Rivansyah Wirahadiutama (Studi pada perokok di kampus Universitas Gunadarma Depok Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Angkatan 2012)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Rivansyah Wirahadiutama (Studi pada perokok di kampus Universitas Gunadarma Depok Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Angkatan 2012)"

Transkripsi

1 Rivansyah Wirahadiutama ANALISA GAMBAR PERINGATAN BAHAYA MEROKOK TERHADAP PERILAKU KONSUMEN (Studi pada perokok di kampus Universitas Gunadarma Depok Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Angkatan 2012)

2 LATAR BELAKANG Penulisan ilmiah ini terinspirasi dari pengalaman pribadi penulis saat berkumpul bersama temanteman terhadap kebiasaan merokok. Pengamatan ini berawal dari munculnya kemasan seram pada bungkus rokok yang bergambar peringatan bahaya merokok atau gambar bagian tubuh manusia yang rusak akibat merokok. Terhitung sejak 24 Juni 2014 pemerintah mewajibkan tiap produsen rokok untuk mencantumkan gambar peringatan bahaya merokok pada bungkus rokok yang mereka jual demi melindungi generasi muda Indonesia. Sebelumnya pemerintah sudah memberi himbauan berupa peringatan tertulis Merokok dapat menyebabkan serangan jantung, impotensi, dan gangguan kehamilan dan janin yang sayangnya kurang efektif dan bahkan angka perokok sudah mencapai 66 juta jiwa. Kemudian pemerintah membuat himbauan baru yang mengharuskan produsen rokok untuk mengganti peringatan merokok dengan gambar karena di anggap dapat memberikan pengaruh visual yang lebih kuat daripada hanya sekedar teks. Gambar-gambar yang dimaksud antara lain memperlihatkan gambar kanker mulut, orang merokok dengan asap membentuk tengkorak, orang merokok dengan anak kecil di dekatnya, kanker tenggorokan, dan paruparu yang menghitam karena kanker.

3 RUMUSAN DAN BATASAN MASALAH Rumusan Masalah dan Batasan Masalah Dalam penelitian ini penulis membuat rumusan terhadap permasalahan yang ada, antara lain: Apakah gambar yang termuat pada kemasan rokok berdampak terhadap jumlah rokok yang dikonsumsi konsumen? Apakah gambar peringatan bahaya merokok berpengaruh terhadap perilaku konsumen? Konsumen dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Gunadarma angkatan Fakultas Ekonomi jurusan Manajemen Strata 1 angkatan 2012

4 TUJUAN PENELITIAN 1. Mengetahui pengaruh gambar terhadap jumlah rokok yang dikonsumsi konsumen. 2. Mengetahui pengaruh gambar terhadap perilaku konsumen.

5 HASIL DAN PEMBAHASAN Nilai total sikap konsumen Peragaan perilaku Keyakinan (bi) Evaluasi (ei) AB = bi x ei spesifik Gambar peringatan kanker mulut Gambar peringatan kanker tenggorokan Gambar peringatan merokok dekat anak berbahaya Gambar peringatan merokok membunuhmu Gambar peringatan kanker paru-paru dan bronkitis kronis Jumlah (AB) 51.83

6 HASIL DAN PEMBAHASAN Nilai keyakian ideal Peragaan perilaku Keyakinan ideal (bi) Evaluasi (ei) AB = bi x ei spesifik Gambar peringatan kanker mulut Gambar peringatan kanker tenggorokan Gambar peringatan merokok dekat anak berbahaya Gambar peringatan merokok membunuhmu Gambar peringatan kanker paru-paru dan bronkitis kronis Jumlah (AB maks) 65.10

7 KESIMPULAN Konsumen dalam penelitian ini adalah perokok dan mereka sangat yakin sekali bahwa merokok sangat berbahaya seperti yang ada pada gambar peringatan bahaya merokok bahwa merokok dapat sebabkan kanker mulut, kanker tenggorokan, merokok dekat anak berbahaya bagi mereka, merokok dapat membunuh anda dan merokok dapat menyebabkan kanker paru-paru dan bronkitis kronis tetapi walaupun pada kemasan rokok sudah ada peringatan tersebut tetap saja konsumen masih mengkonsumsi rokok.

8 SARAN Bila pemerintah memang berniat untuk mengurangi jumlah perokok ataupun mencegah agar orang tidak merokok lebih baik kurangi produksi rokok dan menaikkan harga rokok yang lebih tinggi sehingga konsumen akan berpikir dua kali untuk membeli rokok.

Hubungan Terpaan Gambar Bahaya Merokok pada Bungkus Rokok dan Motivasi dari Pasangan Terhadap Upaya untuk Berhenti Merokok

Hubungan Terpaan Gambar Bahaya Merokok pada Bungkus Rokok dan Motivasi dari Pasangan Terhadap Upaya untuk Berhenti Merokok Hubungan Terpaan Gambar Bahaya Merokok pada Bungkus Rokok dan Motivasi dari Pasangan Terhadap Upaya untuk Berhenti Merokok Skripsi Disusun untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan Pendidikan Strata 1 Jurusan
