BAB I PENDAHULUAN. Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Tahun 2013 Kabupaten Lamongan 1

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Tahun 2013 Kabupaten Lamongan 1"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah senantiasa menuntut adanya percepatan terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan, pemberdayaan dan peran serta masyarakat dengan memperhatikan prinsip demokrasi, pemerataan, keadilan,serta Pemerintah juga memberikan perhatian yang sungguh-sungguh dalam menanggulangi Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN), sehingga tercipta pemerintahan yang bersih dan mampu menyediakan public goods and services sebagaimana yang diharapkan oleh masyarakat. Good governance yang dimaksud adalah merupakan proses penyelenggaraan kekuasaan negara dalam melaksanakan penyediaan public good and services disebut governance (pemerintahan atau kepemerintahan), sedangkan praktek terbaiknya disebut good governance (kepemerintahan yang baik). Agar good governance dapat menjadi kenyataan dan berjalan dengan baik, maka dibutuhkan komitmen dan keterlibatan semua pihak yaitu pemerintah danmasyarakat. Good governance yang efektif menuntut adanya alignment (koordinasi) yang baik dan integritas, profesional serta etos kerja dan moral yang tinggi. Dengan demikian penerapan konsep good governance penyelenggaraan kekuasaan pemerintah negara merupakan tantangan tersendiri. Terselenggaranya good governance merupakan prasyarat utama untuk mewujudkan aspirasi masyarakat dalam mencapai tujuan dan cita-cita bangsa dan negara. Konsep dasar akuntabilitas didasarkan pada klasifikasi responsibilitas managerial pada tiap lingkungan dalam organisasi yang bertujuan untuk pelaksanaan kegiatan pada tiap bagian. Masing-masing individu pada setiap jajaran aparatur bertanggung jawab atas kegiatan yang dilaksanakan pada bagiannya. Dalam dunia birokrasi, akuntabilitas instansi pemerintah merupakan perwujudan kewajiabn instansi pemerintah untuk mempertanggung jawabkan keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan misi instansi yang bersangkutan. Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (LPPD) dibuat dalam rangka perwujudan pertanggungjawaban pelaksanaan tugas pokok dan fungsi serta pengelolaan sumber daya dan pelaksanaan kebijakan yang dipercayakan kepada setiap Instansi Pemerintah, berdasarkan suatu sistem akuntabilitas yang memadai. 1

2 1.1 Maksud dan Tujuan Dinas Pekerjaan Umum Pengairan dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Lamongan Nomor 03 Tahun 2008, tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Lamongan, selanjutnya ditindak lanjuti dengan Peraturan Bupati Lamongan Nomor 29 Tahun 2008, tentang Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Lamongan. KEDUDUKAN TUGAS DINAS PU. PENGAIRAN Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Lamongan mempunyai tugas pokok melaksanakan kewenangan otonomi Daerah Kabupaten dalam rangka pelaksanaan tugas disentralisasi di bidang Pekerjaan Umum Pengairan. Fungsi Dalam melaksanakan tugas, Dinas PU. Pengairan mempunyai fungsi terdiri dari sebagai berikut : a. Perumusan Kebijakan teknis bidang Pekerjaan Umum Pengairan ; b. Penyusunan, Perencanaan teknis Pembangunan dan rehabilitasi, operasi dan pemeliharaan serta pemanfaatannya ; c. Pelaksanaan Pembangunan dan rehabilitasi pengairan/ sumber daya air d. Pelaksanaan penyediaan air baku dan eksploitasi pembagian air serta pemeliharaan jaringan pengairan/sumber daya air ; e. Pelaksanaan Eksploitasi, pengendalian, penanggulangan bencana banjir dan kekeringan ; f. Pembinaan, bimbingan, dan pemberian perijinan di bidang pengairan.sumber daya air ; g. Pemberian dan pelaksanaan perijinan terhadap penetapan, perubahan atau pembongkaran bangunan yang berada di perairan umum; h. Pembinaan, Pengawasan, Pengendalian dan Pemeliharaan peralatan/ perbekalan serta pemberdayaannya ; i. Pelaksanaan pengawasanan fungsional bidang Pekerjaan Umum pengairan ; j. Pelaksanaan ketatausahaan dan rumah tangga dinas ; k. Pengendalian pelaksanaan Unit Pelaksana Teknis ; l. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Daerah sesuai dengan tugas dan fungsinya. 2

3 Dalam penyelenggaraan tugasnya, Dinas Pekerjaan Umum Pengairan dipimpin oleh seorang Kepala Dinas dengan dibantu oleh satu orang Sekretaris dengan membawahi tiga orang Kepala Sub Bagian dan tiga orang Kepala Bidang, yaitu Kepala Bidang Pembangunan dan Rehabilitasi, Kepala Bidang Operasi dan Pemeliharaan, dan Kepala Bidang Bina Manfaat. Kepala Dinas Adalah : Tugas : Unsur pelaksana Otonomi Daerah yang dipimpin oleh seorang Kepala Dinas, berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Daerah melalui Sekretaris Daerah. Melaksanakan kewenangan urusan pemerintahan dan daerah berdasarkan asas Otonomi dan tugas pembantuan di bidang Pekerjaan Umum Pengairan. Sekretariat Adalah : Tugas : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Sekretaris berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. Menyelenggarakan urusan Administrasi Umum, Perlengkapan, Kerumahtanggaan, Kelembagaan, Kehumasan, Kepegawaian, Keuangan dan Program. Di dalam pelaksanaan kegiatan kesekretariatan dibantu oleh seorang Kepala Sub Bagian yang berada di bawahdan bertanggungjawab kepada sekretaris yang terdiri dari : Sub Bagian Umum Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Sub Bagian berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris Dinas. Tugas : Menyelenggarakan urusan Administrasi Umum, Perlengkapan, Kerumahtanggaan, Kelembagaan, Kehumasan, Kepegawaian, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan tugas dan fungsinya. 3

4 Sub Bagian Keuangan Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Sub Bagian berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris Dinas. Tugas : Menghimpun data, menyiapkan mengelola, melaporkan mengenai Administrasi Keuangan, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan tugas dan fungsinya. Sub Bagian Program Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Sub Bagian berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Sekretaris Dinas. Tugas : Menyelenggarakan urusan pengumpulan, pengnventarisir, mensistemasikan, serta pengevaluasian program kegiatan Dinas, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bidang Pembangunan dan Rehabilitasi Adalah : Unsur pelaksana Dinas yang dipimpin oleh seorang Kepala Bidang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab Kepala Dinas. Tugas : Melaksanakan penyiapan perumusan Kebijakan teknis dan strategis, Koordinasi, Pembinaan, Pengendalian dan pemberian bimbingan teknis di Bidang Pembangunan dan Rehabilitasi. Di dalam pelaksanaan kegiatan bidang Pembangunan dan Rehabilitasi dibantu oleh seorang Kepala Seksi Pembangunan dan Kepala Seksi Rehabilitasi yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Bidang yang terdiri dari : 4

5 Seksi Pembangunan Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan survey, penataan, penelitian, perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, pengawasan, pengendalian, pengevaluasian pembangunan peningkatan sarana pengairan/sumber daya air serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. Seksi Rehabilitasi Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan survey, inventarisasi, penelitian, perencanaan, pemantauan, pengawasan, pengendalian, pengevaluasian rehabilitasi jaringan irigasi, drainase serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bidang Operasi dan Pemeliharaan Adalah Tugas : Unsur pelaksana Dinas yang dipimpin oleh seorang Kepala Bidang, berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Dinas. : Melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis dan strategis, Koordinasi, Pembinaan, Pengendalian dan Pemberian bimbingan teknis Operaional dan Pemeliharaan jaringan pengairan dan kelengkapannya serta pengelolaan peralatan / perbekalan. 5

6 Seksi Operasi Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan inventarisasi, penelitian, monitoring, penyusunan, evaluasi,, penyediaan, pengaturan, pembagian, pengawasan, pembinaan pelaksanaan operasi pengendalian, sarana pengairan/sumber daya air serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. Seksi Pemeliharaan Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan inventarisasi, penyusunan, perencanaan, pembinaan, pelaporan, pengamanan, penertiban, dalam pelaksanaan pemeliharaan sarana pengairan/sumber daya air serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. Bidang Bina Manfaat Adalah Tugas : Unsur pelaksana Dinas yang dipimpin oleh seorang Kepala Bidang, berkedudukan di bawah dan bertanggungjawab kepada Kepala DinaS. : Melaksanakan Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis dan strategis, Koordinasi, pembinaan, pengendalian dan pemberian bimbingan teknis bidang pengawasan irigasi tersier, irigasi desa, irigasi air tanah dan penyuluhan serta pengelolaan perijinan di bidang pengairan. 6

7 Seksi Irigasi Pedesaan Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan perencanaan, pengawasan, pembinaan, pemantauan, evaluasi, pelaporan, inventarisasi, sarana pengairan/sumber daya air serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. Seksi Penyuluhan dan perijinan Adalah : Unsur staf yang dipimpin oleh seorang Seksi berkedudukan berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Bidang. Tugas : Melakukan inventarisasi, pengkajian, pemberian ijin,, pendataan, pembinaan, pelatihan, laporan, evaluasi bagi pemakai sarana pengairan/sumber daya air serta bangunan pelengkapnya, dan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya. UPT Adalah Tugas : Unsur pelaksana teknis Dinas yang dipimpin oleh seorang Kepala UPT yang berkedudukan di bawah dan bertanggungjawab kepada Kepala Dinas. : Melaksanakan sebagian tugas Dinas yang mempunyai wilayah kerja tertentu, dan secara operasional di wilayah dikoordinasikan oleh Camat.. 7

8 1.2 Struktur Organisasi BAGAN STRUKTUR ORGANISASI DINAS PEKERJAAN UMUM PENGAIRAN KABUPATEN LAMONGAN KEPALA DINAS SEKRETARIS PERATURAN DAERAH KABUPATEN LAMONGAN NOMOR : 03 TAHUN 2008 TANGGAL : 04 JUNI 2008 KASUBAG KEUANGAN KASUBAG UMUM DAN PERLENGKAPAN KASUBAG PROGRAM KABID PEMBANGUNAN DAN REHAB KABID BINA MANFAAT KABID OPERASI DAN PEMELIHARAAN KASI PEMBG KASI REHAB KASI IRIGASI PEDESAAN KASI PENYL & PERIJINAN KASI OPERASI KASI PEMELH UPTD 8

9 1.3 Anggaran Dan Realisasi Laporan Keuangan SKPD Dinas Pekerjaan Umum disusun untuk menyajikan informasi mengenai posisi keuangan, realisasi anggaran dan kinerja keuangan suatu entitas pelaporan yang bermanfaat bagi para pengguna dalam membuat dan mengevaluasi keputusan mengenai alokasi sumber dana. Penyusunan Anggaran Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Tahun 2013 diprioritaskan untuk menunjang efektifitas pelaksanaan tugas dan fungsi SKPD dalam rangka melaksanakan urusan pemerintahan di bidang Pekerjaan Umum Pengairan. Untuk mendukung pelaksanaan kegiatan Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Tahun Anggaran 2013 telah disediakan anggaran sebesar Rp ,-, terealisasi sebesar Rp ,- dan terjadi deviasi (sisa lebih anggaran) sebesar Rp ,-. Sehingga total anggaran terealisasi sebesar 95.91%, yang semua itu tertuang dalam APBD Kabupaten Lamongan Tahun Anggaran Guna mewujudkan tujuan dan sasaran tersebut anggaran dan realisasi belanja Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Tahun Anggaran 2013 adalah sebagai berikut : 9

10 DATA PENCAPAIAN SASARAN TAHUN 2013 Realisasi No Uraian Anggaran Rp. % I BELANJA TIDAK LANGSUNG 4,854,668,200 4,781,629, % II BELANJA LANGSUNG 19,005,306,000 18,228,380, % 1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 611,194, ,835, % 1.1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 2,400,000 2,400, % 1.2 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 80,550,000 50,864, % 1.3 Penyediaan Jasa Pemeliharaan dan Perijinan Kendaraan 5,045,400 4,756, % 1.4 Dinas/Operasional Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 24,000,000 24,000, % 1.5 Penyediaan Alat Tulis Kantor 98,025,000 97,857, % 1.6 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 35,450,000 35,400, % 1.7 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor 20,000,000 16,500, % 1.8 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 17,000,000 17,000, % 1.9 Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-Undangan 4,200,000 4,200, % 1.10 Penyediaan Makanan dan Minuman 25,525,000 25,525, % 1.11 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah 63,000,000 62,999, % 1.12 Penyediaan Jasa Administrasi/Teknis Kegiatan 235,999, ,333, % 2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 350,450, ,232, % 2.1 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor 84,150,000 84,080, % 2.2 Pengadaan Meubelair 17,300,000 17,200, % 2.3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 74,000,000 74,000, % 2.4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Mobil Jabatan 30,000,000 30,000, % 2.5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional 42,000,000 35,662, % 2.6 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor 3,000,000 3,000, % 2.7 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor 100,000,000 99,290, % 3 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Dan Keuangan 3.1 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD 25,000,000 24,302, % 5,000,000 4,968, % 3.2 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran 5,000,000 4,989, % 3.3 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 5,000,000 5,000, % 3.4 Forum SKPD 10,000,000 9,345, % 10

11 Realisasi No Uraian Anggaran Rp. % Peningkatan Sarana dan Prasarana Kebinamargaan 2,000,000,000 1,792,525, % 4.1 Kegiatan Pengadaan Alat-Alat Berat 1,900,000,000 1,692,825, % 4.2 Kegiatan Rehabilitasi/Pemeliharaan Alat-Alat Berat 100,000,000 99,700, % 5 Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya 8,583,146,600 8,116,323, % 5.1 Kegiatan Rehabilitas/Pemeliharaan jaringan Irigasi (DAU/DAK) 4,520,146,600 4,062,134, % 5.2 Kegiatan Rehabilitasi/Pemeliharaan Pintu air Biaya Umum 585,000, ,700, % 5.3 Kegiatan Rehabilitasi/Pemeliharan Normalisasi Saluran Sungai 3,453,000,000 3,448,489, % 5.4 Kegiatan Komisi Irigasi 25,000,000 25,000, % 6 Program Penyediaan dan Pengelolaan Aira Baku 60,000,000 60,000, % 6.1 Kegiatan Sosialisasi Penertiban lahan Tanah, Waduk dan Rawa 60,000,000 60,000, % 7 Program Pengembangan, pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya 7.1 Kegiatan Pemeliharaan dan Rehabilitasi Embung dan Bangunan Penampung Air Lainnya 7.2 Kegiatan Rehabilitasi/Pemeliharaan Rutin Bangunan/Tempat Penampung Air lainnya 6,694,515,000 6,685,603, % 6,174,515,000 6,165,603, % 520,000, ,000, % 8 Program Pengendalian Banjir 681,000, ,560, % 8.1 Kegiatan Pengendalian Banjir pada Daerah Tangkapan Air dan Badan- 581,000, ,000, % Badan Sungai 8.2 KegiatanPengadaan Alat Komunikasi Biaya Umum 100,000,000 97,560, % 11

12 BAB II RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH URUSAN PERHUBUNGAN A. VISI DAN MISI Rencana Strategik Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Lamongan dibuat untuk kurun waktu 5 (lima) tahun yaitu mulai Tahun 2010 sampai dengan Tahun 2015 yang terdapat pada Lampiran I. Dalam Rencana Stratejik Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Lamongan adapun Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran dari Rencana Strategik tersebut adalah sebagai berikut : 1. V i s i Visi merupakan pandangan jauh ke depan, kemana dan bagaimana Dinas Pekerjaan Umum Pengairan harus dibawa dan berkarya agar konsisten dan dapat eksis, antisipatif, inovatif serta produktif. Terwujudnya pengendalian dan pengaturan air yang lebih bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat. 2. M i s i Misi adalah rumusan umum mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan untuk dilaksanakan untuk mewujudkan Visi. Adapun Misi dari Dinas Pekerjaan Umum Pengairan adalah sebagai berikut : a. Meningkatkan pembangunan sarana dan prasarana; b. Mendorong pemberdayaan masyarakat pengguna air dan pemakai aset pemerintah; c. Meningkatkan kompetensi Sumber Daya Manusia bidang pengairan. d. Meningkatkan kerja sama pelaksanaan operasi pemeliharaan dan pelestarian asset; e. Meningkatkan pengaturan dan pengawasan terhadap pemanfaatan air dan aset pemerintah; 12

13 B. STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN DAERAH 1. STRATEGI Sesuai tugas pokok dan fungsi Dinas Pekerjaan Umum Pengairan kabupaten Lamongan mempunyai rencana strategis yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu 5 (lima) tahun, yaitu tahun dengan memperhitungkan potensi, peluang dan kendala yang ada atau mungkin timbul. Rencana strategis Dinas Perhubungan Kabupaten Lamongan yang mencakup visi, misi, tujuan, sasaran. Kemudian sasaran yang ingin dicapai dalam tahun 2013 akan dijelaskan dalam rencana kinerja 2013 Aksentuasi eksistensi Dinas Pekerjaan Umum Pengairan dalam prospektif pembangunan di Kabupaten Lamongan pada pokoknya terarahkan sebagai pelaku GOOD GOVERNANCE, yang merupakan tuntutan untuk memberikan pelayanan sebaik-baiknya kepada stake holder (masyarakat) dan pelaksana institusi pemerintah yang kredibel, maka dinas memiliki tekad untuk memberikan pelayanan dalam aspek pekerjaan umum pengairan. 2. ARAH KEBIJAKAN DAERAH Penyusunan rencana kinerja sebagai penjabaran dari sasaran dan program yang telah ditetapkan dalam rencana strategis. Rencana kinerja dilakukan seiring dengan agenda penyusunan program dan kegiatan pada perencanaan strategis tahun Sasaran : a. Meningkatnya perekonomian masyarakat melalui pembangunan pengairan; b. Meningkatnya pembangunan pengairan melalui pembinaan kepada masyarakat pemakai air tanah dan HIPPA; c. Mendukung kebijaksanaan pemerintah dalam mempertahankan swasembada pangan; d. Meningkatnya pengetahuan personil dan masyarakat melalui pendidikan dan pelatihan; e. Meningkatnya pengawasan dan pengendalian saran dan prasarana pengairan; f. Meningkatnya fungsi sarana dan prasarana pengairan; g. Meningkatnya penanggulangan banjir; 13

14 C. Program dan Kegiatan A B C Urusan Pekerjaan Umum Bidang Pengairan di Kabupaten Lamongan Tahun Anggaran 2013 dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Lamongan melalui 6 (lima) program, 12 ( sebelas) kegiatan sebagai berikut : 1 Rehabilitasi sedang / berat Gedung Kantor Dinas dan UPT di UPT. Pengairan Kedungpring 1 Pengadaan Alat-alat Berat 2 Rehabilitasi / Pemeliharaan Alat - Alat Berat 1 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur terdapat 1 (satu) kegiatan, yaitu : Program Peningkatan Saran dan Prasarana Kebinamargaan terdapat 2 (dua) kegiatan, yaitu : Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya terdapat 2 (dua) kegiatan Rehabilitasi Pemeliharaan Jaringan Irigasi 1.1 Rehabilitasi dan Pengerukan Daerah Irigasi Waduk Kedungdowo (Kec. Kembangbahu) Rehabilitasi dan Pengerukan Daerah Irigasi Rawa Bogo (Karanggeneng) Rehabilitasi dan Pengerukan Daerah IrigasiWaduk Palangan (Kalitengah) Rehabilitasi dan Pengerukan Daerah Irigasi Waduk Tuwiri (Tikung) Rehabilitasi dan Pengerukan Daerah Irigasi Waduk Takeran (Tikung) Perbaikan Pasangan Saluran Konang Ds. Bedahan D. I Rowo Sogo. Kec. Babat 2 3 Rehabilitasi / Pemeliharaan Pintu Air 2.1 Perbaikan Dam Sekarbagus (Kec. Sugio) 2.2 Perbaikan Pintu Air Kudikan D.I. Rawa Manyar (Kec. Sekaran) Perbaikan Pintu Air Intake Waduk Jajong Kec. Laren 2.5 Perbaikan Pintu Air Mojoasem Kec. Laren 2.6 Perbaikan pintu Air Keyongan Ds. Keyongan, Kec. Pucuk 2.7 Pembuatan Dam / Pintu Air Ds. Waruk, Kec. Karangbinangun Rehabilitasi / Pemeliharaan Saluran Sungai 3.1 Normalisasi Kali Patih (Kec. Karanggeneng) 3.2 Normalisasi Sal. Jl. Sumargo s/d Jl. Veteran (Kec. Lamongan) 3.3 Normalisasi Kali Wawahan (Kec. Karangbinangun) 3.4 Normalisasi Kali Asinan (Kec. Brondong) 3.5 Normalisasi Sal. Jalan Jurusan Sukodadi - Karanggeneng Rehabilitasi Pintu Air Sidoharjo D.I. Waduk Joto (Kec. Lamongan) Normalisasi Sal. Jalan Jurusan Bakalan Pule - Sarirejo Dsn. Kacangan Normalisasi Sal. Sekunder Desa Titik (Kec. Sekaran) Pengerukan Kali Deket (lanjutan) Normalisasi Sal. Menuju Rawa Geger (Kec. Turi) Perbaikan Pasangan Talud Kali Dapur (Kec. Lamongan) 14

15 Normalisasi Kali Desa Sumurgenuk (Kec. Babat) Perbaikan Kali Ulo (Kec. Lamongan) Pembuatan Tembok Penahan Ds. Bedahan D.I Rowo Sogo Perbaikan Tanggul Desa Gedangan Ds Gedangan Kec. Maduran Pengerukan Saluran Air Desa Turi - Pringgoboyo Pengerukan Kali Mengkuli (Ds. Ngujungrejo) Pembangunan Tanggul kali Patih Desa. Datinawong Peninggian Tanggul Kembangan - Moro Kec. Sekaran Perbaikan Tanggul Rawa Sekaran Kec. Sekaran Plengsengan Pasar Tunjungmekar Kec. Kalitengah Pembangunan Tanggul Kali Patih Ds. Sumurgenuk Kec. Babat Pengerukan Saluran Ds. Gempolgedangan Kec. Sukodadi Perbaikan Tanggul Rawa Sekaran Kec. Sekaran Pengerukan Saluran Ds. Tanjung. Kec. Lamongan Pengerukan Saluran Dsn. Plosokuning Ds. Padengpolos Kec. Pucuk D E Operasional Komisi Irigasi 4.1 Komisi Irigasi Program Penyediaan dan Pengelolaan Air Baku Sosialisasi Penertiban Lahan Tanah Waduk dan Rawa 1.1 Sosialisasi Kegiatan 1.2 Pengadaan Papan Larangan Menanam Tanam dalam Waduk Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya terdapat 2 (dua) kegiatan yaitu : Pemeliharaan dan Rehabilitasi Embung dan Bangunan Penampung Air Lainnya 1.1 Waduk Bakalanpule, Ds. Bakalanpule Kec. Tikung 1.2 Waduk Dukuh, Ds. Dukuhagung Kec. Tikung 1.3 Waduk Mumbulan, Ds. Pengumbulanadi Kec. Tikung 1.4 Waduk Takeranklanting, Ds. Takeranklanting Kec. Tikung 1.5 Waduk Grigis, Ds. Sumberjo Kec. Sarirejo 1.6 Waduk Sepat, Ds. Tambakmenjangan Kec. Sarirejo 1.7 Waduk Mahbang, Ds. Dermolemahbang Kec. Sarirejo 1.8 Waduk Kepuh, Ds. Kedungkumpul Kec. Sarirejo 1.9 Waduk Beru, Ds. Beru Kec. Sarirejo 1.10 Waduk Simbatan, Ds. Simbatan Kec. Sarirejo 1.11 Waduk Sidomulyo, Ds. Sidomulyo Kec. Mantup 1.12 Waduk Sukosari, Ds. Sukosari Kec. Mantup 1.13 Waduk Oro-oro Ombo, Ds. Mantup Kec. Mantup 1.14 Waduk Brengkok I, Ds. Brengkok Kec. Brondong 1.15 Waduk Brengkok III, Ds. Brengkok Kec. Brondong 15

16 1.16 Waduk Bluri, Ds. Bluri Kec. Solokuro 1.17 Waduk Randubener, Ds. Randubener Kec. Kb. bahu 1.18 Waduk Tanggungan, Ds. Tanggungan Kec. Pucuk 1.19 Waduk Patalan, Ds. Sumberejo Kec. Pucuk 1.20 Waduk Sumurgung, Ds. Brangsi Kec. Laren 1.21 Waduk Ngimbang, Ds. Ngimbang Kec. Ngimbang 1.22 Waduk Kambangan, Ds. Lamongrejo Kec. Ngimbang 1.23 Waduk Lembor, Ds. Lembor Kec. Brondong 1.24 Waduk Mawut, Ds. Mendogo Kec. Ngimbang 1.25 Waduk Gowah, Ds. Sidodowo Kec. M o d o 1.26 Waduk Sambanganlor, Ds. Sambangan Kec. Babat 1.27 Waduk Sukomalo, Ds. Sukomalo Kec. Kedungpring Waduk Tenggulun / Rawa Bening, Ds. Tenggulun Kec. Solokuro Waduk Kedungsari, Ds. Kedungsari Kec. Kembangbahu 1.30 Waduk Kuwurejo, Ds. Kuwurejo Kec. Bluluk 1.31 Waduk Karangdowo, Ds. Bulumargi Kec. Babat 1.32 Waduk Balong, Ds. Jegreg Kec. Modo 1.33 Waduk Sidokumpul, Ds. Sidokumpul Kec. Sukorame 1.34 Waduk Ploro, Ds. Sumurgenuk Kec. Babat 1.35 Waduk Kopen, Ds. Mantup Kec. Mantup 1.36 Waduk Juwet, Ds. Doyomulyo Kec. Kb. bahu 1.37 Waduk Munungrejo I, Ds. Munungrejo Kec. Ngimbang 1.38 Waduk Katemas, Ds. Katemas Kec. Kb. bahu 1.39 Waduk Katemas, Ds. Katemas Kec. Kb. Bahu 1.40 Waduk Tunggun, Ds. Tunggunjagir Kec. Mantup 1.41 Waduk Kepuhsari, Ds. Sukosari Kec. Mantup 1.42 Waduk Sumbergurip, Ds. Sumberdadi Kec. Mantup 1.43 Waduk Banjarselir, Ds. Sumberagung Kec. Mantup 1.44 Waduk Belutsarirejo, Ds. Mojosari Kec. Mantup 1.45 Waduk Karangan, Ds. Tunggunjagir Kec. Mantup 1.46 Waduk Banjarejo, Ds. Banjarejo Kec. Kedungpring 1.47 Waduk Ds. Yungyang Kec. Modo 1.48 Tlogo, Dsn. Mojodai, Ds. Lopang Kec. Kembangbahu 1.49 Waduk Topeng, Ds. Jatirejo, Kec. Tikung 16

17 F Rehabilitasi / Pemeliharaan Rutin Bangunan / Tempat Penampung Air Lainnya 2.1 Pemeliharaan Rutin Waduk Desa Wilayah Utara Program Pengendalian Banjir MENGENDALIKAN BANJIR PADA DAERAH TANGKAPAN AIR DAN BADAN-BADAN SUNGAI 1 Pemeliharaan Bangunan, Saluran dan Penanggulangan Banjir serta Pembersihan Kali Otik s/d Kali Sidoarjo, Kali Klantingan, Sudirman s/d Sumargo 2 Operasional Pompa Air di UPT Babat 3 Operasional Pompa Air di UPT Kuro PENGADAAN ALAT-ALAT STUDIO DAN KOMUNIKASI 1 Pengadaan Alat-alat studio dan komunikasi 17

DPU. Pengairan Kabupaten Lamongan DAFTAR ISI. Halaman

DPU. Pengairan Kabupaten Lamongan DAFTAR ISI. Halaman DAFTAR ISI Halaman PENDAHULUAN...... 2 A. PROGRAM DAN KEGIATAN..... 2 B. REALISASI PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN.. 5 C. CAPAIAN KINERJA... 12 D. PERMASALAHAN DAN SOLUSI...... 20 1 I PENDAHULUAN Dalam
