Soal Toksikologi Lingkungan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Soal Toksikologi Lingkungan"

Transkripsi

1 Soal Toksikologi Lingkungan (Dampak bahan toksik bagi kesehatan) Kelompok : Pestisida Nama anggota : - Elsa Suyetriana Herma Brawijaya Afri Yanti Sirait Tri Ardiana Sangkut Hayati Widi Astutty C.Daeli Feby Happy Monica Indah Dwi Wahyuni Ayu Novitri Andi Julian Debby Yulia Sari Latifa Umami Desy Indah P Nora Nindi Arista Imroatin Wakhidah Hamida Yanti A. Azzam suyuti FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SRIWIJAYA

2 Soal Tipe 1 Ketentuan memilih jawaban. a. 1, 2, 3 benar b. 1, 3 benar c. 2, 4 benar d. 4 benar e. 1, 2, 3, 4 benar semua atau salah semua 1. Salah satu pengaruh paparan bahan toksik yakni berpengaruh terhadap sel tubuh. Berikut bentuk pengaruh bahan toksik bagi tubuh yakni : 1. Iritasi 2. Terganggunya sintesis protein 3. Kematian sel dan jaringan 4. Terganggunya sekresi enzim Jawaban. b. 1,3 benar 2. Salah satu yang mempengaruhi efek bahan toksik bagi kesehatan yaitu Kondisi paparan bahan kimia. Berikut ini yang termasuk dalam kondisi paparan bahan kimia, yaitu: 1. Jalur paparan (IV/EV) 2. Waktu ( lama, kekerapan) 3. Dosis 4. Akut / Sub Akut / Kronis Jawaban. E. 1, 2, 3, 4 benar semua

3 3. Toksisitas bahan kimia ditentukan oleh 1. Jalur paparannya 2. Dosisnya 3. Kekerapannya 4. Ademnya Jawaban : D. 4 saja benar 4. Spektrum efek bahan toksik yang terjadi pada manusia didasarkan pada Target organ 2. Waktu dan tempat 3. Skala waktu 4. Luas paparan Jawaban : A. 1,2,3 benar 5. Berikut ini merupakan efek toksik akut adalah.. 1. Bronchitis 2. cedera paru-paru 3. Neurotoksik 4. Iritasi kulit Jawaban : C. 2, 4 benar

4 6. Berikut ini merupakan efek toksik persisten adalah 1. Mesothelia Pleural 2. Luka testikuler 3. Jaringan parut pada kulit mata 4. Narcosis Jawaban : A. 1, 2, 3 benar 7. Perubahan yang terjadi pada tubuh manusia akibat mekanisme toksik intrasel adalah Anatomi 2. Struktural 3. Fisiologi 4. Fungsional Jawaban: C. 2, 4 benar 8. Berikut merupakan sumber bahan toksik berdasarkan kegiatan alamiah 1. kegiatan domestik 2. kegiatan industri 3. transportasi 4. letusan gunung berapi Jawaban: D. 4 benar

5 9. Efek bahan toksik berdasarkan skala waktu dan lama paparan dibedakan atas : 1. Pesisten 2. Temporer 3. Kumulatif 4. Laten Jawaban : E. 1, 2, 3, 4 benar 10. Yang merupakan ciri khas sifat efek toksik terbalikan adalah : 1. Jumlah racun habis, reseptor kembali 2. Kerusakan menetap 3. Efek toksik cepat kembali ke normal 4. Penumpukan efek toksik Jawaban : B. 1, 3 benar Soal Tipe 2 1. Jenis bahan toksik yang merusak organ tubuh bagian pada sistem saraf yakni, kecuali a. toksin botulinum b. Pb c. Oil d. Arsen e. CN Jawaban : C 2. Berikut ini yang termasuk macam-macam aspek dari efek bahan toksik adalah a. Aktifitas enzim

6 b. Waktu dan dosis c. Fungsi organ d. Perubahan nafsu makan e. Jenis kelamin Jawaban : B 3. Insektisida bekerja dengan menginaktivasikan enzim asetilkolinesterase dan secara normal menghancurkan asetilkolin yang dilepaskan oleh beberapa organ berikut ini, kecuali a. Ujung-ujung saraf motorik b. Ujung-ujung saraf sensorik c. Ujung-ujung saraf parasimpatik d. Susunan saraf pusat e. Ganglion autonomy Jawaban : B 4. Efek bahan toksik Intrasel mengakibatkan perubahan atau kekacauan melalui tiga cara pada organ tubuh manusia, yaitu a. Biokimia, Fungsional, Fisik b. Biokimia, Fungsional, Struktural c. Biokimia, Fisik, Struktural d. Fisik, Fungsional, Struktural e. Fisik, Fungsional, Biokimia

7 Jawaban : B 5. Berikut adalah paparan yang paling tepat dari bahan toksik kimia adalah a. Masyarakat umum (lingkungan) dan masyarakat pekerja b. Masyarakat umum dan lingkungan c. Masyarakat pekerja d. Masyarakat umum e. Lingkungan Jawaban : A 6. Faktor Risiko Penyakit Pada Pekerjaan Yang Berkaitan dengan Bahan Kimia,kecuali a. Sinar x b. Virus c. Arsenik d. Nikel e. Vinil klorida Jawaban : B 7. Pekerjaan yang berkaitan dengan bahan kimia Vinil Klorida yang berlokasi dihati dan otak berisiko bagi pekerja adalah a. Pekerja lapangan

8 b. Pekerja medis c. Pekerja tambang d. Pekerja pabrik plastik e. Pekerja industri Jawaban : D 8. DDT merupakan jenis bahan toksik yang merusak organ/ sistem dengan komponen utama lemak, yakni pada... a. pencernaan b. pernafasan c. saraf d. hati e. paru-paru Jawaban: D 9. Dibawah ini yang termasuk jenis bahan toksik yang tidak dapat merusak organ tubuh, seperti system syaraf yaitu : a. isoniazid b. sianat c. Pb d. arsen e. Fe

9 Jawaban : E 10. Hazard yang dapat menyebabkan pekerja Tambang (Bongkaran Bangunan dan Kilang Minyak) terkena penyakit paru adalah a. Nikel b. Asbestos c. Cadmium d. Hidrokarbon Polislik (jelaga aspal, minyak) e. Arsenik Jawaban : B

EFEK TOKSIK XENOBIOTIK Nasruddin Syam, SKM, M.Kes

EFEK TOKSIK XENOBIOTIK Nasruddin Syam, SKM, M.Kes EFEK TOKSIK XENOBIOTIK Nasruddin Syam, SKM, M.Kes Tujuan Istruksional Umum : Dapat Menjelaskan Efek Toksik Xenobiotik Pokok Bahasan ; Efek Toksik Xenobiotik Sub. Pokok bahasan ; 1. Prinsip Umum Efek Tokdik
