MAI DELFI SIMANJUNTAK NIM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MAI DELFI SIMANJUNTAK NIM"

Transkripsi

1 ANALISIS PERILAKU KELUARGA DAN KEBERADAAN JENTIK PADA RUMAH DENGAN KEJADIAN DEMAM BERDARAH DI LINGKUNGAN XX KELURAHAN HELVETIA TENGAH KECAMATAN MEDAN HELVETIA TAHUN 2015 SKRIPSI OLEH: MAI DELFI SIMANJUNTAK NIM : FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

2 ANALISIS PERILAKU KELUARGA DAN KEBERADAAN JENTIK PADA RUMAH DENGAN KEJADIAN DEMAM BERDARAH DI LINGKUNGAN XX KELURAHAN HELVETIA TENGAH KECAMATAN MEDAN HELVETIA TAHUN 2015 Skripsi ini diajukan sebagai Salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana KesehatanMasyarakat OLEH: MAI DELFI SIMANJUNTAK NIM : FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

3

4 ABSTRAK Demam berdarah dengue menjadi masalah kesehatan yang sangat serius di Indonesia. Kejadian demam berdarah tidak kunjung berhenti walaupun telah banyak program dilakukan oleh pemerintah. Kondisi rumah dan lingkungan yang tidak memenuhi syarat kesehatan merupakan faktor risiko sumber penularan berbagai jenis penyakit khususnya penyakit yang berbasis lingkungan. Secara umum rumah dikatakan sehat apabila memenuhi beberapa kriteria, diantaranya adalah bebas jentik nyamuk. Bebas jentik nyamuk terutama bebas jentik nyamuk aedes aegypti yang merupakan vektor penyakit demam berdarah dengue (DBD). Tujuan penelitian ini untuk menganalisis perilaku keluarga dan keberadaan jentik pada rumah dengan kejadian demam berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun 2015 Jenis penelitian adalah deskriptif. Populasi seluruh Kepala Keluarga (KK) yang bertempat tinggal di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia sebanyak 100 KK. Sampel dalam penelitian adalah 50 KK dengan teknik pengambilan sampel adalah simple random sampling. Data penelitian secara diskriptif dengan melihat presentasi data yang telah terkumpul disajikan dalam tabel distribusi frekuensi Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan respoonden lebih banyak pada kategori cukup yaitu 48,0%, sikap responden lebih banyak pada kategori negatif yaitu 62,0%, tindakan responden lebih banyak pada kategori baik yaitu60,0%, keberadaan jentik lebih banyak dengan kategori tidak ada jentik yaitu 60,0% dengan Angka Bebas Jentik (ABJ) yaitu 60. Kejadian demam berdarah lebih banyak kasus DBD negatif yaitu 60,0% dan lebih sedikit kasus DBD positif yaitu40,0%. Disarankan bagi masyarakat supaya meningkatkan perilaku pencegahan DBD melalui kegiatan pemberantasan sarang nyamuk (PSN DBD), seperti pelaksanaan 3M Plus dan melakukan upaya-upaya sanitasi lingkungan seperti membersihkan pekarangan rumah, gotong royong membersihkan lingkungan sekitar secara rutin, dan memperhatikan setiap tempat yang berpotensi menjadi tempat perkembangbiakan nyamuk Aedes aegypti Kata Kunci: Perilaku, Keluarga, Keberadaan Jentik, Rumah, Kejadian Demam Berdarah ii

5 ABSTRACT Dengue fever is a serious health issue in Indonesia. The dengue fever never be died althought there are any program of government. The condition of house and environment that did not fulfill the health requirement is a risk factor of the transmission of any disease especially environment based disease. Generally, house is health if fulfill any criteria such as free of larvae. Free of larvae is free of larva of aedesaegypti as the vector of dengue fever. The objective of this research is a analyze the behavior of family members and the existence of larvae on the home with the dengue fever at suburban XX of urban village of Helvetia tengah, sub-district of medan Helvetia in 2015 This research is a descriptive study. The population is all of head of household (KK) who live in sub-urban XX, urban village of Helvetia tengah, subdistrict of medan Helvetia for 100 kk. The sampel is 50 KK with simple random sampling method. The data of research was collected as descriptive by observe the presentation of the colleted data and presented in the frequency distribution table. The results of research indicates that the knowledge of respondent is in sufficient category for 48.0%, the attitude of respondent is in negative category for62.0%. the action of respondent is in good category for 60.0%, the existence of larvae in the category of without larva for 60.0%, with the free larvae rate (ABJ) is 60. The dengue fever event is on the negative dengue fever case for 60,0% and a few of positive dengue fever case for 40.0% It is suggested that the community increase the prevention of dengue fever through the eradication of the mosquito breeding such as the 3 M plus and take any environment sanitation activity routinely and pay attention to any venues with potency as the habit of Aedesaegypti mosquito. Keywords : Attitude, family, Existence of larvae, House, Dengue fever incident iii

6 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama TempatLahir : Mai DelfiSimanjuntak : Sigambal TanggalLahir : 02 Mei 1991 SukuBangsa Agama Nama Ayah SukuBangsa Ayah NamaIbu SukuBangsaIbu : Batak : Kristen Protestan : Alm. Osman Simanjuntak : Batak : RuslynaButar-Butar, AM.Keb : Batak Pendidikan Formal 1. SD/ Tamatantahun : SD Negeri I SigambalRantauParapat/ SLTP/ Tamatantahun : SMP Methodisth II/ SLTA/Tamatantahun : SMA Negeri I RantauParapat/ Diploma III/Tamatantahun : PoltekkesKemenkes RI PematangSiantar/ Lama studi di FKM USU : iv

7 KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti ucapkan kepada Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat beserta hidayah-nya kepada peneliti sehinggaskripsi yang berjudul Analisis perilaku keluarga dan keberadaan jentik pada rumah dengan kejadian demam berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun 2015 dapat diselesaikan dengan baik sesuai dengan waktu yang telah direncanakan. Selama pelaksanaan penelitian penulis telah banyak mendapatkan bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini peneliti ingin menyampaikan rasa terimakasih yang sebesar-besarnyakepada : 1. Dr. Drs. Surya Utama, MS. Selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat. 2. Ir. EviNaria, M.Kes, selaku Ketua Departemen Kesehatan Lingkungan Fakultas Kesehatan Masyarakat dan Dosen Pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan saran, bimbingan, dan arahan kepada penulis dalam penulisan skripsi ini. 3. dr. Surya Dharma, MPH, selakudosenpembimbing I danir. EviNaria, M.Kes, selaku Dosen Pembimbing II saya yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan saran, bimbingan, dan arahan kepada penulis dalam penulisan skripsi ini. v

8 4. Dr. dr. TaufikAshar, MKM dan Dra Nurmaini, MKM, Ph.D, selaku Dosen Penguji yang telah memberikan saran dan masukan kepada penulis dalam perbaikan skripsi ini. 5. dr. Linda Tri Murni Maas, M.P.H, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah memperhatikan penulis selama mengikuti pendidikan di Fakultas Kesehatan Masyarakat. 6. Airi, selaku Kepala Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia yang telah membantu penulis dalam memberikan izin tempat penelitian selama penulisan skripsi ini 7. Orang Tua tercinta, Ayahanda Alm. Osman Simanjuntak dan Ibunda Ruslyna Butar-Butar, AM.Keb, Abangda Freddy Zon Edison, Hendri Evan, Amd dan Safri Doni, S.Kep, Kakanda Melva Simanjuntak AM.Keb, SKM dan seluruh keluarga yang selalu memberikan dukungan, semangat, inspirasi serta doa untuk penulisan skripsi ini. 8. Sahabat-sahabat tersayang EkaErvina Pasaribu yang turut memberikan semangat kepada penulis dalam penulisan skripsi ini. 9. Sahabat tersayang Theo, Kiki, Umi, Putri, Prisil, lisda dan teman-teman di Peminatan Kesehatan Lingkungan yang selalu memberikan doa dan dukungannya kepada penulis dalam penulisan skripsi ini. vi

9 Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih banyak kekurangan dari segi isi maupun tata bahasa, untuk itu penulis mengaharapkan saran dan kritik yang membangun dari pembaca demi memperkaya materi skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca yang baik khususnya teman dibidang Kesehatan Masyarakat. Medan, Februari2016 Penulis vii

10 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PENGESAHAN... ABSTRAK... ABSTRACT... DAFTAR RIWAYAT HIDUP... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI.. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR TABEL.. DAFTAR LAMPIRAN.. i ii iii vi v viii xi xii xiii BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan Penelitian Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Perilaku Perilaku dalam Bentuk Pengetahuan Perilaku dalam Bentuk Sikap Perilaku dalam Bentuk Tindakan Keluarga Pengertian Keluarga Fungsi Keluarga Keberadaan Jentik Pengertian Keberadaan Jentik Tempat Keberadaan Jentik Nyamuk Aedes aegypti Klasifikasi Nyamuk Aedesa egypti Morfologi Nyamuk Aedesa egypti Siklus Hidup Nyamuk Aedesa egypti Bionomik Nyamuk Aedesa egypti Siklus HidupNyamukAedesaegypti Demam Berdarah Dengue (DBD) Pengertian Demam Berdarah Dengue (DBD) Gambaran Klinis Demam Berdarah Dengue (DBD) Mekanisme Penularan DBD Upaya Penanggulangan DBD Pengendalian Demam Berdarah Penataan Lingkungan Pencegahan Penularan DBD viii

11 2.6 Ukuran Kepadatan Populasi Nyamuk Penular Kerangka Teori Kerangka Konsep BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder Definisi Operasional Aspek Pengukuran Metode Pengolahan Data dan Analisa Data Metode Pengolahan Data Analisa Data BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1. Gambaran Lokasi Penelitian Hasil Analisis Univariat Karakteristik Responden Pengetahuan Kejadian Demam Berdarah Sikap Kejadian Demam Berdarah Tindakan Kejadian Demam Berdarah Keberadaan Jentik Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan I Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan II Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan III Kejadian Demam Berdarah Hubungan Perilaku dengan kejadian Demam Berdarah 86 BAB V PEMBAHASAN 5.1. Pengetahuan Keluarga Dengan Kejadian Demam Berdarah Sikap Keluarga Dengan Kejadian Demam Berdarah Tindakan Keluarga Dengan Kejadian Demam Berdarah Keberadaan Jentik Pada Rumah Dengan Kejadian Demam Berdarah ix

12 BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA x

13 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Kerangka Teori Gambar 2.2. Kerangka Konsep xi

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1. Tabel4.2. Tabel 4.3 Tabel4.4. Tabel Tabel 4.6. Tabel 4.7. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Sikap Tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Sikap Responden tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Tindakan Responden tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Distribusi Frekuensi Tindakan Responden tentang Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Tabel 4.8. DistribusiFrekuensiKeberadaanJentikdi Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Tabel 4.9. Distribusi Frekuensi Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan I di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Tabel Distribusi Frekuensi Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan II di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Tabel Distribusi Frekuensi Jenis-Jenis Tempat Penampungan Air Berdasarkan Keberadaan Jentik Pada Kunjungan III di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun Tabel Distribusi Frekuensi Kejadian Demam Berdarah di Lingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun xii

15 Tabel 4.13 Hubungan Perilaku dengan Kejadian Demam Berdarah Dilingkungan XX Kelurahan Helvetia Tengah Kecamatan Medan Helvetia Tahun xiii

16 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran I : Lembar Persetujuan Responden Lampiran II : Lembar Observasi Lampiran III : Formulir Pemantauan Jentik I Lampiran IV : Formulir Pemantauan Jentik I Lampiran V : Kartu Jentik Rumah Lampiran VI : Surat Izin Penelitian Dari Lampiran VII : Surat IzinPenelitianDari Lingkungan XX Kelurahan HelvetiaTengah Kecamatan Medan Helvetia Lampiran VIII : Surat IzinPenelitianDari PuskesmasHelvetia xiv

IQBAL OCTARI PURBA /IKM

IQBAL OCTARI PURBA /IKM PENGARUH KEBERADAAN JENTIK, PENGETAHUAN DAN PRAKTIK PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK TERHADAP KEJADIAN DEMAM BERDARAH DENGUE DI KECAMATAN SIANTAR TIMUR KOTA PEMATANG SIANTAR TAHUN 2014 TESIS OLEH IQBAL OCTARI
