PENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENERAPAN METODE BERMAIN PADA SISWA KELAS VI SEMESTER I SD NEGERI BAKUNG 02 UDANAWU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENERAPAN METODE BERMAIN PADA SISWA KELAS VI SEMESTER I SD NEGERI BAKUNG 02 UDANAWU"

Transkripsi

1 PENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENERAPAN METODE BERMAIN PADA SISWA KELAS VI SEMESTER I SD NEGERI BAKUNG 02 UDANAWU TAHUN 2015/2016 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Jurusan PENJASKESREK Oleh : RIRIS ANDIKA PROGRAM STUDI PENJASKESREK FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

2 2

3 3

4 PENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PENERAPAN METODE BERMAIN PADA SISWA KELAS VI SEMESTER I SD NEGERI BAKUNG 02 UDANAWU TAHUN 2015/2016 Riris Andika Wasis Himawanto, M.Or dan Puspodari, M.Pd UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Riris Andika, Peningkatan kemampuan lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain pada siswa kelas VI semester I SD Negeri Bakung 02 Udanawu Tahun ajaran 2015/2016 Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain. Hal tersebut ditandai dengan adanya peningkatan kemampuan lompat jauh gaya jongkok selama pembelajaran dilaksanakan. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research), yang dilaksanakan secara kolaboratif dan partisipatif. Artinya peneliti tidak melakukan penelitian sendiri, namun berkolaborasi atau bekerjasama dengan guru pendidikan jasmani dan siswa kelas VI SD Negeri Bakung 02 Udanawu. Secara partisipatif, artinya peneliti bersama-sama dengan mitra peneliti akan melaksanakan penelitian ini langkah demi langkah. Pertemuan dalam penelitian ini berjumlah dua kali (dua siklus) dan setiap pertemuan menunjukkan tahapan perkembangan proses pembelajaran pendidikan jasmani dengan materi lompat jauh gaya jongkok. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas VI SD Negeri Bakung 02 Udanawu tahun pelajaran 2015/2016. Instrument yang digunakan untuk pengambilan data pada penelitian ini adalah lembar pengamatan, angket dan tes unjuk kerja siswa. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan metode bermain dalam pembelajaran lompat jauh gaya jongkok pada siswa kelas VI SD Negeri Bakung 02 Udanawu, dapat meningkatkan kemampuan lompat jauh gaya jongkok yang diharapkan. Bukti peningkatan tersebut adalah : sebelum mendapatkan tindakan kondisi awal siswa kelas enam putra nilai tertinggi 76, terendah 68, dan nilai rata-rata 67, sedangkan siswa putrid nilai tertinggi 75, terendah 65, dan nilai rata-rata 65. Siklus I terjadi peningkatanya itu nilai putra tertinggi 82, terendah 75, nilai rata-rata 79, siswa putri 80, terendah 75, nilai rata-rata 77. Siklus II terjadi peningkatan siswa putra nilai terendah 84, terendah 76, nilai rata-rata 81, siswa putri tertinggi 83, terendah 76, dan nilai rata-rata 79. Berdasarkan hasil peningkatan di atas maka dapat disimpulkan pembelajaran menggunakan metode bermain dapat meningkatkan kemampuan lompat jauh gaya jongkok. Kata Kunci kemampuan lompat jauh gaya jongkok, metode bermain 4

5 I. LATAR BELAKANG Pendidikan Jasmani pada dasarnya merupakan bagian integral dari sistem pendidikan secara keseluruhan, bertujuan untuk mengembangkan aspek kesehatan, kebugaran jasmani, keterampilan berfikir kritis, stabilitas emosional, keterampilan sosial, penalaran dan tindakan moral melalui aktivitas jasmani dan olahraga. pendidikan jasmani merupakan bagian dari pendidikan secara umum. Ia merupakan salah satu dari subsistemsubsistem pendidikan. Pendidikan jasmani dapat didefinisikan sebagai suatu proses pendidikan yang ditujukan untuk mencapai tujuan pendidikan melalui gerak fisik. Menurut Toho Cholik dan Rusli Lutan (2001), bahwa pendidikan jasmani merupakan serangkaian materi pelajaran yang memberikan kontribusi nyata dalam kehidupan sehari-hari dalam upaya meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan jasmani rohani peserta didik. Oleh karena itu pendidikan jasmani harus diutamakan mengingat mempunyai tujuan yang penting dalam mengembangkan pembelajaran. Banyak yang menganggap, kurang penting mengikuti mata pelajaran pendidikan jasmani, dikarenakan Artikel Skripsi belum mengerti peran dan fungsi pendidikan jasmani. Maka dari itu pendidikan olahraga merupakan pendidikan yang utama untuk menunjang prestasi siswa. Untuk menciptakan proses pembelajaran yang sehat dalam dunia pendidikan harus meliputi beberapa hal sebagai berikut. Menurut Rachmat Djatun (1990 : 35) adalah : (1) Anak Didik, (2) Pendidik, (3) Tujuan Pendidikan, (4) Alat Pendidikan, (5) Lingkungan Pendidikan. Komponenkomponen tersebut harus ada didalam berlangsungnya proses pembelajaran. Komponen-komponen diatas harus ada didalam berlangsungnya suatu pendidikan. Jadi pendidikan tidak akan berarti apabila tidak ada yang di didik, demikian pula dengan pendidikan juga tidak akan berjalan apabila tidak ada siapa yang menjalankan pendidikan tersebut, serta pendidikan tidak ada gunanya kalau tidak ada tujuan. Pendidikan jasmani di sekolah harus memenuhi konsepkonsep di atas, dan mempunyai tujuan tertentu yang mengarah ke tujuan pendidikan. Yaitu meningkatkan kesegaran jasmani dan daya tahan tubuh siswa, dengan bugarnya kondisi siswa akan mempengaruhi tingkat belajar siswa serta minat dalam mengikuti pembelajaran. 5

6 Salah satu masalah utama dalam pendidikan jasmani di Indonesia hingga dewasa ini ialah belum efektifnya pengajaran pendidikan jasmani di sekolah-sekolah, kondisi rendahnya kualitas pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah dasar telah dikemukakan di dalam berbagai forum oleh beberapa pengamat. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya ialah terbatasnya kemampuan guru pendidikan jasmani dan terbatasnya sumber-sumber yang digunakan untuk mendukung proses pengajaran pendidikan jasmani. Kualitas guru pendidikan jasmani yang ada pada sekolah dasar pada umumnya kurang memadai. Guru kurang mampu dalam melaksanakan profesinya secara professional, kurang berhasil melaksanakan tanggung jawab untuk mengajar dan mendidik siswa secara sistematik melalui gerakan pendidikan jasmani yang mengembangkan kemampuan dan keterampilan secara menyeluruh baik fisik, mental maupun intelektual. Benar bahwa mengingat kebanyakan guru pendidikan jasmani di sekolah dasar kurang kreatif dalam memberikan model pembelajaran. Kebanyakan guru penjas hanya menekankan hasil akhir tanpa memperhatikan proses II. Artikel Skripsi pembelajarannya. Hal ini akan berdampak buruk bagi siswa karena kurangnya pengetahuan yang diberikan oleh guru dan secara tidak langsung akan mempengaruhi kinerja guru tersebut serta tujuan pendidikan jasmani tidak akan tercapai, hal tersebut akan merusak citra guru penjas dimata siswa. METODE Langkah pertama menentukan metode yang digunakan dalam penelitian, yaitu metode penelitian tindakan kelas. Langkah selanjutnya menentukan banyaknya tindakan dilakukan dalam siklus. Dalam penelitian tindakan kelas ini, peneliti akan melakukan tindakan-tindakan yang dalam pelaksanaannya berlangsung secara terus menerus dan tindakan-tindakan akan dilaksanakan dalam siklus yang peneliti berikan pada siswa yang peneliti jadikan subyek penelitian. Adapun langkah-langkah pelaksanaan PTK secara prosedurnya adalah dilaksanakan secara partisipatif atau kolaborasi (guru, dosen dengan tim lainnya) bekerja sama, mulai dari tahap orientasi dilanjutkan penyususnan rencana tindakan dilanjutkan pelaksanaan tindakan dalam siklus pertama. Diskusi yang 6

7 bersifat analitik yang kemudian dilanjutkan pada langkah reflektifevaluatif atas kegiatan yang dilakukan pada siklus pertama, untuk kemudian mempersiapkan rencana modifikasi, koreksi, atau pembetulan, atau penyempurnaan pada siklus kedua. Adapun prosedur atau langkahlangkah penelitian tindakan kelas, menurut Iskandar (2009 : 67). 1. Mengidentifikasi permasalahan dilapangan 2. Mengadakan pengecekan dilapangan 3. Membuat perencanaan umum 4. Mengembangkan tindakan pertama 5. Mengobservasi, mengamati, mendiskusikan tindakan pertama. 6. Refleksi-evaluatif, dan merevisi atau memodifikasi untuk perbaikan dan peningkatan pada siklus kedua berikutnya. Untuk memperoleh hasil penelitian seperti yang diharapkan, prosedur penelitian ini meliputi tahap-tahap sebagai berikut : 1. Tahap persiapan survey awal Kegiatan yang dilakukan dalam survey ini oleh peneliti adalah mengobservasi sekolah yang akan dijadikan tempat penelitian. Artikel Skripsi 2. Tahap seleksi informan, penyiapan instrument dan alat Pada tahap ini peneliti melakukan persiapan yang meliputi a. Menentukan subjek penelitian b. Menyiapkan alat dan instrument penelitian dan evaluasi 3. Tahap pengumpulan data dan treatment Pada tahap penelitian ini peneliti mengumpulkan data tentang a. Hasil belajar lompat jauh gaya jongkok b. Kepuasan siswa terhadap proses pembelajaran c. Ketepatan rencana pelaksanaan pembelajaran d. Alat bantu pembelajaran e. Pelaksanaan pembelajaran f. Semangat dan keaktifan siswa 4. Tahap analisis data Dalam tahap ini analisis yang digunakan penelitian adalah deskritif kualitatif. Teknik analisis tersebut dilakukan karena sebagian besar data 7

8 yang dikumpulkan berupa uraian diskriptif tentang perkembangan proses pembelajaran, yaitu partisipasi siswa dalam pembelajaran pada sub pokok bahasan lompat jauh gaya jongkok. 5. Tahap penyusunan laporan Pada tahap ini peneliti menyusun laporan dari semua kegiatan dari awal survey sampai dengan menganalisis data yang dilakukan pada waktu penelitian. Artikel Skripsi semangat siswa, keaktifan siswa, suasana kelas menjadi menyenangkan dan peningkatan nilai siswa serta hasilnya menjadi lebih baik. III. HASIL DAN KESIMPULAN Hasil dari pembahasan di atas dapat disimpulkan bahwa, pembelajaran lompat jauh gaya jongkok melalui penerapan metode bermain dapat meningkatkan kemampuan siswa, IV. DAFTAR PUSTAKA Nurlinah Upaya meningkatkan hasil belajar lompat jauh melalui pendekatan bermain. (online). Tersedia : ( diunduh pada 3 januari 2015 Achmad, A Membangun motivasi belajar. (Online). tersedia : diunduh pada tanggal tanggal 15 november 2014 Fahdiyan,Y Meningkatkan hasil belajr bola voli dengan modifikasi bola voli mini. (online). Tersedia : diunduh pada 15 februari

9 Islamudin, haryu psikologi pendidikan Yogyakarta : pustaka pelajar Arikunto, Suharsimi Suatu pendekatan praktek. Jakarta: PT Rineka cipta Ali, mohammad Evaluasi pendidikan. Jakarta: dirjen pendidikan islam Suryam Psikologi pendidikan.bandung : PT remaja rosdakarya. Mulyasa Menjadi Guru Profesional. Bandung : PT Remaja Rosdakarya. Suherman, dan Bahagia Prinsip-prinsip Pengembangan dan Modifikasi Cabang Olahraga. Jakarta : Depdiknas. Adang Suherman Dasar-dasar Penjaskes. Jakarta : Depdikbud. Sukintaka Teori Bermain. Jakarta : Depdikbud Hardianto, Rezki dwi Pengertian olahraga secara umum. (online). Tersedia. http//olahragabagikesehatanjasmani.diunduh 12 maret 2014 Arios, dewi Konsep kesehatan mental. (Online) tersedia : (http// dewikesmen.blogspot.com.) pengertian-kesehatan-mental.html.di unduh pada 12 maret Fitrah, syahril Olahraga meningkatkan kesehatan mental. (onlinei) tersedia : mental-.di unduh 12/04/2015. Ismail, Andang Metode Permainan Dalam Pembelajaran. (online). Tersedia : ( diunduh pada tanggal 05/06/2015 pukul WIB 9

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek MODIFIKASI PERMAINAN BOLA GANTUNG UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PASSING BAWAH DALAM PERMAINAN BOLA VOLI PADA SISWA KELAS IV SDN MAJENANG II KECAMATAN KEDUNGPRING KABUPATEN LAMONGAN SKRIPSI Diajukan
