ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EARNING RESPONSE COEFFICIENT (ERC)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EARNING RESPONSE COEFFICIENT (ERC)"

Transkripsi

1 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EARNING RESPONSE COEFFICIENT (ERC) The Analysis of Factors that Influence on Earning Response Coefficient (ERC) SKRIPSI Oleh: AISYAH RAHMANI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2011

2 ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EARNING RESPONSE COEFFICIENT (ERC) SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Oleh: AISYAH RAHMANI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2011

3 SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EARNING RESPONSE COEFFICIENT (ERC) The Analysis of Factors that Influence on Earning Response Coefficient (ERC) Diajukan Oleh AISYAH RAHMANI Telah disetujui Dosen Pembimbing Pembimbing Arum Indrasari, Dra., M.Buss., Akt. Tanggal, 04 Maret 2011 NIK:

4 PERNYATAAN Dengan ini saya, Nama : Aisyah Rahmani Nomor Mahasiswa : menyatakan bahwa skripsi ini dengan judul: Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Earning Response Coefficient (ERC) tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam Daftar Pustaka. Apabila ternyata dalam skripsi ini diketahui terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain maka saya bersedia karya ini dibatalkan. Yogyakarta, 22 Maret 2011 Aisyah Rahmani

5 HALAMAN MOTTO Keridhoan Allah tergantung kepada keridhoan orang tua dan kemurkaan Allah tergantung kepada kemurkaan orang tua (Riwayat Tirmidzi). Your hand will not reach if your heart does not desire (O.S. Oyappan). Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain (Q.S. Alam Nasyrah: 6-7). Niat adalah ukuran dalam menilai benarnya suatu perbuatan, oleh karenanya, ketika niatnya benar, maka perbuatan itu benar dan jika niatnya buruk, maka perbuatan itu buruk (Imam An Nawawi).

6 HALAMAN PERSEMBAHAN Persembahan skripsiku teruntuk: Keluargaku tercinta, buyah (I always remember all about you) dan umi tersayang (Umi, I love you so much), serta kakakku tercinta Kak Ina (Thanks for loving me). Dosen pembimbing Ibu Arum Indrasari, Dra., M.Buss., Akt. yang telah banyak membantu, meluangkan waktu dan sabar dalam membimbing selama ini. Pak de Man, Bu de dan Mbah Kakung di Ngampilan yang telah banyak membantu saya dan menerima saya sebagai keluarga dan memberikan perhatian kepada saya. Uwak Amir dan uwak Tuti yang telah memberikan perhatian kepada saya. My best friend, Kiki (Maulida Z.) yang selama ini telah banyak memberi semangat, dukungan dan membantu saya dalam semua hal. Sahabat sahabatku Hafifah Nur, Rita, Fitri Puspitasari dan Desti yang selama ini selalu berbagi cerita... Teman teman angkatan 07 Isti, Ana, Ilham, Atnan, Ifeh, Besar, Leli, Arina dan Putri yang telah memberikan bantuan dan semangat. Anak anak Wisma Kartika Mbak Iin, Mbak Inu, Mbak Lilis, Mbak Nita, Mbak Aning, Mbak Kiki, Mbak Santi, Mbak Inda, Yogi, Yuyun, Melin dan teman teman di kos lainnya yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu. Terima kasih atas dukungan, kasih sayang dan bantuan kalian selama ini. Adik adik angkatanku... Sri Budhi Rezki, Suci dan lainnya. Semua keluargaku dan teman temanku yang tidak bisa aku sebutkan satu per satu. Almamaterku...

7 INTISARI Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh leverage, pengungkapan sukarela, ukuran perusahaan, timeliness, reputasi auditor dan profitabilitas baik secara parsial maupun simultan terhadap Earning Response Coefficient. Dengan menggunakan metode purposive sampling, jumlah sampel yang diperoleh adalah 27 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) leverage tidak berpengaruh negatif signifikan terhadap ERC, (2) pengungkapan sukarela tidak berpengaruh positif terhadap ERC, (3) ukuran perusahaan tidak berpengaruh negatif signifikan terhadap ERC, (4) timeliness tidak berpengaruh positif terhadap ERC, (5) reputasi auditor berpengaruh positif signifikan terhadap ERC dan (6) profitabilitas tidak berpengaruh positif terhadap ERC. Terakhir, penelitian ini menunjukkan bahwa leverage, pengungkapan sukarela, ukuran perusahaan, timeliness, reputasi auditor dan profitabilitas secara simultan mempengaruhi Earning Response Coefficient. Kata kunci: leverage, pengungkapan sukarela, ukuran perusahaan, timeliness, reputasi auditor, profitabilitas, Earning Response Coefficient.

8 ABSTRACT The objectives of this research were to identify influence of leverage, voluntary disclosure, firm size, timeliness, auditor reputation and profitability either partially or simultaneously to Earning Response Coefficient. By using purposive sampling method, the number of sample obtained were 27 manufacture companies listed in Indonesian Stock Exchange in the period of This research used multiple regressions analysis. The result of this research shows that: (1) leverage has not negative significantly influence to the ERC, (2) voluntary disclosure has not positively influence to the ERC, (3) firm size has not negative significantly influence to the ERC, (4) timeliness has not positively influence to the ERC, (5) auditor reputation has positive significantly influence to the ERC and (6) profitability has not positively influence to the ERC. The last, this research shows that leverage, voluntary disclosure, firm size, timeliness, auditor reputation and profitability influence on Earning Response Coefficient simultaneously. Keywords: leverage, voluntary disclosure, firm size, timeliness, auditor reputation, profitability, Earning Response Coefficient.

9 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan kemudahan, karunia dan rahmat dalam penulisan skripsi dengan judul Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Earning Response Coefficient (ERC). Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Penulis mengambil topik ini dengan harapan dapat memberikan masukan bagi perusahaan dalam mengendalikan pihak-pihak yang terlibat dalam pengelolaan perusahaan dan memberikan ide pengembangan bagi penelitian selanjutnya. Penyelesaian skripsi ini tidak terlepas dari bimbingan dan dukungan berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Misbahul Anwar, S.E., M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 2. Bapak Ahim Abdurahim, S.E., M.Si., Akt selaku kepala Program Studi Akuntansi dan Dosen Penguji. 3. Ibu Barbara Gunawan, S.E., M.Si., Akt. selaku Dosen Pembimbing Akademik Akuntansi kelas C angkatan Ibu Arum Indrasari, Dra., M.Buss., Akt. selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang telah sabar memberikan masukan dan bimbingan selama proses penyelesaian skripsi ini.

10 5. Bapak Wahyu Manuhara Putra, S.E., M.Si. Akt, yang telah memberikan bantuan kepada penulis. 6. Ibu dan kakakku yang senantiasa memberikan doa, dorongan dan perhatian kepada penulis hingga dapat menyelesaikan studi. 7. Semua pihak yang telah memberikan dukungan, bantuan, kemudahan dan semangat dalam proses penyelesaian skripsi ini. Sebagai kata akhir, tiada gading yang tak retak, penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam skripsi ini. Oleh karena itu, kritik, saran dan pengembangan penelitian selanjutnya sangat diperlukan untuk kedalaman karya tulis dengan topik ini. Yogyakarta, 22 Maret 2011 Penulis

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN DOSEN PEMBIMBING... i ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi INTISARI... vii ABSTRACT... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Penelitian... 1 B. Batasan Masalah... 7 C. Rumusan Masalah... 7 D. Tujuan Penelitian... 8 E. Manfaat Penelitian... 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori... 10

12 1. Laporan Keuangan Leverage Pengungkapan Sukarela (Voluntary Disclosure) Ukuran Perusahaan (Size) Ketepatan Waktu (Timeliness) Reputasi Auditor Profitabilitas Earning Response Coefficient (ERC) B. Penelitian Terdahulu dan Penurunan Hipotesis C. Model Penelitian BAB III METODE PENELITIAN A. Obyek Penelitian B. Jenis Data C. Teknik Pengambilan Sampel D. Teknik Pengumpulan Data E. Definisi Operasional dan Pengukuran Penelitian F. Uji Kualitas Data G. Uji Hipotesis dan Analisis Data BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Statistik Deskriptif B. Uji Asumsi Klasik C. Hasil Penelitian (Uji Hipotesis) D. Pembahasan... 48

13 BAB V SIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN PENELITIAN A. Simpulan B. Saran C. Keterbatasan Penelitian DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

14 DAFTAR TABEL 4.1 Prosedur Pemilihan Sampel Hasil Analisis Deskriptif Hasil Uji Normalitas Pengujian VIF Hasil Uji Autokorelasi Hasil Uji Heteroskedastisitas Hasil Uji Regresi Hipotesis... 45

15 DAFTAR GAMBAR 2.1. Model Penelitian... 30

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOEFISIEN RESPON LABA (Studi Empris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI )

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOEFISIEN RESPON LABA (Studi Empris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI ) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KOEFISIEN RESPON LABA (Studi Empris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI 2006-2008) THE FACTORS THAT INFLUENCE EARNINGS RESPONSE COEFFICIENT (A Study On The
