KLHS DALAM PENYUSUNAN RPJPD DAN RPJMD. Modul PERSIAPAN KLHS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KLHS DALAM PENYUSUNAN RPJPD DAN RPJMD. Modul PERSIAPAN KLHS"

Transkripsi

1 KLHS DALAM PENYUSUNAN RPJPD DAN RPJMD Modul PERSIAPAN KLHS

2 1 1. Persiapan a. Pembentukan POKJA PL b. Penyusunan KAK c. Pengadaan Jasa TA 2. Melakukan Pra Pelingkupan 3. Memetakan Pemangku Kepentingan

3 MELAKUKAN PERSIAPAN

4 BAGAN ALIR TAHAPAN DAN TATACARA PENYUSUNAN RPJPD dan PELAPORAN 1. Laporan Pra-Pelingkupan 3. Laporan Draf Akhir Persiapan Penyusunan RPJPD 0 2. Laporan Pelingkupan 4. Laporan Akhir Pengolahan data dan informasi Penelaahan RTRW Prov/ Kab/Kota & Daerah Lainnya Analisis Gambaran umum kondisi daerah 0 Penelaahan RPJPN & RPJPD daerah lainnya Analisis isu-isu strategis Perumusan Permasalahan Pembangunan Daerah Perumusan visi dan misi daerah Perumusan sasaran pokok dan arah kebijakan Pelaksanaan Forum Konsultasi Publik 2: Rancangan Awal RPJPD Musrenbang RPJPD Rancangan Akhir RPJPD Konsultasi rancangan akhir RPJPD dengan MENDAGRI Masukan dari SKPD Penyelarasan visi, misi dan arah kebijakan RPJPD Prov 3 Pembahasan dan penetapan Perda RPJPD

5 BAGAN ALIR TAHAPAN DAN TATACARA PENYUSUNAN RPJMD Persiapan Penyusunan RPJMD 0 Rancangan Awal RPJMD 3 Pengolahan data dan informasi Hasil evaluasi capaian RPJMD 0 0 Analisis Gambaran umum kondisi daerah Analisis pengelolaan keuangan daerah serta kerangka pendanaan 0 Penelaahan RTRW prov. Dan RTRW Prov/Kab/Ko ta lainnya VISI, MISI dan Program KDH 0 Penelaahan RPJMN, RPJMD Provinsi dan kab/kota lainnya 1 0 Analisis isu-isu strategis Perumusan Permasalahan Pembangunan Daerah Penelaahan RPJPD Prov/Kab/Kota Perumusan Penjelasan visi dan misi Perumusan Tujuan dan Sasaran 2 Perumusan Strategi dan arah kebijakan Perumusan Kebijakan umum dan program pembangunan daerah Perumusan Indikasi rencana program prioritas yang disertai kebutuhan pendanaan Penetapan Indikator Kinerja Daerah Pembahasan dgn SKPD Prov/Kab/Kota Pelaksanaan Forum Konsultasi Publik Pembahasan dengan DPRD utk memperoleh masukan dan saran Penyelarasan program prioritas dan kebutuhan pendanaan Rancangan RPJMD Musrenbang RPJMD Rancangan Akhir RPJMD Konsultasi rancangan akhir RPJMD dengan KEMENDAGRI/ GUBERNUR Pembahasan dan penetapan Perda RPJMD Penyusunan Rancangan Renstra SKPD

6 1a Permendagri No. 54/2010: 1. Pembentukan Tim Penyusun RPJPD/RPJMD dg Surat Keputusan 2. Tim Penyusun terdiri sejumlah Pokja sesuai urusan pemerintahan Permendagri tentang KLHS: 1. Pembentukan Pokja Pengendalian Lingkungan (PL) dg SK 2. Pokja PL mrp satu kesatuan dg Tim Penyusun RPJPD/RPJMD dan wajib bekerjasama dengan Pokja lain dg koordinasi Ketua Tim Penyusun. 3. Pokja PL diketuai oleh Kepala SKPD Lingkungan dan Ka.Bid SDA & LH di Bappeda sebagai Sekretaris 4. Anggota Pokja PL meliputi pejabat dan staf SKPD dan unsur di luar pemerintahan yang memiliki: Kemampuan & kompetensi dalam perencanaan dan pembangunan berkelanjutan Waktu dan konsentrasi untuk melaksanakan KLHS

7 1a KETUA & WAKIL PERMEN NO. 54/2010 SEKRETARIS POKJA POKJA POKJA PL KETUA POKJA PL: KEPALA SKPD Lingkungan RAPERMEN KLHS SEKRETARIS KaBid. SDA & LH di BAPPEDA ANGGOTA: Unsur Pemerintah & Non Pemerintah yang memiliki (1) Kemampuan & Kompetensi; (2) Waktu & Konsentrasi

8 Team Work 1a Ketua dan Sekretaris Pokja berkewajiban untuk: Memastikan Pokja benar-benar melakukan kajian dengan mengikuti kaidah pelaksanaan KLHS menyediakan ruangan dan fasilitas kesekretariatan Pokja PL; memfasilitasi pengumpulan dan analisis data baseline, lokakarya, seminar, dan diskusi kelompok terfokus (FGD) atau pertemuan lainnya; memotivasi anggota Pokja; memastikan bahwa seluruh proses dan hasil kajian diselesaikan dan memenuhi standar mutu; memastikan bahwa hasil/rekomendasi kajian benar-benar diintegrasikan ke dalam dokumen RPJPD yang disusun; memastikan adanya kerjasama dengan Pokja lainnya dalam Tim Penyusun RPJPD.

9 1a Pokja mengkomunikasikan setiap proses & hasil pd pemangku kepentingan Kepemimpinan kuat Karakter Penting Anggotaanggota yang berkomitmen Pokja berkoordinasi dengan Tim Penyusun RPJPD/RPJMD Kesepakatan pembagian tugas dan tanggung jawab dengan baik

10 1b CONTOH OUTLINE KAK KLHS 1. Latar Belakang a. Gambaran Umum Prov/Kab/Kota b. Alasan Diperlukannya KLHS 2. Tujuan dan Sasaran KLHS a. Tujuan b. Sasaran 3. Lingkup Kegiatan 4. Hasil yang Diharapkan 5. Rencana Kerja Pelaksanaan dan Metode Pengkajian 6. Tenaga Ahli yang Diperlukan 7. Pendanaan 8. Kerangka Waktu Contoh KAK dapat dilihat pada bahan yang dibagikan

11 1c Ketua dan Sekretaris Pokja PL dapat merekrut tenaga ahli atau pakar sebagai mitra kerja. Kualifikasi tenaga ahli atau pakar disesuaikan dengan isu strategis pembangunan berkelanjutan yang menjadi fokus kajian. Tenaga ahli berperan sebagai narasumber, fasilitator, motivator, pendamping dan sekaligus konsultan bagi anggota Pokja

12 1c Sebagai fasilitator dalam lokakarya/workshop, dan pertemuan lainnya; Melakukan pelingkupan; Pengumpulan & analisis baseline data; Melakukan pengkajian pengaruh thd visi, misi, tujuan, arah kebijakan, sasaran pokok RA RPJPD; Merumuskan langkah mitigasi/alternatif; Merumuskan rekomendasi untuk diintegrasikan ke dalam rancangan awal RPJPD; dan Menyusun laporan akhir KLHS. Tugas & tanggungjawab tenaga ahli bekerjasama dg Pokja:

13 MELAKUKAN PRA PELINGKUPAN

14 2 Pra Pelingkupan Pra pelingkupan untuk menghasilkan Pra daftar panjang isu-isu lingkungan, isu-isu sosial-budaya, dan isu-isu ekonomi yang didukung dengan data dan informasi awal. Cakupan isu-isu Isu lingkungan Isu sosial Isu ekonomi Identifikasi isu-isu: Hasil desk study tim penyusun RPJPD/RPJMD Curah pendapat antara anggota Pokja (mind mapping, meta plan)

15 2 Contoh tema Pembangunan Berkelanjutan Badan Air Wilayah Pesisir Kawasan Hutan Contoh Isu (deskripsi tentang isu-isu yang ada) Ketersediaan air tawar bagi para pengguna secara umum dan saat kemarau (populasi perkotaan, irigasi, keperluan industri, dsb.) Kualitas air secara umum dan saat kemarau Habitat penting yang membutuhkan air (lahan basah, tempat pemijahan) dan keterkaitannya Spesies ekosistem air tawar yang terancam punah ataupun hampir punah Praktek penangkapan jenis ikan air tawar yang bernilai ekonomi tinggi/jenis ikan yang bermigrasi (atau jenis ikan yang menjadi sumber mata pencaharian dari penduduk setempat) Erosi tepian sungai dan sedimentasi Banjir Kualitas perairan pesisir secara umum dan saat kemarau Habitat penting (mangrove, terumbu karang, dsb. ) dan keterkaitannya Spesies ekosistem pesisir/laut yang terancam punah Penangkapan jenis ikan laut yang bernilai ekonomi tinggi (atau jenis ikan yang menjadi sumber mata pencaharian penduduk setempat) Erosi pantai dan sedimentasi wilayah pesisir Habitat darat yang penting dan keterkaitannya Deforestasi (total luasan, distribusi ruangnya) dan pemicu utama deforestasi (pertambangan, perkebunan kelapa sawit, dsb.) Rata-rata pemanenan hasil hutan (dibandingkan dengan kemampuan regenerasi hutan) Spesies ekosistem darat yang terancam punah atau hampir punah. Kebakaran hutan Akuisisi lahan hutan Penebangan ilegal

16 Daftar panjang isu HARUS dilengkapi dengan data/informasi. Pada tahap ini data/informasi dapat menggunakan sumber yang tersedia baik di SKPD maupun internet. Kekurangan data/informasi akan diverifikasi dan diklarifikasi kepada pemangku kepentingan pada workshop pelingkupan Penyajian data dapat dibuat dalam tabel/matriks.

17 Tema Isu-isu Pembangunan Berkelanjutan: Gambaran Singkat: Diisi dengan nama tema misalnya sumberdaya air. (tema-tema isu pembangunan berkelanjutan lainnya antara lain seperti energi, sumberdaya hutan, kesehatan masyarakat dst.) Untuk kasus sumberdaya air dapat diisi dengan antara lain data dan informasi sebagai berikut: Deskripsi tentang situasi dan kondisi sumberdaya air di Provinsi/Kabupaten/Kota dikaitkan dengan kondisi umum tingkat nasional dan di Provinsi/Kabupaten/ Kota lainnya. Sumber-sumber pencemaran terhadap sumberdaya air Masalah-masalah pokok yang timbul akibat situasi yang tidak nyaman terkait sumberdaya air, misalnya dampak terhadap kondisi kesehatan masyarakat dengan deskripsi berikut: Wilayah geografis dari masalah yang timbul dan juga area yang perlu dipertimbangkan untuk analisis KLHS lebih dalam terkait masalah tersebut. Kelompok masyarakat yang rentan terkena dampak dari masalah tersebut. Keterkaitan dengan wilayah lainnya (diluar batas wilayah Provinsi/Kabupaten/Kota) misalnya, inisiasi kegiatan pembangunan yang dilakukan di daerah sekitar, baik yang sedang direncanakan maupun yang sudah berjalan yang memiliki dampak terhadap permasalahan tersebut. Tujuan (Target dan Indikator): Diisi dengan deskripsi tujuan yang ingin dicapai dalam tema isu pembangunan berkelanjutan ini dengan mengacu pada kebijakan/rencana/program yang ada, regulasi lingkungan, kebijakan nasional, kesepakatan-kesepakatan internasional yang ditandatangani oleh Indonesia, serta dapat juga mempertimbangkan status Lingkungan Hidup. Misal: MGD s goals: mengurangi jumlah penduduk Indonesia yang belum mendapatkan air bersih dan sanitasi separuhnya pada tahun 2015 Target nasional 2016: melakukan rehabilitasi hutan dan lahan kritis seluas 2,5 juta Ha. Mempertahankan atau menambah luas kawasan hutan provinsi/kabupaten/kota minimal 30% dari luas wilayah. Isu-isu penting terkait yang perlu didiskusikan: Data dan informasi yang diperlukan untuk analisis baseline: Pemangku kepentingan Diisi dengan isu-isu penting terkait misalnya: Bertambah luasnya wilayah rentan bencana banjir Tingginya tingkat pencemaran air sungai Potensi menimbulkan dampak negatif terhadap wilayah pertanian, pada tahun 2010 sepertiga lahan pertanian terkena banjir Berpotensi menimbulkan dampak menurunnya kesehatan masyarakat Berpotensi menurunnya sumberdaya air bersih, dst. Diisi dengan data dan informasi misalnya sebagai berikut: Data kualitas perairan sungai dan pesisir Data kejadian banjir dan rob Data kejadian kekeringan Analisis kebutuhan air industri dan pertanian dan neraca air yang tersedia Analisis SIG kejadian kekeringan dengan aktivitas tambang Analisis SIG kualitas air laut yang tercemar degan sebaran izin usaha pertambangan, dst. Diisi dengan pemangku kepentingan yang terkait dengan isu permasalahan, misalnya: Dinas Pertambangan BMKG Dinas Pengairan Dinas Pekerjaan Umum BLHD

18 MELAKUKAN PEMETAAN PEMANGKU KEPENTINGAN

19 3. Memetakan Pemangku Kepentingan a. Pengantar b. Pemangku Kepentingan c. Metode d. Manfaat Partisipasi Pemangku Kepentingan e. Contoh f. Kerja Kelompok

20 3a Teknokratik- Birokratik Partisipatif Deliberatif + = Menggunakan metodologi analisis ilmiah & dapat dipertanggungjawabkan secara birokrasi Melibatkan pemangku kepentingan terkait Perpaduan antara Teknokratik-Birokratik dan Partisipatif

21 3a Pasal 18 ayat (1) UU No. 32 Tahun 2009 PP No. 8 Tahun 2008 PP No. 68 Tahun 2010 PP No. 6 Tahun 2007 UU No. 14 Tahun 2008 KLHS dilaksanakan dengan melibatkan masyarakat dan pemangku kepentingan Peranserta Masyarakat Musrenbang dalam penyusunan RPJP/M dan RKPD Peranserta Masyarakat dalam Penyusunan Tata Ruang Peranserta Masyarakat dalam Pengelolaan dan Pemanfaatan Hutan Keterbukaan Informasi Publik

22 3a Rapermen ndagri Pemangku kepentingan adalah individu dan perwakilan kelompok masyarakat, institusi/lembaga yang mempengaruhi dan/atau dipengaruhi oleh RPJPD, RPJMD dan/atau RTRW Daerah, yang meliputi unsur pemerintah, organisasi non pemerintah, perguruan tinggi, dunia usaha, dan masyarakat.

23 3a Prinsip meliputi rasa bertanggung jawab bersama, berbagi informasi, dialog terbuka dan saling menghormati, komitmen memecahkan permasalahan secara bersama (Svendsen, 1998, The Stakeholder Strategy: Profiting from Collaborative Business Relationships) Relevansi Kesetaraan Transparansi dan Akuntabilitas Keterwakilan Rasa Memiliki Terciptanya konsensus/kesepakatan Pertimbangan (Permendagri 54/2010)

24 3a Memanipulasi Menginformasikan Mengkonsultasikan Berkolaborasi Membuat Keputusan Tidak ada partisipasi Menjadi terinformasikan ttg keputusan Mempengaruhi keputusan Berpengaruh kuat pada sebagian keputusan Asumsi pertanggungjawaban Mencari sikap untuk manipulasi Meningkatkan awareness dan pemahaman Input sebelum pengambilan keputusan, dialog 2 arah Sebanyak mungkin kesepakatan sebelum keputusan Tanggung jawab yg didelegasikan Iklan, editorial, seminar Brosur, newsletter, pameran Konsultasi publik, FGD, Workshop, public hearing Workshop problem solving, mediasi, komitmen bersama Public Private Partnership (kemitraan publik)

25 3b Pemangku Kepentingan biasanya Institusi (bukan Individu) Dinas/Instansi /Institusi Pemerintahan Institusi/Lemb aga Non Pemerintahan Insitusi yang berwenang menyusun K/R/P Pejabat yang bertanggung jawab menyetujui K/R/P Institusi lingkungan hidup Institusi terkait lainnya Dewan Perwakilan LSM/Ormas Perguruan Tinggi/Akademisi/ Asosiasi Profesi Asosiasi/Dunia Usaha Lembaga yang mewakili masyarakat terkena dampak dinas/ instansi/ isu-isu lebih kompleks & abstrak LSM/Ormas, univ keahian & sumberdaya Masukan dalam proses KLHS

26 3b Akses publik atas semua dokumen yang dihasilkan (situs web & otoritas) Pemberitahuan awal KLHS yg akan dilakukan & informasikan dg jelas KRP yg akan dikaji via media massa Memberikan pendapat dalam proses KLHS Hak pemangku kepentingan

27 3c Bahan-bahan Cetak (Disclosure & Printed Materials) Poster &Brosur (Displays & Exhibitions) Hotline Informasi Kuesioner dan Survey Wawancara Langsung (konsultasi terstruktur melalui pertemuan individu, telepon atau ) Konsultasi Berbasis Internet Diskusi Kelompok Terfokus (Focus Group Discussion) Temu Publik (Public Hearings) Lokakarya (Problem-solving Workshops) Metode Perundingan Tim/Panitia/Badan Penasehat

28 PEMANGKU KEPENTINGAN Persiapan 3c Workshop Pra Pelingkupan dan Pelingkupan FGD Lanjutan & Kerja Tim Teknis Workshop Perumusan Mitigasi dan Alternatif Workshop Perumusan Rekomendasi Mengintegrasikan hasil pengambilan keputusan Kepala Daerah ke dalam Draf raperda RTRW, RPJP, RPJM

29 Siapkan rencana pelibatan, tapi fleksibel Identifikasi pemangku kepentingan utama Sediakan anggaran shg terorganisir dg baik Kesepakatan pemahaman dalam tim Proses pelibatan dipahami oleh berbagai pihak Fokus pd pemangku kepentingan utama dan isu strategis Manfaatkan jejaring yg sdh ada Peran serta pemangku pd saat pelingkupan & review hasil KLHS Gunakan teknik memecahkan masalah dan bukan debat kusir

30 Memperoleh pemahaman isu dan masalah lingkungan Membangun Rasa Kepemilikan dan Komit dalam pelaksanaan K/R/P Memperoleh masukan pilihan mitigasi & optimasi Pembuatan keputusan lebih transparan Menyeimbangkan hak dan manfaat kelompok masyarakat Mencari solusi terbaik Meningkatkan kualitas pembuatan keputusan

31 3e PEMANGKU KEPENTINGAN Pemerintah LSM/Ormas Perguruan Tinggi/Akademisi Dunia Usaha Tokoh Masyarakat Lainnya dst dst dst dst YANG MEMPENGARUHI PENYUSUNAN RPJM YANG DIPENGARUHI PELAKSANAAN RPJM

32 3e Pemangku Kepentingan Pengaruh ( ) Pemahaman ( ) Kepedulian ( ) Peran dalam Implementas ( ) Unsur Pemerintah 1. BP DAS 2. Dinas PU 3. Dst. Unsur LSM 1. WWF 2. XYZ 3. Dst. Tokoh Masyarakat Dunia Usaha 1. Asosiasi 2. ABX 3. Dst

33 3e Stakeholder Mempengaruhi Dipengaruhi Pemerintah 1. Propinsi Bappeda PU BPN Kehutanan Pertanian ESDM BLHD BPDAS PU BPN 2. Kabupaten Sama, kecuali BP DAS Pariwisata TN Perindag Nakertrans Perhubungan Sama, kecuali Kota Jambi, tidak ada TN

34 3e Stakeholder Mempengaruhi Dipengaruhi LSM/Ormas PT/Akademisi WALHI WARSI PINSE PPJ PEDAS GITA BUANA SSS Pundi HKTI, dll UNJA IAIN UNBARI

35 3e Stakeholder Mempengaruhi Dipengaruhi Dunia Usaha Masyarakat APHI Asosiasi Batubara GAPKI GAPKINDO MPI Sinarmas Forestry Asian Agri Wilmar Group Astra Group Tokoh Adat Tokoh Agama Kelompok Masyarakat

36 MODUL PELINGKUPAN

Kuliah Hukum dan Administrasi Perencanaan Kuliah 3 / 27 April 2013

Kuliah Hukum dan Administrasi Perencanaan Kuliah 3 / 27 April 2013 Kuliah Hukum dan Administrasi Perencanaan Kuliah 3 / 27 April 2013 11/22/2016 1 Materi diadaptasi dari: UU No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah UU No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan
