : tab laporan Gambar 4.9 Interface Form Utama : tab laporan h. Perancangan Interface Form Utama : file, tab backup Gambar 4.10 Interface Form Utama : file, tab backup

19 52 i. Perancangan Interface Form Utama : file, tab restore Gambar 4.11 Interface Form Utama : file, tab restore j. Perancangan Interface Form Utama : file, tab about Gambar 4.12 Interface Form Utama : file, tab about

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikannya.

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikannya. BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN 4.1 Analisis Sistem Analisis sistem ini merupakan penguraian dari suatu sistem yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi
