KEMAMPUAN SISWA MENDESKRIPSIKAN ISI PUISI DI KELAS II SDN 3 LIMBOTO BARAT KABUPATEN GORONTALO. Oleh : Ririn Sagita Puloli

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KEMAMPUAN SISWA MENDESKRIPSIKAN ISI PUISI DI KELAS II SDN 3 LIMBOTO BARAT KABUPATEN GORONTALO. Oleh : Ririn Sagita Puloli"

Transkripsi

1

2 KEMAMPUAN SISWA MENDESKRIPSIKAN ISI PUISI DI KELAS II SDN 3 LIMBOTO BARAT KABUPATEN GORONTALO Oleh : Ririn Sagita Puloli Pembimbing I : Dra. Dajani Suleman, M.Hum Pembimbing II : Dr. Hj. Rusmin Husain, S.Pd, M.Pd 1 Mahasiswa Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo Abstrak Puisi merupakan pernyataan perasaan yang imajinatif.bagi perserta didik puisi dapat bermanfaat dalam memberntuk kepribadian dengan mengembangkan cognitive perserta didik salah satunya melalui cara mendeskripsikan isi puisi. Akan tetapi sebagai peserta didik,terutama siswa kelas II SDN 3 Limboto Barat banyak yang belum menunjukkan kemampuan dalam memahami dan mendeskripsikannya. Sehingga melalui analisa deskriptif kualitatif, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan siswa dalam mendeskripsiskan isi puisi pada siswa kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo tergolongrendah. Hal ini dibuktikan dengan hasil pengamatan belajar siswa dari 20 siswa dimana sebagian siswa mampu mendeskripsikan isi puisi dengan baik yakni 6 orang atau 30% kemudian siswa yang tergolong kurang mampu ada 8 orang atau 40%, serta yang tidak mampu 6 orang atau 30%. Dengan demikian hal ini perlu menjadi sorotan agar proses pembelajaran oleh guru hendaknya dapat terus dilaksanakan untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi. Sehingga peran guru dapat secara langsung dapat mempengaruhi dan memotiva siswa dengan baik. Kata kunci :isi puisi, mendeskripsikan 1 Ririn Sagita Puloli selaku Mahasiswa Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Gorontalo; Dra. Dajani Suleman, M.Hum dan Dr. Hj. Rusmin Husain, S.Pd, M.Pd

3 Puisi merupakan salah satu karya seni sastra yang dapat dikaji dari bermacam-macam aspeknya. Puisi dapat dikaji struktur dan unsur-unsurnya, mengingat bahwa puisi itu adalah struktur yang tersusun dari bermacam-macam unsur dan sasaran-sasaran kepuitisan. Puisi dapat pula dikaji dari jenis-jenis atau ragam-ragamnya, mengingat bahwa ada berbagai beragam macam puisi di Indonesia. Begitu juga, puisi dapat dikaji dari sudut kesejarahannya, mengingat bahwa sepanjang sejarahnya, dari waktu ke waktu puisi selalu ditulis dan selalu dibaca orang. Sepanjang zaman puisi selalu mengalami perubahan, hal ini mengingat hakikatnya sebagai karya seni yang selalu terjadi ketegangan antara konvensi dan pembaruan (inovasi). Puisi selalu berubah-ubah sesuai dengan evolusi selera dan perubahan konsep estetikanya menurut Riffatere dalam (Pradopo 2012). Anak usia sekolah dasar pada umumnya kurang memahami apa itu puisi, mereka hanya mengerti tentang membaca dan mengekspresikan puisi akan tetapi tidak dapat memaknai isi sesungguhnya puisi tersebut. Selebihnya pada kelas yang rendah, semuanya bergantung pada guru kelas. Penelitian ini dilatar belakangi oleh hasil observasi awal yang menunjukkan kurangnya kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo, bahwa ditemukan beberapa kendala yang menghambat siswa kurang memahami cara mendeskripsikan isi puisi antara lain; kurangnya kemampuan siswa dalam mengolah kosakata yang baik dan benar dengan menggunakan kata-kata sendiri, kurang memahami isi puisi, siswa kurang tertarik untuk mendeskripsikan isi puisi, dan siswa merasa bingung bagaimana mendeskripsikan isi puisi tersebut. Hal ini juga tak luput pula dari kemampuan guru itu sendiri dalam mengkreatifitaskan suatu pembelajaran. Guru harus berusaha mampu memilih metode, media, pendekatan maupun model pembelajaran yang dapat membangkitkan gairah belajar siswa. Yang pada awalnya kita ketahui bahwa siswa itu kurang tertarik pada pembelajaran puisi. Menurut Fadilla (2011), Bagi peserta didik memahami dan mendeskripsikan isi puisi sangat penting karena dapat menjadi arahan dalam membentuk kepribadian, pusis dapat mengembangkan cognitive siswa, dapat melatih siswa berimajinasi dll. Olehkarenaitu sebagai guru patutlah ingin mewujudkan yang

4 terbaik buat siswa-siswanya terutama dalam hal mendeskripsikan isi puisi, selain komponen-komponen yang dikemukakan, guru tidak lupa selalu memberikan kesempatan kepada siswanya untuk melanjutkan prestasinya yang selama ini kurang disukai baik SD maupun sampai perguruan tinggi. Pada hakekatnya guru itu mengetahui kemampuan dan bakat setiap siswanya antara satu sama lain. Menurut Maryani (2011), Mendeskripsikan isi puisi juga dalam arti merupakan suatu karya yang dilakukan seseorang untuk menguraikan sebuah puisi dalam bentuk deksripsi atau narasi yang diutarakan dengan kata-kata sendiri secara rinci sesuai dengan isi puisi tersebut. Kemampuan setiap anak itu berbeda-beda, hal ini menuntut kesabaran dan kelakuan seorang guru dalam melatih siswanya dengan sebaik mungkin. Berdasarkan pemikiran tersebut, sehingga perlu dikaji lebih lanjut tentang kemampuan siswa kelas II SDN 3 Limboto Barat dalam mendeskripsikan puisi. Berdasarkan pengamatan awal tentang rendahanya kemampuan siswa, terdapat masalah yang dapat diidentifikasikan antara lain : a. Siswa kurang mampu untuk menceritakan isi puisi dengan kata-kata sendiri b. Siswa merasa bingung bagaimana cara mendeskripsikan isi puisi c. Siswa kurang tertarik pada materi tentang puisi. Sedangkan tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo. METODE PENELITIAN Dalam penelitian ini pendekatan yang dilakukan adalah pendekatan deskriptif kualitatif. Dimana data yang dikumpulkan bukan berupa angka-angka, melainkan data tersebut berasal dari naskah wawancara, catatan lapangan, dokumen pribadi, dan dokumen resmi lainnya. Sehingga yang menjadi tujuan dari penelitian kualitatif ini adalah ingin menggambarkan realita dan fenomena secara mendalam. Ditemui pada saat melaksanakan penelitian dalam hal mendeskripsikan isi puisi ini dalam target dinilai kurang tercapai, karena hal ini terlihat dari hasil penelitian dimana sebagian besar siswa kelas II SDN 3 Limboto Barat kurang mampu mendeskripsikan isi puisi, disebabkan adanya faktor luar dan

5 dalam yang ada pada siswa itu sendiri misalnya ; masih kurangnya minat anak dalam belajar mendeskripsikan isi puisi, kurang mampu mengembangkan kosakata sendiri serta faktor luar adalah orang tua mereka sendiri. Sumber data didapatkan langsung dari observasi dan wawancara yaitu dengan mengamati langsung dan keterangan dari narasumber untuk tujuan penelitian dengan cara tanya jawab, sambil bertatap muka antara si penanya dengan si penjawab yang dibantu oleh interview guide atau (panduan wawancara) kepada guru dan siswa di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo. Adapun analisis yang digunakan yaitu proses pelacakan dan pengaturan secara sistematis transkrip wawancara, catatan lapangan, dan bahan-bahan lain yang dikumpulkan untuk meningkatkan pemahaman terhadap bahan-bahan tersebut agar dapat dipresentasikan semuanya kepada orang lain (BogdandalamSyamsudin, 2012). Menurut Sugiyono (2013) dalam penelitian deskriptif yang didukung oleh data kualitatif ini menggunakan prosedur tahapan sebagai berikut : 1. Penelitian Pendahuluan Pada tahapan ini penelitian diawali dengan studi pendahuluan pada obyek yang akan diteliti yaitu SDN 3 Limboto Barat serta penggunaan kajian teori yang diambil dari referensi-referensi yang relevan yang sesuai dengan judul penelitian Kemampuan Siswa Mendeskripsikan Isi Puisi di Kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo. Pada penelitian pendahuluan ini yang dilakukan peneliti adalah melakukan observasi awal di SDN 3 Limboto Barat pada fokus penelitian yakni kelas II, dilanjutkan dengan tahap wawancara guru kelas dan siswa. 2. Pengembangan Desain Peneliti menentukan instrument penelitian untuk pengumpulan data yang sesuai dengan penelitian kualitatif. 3. Penelitian Sebenarnya Peneliti menggunakan metode dan prosedur penelitian yang diuraikan pada bab IV dalam penyusunan skripsi data yang disajikan dengan topik sesuai dengan pertanyaan dalam penelitian, kemudian hasil temuan

6 dilapangan kemudian diolah dan dikaitkan dengan teori yang telah disajikan sehingga menjadi data yang valid. 4. Penulisan Laporan Dalam tahapan ini peneliti menyusun hasil atau data yang diperoleh dari lapangan menjadi karya ilmiah yang sistematis serta otentik. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Penelitian yang dilakukan pada objek SDN 3 Limboto Barat mempunyai hasil yang dapat dikelompokkan menjadi temuan umum dan temuan khusus. Untuk lebih jelasnya dideskripsikan sebagai berikut : Secara umum peneliti menemukan gambaran yang terjadi pada saat proses pembelajaran berlangsung, data yang ditemukan dan dikumpulkan dari hasil wawancara dengan guru kelas II. Temuan yang dijelaskan disini yaitu kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi. Sedangkan dari hasil wawancara dengan siswa kelas II SDN 3 Limboto Barat ditemukan bahwa ternyata hanya sebagian saja siswa yang menyukai pelajaran bahasa Indonesia, kalaupun mereka menyukai hanya pada materi yang gampang-gampang saja bagi mereka, dari hasil wawancara terdapat berbagai macam jawaban yang berbeda di karenakan tidak bisa di pungkiri bahwa karakter setiap anak itu berbeda-beda.jadi dapat disimpulkan bahwa bukan hanya kemampuan siswa saja yang di tuntut dalam hal proses pembelajaran, tapi bagaimana cara guru mengkreativitaskan sesuatu yang baru dalam suatu pembelajaran agar proses dan daya serap anak akan lebih baik. Secara umum penyampaian materi yang masih dalam bentuk komunikasi mulai teratasi, hal ini disebabkan adanya kemampuan seorang guru dalam melakukan inovasi ataupun perubahan terhadap pelaksanaan pembelajaran yakni dengan melakukan strategi pembelajaran yang relevan dengan materi yang akan diajarkan. Sehingga guru harus mencari solusi untuk mengatasi siswa yang bermasalah pada proses belajar mengajar terkait dengan penyebab siswa kurang mampu dalam mendeskripsikan isi puisi. Adapun langkah-langkah yang dapatdilakukan oleh guru dalam mengatasi hal ini yakni :

7 a. Menegur siswa yang bermain pada saat proses pembelajaran berlangsung b. Guru menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa sehingga siswa tidak akan merasa jenuh dan bosan c. Guru memebrikan motivasi kepada siswa yang tidak punya keberanian untuk berbicara di depan kelas d. Menjelaskan kembali materi kepada siswa yang kurang mengerti Sehingga dalam hal ini siswa lebih tertarik dan bias menerima arahan dari guru untuk berpartisipasi aktif dalam proses pembelajaran. Adapun temuan khusus yang ditemui peneliti dalam mendeskripsikan isi puisi di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo, melalui kegiatan wawancara yang dilaksanakan pada hari senin 28 April 2014 di ruang kelas II setelah proses belajar mengajar, peneliti mewawancarai guru kelas II yaitu ibu Meylan Hasan S.Pd terkait dengan materi mendeskripsikan isi puisi. Sebelumnya peneliti telah mempersiapkan 9 pertanyaan yang diberikan kepada guru. Dari beberapa pertanyaan yang diajukan oleh peneliti kepada guru kelas II SDN 3 Limboto Barat, kemudian guru memberikan jawaban secara rinci tentang persoalan yang ditanyakan peneliti, jawaban oleh guru digambarkan sebagai berikut : guru telah melaksanakan proses pembelajaran dengan baik dan berperan langsung dalam setiap proses pembelajaran, diakui guru dalam pembelajaran Bahasa Indonesia ada siswa yang menyukai dan juga kurang menyukai, bagi yang menyukai mereka sangat bersemangat daam mengerjakan tugas yang diberikan sebaliknya yang tidak menyukai tampak tidak bersemangat dan tidak mengerjakan tugas guru, selajutnya pula diungkapakan guru mempunyai beberapa kendala yang dihadapi yakni sulitnya menanamkan konsep pada siswa sehingga butuh waktu yang lama untuk bisa menjelaskan suatu materi pada mereka. Adapun faktor-faktor yang menyebabkan siswa kurang mampu mendeskripsikan isi puisi yaitu : a. Siswa kurang memahami kosakata yang terdapat dalam puisi b. Siswa kurang mampu untuk menceritakan isi puisi dengan kata-kata sendiri

8 c. Siswa merasa bingung bagaimana cara mendeskripsikan isi puisi d. Siswa kurang tertarik pada materi tentang puisi e. Penggunaan model dan metode pembelajaran yang kurang menarik minat siswa untuk mendeskripsikan isi puisi. f. Kurangnya perhatian siswa pada saat proses pembelajaran berlangsung karena hanya banyak bermain. g. Siswa melakukan diskusi dengan teman sebangku yang tidak ada kaitannya dengan materi yang diajarkan oleh guru. h. Saling ejek antar siswa sehingga membuat kelas menjadi gaduh. i. Selain faktor dalam sekolah ada juga faktor dari luar sekolah yakni kurangnya bimbingan orang tua kepada anak dirumah dalam membelajarkan kembali sang anak ketika dirumah. Untuk mengatasi hal-hal tersebut guru mempunyai solusi dengan cara menerapkan model pembelajaran yang beragam disesuaikan dengan materi yang disajikan yang memungkinkan mereka untuk aktif dalam kelas. Untuk pembelajaran mendeskripsikan isi puisi ini guru sudah pernah membelajarkan mereka, namun dalam hal mendeskripsikan isi puisi juga masih punya beberapa kendala yang terjadi, karena karakter siswa juga semua berbeda-beda. Menurut guru kelas pembelajaran mendeskripsikan isi puisi kepada anak ini sangat baik karena dengan mendeskripsikan isi puisi mereka bisa mengapresiasikan sesuatu yang ada dalam pikiran mereka, kemudian juga guru menekankan bahwa selalu melakukan proses pembelajaran yang tentunya tidak akan membuat siswa merasa jenuh dan bosan serta memberika refleksi kepada siswa yang kurang mengerti. Hal ini dibuktikan dengan hasil penilaian guru terhadap siswa itu sendiri. Dari hasil wawancara sebelumnya guru kelas menjelaskan ada beberapa orang yang memang cukup cerdas dikelas ini mereka mampu memahami materi yang diajarkan oleh guru, begitu juga dengan pembelajaran puisi, namun setelah peneliti merekam menggunakan media audio video ternyata hasilnya berbanding terbalik diantaranya ada siswa yang hanya membaca puisi itu sendiri, untuk sebagian lainnya mampu mendeskripsikan dengan baik isi puisi walaupun tak

9 sedikit menggunakan kalimat baku dan sesuai dengan isi puisi. Berikut tabel rekapitulasi hasil penilaian siswa mendeskripsikan isi puisi Tabel 2. Rekapitulasi hasil kemampuan siswa dalam mendeskripsikan isi puisi No Kriteria Jumlah siswa Persentase 1. Mampu 6 40% 2. Kurang Mampu 8 30% 3. Tidak Mampu 6 40% Jumlah % Sumber :Hasilpenilaiankemampuansiswa, 2014 Data diatasmenunjukkanbahwa dari 20 siswa di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo siswa yang termasuk pada kategori mampu ada 6 orang dengan perolehan persentase 40%, sedangkan siswa yang pada kategori kurang mampu ada 8 orang atau 30%, dan terakhir pada kategori kurang mampu ada 6 orang atau 40%. Berdasarkanhasilpengamatandanwawancara guru kelas II bahwa proses pembelajaran siswa dalam mendeskripsikan isi puisi dinilai kurang berhasil, karena dilihat dari keberhasilan siswa masih banyak yang belum mencapai ketuntasan maksimal. Meskipun pada awal pelaksanaannya masih terdapat kendala pada siswa itu sendiri, yaitu masih kurangnya perhatian siswa pada pada saat proses pembelajaran berlangsung Secara keseluruhan proses pembelajaran berdasarkan pengamatan dan wawancara dengan guru kelas II SDN 3 Limboto Barat sudah dilakukan sesuai rencana akan tetapi apabila dilihat dari penilaian guru oleh siswa, sebagian besar siswa besar siswa hanya sedikit yang mampu mendeskripsikan dengan baik isi puisi dari 20 orang siswa terdapat 6 orang atau 30% yang mampu mendeskripsikan isi puisi, 8 orang atau 40% kurang mampu dalam mendeskripsikan isi puisi, dan terakhir ada 6 orang atau 30% yang sama sekali tidak mampu mendeskripsikan isi puisi.

10 Factor yang mempengaruhi rendahnya kemampuan siswa yang ditemukan dalam penelitian ini antara lain :siswa kurang mampu untuk menceritakan isi puisi dengan kata-kata sendiri, siswa merasa bingung bagaimana cara mendeskripsikan isi puisi, penggunaan model dan metode pembelajaran guru yang di nilai kurang menarik minat siswa untuk mendeskripsikan isi puisi,kurangnya perhatian siswa pada saat proses pembelajaran berlangsung karena hanya banyak bermain. Selain faktor dalam sekolah ada juga faktor dari luar sekolah yakni kurangnya bimbingan orang tua kepada anak dirumah dalam membelajarkan kembali yang diberikan guru. Dalamhalinikemampuansiswadalampenelitianinitergolongrendahdankurang berhasil.sehinggaperluadanyapeningkatankomunikasiantarasiswadan guru secara intensif pada proses pembelajaran. Dengan begitu guru dapa tmenemukan letak kelemahan dan kelebihan pada proses pembelajaran yang dilaksanakan. PENUTUP Kesimpulan Hasil penelitian menujukkan bahwa, kemampuan siswa mendeskripsikan isi puisi di kelas II SDN 3 Limboto Barat Kabupaten Gorontalo terdapat sebagian siswa mampu menjelaskan isi puisi dengan baik dan sebagian lainnya siswa tergolong kurang mampu dan bahkan ada juga yang sama sekali tidak mampu mendeskripsikan isi puisi, hal ini dikarenakan kemampuan membaca anak masih tergolong rendah. Sesuai dengan data hasil penelitian yang diperoleh dari 20 orang siswa kelas II bahwa terdapat 6 orang atau 30% siswa yang paham dan mengerti tentang mendeskripsikan isi puisi, kemudian 8 orang siswa atau 40 % juga yang tergolong kurang mampu dalam mendeskripsikan puisi, serta terdapat 6 orang siswa atau 40% yang tergolong sama sekali tidak mampu dalam mendeskripsikan isi puisi. Saran Seorang guru harusnya mempunyai peran ganda dan sangat strategis dalam kaitannya dengan kebutuhan siswa. Peran ini yaitu, guru sebagai guru itu sendiri, guru sebagai orang tua, dan guru sebagai teman belajar.guru harus lebih mengetahui karakater setiap siswanya, sehingga pada penerapan metode ataupun

11 media dan strategi pembelajaran dapat terlaksana dengan efektif, terutama apada kelas rendah yang membutuhkan manajemen kelas yang tepat.tidak hanya dalam melakukan proses pembelajaran mendeskripsikan is ipuisi, tetapi juga terkait materi lain dan mata pelajaran lain. DaftarPustaka Fadilla, annisa, juni 2014 Maryani, 2011 Pradopo, 2012 Sugiyono, 2013 Syamsudin, 2012

BAB I PENDAHULUAN. pemersatu bangsa Indonesia. Selain itu, Bahasa Indonesia juga merupakan

BAB I PENDAHULUAN. pemersatu bangsa Indonesia. Selain itu, Bahasa Indonesia juga merupakan BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Bahasa Indonesia merupakan salah satu alat komunikasi dan alat pemersatu bangsa Indonesia. Selain itu, Bahasa Indonesia juga merupakan hasil kebudayaan yang
