PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL SERIAL EDUKASI MANFAAT AIR PUTIH UNTUK TUBUH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL SERIAL EDUKASI MANFAAT AIR PUTIH UNTUK TUBUH"

Transkripsi

1 PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL SERIAL EDUKASI MANFAAT AIR PUTIH UNTUK TUBUH M.Irsan Eka Putra Universitas Bina Nusantara, Jl. K. H. Syahdan No. 9 Kemanggisan Jakarta Barat 11480, mmaseka@gmail.com Ardiyan, S.Sn., Ardiyansah, S.T. ABSTRACT The aim to design a concept and creating an educational 2-Dimensional animated film is to give the information to Indonesian people about the advantage of water and also as the medium for the society to learn for a better care of their health. The method used for the research for this Final Assignment is a method of analysis comprising the making of educational animated film, which will be later hoped to educate Indonesian society to drink more water in daily basis, for self and the family. ABSTRAK Tujuan dari penelitian untuk merancang konsep dan membuat sebuah film animasi edukasi 2 dimensi yang memberikan informasi kepada masyarakat indonesia tentang manfaat air putih dan juga sebagai media pembelajaran bagi masyarakat agar lebih peduli akan kesehatannya. Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan Tugas Akhir ini adalah metode analisis yang meliputi pembuatan film animasi edukasi. Yang nantinya diharapkan dapat mengedukasi masyarakat indonesia khususnya agar lebih rajin meminum air putih juga menjaga kesehatannya baik untuk dirinya sendiri atau pun keluarganya. Kata Kunci : Edukasi, Animasi, Manfaat airputih,masyarakat, Indonesia

2 PENDAHULUAN Air merupakan suatu zat yang sangat di butuhkan oleh tubuh manusia karena setiap sel dalam tubuh manusia membutuhkan air untuk hidup sehat, keseimbangan metabolisme pada tubuh pun sangat tergantung pada asupan cairan ke dalam tubuh bila jumlah cairan yang masuk tidak seimbang dengan pengeluaran maka tubuh akan mengalami gangguan atau dehidrasi. Rata-rata setiap orang memiliki 60% kadar air dari berat tubuhnya semua sistem dari tubuh sangat bergantung terhadap air, sebagai contoh air akan membilas racun dari organ vital, membawa nutrisi penting ke sel-sel tubuh dan juga menjaga kelembaban tenggorokan, telinga, dan juga hidung. Masih banyak masyarakat kita yang belum mengetahui manfaat-manfaat apa saja yang akan di dapat dengan mengkonsumsi air putih, dan masih sedikitnya informasi tentang manfaat air putih bagi tubuh kita, beberapa masyarakat hanya mengetahui sedikit informasi tentang manfaat air putih yang mereka dapat dari televisi ataupun media lainnya baik itu berupa iklan produk, seminar, maupun iklan layanan masyarakat. Karena masih kurangnya kesadaran masyarakat tentang kesehatan tubuh terutama yang berhubungan dengan manfaat air putih, dengan ini penulis ingin mencoba memberikan informasi yang lebih mendalam dan lebih menarik untuk dilihat masyarakat tentang manfaat-manfaat apa saja yang dapat diambil dari meminum air. Fungsi Air Putih Untuk Tubuh Dalam tubuh setiap orang berisi cairan sekiranya 60 persen. Sehingga manfaat air untuk menjaga sistem tubuh sangatlah penting. Misalnya, air akan membilas racun di organ vital, membawa nutrisi ke sel tubuh, dan menghasilkan kelembapan bagi jaringan telinga, hidung, dan tenggorokan. Tubuh yang kurang cairan bisa menyebabkan dehidrasi, sehingga organ tubuh tidak berfungsi secara normal. Tahun 2009, terbit sebuah penelitian ilmiah yang berkaitan dengan pengaruh air minum bagi manusia. Penelitian The Indonesian Regional Hydration Study (THIRST) yang dipimpin Prof Dr Ir Hardinsyah MS menemukan, sebanyak 46,1 persen dari penduduk Indonesia di DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Timur, dan Sulawesi Selatan mengalami dehidrasi ringan. Jumlah air yang menurun dalam tubuh, fungsi organ-organ tubuh juga akan menurun dan lebih mudah terganggu oleh bakteri, virus. Namun, tubuh manusia mempunyai mekanisme dalam mempertahankan keseimbangan asupan air yang masuk dan yang dikeluarkan. Rasa haus pada setiap orang merupakan mekanisme normal dalam mempertahankan asupan air dalam tubuh. Air yang dibutuhkan tubuh kira-kira 2-2,5 l (8-10 gelas) per hari. Menurut DR.Masaru Emoto air heksagonal ialah air yang sangat penting bagi kesehatan karena efek bentuknya. Air ini berperan sebagai antioksidan dengan mengikat radik bebas H + dan OH -. Karena itu, jika air seperti ini di konsumsi, boleh jadi akan muncul reaksi di dalam tubuh, seperti pilek,bersin, batuk, mual, berkeringat, biduran. Reaksi seperti ini wajar karena kemungkinan banyaknya racun di dalam tubuh sehingga air heksagonal membersihkannya. Reaksi sepeti biasa disebut detox effect atau homeostatic. Biasanya, kita meminum air tanpa memerhatikan untuk apa kita minum. Kita tahu bahwa air itu penting guna mempertahankan hidup, tetapi karena hal ini sudah sering kita dengan maka sangat jarang orang yang menghargai air. Beberapa manfaat air menurut para ahli: 1. Memperbaiki kemampuan dan daya tahan tubuh 2. Menahan lapar 3. Mengurangi resiko penyakit seperti batu ginjal dan kanker usus besar 4. Melawan flu dan pilek 5. Pelembab wajah 6. Mengatasi migrain atau sakit kepala

3 Infographic Grafis informasi atau Infografis merupakan suatu representasi visual informasi, data atau ilmu pengetahuan secara grafis. Grafis yang digunakan ini memperlihatkan suatu informasi rumit menjadi singkat dan jelas, dengan infografis informasi yang rumit tersebut di sajikan kedalam bentuk desain sederhana seperti pada papan, peta, jurnalisme, penulisan teknis, dan pendidikan. Ini merupakan cara paling ampuh untuk mewakili data informasi agar tepat mengenai para pencari informasi. Dengan begitu seorang ilmuwan dapat mudah memberikan informasi-informasi yang dibutuhkan kedalam bahasa yang sederhana yang mudah dipahami oleh masyarakat. Saat ini, grafis informasi ada di segala bentuk media, mulai dari hasil cetakan biasa dan ilmiah hingga papan dan rambu jalan. Infografis mengilustasikan informasi yang memiliki sedikit teks, dan berperan sebagai ringkasan visual untuk konsep sehari-hari seperti rambu berhenti dan jalan. Selain itu infografis bertujuan untuk memudahkan penyampaian informasi kesegala bidang tingkat kecerdasan, siapapun diharapkan mampu memahami sebuah informasi dari sebuah infografis, karena bersifat universal, karena penggunaan bahasa dan text yang sedikit, sehingga siapapan orangnya, negara manapun, akan mudah mendapatkan informasi dari infografis ini. METODE PENELITIAN Sumber Data Penulis mendapatkan data maupun referensi untuk riset yang bersumber dari buku, video, internet, dan wawancara dengan dokter langsung untuk menambah fakta tentang manfaat air putih untuk tubuh serta tingkat dehirasi di indonesia. Data Wawancara Dari hasil wawancara bersama Dr. Yudha Prasastya d iketahui masih banyak masyarakat yang belum mengetahui manfaat air putih untuk tubuh karena masih sedikitnya informasi dan masih jarangnya penyuluhan penyuluhan yang mengambil tema tentang manfaat air putih, dan sejauh ini masyrakat hanya mengetahui hanya dari sebatas iklan-iklan produk atau pun seminar dari lembaga kesehatan. Alur Kerja Alur kerja dalam animasi edukasi Manfaat Air Putih Untuk Tubuh menggunakan alur kerja After Effects Animation, proses penggambaran menggunakan Adobe Illustrator untuk membuat Vektor sebagai desain interface, dengan tahapan sebagai berikut: Animation (membuat dan menganimasi gambar) Scene Setup (mempersiapkan adegan-adegan yang telah dibuat untuk pengeditan) Animation Clean Up (perapihan animasi yang masih kasar) Effects (memberikan efek tambahan) Export-Render (proses akhir mengubah data/gambar menjadi film) HASIL DAN BAHASAN Desain Judul Desain Title Untuk desain Title, penulis menggunakan font Segoe UI untuk memberikan kesan simpel, modern dan tampilan minimalis dalam animasi ini. Penggunaan warna dalam

4 pemilihan judul ini menggunakan biru muda dan turunannya, untuk menimbulkan kesan segar dan fresh dari sebuah air Perbedaan ukuran font antara manfaat air dan untuk tubuh untuk memberikan penekanan bahwa air menjadi pembahasan dalam animasi edukasi ini, dan penulis ingin memberikan kesan yang minimali serta modern dalam pembuatan animasi ini. Gambar 1 Judul Film Manfaat Air Putih Untuk Tubuh Desain Interface Animasi edukasi "Manfaat Air Putih Untuk Tubuh" menggunakan cutout animation, typography, serta objek-objek yang ada dalam film dengan menggunakan style vektorika dan menggunakan 12 prinsip animasi. Penggunaan style ini digunakan untuk memperjelas informasi serta menampilkan dinamika yang dapat menarik minat audiens secara visual. Warna-warna yang digunakan adalah warna yang nyaman untuk dilihat, menciptakan suasana agar tidak membosankan, dan juga imajinatif serta membantu membangun cerita. Gambar 2 Desain Vektorika elemen-elemen grafis yang akan digunakan sebagai properti dalam pembuatan infographic ini di bentuk dengan menggunakan basic shape antara lain garis, lingkaran, segitiga, dan kotak dengan menggunakan visual bergaya vektor yang di gunakan sebagai penyampai informasi.

5 Gambar 3 Desain Basic Shape Gambar 4 Interface Kegiatan. Gambar 5 Interface Air Dalam pembuatan animasi edukasi ini penulis menggunakan style vektorika untuk menggambarkan figur masyarakat baik itu pria atau pun wanita

6 Gambar 6 Figur Masyarakat Desain Background Pada pembuatan animasi ini,penulis menggunakan background putih yang di berikan vignette untuk menambah kesan modern dan memberikan nilai estetik pada animasi ini, penggunaan warna putih dalam background diambil untuk menimbulkan kesan bersih serta memberikan efek flat pada animasi. Gambar 7 Desain Background Manfaat Air Putih Untuk Tubuh Visualisasi Akhir Berikut adalah beberapa screenshot atau hasil tangkapan gambar dari film yang telah dibuat: Gambar 8 Screenshot Film Manfaat Air Putih Untuk Tubuh

7 Produk Cetak Berikut adalah beberapa produk cetak dari film yang telah dibuat yang terdiri dari pembatas buku, poster, pin, dan DVD: SIMPULAN DAN SARAN Gambar 9 Produk Cetak Film Manfaat Air Putih Untuk Tubuh Simpulan Perkembangan animasi di indonesia pada tahun ini sudah dapat dikatakan berkembang, walaupun belum secara pesat tetapi ranah dunia animasi yang mulai banyak di gunakan stasiun tv sebagai sarana media edukasi ataupun hiburan sudah cukup banyak. Karena hal itu lah dalam pembuatan animasi edukasi yang berjudul MANFAAT AIR PUTIH UNTUK TUBUH ingin mengajak masyarakat indonesia untuk lebih rajin meminum air putih, dengan penyajian animasi infographic di harapkan masyarakat indonesia akan lebih teredukasi. Saran Industri animasi di indonesia walaupun sudah cukup berkembang di banding di tahun tahun sebelumnya, tetapi belum sepesat perkembangnya sepeti di luar negri, kurangnya apresiasi dan dana yang tidak mencukupi serta kurangnya perhatiian pemerintah dan masyarakat yang menjadikan animasi di indonesia menjadi lambat untuk berkembang. Penulis berharap di tahun - tahun kedepan potensi film animasi khususnya di indonesia dapat berkembang jauh dan nantinya dapat bersaing dengan animasi animasi luar dengan begitu para lulusan animasi dapat mengembangkan kreatifitas serta di tuntut untuk lebih baik lagi kedepannya dalam menciptakan karya karya. REFERENSI Emoto, Masaru.(2006). The True Power of Water. Jepang: MQ Publishing. Williams, Richard. (2001). The Animator s Survival Kit. London: Faber and Faber. Yasaru, Hironori.(1994). Formats. Japan: Pineapple s Studio Graphic. Sihombing, Danton, MFA. (2003). Tipografi dalam Desain Grafis. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

8 RIWAYAT PENULIS M.Irsan Eka Putra lahir di kota Jakarta pada 18 Maret Penulis menamatkan pendidikan S1 di Bina Nusantara University dalam bidang Desain Komunikasi Visual Animasi pada Saat ini masih mencari tempat kerja tetap.

BAB 2 LANDASAN TEORI. 1. The True Power Of Water oleh Masaru Emoto. 4. [E-Book] The Animator s Survival Kit oleh Richard Williams

BAB 2 LANDASAN TEORI. 1. The True Power Of Water oleh Masaru Emoto. 4. [E-Book] The Animator s Survival Kit oleh Richard Williams BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Sumber Data 2.1.1 Literatur Buku 1. The True Power Of Water oleh Masaru Emoto 2. Formats oleh Hironori Yasuda 3. Baby Boss 4. [E-Book] The Animator s Survival Kit oleh Richard
