MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)"

Transkripsi

1 MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII) PERPUSTAKAAN STIE PERBANAS SURABAYA Jl. Nginden Semolo Surabaya

2 PENGANTAR Penelusuran informasi secera sederhana dapat didefinisikan merupakan kegiatan mencari dan menemukan informasi menggunakan media hard copy (buku, majalah, jurnal) maupun soft copy (internet, komputer, media elektronik) guna mendukung kebutuhan baik riset, penyusunan artikel maupun maksimalisasi informasi. METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII) Kegiatan yang diselenggarakan oleh Perpustakaan dalam rangka mengenalkan metode penelusuran informasi dengan memanfaatkan internet, dalam hal ini informasi dari jurnal online EBSCO dan search engine GOOGLE. TUJUAN Kegiatan ini bertujuan untuk : 1. Belajar bersama dalam menambah pengetahuan dalam hal penelusuran informasi 2. Mengenalkan dan memanfaatkan EBSCO sebagai pangkalan data (database) 3. Memanfaatkan folder EBSCO untuk menyimpan file-file artikel jurnal 4. Sharing informasi dan pengetahuan PENGGUNAAN JURNAL ONLINE EBSCO 1. Buka explorer (Internet Explorer, Mozilla, Opera, Netscape dsb.) 2. Ketik address bar: 3. Lalu akan muncul tampilan dibawah ini: 4. Isi User ID : ns (menggunakan huruf kecil semua, tanpa spasi), isi password: password (huruf kecil semua) lalu klik tombol LOGIN atau klik ENTER 5. Setelah itu akan muncul halaman di bawah ini :

3 6. Apabila menggunakan laptop atau komputer pilih logo EBSCO yang bulat, karena untuk logo EBSCO yang kedua digunakan apabila menggunakan HP dengan cara langsung klik pada kalimat EBSCOhost Research Databases Academic & Business Source, MEDLINE with Full Text 7. Pastikan tampilan awal adalah tampilan SEARCHING seperti dibawah ini: 8. Setelah muncul tampilan, pilih pada bagian Business Source Complete dengan memberikan tanda centang pada kotak kecil sebelah kiri lalu klik continue atau langsung klik pada tulisan Business Source Complete.

4 9. Dan setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini : 10. Untuk tampilan SEARCHING ada beberapa item yang perlu diperhatikan, yaitu: a. Kolom isian sisi kiri dan dan sisi kanan b. Centang FULL TEXT c. Pilihan tanggal atau periode d. Tipe publikasi e. Tipe dokumen 11. Jika semua isian dan periode (tanggal) pencarian terisi dengan benar, maka akan tampil seperti dibawah ini:

5 12. Pastikan hasil pencarian memiliki icon PDF Full Text sehingga bisa mendapatkan full text (bukan abstract saja atau bahkan keterangan penggunaan jurnal citation) 13. Hasil penelusuran seperti di bawah ini Klik sekali pada icon PDF Full Text Pilih Save a Copy untuk menyimpan

6 MENDAFTARKAN IDENTITAS PENGGUNA (USER ID) 1. Ketik 2. Pastikan tampilan awalnya seperti dibawah ini : 1. Pilih menu Business Sorce Complete 2. Pilih menu Sign in to My EBSCOHOST 3. Selanjutnya akan tampil seperti dibawah ini: 1. Pilih menu : create a new account

7 4. Selanjutnya ada isian data pengguna yang harus diisi dengan benar dan jika selesai tekan tombol SUBMIT 5. Isian mengikuti petunjuk sebagai berikut: a. First name : nama pertama pengguna b. Last name : nama kedua pengguna c. address : nama lengkap d. User name : nama user, disamakan dengan nama saja, misalkan nama wawan@yahoo.com, maka isian User name dapat diisi wawan. Jika dengan nama wawan sudah digunakan orang lain maka diberi tambahan nama tempat, misalnya wawanperbanas atau wawanebsco dan sebagainya. e. Password : menggunakan password supaya tidak mudah lupa f. Lalu tekan tombol SAVE guna menyimpan pendaftaran pengguna, sehingga akan tampil seperti dibawah ini 6. Setelah itu akan muncul tampilan seperti dibawah ini :

8 7. Selanjutnya dapat meneruskan lagi seperti penelusuran selanjutnya, dengan cara meng-klik pada kata CONTUNUE. 8. Untuk Jurnal yang sudah diketahui namanya dapat memanfaatkan menu PUBLICATION

9 9. Selanjutnya pilih Volume, no/issues dan sesuaikan dengan artikel jurnal yang sudah diketahui judulnya, lalu klik icon PDF Full Text atau klik Add to Folder jika anda memiliki login di folder EBSCO Klik Add to Folder

10 10. Jika ingin kirim ke atau print tinggal memberi centang pada artikel yang ingin dicetak/print dan atau artikel yang ingin di kirim melalui Jika dikirim ke , jangan lupa MENGOSONGKAN tanda centang agar artikel yang tersimpan di folder EBSCO tidak hilang, sehingga bisa di kirim ulang jika terjadi sesuatu dan atau ingin mengirim ke orang lain. 12. Setelah selesai mengisi alamat lengkap, subject dan comment klik tombol Send, selanjutnya periksa yang telah dikirim artikel tersebut dengan bentuk attachment.

11 BAGAIMANA LOGIN DAN MEMBUKA FOLDER EBSCO? Setelah anda terdaftar dan memiliki folder di EBSCO, maka selanjutnya jika anda ingin menyimpan artikel di Folder EBSCO, maka anda tinggal klik Sign in to my EBSCO. Isi user name dan password sesuai isian waktu pendaftaran lalu ikuti langkah pencarian jurnal atau NEW SEARCH jika anda belum mengetahui nama JURNAL, jika anda telah mengetahui nama JURNAL, maka anda bisa gunakan menu PUBLICATION. Selanjutnya simpan hasil penelusuran dengan klik Add to Folder dan kirim ke atau cetak melalui icon Print.

12 MEMANFAATKAN GOOGLE Search Engine Keistimewaan search engine GOOGLE adalah memiliki kemudahan dalam menelusur dan hasil yang lumayan dalam berbagai format serta dari site manapun, apalagi dengan bahasa apapun. Termasuk untuk penelusuran Artikel Ilmiah semacam artikel Jurnal. Secara sederhana ada dua cara yang selalu digunakan dalam menelusur artikel jurnal, yaitu : 1. Artikel jurnal umumnya menggunakan file format PDF untuk menghindari duplikasi. 2. Artikel jurnal umumnya dikeluarkan oleh lembaga pendidikan atau institusi pendidikan semacam universitas, college, institut dan lain sebagainya, dimana pada umumnya menggunakan extension edu untuk site-nya, misalnya dan lain sebagainya 3. Hasil penelusuran artikel jurnal juga memiliki ciri mengandung tulisan volume, no, tahun nama jurnal atau singkatan nama jurnal misalnya Business Research disingkat BR Dengan melihat spesifikasi artikel jurnal yang ada di internet dan ditelusur melalui Google, maka jika anda menelusur judul jurnal dan berasal dari site edu, maka cara penulisannya adalah : 1. Menambahkan tulisan filetype: untuk jenis file format dan site: untuk mencari di mana file tersebut berada. Misalnya : earning management filetype:pdf site:.edu (lihat cara penulisan, spasi, dan tanda titik (.)) 2. Extension doc (MS Word), xls (MS Excel), ppt (MS Power Point) dan seterusnya. Selamat Mencoba dan Terima kasih

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII)

MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII) MODUL KURSUS SINGKAT METODE PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH (MPII) PERPUSTAKAAN STIE PERBANAS SURABAYA Jl. Nginden Semolo 34-36 Surabaya 60118 2013 PENGANTAR Penelusuran informasi secera sederhana dapat didefinisikan
