DAFTAR PUSTAKA. Dennis, Alan(2012). Systems Analys & Design With UML version 2.0 : Fourth Edition.Wiley Global Education.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DAFTAR PUSTAKA. Dennis, Alan(2012). Systems Analys & Design With UML version 2.0 : Fourth Edition.Wiley Global Education."

Transkripsi

1 DAFTAR PUSTAKA Dennis, Alan(2012). Systems Analys & Design With UML version 2.0 : Fourth Edition.Wiley Global Education. Rizky, Soetam (2011). Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak (software engeenering). Jakarta : Prestasi Pustaka. Rosa A. S, M. Shalahuddin(2013). Rekayasa Perangkat Lunak dan Berorientasi Objek. Bandung : Informatika. Sutabri, T. (2012). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. Yasin, Verdi(2012). Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek (Modeling,Architecture and Design). Jakarta: Mitra Wacana Media 1

2 ANALISA DAN PERANCANGAN PENDAFTARAN ONLINE UNIT KEGIATAN MAHASISWA UNIVERSITAS MERCU BUANA Putri Novita Sari 1, Sarwati Rahayu ST.,MMSI 2 puterinov@gmail.com 1, sarwati.rahayu@gmail.com 2 Program Studi Sistem Informasi Fakultas Ilmu Komputer Universitas Mercu Buana ABSTRAK Saat ini perkembangan teknologi informasi berkembang sangat pesat. Dengan bantuan teknologi informasi (internet) kita bisa dengan mudah dan cepat mendapatkan informasi yang kita inginkan. Pengembangan kegiatan kemahasiswaan sebagai ajang pelatihan bagi pengembangan diri mahasiswa, merupakan bagian penting dan tidak terpisahkan dalam proses pendidikan di perguruan tinggi. Pada saat ini semua pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana masih manual dan komputer yang ada hanya digunakan untuk membuat laporan. Untuk mendaftar Unit Kegiatan Mahasiswa Mercu Buana masih manual dan kurang efisien dan memungkinkan adanya duplikasi data yang dapat menghambat proses pelayanan dimana proses pelayanan yang diinginkan adalah cepat, tepat, dan akurat. Hal ini disebabkan karena tidak adanya sebuah fasilitas yang terkomputerisasi untuk mendaftar. Maka untuk mengatasi kekurangan di atas, penulis tertarik untuk membuat Analisa dan Perancangan Pendaftaran Online Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana. Dengan dibuatnya pendaftaran online tersebut, penulis berharap dapat terciptanya sebuah pusat informasi dan mempermudah mahasiswa Mercu Buana untuk medaftar Unit Kegiatan Mahasiswa yang diinginkan. Kata Kunci : Pendaftaran online, Unit Kegiatan Mahasiswa, Universitas Mercu Buana BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi saat ini telah berkembang pesat, dimana semua bidang aplikasi telah memakai dan mengembangkan sistem informasi dengan sedemikian rupa, sehingga mampu memajukan dan mengembangkan informasi dengan baik. Contoh penggunaan sistem informasi untuk mengotomatisasikan banyak hal yang sebelumnya dikerjakan secara manual, sehingga mampu mengerjakan pekerjaan dengan lebih baik dan mampu menyajikan data-data dan informasi yang dibutuhkan lebih akurat. Didunia teknologi pendidikan tidak hanya berhubungan dengan internet saja, tetapi bisa juga dilihat dari sistem atau bagaimana cara pengolahan suatu data seperti kekurangan yang dihadapi Unit Kegiatan Mahasiswa(UKM) Universitas Mercu Buana dimana data yang dimiliki belum terintegrasi dengan baik. Penyelenggaraan pendidikan pada perguruan tinggi tidaklah semata-mata ditujukan pada upaya menyiapkan mahasiswa menjadi lulusan yang berilmu pengetahuan dan berketerampilan tinggi, melainkan juga diarahkan pada upaya menciptakan sarjana yang berkepribadian luhur, mandiri, bertanggung jawab, serta memiliki sikap kepemimpinan utama. Mahasiswa sebagai fungsi terdidik, yang tugas utamanya menuntut ilmu, adalah juga calon tenaga intelektual yang perlu mengembangkan wawasan dan pemikirannya, sehingga terlatih sikap kritis dan daya analisisnya serta terbina kepekaan sosial dirinya. Sebagai generasi muda, mahasiswa adalah calon tenaga pimpinan bagi kehidupan bangsa, yang 2

3 perlu mengembangkan kemampuan fisiknya, serta mengembangkan kemampuan dan keterampilan kepemimpinan dirinya, sehingga tumbuh menjadi pribadi yang dewasa secara fisik dan emosional, serta mampu menyesuaikan diri dalam kehidupan bermasyarakat. Oleh karena itu, pengembangan kegiatan kemahasiswaan sebagai ajang pelatihan bagi pengembangan diri mahasiswa, merupakan bagian penting dan tidak terpisahkan dalam proses pendidikan di perguruan tinggi. Pada saat ini semua pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana masih manual dan komputer yang ada hanya digunakan untuk membuat laporan. Beralihnya sistem pedaftaran dari yang manual menjadi komputerisasi sangat diperlukan, agar mempermudah pengerjaan kemanejemenan Unit Kegiatan Mahasiswa dalam mengelolah data-data. Maka penulis menganggap perlu dibuatkannya suatu sistem pendaftaran berbasis komputerisasi pada Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana. Hal ini mendorong penulis untuk mengajukan perancangan sistem informasi dalam bentuk skripsi yang berjudul ANALISA DAN PERANCANGAN PENDAFTARAN UNIT KEGIATAN MAHASISWA UNIVERSITAS MERCU BUANA ONLINE 1.2 Rumusan Masalah Dari uraian latar belakang di atas maka dapat dirumuskan permasalahan, yaitu: 1. Bagaimana cara mendaftar online pada Unit Kegiatan Mahasiswa Mercu Buana? 2. Bagaimana meminimalisir kesalahan yang terjadi pada proses pendaftaran? 3. Bagaiamana memberikan informasi seputar unit kegiatan mahasiswa kepada mahasiswa? 1.3 Batasan Masalah Untuk mendapatkan suatu pembatasan yang lebih terarah dan mencegah terlalu luasnya pembahasan, maka perlu ditentukan ruang lingkup masalah yang akan dibahas. Ruang lingkup penelitian adalah sebagai berikut : 1. Proses data mahasiswa 2. Proses memasukkan kegiatan UKM Mercu Buana 1.4. Tujuan Dan Manfaat Penelitian Manfaat yang dapat diperoleh dari penulisan skripsi ini adalah: 1. Membantu proses pelayanan pendaftaran UKM, sehingga memberikan dukungan untuk pengolahan data yang baik. 2. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas kerja bagi pengelola data agar lebih mudah dan cepat dalam proses mengelola data. 3. Menghasilkan laporan-laporan yang lebih spesifik dari setiap pendaftaran UKM dengan akurat dan tepat waktu Metodelogi Penelitian Penulisan perancangan ini terdiri dari beberapa bab. Keseluruhan bab ini berisi tentang usulan pemecahan masalah. Uraian berikut ini adalah sistematika penulisan tersebut : BAB I : PENDAHULUAN Pada bab ini berisi tentang latar belakang, tujuan masalah, rumusan masalah, batasan masalah, metedelogi penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II : LANDASAN TEORI Bab ini berisi tentang pengertian-pengertian teori, landasan teori tentang analisa dan perancangan sistem berorientasi objek serta teori pendukung lainnya yang dibahas. BAB III : ANALISA SISTEM Bab ini berisi tentang tinjauan organisasi, analisa proses sistem berjalan, menggambarkan dengan menggunakan Unified Modelling Language (UML) yang berupa Use Case Diagram berikut deskripsinya dan activity diagram. Kemudian mengidentifikasi kebutukan sistem yang akan datang. BAB IV : RANCANGAN SISTEM Bab ini menjelaskan tentang penjelasan sistem dengan menggambarkan dengan merancang antar muka sistem yang berupa rancangan layar. BAB V : PENUTUP Pada bab ini berisi tentang kesimpulan dari pembahasan bab-bab sebelumnya dan juga saran-saran penulis. 3

4 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Konsep Dasar Sistem Informasi Sistem adalah Suatu jaringan kerja dari prosedur prosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama sama untuk melakukan suatu kegiatan atau menyelesaikan suatu sasaran tertentu. (Andri Kristanto, 2008:1) Fungsi sistem yang utama adalah menerima masukan, mengolah masukan, dan menghasilkan keluaran.agar dapat menjalankan fungsi utama sistem ini, sistem harus memliki komponen-komponen input, proses, keluaran dan kontrol untuk menjamin bahwa semua fungsi dapat berjalan dengan baik.suatu sistem yang baik harus mempunyai tujuan dan sasaran yang tepat karena hal tersebut sangat menentukan dalam mendefinisikan masukan yang dibutuhkan sistem dan keluaran yang dihasilkan 2.2. Konsep Dasar Informasi Sistem informasi bukan merupakan hal yang baru.yang baru adalah komputerisasinya sebelum ada komputer, teknik penyaluran informasi yang memungkinkan manajer merencanakan serta mengendalikan operasi telah ada.komputer menambahkan satu atau dua dimensi, seperti kecepatan, ketelitian, dan penyediaan data dengan volume yang lebih besar yang memberikan bahan pertimbangan yang lebih banyak untuk mengambil keputusan Basis Data (Database) Basis data terdiri dari 2 kata, yaitu Basis dan Data.Basis kurang lebih diartikan sebagai markas atau gudang, tempat bersarang/berkumpul. Sedangkan Data adalah representasi fakta dunia nyata yang mewakili dunia objek seperti manusia (pegawai, siswa, pembeli, pelanggan), barang, hewan, peristiwa, konsep, keadaan, dan sebagainya,yang diwujudkan dalam bentuk angka, huruf, simbol, bunyi atau kombinasinya. (Fathansyah,2012:3) Sebagai satu kesatuan istilah Basis Data (Database) dapat didefinisikan sebagai himpunan kelompok data (arsip) yang saling berhubungan yang diorganisasi sedemikian rupa agar kelak dapat dimanfaatkan kembali dengan cepat dan mudah. Yang sangat ditonjolkan dalam basis data adalah pengaturan, pemilahan, pengelompokkan, pengorganisasian data yang akan kita simpan sesuai fungsi ata jenisnya Model Basis Data Berorientasi Objek (OODBMS) ODBMS adalah perluasan bahasa pemograman menjadi bahasa versi persitens.bahasa versi persistens ini memungkinkan pemrogram memanipulasi data secara langsung dari bahasa pemograman tanpa perlu melalui bahasa memanipulasi data seperti SQL. Dengan cara ini maka terdapat integrasi lebih erat pada bahasa pemrograman dengan basis data dibanding melalui embedded SQL. Perluasan ini berkehendak dapat memberi transparasi antara konsepkonsep kelas dan objek dibahasa pemograman tanpa mempedulikan keberadaan di memori atau di disket. Kelemahan OODBMS: Kemungkinan korupsi basis data. Kekurangan dan perluasan logic. OODB lebih sulit dimengerti. Dibutuhkan orang-orang yang bener menguasai OODB. Keunggulan OODBMS: Fitur-fitur lanjut. Sistem tipe yang seragam. Dapat menyimpan kelas dengan jumlah banyak. Dapat mengatasi data yang interrelated dan kompleks 2.5. Analisa Perancangan Perangkat Lunak Model Waterfall Model Waterfall sering juga disebut model sekuensial linier (sequential linear)ataualur hidup klasik (classic life cycle) (Rosa A.S, 2013:28).Model waterfall menyediakan pendekatan alur hidup perangkat lunak secara sekuensial atau terurut dimulai dari analysis, design, code,test, dansupport. Pada skema waterfall terdapat beberapa tahapan-tahapan yang dimana dari tiap-tiap tahapan terdapat penjelasan sebagai berikut : 1. Analysis Proses pengumpulan kebutuhan dilakukan secara intensif untuk menspesifikasikan kebutuhan 4

5 perangkat lunak agar dapat dipahami perangkat lunak seperti apa yang dibutuhkan oleh user. 2. Design Desain perangkat lunak adalah proses multi langkah yang fokus pada desain pembuatan program perangkat lunak termasuk struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi antar muka, dan prosedur pengodean. Tahap ini mentranslasi keburuhanperangkat lunak dari tahap analisis kebutuhan ke representasi desain agar dapat diimplementasikan menjadi program pada tahap selanjutnya. 3. Support Tidak menutup kemungkinan sebuah perangkat lunak mengalami perubahan ketika dikirim ke user.perubahan bisa terjadi karena adanya kesalahan yang muncul dan tidak terdeteksi saat pengujian atau perangkat lunak harus beradaptasi dengan lingkungan baru. Tahap pendukung atau pemeliharaan dapat mengurangi proses pengembangan mulai dari analisis spesifikasi untuk perubahan perangkat lunak yang sudah ada, tapi tidak untuk membuat perangkat lunak yang baru 2.6. Unified Modeling Language (UML) Pada perkembangan teknik pemrograman berorientasi objek, munculah sebuah standarisasi bahasa pemodelan untuk pembangunan perangkat lunak yang dibangun dengan menggunakan teknik pemrograman berorientasi objek, yaitu Unified Modeling Language (UML). UML merupakan bahasa visual untuk pemodelan dan komunikasi mengenai sebuah sistem dengan menggunakan diagram dan teksteks pendukung. UML hanya berfungsi untuk melakukan pemodelan. Jadi penggunaan UML tidak terbatas pada metodologi tertentu, meskipun pada kenyataannya UML paling banyak digunakan pada metodologi berorientasi objek. (Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak, 2011). BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN 3.1. Analisis Masalah Unit Kegiatan Mahasiswa merupakan wadah serta proses kerjasama sejumlah mahasiswa dan pembina yang terikat hubungan formal dalam rangkaian untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan di dalam berorganisasi diharapkan adanya suatu interaksi atau suatu hubungan timbal balik dan saling berkoordinasi serta pengembangan bakat yang dimiliki oleh mahasiswa sehingga mampu memperoleh prestasi. Dengan demikian tujuan yang diinginkan oleh suatu Unit Kegiatan Mahasiswa dapat tercapai dengan baik. Universitas Mercu Buana merupakan kampus yang terletak di Meruya, Jakarta Barat ini memiliki 16 Unit Kegiatan Mahasiswa. Tujuan Unit Kegiatan Mahasiswa dibentuk yaitu Salah satunya adalah meningkatkan kehidupan kampus dan masyarakat sekitar dalam bentuk pendidikan serta hiburan yang bersifat kreatif dan inovatif dan juga wadah mahasiswa untuk mengembangkan bakat serta kemampuannya Use Case Diagram Usulan Gambar 3.2 Use Case Diagram Sistem Usulan 5

6 3.3 Activity Diagram Pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiswa 3.5 Activity Diagram Setujui Pendaftaran Gambar 3.3 Activity Diagram Pendaftran UKM 3.4 Activity Diagram Konfirmasi Pembayaran Gambar 3.5 Activity Diagram Setujui Pendaftaran 3.6 Squence Diagram Login Admin Gambar 3.4 Activity Diagram Konfirmasi Pembayaran Gambar 3.6 Sequence Diagram Login Admin 6

7 3.7 Squence Diagram Login Panitia 3.8 Squence Diagram Konfirmasi Pembayaran Gambar 3.7 Sequence Login Panitia 3.7 Squence Diagram Pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiswa Gambar 3.9 Squence Diagram Konfirmasi Pembayaran 3.9 Squence Diagram Setujui Pendaftaran Gambar 3.8 Squence Diagram Pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiwa Gambar 3.10 Squence Diagram Setujui 7

8 3.11 Class Diagram Didalam MENU web terdapat kategori HOME Pada menu UKM NEWS mahasiswa dapat melihat informasi seputar UKM Mercu Buana. Pada Menu LIST UKM mahasiswa dapat melihat daftar atau jenisjenis UKM Mercu Buanadan memilih UKm sesuai dengan minat dan bakatnya masingmasing. LOG IN pada digunakan untuk panitia dan admin untuk mengakses kehalaman webnya masing-masing 4.2. Rancangan Layar Login Gambar 4.2 Rancangan Layar Login BAB IV RANCANGAN LAYAR 4.1. Rancangan Layar Halaman Utama Pada halaman log in, user melakukan login dan user akan masuk ke halaman webnya masingmasing dan user dapat mengelola halaman berdasarkan fungsinya masing-masing Rancangan Layar Login Admin Gambar 4.1 Rancangan Layar Halaman Utama Gambar 4.3 Rancangan Layar Login Admin Pada halaman Admin terdapat 3 kategori didalam menu yaitu HOME, USER, LAPORAN. Admin bertugas menambah dan menghapus data user pada menu USER. Pada menu LAPORAN admin menginput data 8

9 mahasiswa yang akan dilaporan dan laporan akan tercetak Rancangan Layar Login Panitia melakukan pembayaran dan calon peserta harus melengkapi data-datanya sesuai informasi yang dibutuhkan. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Berdasarkan uraian-uraian pada bab sebelumnya, maka penulis dapat menarik beberapa kesimpulan, di antaranya : Gambar 4.4 Rancangan Layar Login Panitia Pada halaman panitia ini terdapat 5 kategori didalam menu yaitu HOME, DATA MAHASISWA, UKM NEWS, USER, KONFIRMASI. Pada menu DATA MAHASISWA panitia akan mengecek data yang telah dimasukkan calon peserta yang telah melakukan pendaftaran. Pada menu UKM NEWS panitia akan menginput informasi-informasi tentang Unit Kegiatan Mahasiswa yang ada di Mercu Buana untuk ditampilkan pada halaman mahasiswa. Pada menu USER panitia dapat menginput data user sesuai dengan informasi yang dibutuhkan. Pada menu KONFIRMASI panitia konfirmasi pendaftaran. 4.5 Rancangan Layar Registrasi Mahasiswa 1. Dengan pendaftaran online Unit Kegiatan Mahasiswa akan menjadi lebih mudah dan cepat dalam proses pelayanan mendaftar. 2. Meminimalisir kesalahan pada proses mendaftar dan menghasilkan laporan-laporan yang lebih spesifik dari setiap pendaftaran Unit Kegiatan Mahasiswa dengan akurat dan tepat waktu. 3. Dengan adanya pendaftran online ini, memungkinkan mahasiswa Unit Kegiatan Mahasiswa mendapatkan informasi yang cepat dan tepat seputar Unit Kegiatan Mahasiswa Saran Untuk meningkatkan efektifitas penggunaan pendaftaran online Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana: 1. Diperlukannya peningkatan kinerja dari panitia untuk menjalankan pendaftaran online. 2. Diperlukan ketelitian dalam melakukan memasukkan data. Gambar 4.5 Rancangan Layar Registrasi Peserta UKM Pada halaman registrasi peserta, calon peserta harus mengisi no registrasi yang sudah diberikan panitia setelah calon peserta 9

10 DAFTAR PUSTAKA [1] Dennis, Alan(2012). Systems Analys & Design With UML version 2.0 : Fourth Edition.Wiley Global Education. [2] Rizky, Soetam (2011). Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak (software engeenering). Jakarta : Prestasi Pustaka. [3] Rosa A. S, M. Shalahuddin(201 3). Rekayasa Perangkat Lunak dan Berorientasi Objek. Bandung : Informatika. [4] Sutabri, T. (2012). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. Yasin, Verdi(2012). Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek (Modeling,Archit ecture and Design). Jakarta: Mitra Wacana Media 10

11 CURICULUM VITAE Name : Putri Novita Sari Place and date of birth : Tangerang, November Sex : Female Nationality : Indonesian Marital Status : Single ID Number : puterinov@gmail.com Religion : Moslem Address : Jl. Danau Maninjau 9 No.5 Perumnas II Tangerang Phone Number/Mobile : EDUCATION Elementary School : SDN Danau Batur Tangerang Secondary School : SMPN 19 Tangerang Senior High School : SMA Yuppentek 4 Tangerang University : Universitas Mercu Buana Degree Awarded : S.Si Faculty : Computer Science Title of thesis : Analisa Dan Perancangan Pendaftaran Online Unit Kegiatan Mahasiswa Universitas Mercu Buana GPA : 3.17 ORGANIZATION EXPERIENCE No. of Years Title Name of Organization Member of Paskibra in SMPN 19 Extracurricular Member of Rohis in SMPN 19 Extracurricular Member of Basketball Player in SMA Extracurricular Yuppentek WORK EXPERIENCE No. of Years Position Employer 2011 Sales Promotion Girl Credit Card in BNI Bank Bpk. Djoko Budhisantoso 2013 Sales Promotion Girl in Telkomsel Provider Bpk. Misbach 2014 Sales Officer in PT. Dmarket Cloud Solution Bpk. Ferizal ACTIVITIES NATIONAL/INTERNATIONAL No. of Years Position Employer ACHIEVEMENT No. of Years Position Employer ACHIEVEMENT Sports Various : Basketball : Competition 11

12 12

DAFTAR PUSTAKA. https://www.scribd.com/document/ /jaenal-mutaqin docx diakses pada 14, Juni Pukul Wib

DAFTAR PUSTAKA. https://www.scribd.com/document/ /jaenal-mutaqin docx diakses pada 14, Juni Pukul Wib DAFTAR PUSTAKA A.S, Rosa dan Shalahuddin, M. 2016. Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung : Informatika Churchill, JR, Gilbert A. 2001. Dasar Dasar Riset Pemasaran. Jakarta: Erlangga Rangkuti, Freddy. 2002.
