BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Tipe Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif adalah penelitian yang berfokus untuk menggambarkan dan memahami fenomena (konsep) dalam dunia sosial dari perspektif individu yang memiliki pengalaman dunia sosial tersebut. Berdasarkan definisi ini penelitian kualitatif dalam keperawatan lebih menekankan pada investigasi pengalaman dalam dunia sosial atau aspek budaya yang dialami oleh individu yang berhubungan dengan kesehatan (Dharma, 2011). Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu deskriptif. Deskriptif kualitatif merupakan penelitian yang bertujuan untuk menggambarkan, meringkaskan berbagai kondisi, berbagai situasi, atau berbagai fenomena realitas sosial yang ada di dalam masyarakat yang menjadi objek penelitian, dan berupaya menarik realitas itu ke permukaan sebagai suatu ciri, karakter, sifat, model, tanda atau berbagai fenomena tentang kondisi, situasi, ataupun fenomena tertentu. Deskriptif kualitatif memusatkan diri pada suatu unit tertentu dari berbagai fenomena, sehingga memungkinkan penelitian ini dapat sangat mendalam. Kedalaman data menjadi 38

2 39 pertimbangan dalam model penelitian ini. Dengan demikian penelitian deskriptif kualitatif lebih tepat apa bila digunakan untuk meneliti masalah-masalah yang membutuhkan studi yang mendalam (Bungin, 2010). 3.2 Unit Analisis Unit analisis yang akan dilakukan oleh peneliti dalam penelitian ini yaitu menganalisis keterkaitan pengetahuan ibu menyusui tentang pijat payudara terhadap kelancaran produksi ASI. Unit analisis mencakup gambaran pengetahuan ibu menyusui tentang pijat payudara, mengidentifikasi persiapan yang dilakukan oleh ibu menyusui dalam mempersiapkan masa laktasi, dan bagaimana gambaran produksi ASI pada ibu menyusui serta mengidentifikasi adakah keterkaitan antara pengetahuan ibu tentang pijat payudara terhadap kelancaran produksi ASI pada ibu postpartum di ruang Bougenvile RS Panti Wilasa Citarum Semarang. 3.3 Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Menurut Creswell (2008) dalam buku Metode Penelitian Kualitatif, populasi adalah suatu kelompok

3 40 individu yang memilki karakteristik yang sama atau relatif serupa. Neuman (2000) dalam buku Metode Penelitian Kualitatif mendefinisikan populasi sebagai suatu kelompok besar dari kesatuan sampel yang hendak diteliti. Populasi dikenal juga dengan istilah universe yang berarti keseluruhan objek, elemen, atau unsur yang atributnya akan diteliti (Herdiansyah, 2010). Populasi dalam penelitian ini yaitu semua ibu menyusui yang dirawat di ruang perawatan maternitas di Rumah Sakit Panti Wilasa Citarum Semarang Sampel Sampel adalah sekelompok individu yang merupakan bagian dari populasi dimana peneliti dapat langsung mengumpulkan data atau melakukan pengamatan/ pengukuran pada unit ini. Pada dasarnya penelitian dilakukan pada sampel yang terpilih dari populasi (Dharma, 2011). Secara garis besar teknik sampling dalam penelitian kuantitatif maupun kualitatif terbagi menjadi dua bagian yaitu teknik sampling acak (random sampling atau probability sampling), dan teknik

4 41 sampling tidak acak (non-probability sampling). Kedua teknik sampling ini masing-masing terdiri dari beberapa teknik pengambilan sampel yang lebih spesifik (Herdiansyah,2010). Pengambilan sampel dalam penelitian ini peneliti menggunakan non-probability sampling dengan teknik purposeful sampling. purposeful sampling merupakan teknik dalam non-probability sampling yang berdasarkan kepada ciri-ciri tersebut sesuai dengan tujuan penelitian yang akan dilakukan. Dalam penelitian kualitatif, teknik sampling yang sangat umum digunakan adalah teknik purposeful sampling. Dalam purposeful sampling penulis memilih subjek penelitian dan lokasi penelitian dengan tujuan untuk mempelajari atau untuk memahami permasalahan pokok yang akan diteliti. Subjek penelitian dan lokasi penelitian yang dipilih dengan teknik ini biasanya disesuaikan dengan tujuan penelitian (Herdiansyah,2010). Dalam penelitian ini peneliti menentukan participant penelitian yang akan diteliti dengan kriteria: Bersedia untuk diwawancarai Dapat berbahasa Indonesia dengan baik

5 42 Ibu menyusui yang dirawat di ruang Bougenville RS. Panti Wilasa Citarum Semarang Sumber data yang didapatkan, yaitu: 1. Data Primer Data primer didapatkan dari wawancara dengan partisipan penelitian yang menjadi pasien di ruang Bougenvile RS Panti Wilasa Citarum Semarang. 2. Data sekunder Data sekunder diperoleh dari keluarga partisipan, tenaga kesehatan di RS Panti Wilasa Citarum Semarang. 3.4 Teknik Pengumpulan Data Teknik pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik wawancara, observasi dan dokumentasi Teknik Wawancara Wawancara adalah metode pengumpulan data yang dilakukan dengan cara berinteraksi, bertanya dan mendengarkan apa yang disampaikan secara lisan oleh responden atau partisipan. Metode wawancara merupakan pilihan yang tepat jika ingin mendapatkan data yang mendalam atau ingin memperjelas terhadap

6 43 sesuatu yang diamati dari responden. Metode ini sering digunakan untuk mengetahui pendapat, pengalaman, pandangan atau persepsi partisipan tentang suatu permasalahan. Wawancara dalam pengumpulan data bukanlah percakapan biasa antara dua orang atau lebih, tetapi suatu interaksi yang terencana dan memiliki tujuan spesifik yaitu untuk mendapatkan data sesuai tujuan penelitian. Hal ini perlu dijelaskan kepada partisipan sehingga wawancara lebih berfokus pada topik penelitian. Meskipun memiliki suatu tujuan dan terencana namun dalam pelaksanaannya wawancara dapat dilakukan secara fleksibel. Peneliti dapat mengajukan pertanyaan secara formal dan terstruktur sesuai dengan urutan pertanyaan dalam pedoman wawancara atau dapat dilakukan secara fleksibel sesuai dengan jawaban partisipan Teknik Observasi Observasi adalah kegiatan pengumpulan data melalui pengamatan langsung terhadap aktivitas partisipan yang terencana, dilakukan secara aktif dan sistematis. Observasi dalam pengumpulan data

7 44 berbeda dengan kegiatan pengamatan biasa. Melihat atau mendengar menggunakan indera ketika mengamati sesuatu yang menarik tidak melalui perencanaan khusus, tidak melibatkan perhatian yang mendalam dan tidaka dilakukan secara sistematis. Metode observasi sering digunakan untuk mengetahui perilaku individu dalam suatu kelompok, menilai performa individu dalam bekerja atau melakukan suatu kegiatan, mengetahui proses interaksi dalam suatu kelompok dan lain sebagainya Teknik Dokumentasi Teknik pengumpulan data dengan dokumentasi ialah pengambilan data yang diperoleh melalui dokumen-dokumen yang berupa catatan, transkip, buku, surat kabar, majalah, prasasti notulen dan sebagainya. Data-data yang dikumpulkan dengan teknik dokumentasi cenderung merupakan data sekunder, sedangkan data-data yang yang dikumpulkan dengan teknik observasi dan wawancara cenderung merupakan data primer atau data yang langsung didapat dari pihak pertama.

8 45 Dokumen merupakan catatan peristiwa yang sudah berlalu. Dokumen bisa berbentuk tulisan, gambar atau karya-karya monumental dari seseorang. Dokumen yang berbentuk tulisan misalnya catatan harian, sejarah kehidupan (life historis). ceritera, biografi, peraturan kebijakan. Dokumen yang berbentuk gambar, misalnya foto, gambar hidup, sketsa sedangkan dokumen yang berbentuk karya misalnya karya seni, yang dapat berupa patung, gambar, film. Studi dokumen merupakan pelengkap dari penggunaan metode observasi dan wawancara dalam penelitian kualitatif. 3.5 Teknik Analisis Data Tesch (1990) dalam buku Metode Penelitian Kualitatif mengemukakan bahwa proses analisis data kualitatif bersifat ekletik yang berarti tidak ada cara yang baku dalam melakukan proses analisis data kualitatif. Semuanya bergantung pada situasi dan kondisi serta temuan di lapangan yang menurut kreativitas dari peneliti untuk melakukan reduksi dan analisis yang berarti yang sesuai dengan temuannya. Creswell (1994) dalam buku Metode Penelitian Kualitatif mengemukakan analisis data kualitatif

9 46 dapat dilakukan secara simultan dengan proses pengumpulan data, interpretasi data, dan penulisan naratif lainnya. Teknik analisis data kualitatif model interaktif menurut Miles dan Huberman dalam buku Metode Penelitian Kualitatif terdiri atas beberapa tahapan yang harus dilakukan. Tahapan pertama adalah tahap reduksi data, tahapan kedua adalah tahap display data, dan tahapan ketiga adalah tahap penarikan kesimpulan atau tahap verifikasi. 1. Reduksi data Inti dari reduksi data adalah proses penggabungan dan penyeragaman segala bentuk data yang diperoleh menjadi satu bentuk tulisan (script) yang akan dianalisis. Hasil dari wawancara, hasil observasi, hasil studi dokumentasi dan hasil FGD diubah menjadi bentuk tulisan (script) sesuai dengan formatnya masing-masing. 2. Display data Pada prinsipnya, display data adalah mengolah data setengah jadi yang sudah seragam dalam bentuk tulisan dan sudah memiliki alur tema yang jelas (yang sudah disusun alurnya dalam tabel akumulasi tema) ke dalam suatu matriks kategorisasi sesuai tema-tema yang sudah

10 47 dikelompokkan dan dikategorikan, serta akan memecah tema-tema tersebut ke dalam bentuk yang lebih konkrit dan sederhana yang disebut subtema yang diakhiri dengan memberikan kode (coding) dari subtema tersebut sesuai dengan verbatim wawancara yang sebelumnya telah dilakukan. 3. Kesimpulan/verifikasi Kesimpulan atau verifikasi merupakan tahap terakhir dalam rangkaian analisis data kualitatif menurut model interaktif yang dikemukakan oleh Miles dan Huberman (1984) dalam buku Metode Penelitian Kualitatif. Kesimpulan dalam analisis data kualitatif model interaktif ini secara esensial berisi tentang uraian dari seluruh subkategorisasi tema yang tercantum pada table kategorisasi dan pengodean yang sudah terselesaikan disertai dengan quote verbatim wawancara. Analisis data kualitatif kesimpulannya menjurus kepada jawaban dari pertanyaan penelitian yang diajukan sebelumnya dan mengungkap what dan how dari temuan penelitian tersebut.

11 Uji Keabsahan Data Uji keabsahan data dalam penelitian ini mengguanakan triangulasi, dimana triangulasi merupakan salah satu cara paling penting dan mudah dalam menguji keabsahan hasil penelitian. Triangulasi merupakan pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain diluar data untuk keperluan pengecekan atau sebagai pembanding terhadap data tersebut. Triangulasi terdiri atas triangulasi peneliti, metode, sumber data dan teori (Bungin, 2010). Dalam penelitian ini peneliti akan menggunakan triangulasi sumber data, dimana peneliti akan menguji keabsahan data dengan melakukan pengecekkan kembali dengan pengumpulan data dari sumber diluar dari partisipan dalam penelitian seperti keluarga partisipan atau tenaga kesehatan yang merawat partisipan di rumah sakit.

Observasi dan Wawancara

Observasi dan Wawancara Observasi dan Wawancara Modul ke: Analisa Data Fakultas PSIKOLOGI Rizka Putri Utami, M.Psi Program Studi PSIKOLOGI www.mercubuana.ac.id Agar mendapatkan hasil penelitian yang sahih dan dapat dipertanggungjawabkan,
