PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI 2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI 2014"

Transkripsi

1 PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI 2014 Memperebutkan Piala Bergilir Gubernur Provinsi Bali Piala Tetap Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Provinsi Bali dan Rektor UNDIKSHA SENAT MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA 2014 SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 0

2 A. Latar Belakang Tujuan pendidikan nasional sebagaimana diamanatkan oleh Pembukaan UUD 1945 adalah mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan manusia Indonesia seutuhnya, yaitu manusia beriman, bertaqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, dan berbudi pekerti luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan, serta tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan. Untuk mencapai tujuan pendidikan tersebut, seluruh jenjang dan jenis pendidikan harus berupaya maksimal untuk mengembangkan secara seimbang seluruh aspek kepribadian anak, termasuk di dalamnya kecerdasan intelektual, kepekaan hati nurani, iman, dan keterampilan berperilaku/bertindak. Namun penyelenggaraan pendidikan sampai saat ini, bahwa hampir seluruh jenis dan jenjang pendidikan, khususnya pendidikan formal, lebih menekankan pengembangan aspek kecerdasan intelektual, dan menomorduakan pengembangan kepekaan hati nurani, iman, dan keterampilan berperilaku yang secara ringkas sering disebut Budi Pekerti. Permasalahan yang seringkali muncul seperti perkelahian antar pelajar, penyalahgunaan narkoba, pelecehan terhadap orang tua dan guru, demonstrasi anarkis, etos kerja yang rendah, perilaku yang hanya mampu menyalahkan orang lain tanpa mampu menyalahkan diri sendiri, serta perselisihan antar etnis bahkan antar banjar dalam satu desa sendiri kerap juga terjadi, serta perang antar bangsa. Hal tersebut bukan tidak mungkin merupakan dampak negatif dari rendahnya Budi Pekerti tersebut. Selain itu, masih banyak dampak negatif dari pendidikan yang lebih menekankan pengembangan kecerdasan intelektual semata (mengabaikan Budi Pekerti). Oleh karena itu, jika kita tidak ingin terus-menerus mengalami berbagai persoalan sebagaimana disebutkan di atas, maka pengembangan Budi Pekerti harus didorong, dibina dan ditingkatkan dalam berbagai jenis kegiatan dan jenjang pendidikan. Dilatarbelakangi oleh keinginan untuk mendorong pengembangan Budi Pekerti di kalangan siswa SMA/SMK/MA di Provinsi Bali maka Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti ini diselenggarakan. B. Tujuan Penyelenggaraan Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti ini diselenggarakan dengan tujuan sebagai berikut. 1. Memilih Remaja Berbudi Pekerti di kalangan siswa SMA/SMK/MA di Provinsi Bali. 2. Mendorong pengembangan aspek kepekaan hati nurani, iman, dan kecakapan berperilaku/bertindak di kalangan siswa SMA/SMK/MA di Provinsi Bali, sepadan dengan pengembangan aspek kecerdasan intelektual. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 1

3 3. Meningkatkan apresiasi masyarakat terhadap Remaja Berbudi Pekerti di samping remaja yang cerdas secara intelektual. C. Komponen Penilaian Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti ini didasarkan pada 5 komponen penilaian meliputi: (1) prestasi akademik; (2) keterlibatan dalam kegiatan ekstrakurikuler; (3) kepribadian; (4) keterampilan bakat/minat; dan (5) wawasan remaja tentang Budi Pekerti, Ajeg Bali, dan Ipoleksosbudhankam. D. Prosedur Pemilihan Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti ini dilaksanakan melalui tahapan-tahapan sebagai berikut. 1. Pemilihan di tingkat sekolah dilaksanakan oleh kepala sekolah beserta staf, dengan penilaian meliputi aspek: (a) prestasi akademik, (b) keterlibatan dalam kegiatan ekstrakurikuler, dan (c) kepribadian. Penilaian ketiga komponen tersebut menggunakan format (lampiran 1). 2. Remaja Berbudi Pekerti yang ditunjuk mewakili sekolah didaftarkan oleh sekolah bersangkutan ke panitia lengkap dengan berkasnya (bukti fisik asli prestasi akademik, keterlibatan dalam kegiatan ekstrakurikuler, dan nilai kepribadian oleh kepala sekolah). Pendaftaran dapat dilakukan langsung di Sekretariat Panitia Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali, lantai I (satu) gedung Fakultas Ilmu Pendidikan UNDIKSHA Jln. Udayana-Singaraja, telepon (0362) 31372, Fax. (0362) Atau melalui pos dengan melampirkan berkas pendaftaran dan bukti pembayaran dalam satu amplop coklat (Pembayaran dapat ditransfer melalui Rekening BPD dengan No. Rekening atas nama I MADE GEDE SWIYADNYA). 3. Seleksi administrasi. Seleksi administrasi dimaksudkan untuk mengidentifikasi kelengkapan syarat-syarat peserta. 4. Peserta yang lolos seleksi administrasi akan diikutkan dalam tes kepribadian di tingkat panitia. 5. Berdasarkan penilaian prestasi akademik, keterlibatan dalam kegiatan ekstrakurikuler dan tes kepribadian, maka ditetapkan 10 finalis. 6. Finalis akan diundang untuk mengikuti seleksi tahap akhir dalam acara Karantina dan Grand Final selama 3 hari. Dalam Karantina akan dinilai: (a) kepribadian dan (b) keterampilan bakat/minat. Pada acara Grand Final akan dilaksanakan uji wawasan tentang Budi Pekerti, Ajeg Bali, serta Ipoleksosbudhankam. Pada acara Grand Final inilah ditetapkan para juara. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 2

4 E. Syarat-Syarat Peserta Syarat-syarat mengikuti pemilihan Remaja Berbudi Pekerti adalah sebagai berikut. 1. Melampirkan foto copy raport semester 1 sampai dengan semester terakhir yang sudah disahkan oleh kepala sekolah 2. Melampirkan bukti-bukti fisik asli (SK, piagam, surat keterangan, dll) keikutsertaan dalam kegiatan ekstrakurikuler baik di dalam sekolah maupun di luar sekolah selama di SMA/SMK/MA. Jika terbukti piagam, surat keterangan, sertifikat, dll tidak asli, maka peserta dinyatakan gugur dalam seleksi administrasi. 3. Semua bukti-bukti fisik asli yang dilampirkan, akan dikembalikan setelah tes kepribadian dilaksanakan. 4. Melampirkan penilaian kepribadian dari kepala sekolah. 5. Memiliki minimal satu keterampilan bakat/minat (seperti menari, menyanyi, olahraga, mejejahitan, membuat kerajinan tangan, dll) dengan melampirkan surat keterangan Kepala Sekolah yang bersangkutan. 6. Bersedia mengikuti proses seleksi Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali sesuai dengan prosedur dan teknis yang ditentukan panitia dengan melampirkan surat pernyataan sesuai dengan format (Lampiran 2). 7. Peserta yang pernah menjadi juara 1, 2, dan 3 Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti tahun-tahun sebelumnya tidak diperkenankan kembali mengikuti Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X. 8. Pas foto berwarna berlatar belakang biru ukuran 3x4 cm sebanyak 5 lembar dilengkapi identitas di balik foto. 9. Membayar biaya administrasi sebesar Rp ,- F. Hadiah/Penghargaan Juara dari Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti ini terdiri dari juara 1, 2, dan 3. Para Juara akan mendapatkan hadiah/penghargaan sebagai berikut. 1. Juara I a. Piala Bergilir Gubernur Provinsi Bali. b. Piala Tetap Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah raga Provinsi Bali. c. Uang Pembinaan sebesar Rp ,- dan piagam penghargaan. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 3

5 2. Juara II a. Piala Tetap Rektor UNDIKSHA. b. Uang pembinaan sebesar Rp ,- dan piagam penghargaan. 3. Juara III a. Piala Tetap Rektor UNDIKSHA. b. Uang pembinaan sebesar Rp ,- dan piagam penghargaan. Serta berkesempatan untuk melanjutkan studi di UNDIKSHA tanpa tes (harus mendaftarkan diri dan memenuhi persyaratan pada saat penerimaan mahasiswa baru). Sementara itu 7 finalis lainnya mendapat penghargaan berupa: 1. Piagam Penghargaan, 2. Uang Pembinaan Rp ,- 3. Serta berkesempatan untuk melanjutkan studi di UNDIKSHA tanpa tes (harus mendaftarkan diri dan memenuhi persyaratan pada saat penerimaan mahasiswa baru). SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 4

6 G. Jadwal Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan mulai bulan Juni sampai dengan bulan Oktober 2014 dengan rincian kegiatan sebagai berikut. No. Kegiatan Waktu Pelaksanaan Ket. 1 Persiapan 1 Juni 13 Juli Menyebarkan undangan 14 Juli 21 Juli Seleksi di tingkat sekolah 6 Agustus 11 Agustus Pendaftaran di Panitia *) 12 Agustus 2 September Seleksi Administrasi 16 September 22 September Pengumuman lulus tes 23 September 2014 administrasi 7 Tes kepribadian 1 Oktober Penetapan finalis 12 Oktober Mengundang finalis 14 Oktober - 17 Oktober (menyebarkan undangan) Kegiatan karantina finalis 26 Oktober - 28 Oktober Grand Final 28 Oktober 2014 *) Berkas (syarat-syarat pendaftaran) sudah diserahkan ke Panitia dalam satu amplop coklat. Tes Kepribadian dilaksanakan pada: Hari/tanggal : Jumat/ 1 Oktober 2014 Tempat : Gedung Kuliah PGSD Waktu : Wita selesai Pakaian : Seragam Sekolah Alat : 1. Pensil 2B 2. Ballpoint 3. Penghapus 4. Alas Tulis H. Contact Person Contact person yang dapat dihubungi adalah nomor dibawah ini. 1. Ketua Panitia HP (Made Partha Kesuma) 2. Koor. Sie Lomba HP (I Made Gede Swiyadnya) 3. Ketua SMFIP HP (Ngakan Pt. Sindu Wija P.) SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 5

7 UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PANITIA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI DISELENGGARAKAN OLEH SENAT MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNDIKSHA Sekretariat: Jalan Udayana (Kampus Tengah) Singaraja-Bali, Telepon (0362) 31372, Fax. (0362) 32503, Kode Pos semafip_undiksha@yahoo.co.id weblog di TATA TERTIB KARANTINA DAN GRAND FINAL a) Untuk Peserta 1. Peserta karantina adalah 10 finalis yang telah ditetapkan. 2. Peserta karantina wajib mentaati tata tertib karantina yang telah ditetapkan oleh panitia. 3. Setiap finalis wajib mengikuti seluruh rangkaian kegiatan karantina dan malam Grand Final Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali, kecuali karena hal-hal tertentu yang menyebabkan peserta bersangkutan tidak bisa hadir atau tidak diperkenankan hadir oleh panitia. 4. Peserta yang tidak ikut karantina dan Grand Final tidak berhak mendapatkan hadiah/penghargaan. 5. Peserta wajib menggunakan atribut yang telah ditentukan dan tanda peserta dari panitia 6. Peserta harus hadir di ruang kegiatan paling lambat 10 menit sebelum acara dimulai. 7. Selama acara/kegiatan berlangsung, peserta tidak diperkenankan meninggalkan maupun mengganggu jalannya kegiatan. 8. Peserta tidak diperkenankan menginap di luar dari akomodasi yang disediakan oleh panitia. 9. Peserta menjaga sendiri barang-barang milik pribadi peserta. Kehilangan barang yang disebabkan kelalaian peserta tidak menjadi tanggung jawab panitia. 10. Pelanggaran terhadap tata tertib dapat mengurangi nilai peserta. b) Untuk Guru Pendamping 1. Guru pendamping tidak diperkenankan mengikuti dan mengganggu ketertiban pelaksanaan kegiatan selama karantina. 2. Guru pendamping diperkenankan menghadiri Grand Final. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 6

8 c) Untuk Supporter 1. Pada acara Grand Final masing-masing peserta diperkenankan membawa supporter maksimal 50 orang tiap sekolah. 2. Segala kebutuhan supporter tidak ditanggung panitia. 3. Supporter menggunakan pakaian seragam sekolah dan berpenampilan yang mencerminkan Remaja Berbudi Pekerti. 4. Supporter wajib menaati tata tertib Grand Final dan dilarang mengganggu jalannya acara Grand Final. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 7

9 UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PANITIA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI DISELENGGARAKAN OLEH SENAT MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNDIKSHA Sekretariat: Jalan Udayana (Kampus Tengah) Singaraja-Bali, Telepon (0362) 31372, Fax. (0362) 32503, Kode Pos semafip_undiksha@yahoo.co.id weblog di LARANGAN UNTUK SEMUA FINALIS Selama mengikuti proses karantina Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali, semua finalis dilarang: 1. Membawa, menyimpan atau mengkonsumsi narkoba. 2. Membawa dan/atau menyimpan benda-benda tajam dan/atau senjata api yang dapat membahayakan jiwa diri sendiri dan/atau orang lain. 3. Membawa handphone atau alat komunikasi lainnya. 4. Melakukan tindakan tercela, seperti judi, minum-minuman keras, pelecehan seksual, dan lain sebagainya yang dapat mencemari nama baik sekolah, lembaga, maupun panitia. 5. Mengenakan pakaian yang tidak sopan, seperti pakaian yang memperlihatkan aurat di muka umum, dan lain sebagainya. 6. Mengeluarkan kata-kata yang berbau SARA, memprovokasi orang lain, kotor atau tidak senonoh dan lain sebagainya. 7. Membuat suara berisik atau gaduh sehingga dapat mengganggu jalannya acara atau peserta lain. 8. Menerima tamu/pengunjung tanpa seizin panitia. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 8

10 UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PANITIA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI DISELENGGARAKAN OLEH SENAT MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNDIKSHA Sekretariat: Jalan Udayana (Kampus Tengah) Singaraja-Bali, Telepon (0362) 31372, Fax. (0362) 32503, Kode Pos semafip_undiksha@yahoo.co.id weblog di BEBERAPA INFORMASI TENTANG KARANTINA DAN MALAM GRAND FINAL Teknis Pelaksanaaan 1. Pelaksanaan karantina berlangsung dari tanggal Oktober Penerimaan registrasi finalis untuk karantina dilaksanakan pada: Hari/tanggal : Minggu/ 26 Oktober 2014 Pukul : WITA Tempat : Lobby Gedung Fakultas Ilmu Pendidikan. 3. Pelaksanaan malam Grand Final dilaksanakan pada tanggal 28 Oktober 2014 Pukul WITA di Gedung Auditorium UNDIKSHA. Akomodasi 1. Akomodasi finalis disediakan panitia. 2. Pelayanan akomodasi diberikan setelah finalis melakukan registrasi di panitia. 3. Konsumsi finalis selama proses karantina sampai Grand Final disediakan panitia. 4. Konsumsi guru pembimbing saat malam Grand Final disediakan panitia. 5. Transportasi lokal dari tempat karantina ke tempat kegiatan dan sebaliknya disediakan panitia. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 9

11 FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN PANITIA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI X TINGKAT PROVINSI BALI DISELENGGARAKAN OLEH SENAT MAHASISWA FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNDIKSHA Sekretariat: Jalan Udayana (Kampus Tengah) Singaraja-Bali, Telepon (0362) 31372, Fax. (0362) 32503, Kode Pos semafip_undiksha@yahoo.co.id weblog di HAK FINALIS 1. Setiap finalis berhak mendapatkan Kit Peserta yang terdiri dari a. Buku Panduan Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali. b. Blocknote dan ballpoint. c. Kaos finalis Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali. d. Nametag peserta. 2. Seluruh finalis berhak memperoleh layanan akomodasi, konsumsi dan transportasi selama mengikuti kegiatan karantina. 3. Seluruh finalis berhak memperoleh penghargaan yang disediakan panitia. UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 10

12 Lampiran 1 FORMAT PENILAIAN DI TINGKAT SEKOLAH A. Prestasi akademik No Indikator Penilaian Skor/Nilai 1 Skor (Nilai rata-rata komulatif raport semester 1 s.d. terakhir )... 2 Nilai (Nilai rata-rata pada butir 1 dibagi SMi dikalikan 100)... Catatan : Jika nilai dalam raport ada yang tidak menggunakan angka, agar digunakan nilai yang menggunakan angka saja, atau jika memungkinkan agar nilai yang tidak berbentuk angka diangkakan. B. Keikutsertaan dalam Kegiatan Ekstrakurikuler No Jenis Kegiatan Skor Frekuensi Skor x Frekuensi 1 Sebagai Pengurus Organisasi a Di Tingkat Internasional 1) Ketua 13 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 12 Bendahara 3) Koordinator bidang 11 4) Anggota 10 b Di Tingkat Nasional 1) Ketua 12 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 11 Bendahara 3) Koordinator bidang 10 4) Anggota 9 c Di Tingkat Provinsi 1) Ketua 11 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 10 Bendahara 3) Koordinator bidang 9 4) Anggota 8 d Di Tingkat Kabupaten 1) Ketua 10 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 9 Bendahara 3) Koordinator bidang 8 4) Anggota 7 e Di Tingkat Kecamatan 1) Ketua 9 2) Wakil Ketua, sekretaris, 8 Bendahara 3) Koordinator bidang 7 SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 11

13 4) Anggota 6 f Di Tingkat Desa/Sekolah 1) Ketua 8 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 7 Bendahara 3) Koordinator bidang 6 4) Anggota 5 2 Sebagai Panitia a Di Tingkat Internasional 1) Ketua 9 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 8 Bendahara 3) Koordinator bidang 7 4) Anggota 6 b Di Tingkat Nasional 1) Ketua 8 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 7 Bendahara 3) Koordinator bidang 6 4) Anggota 5 c Di Tingkat Provinsi 1) Ketua 7 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 6 Bendahara 3) Koordinator bidang 5 4) Anggota 4 d Di Tingkat Kabupaten 1) Ketua 6 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 5 Bendahara 3) Koordinator bidang 4 4) Anggota 3 e Di Tingkat Kecamatan 1) Ketua 5 2) Wakil Ketua, Sekretaris, Bendahara 4 3) Koordinator bidang 3 4) Anggota 2 f Di Tingkat Desa/Sekolah 1) Ketua 4 2) Wakil Ketua, Sekretaris, 3 Bendahara SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 12

14 3) Koordinator bidang 2 4) Anggota 1 3 Mendapatkan Penghargaan/Prestasi a Di Tingkat Internasional 1) Sebagai Juara I/Ketua 10 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 9 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 8 4) Sebagai Juara harapan 7 5) Sebagai peserta aktif 6 b Di Tingkat Nasional 1) Sebagai Juara I/Ketua 9 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 8 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 7 4) Sebagai Juara harapan 6 5) Sebagai peserta aktif 5 c Di Tingkat Provinsi 1) Sebagai Juara I/Ketua 8 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 7 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 6 4) Sebagai Juara harapan 5 5) Sebagai peserta aktif 4 d Di Tingkat Kabupaten 1) Sebagai Juara I/Ketua 7 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 6 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 5 4) Sebagai Juara harapan 4 SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 13

15 e Di Tingkat Kecamatan 1) Sebagai Juara I/Ketua 6 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 5 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 4 4) Sebagai Juara harapan 3 5) Sebagai peserta aktif 2 f Di Tingkat Desa/Sekolah 1) Sebagai Juara I/Ketua 5 Pemakalah/Penulis Utama 2) Sebagai Juara II/anggota 4 pemakalah/penulis anggota 3) Sebagai Juara III 3 4) Sebagai Juara harapan 2 5) Sebagai peserta aktif 1 Nilai : Jumlah dibagi jumlah tertinggi di antara peserta dikalikan 100 SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 14

16 No C. Kepribadian *) Indikator Penilaian 1 Kepekaan hati nurani 2 Keimanan 3 Kecakapan berprilaku/bertindak/sopan santun 4 Kepercayaan diri 5 Keluwesan dalam bergaul 6 Swakendali dalam penyesuaian diri dengan lingkungan 7 Rasa hormat terhadap guru dan orang tua 8 Kesopanan penampilan keseharian 9 Daya tahan menghadapi kekecewaan 10 Motivasi berprestasi Jumlah Total Nilai : Total dibagi 50 dikalikan 100 *) dinilai oleh Kepala Sekolah Skor Nilai akhir dihitung dengan menggunakan formula : (2 x nilai bagian A) + (2 x nilai bagian B) + (3 x nilai bagian C) : 7 SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 15

17 Lampiran 2 SURAT PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini saya: Nama : Tempat/Tgl. Lahir : Nomor Induk Siswa : Kelas : Sekolah : SMA/SMK/MA.. Alamat : Menyatakan siap mengikuti Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali sesuai dengan prosedur dan teknis yang ditentukan panitia. Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya, agar dapat digunakan sebagaimana mestinya..., Yang membuat pernyataan, NIS. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 16

18 SURAT KETERANGAN Nomor: Yang bertanda tangan di bawah ini saya: Nama : Tempat/Tgl. Lahir : NIP : Pangkat/Gol. : Jabatan Instansi : Kepala Sekolah : SMA/SMK/MA.. menerangkan dengan sebenarnya siswa di bawah ini: Nama : Tempat/Tgl. Lahir : Nomor Induk Siswa : Kelas : Alamat : Memang benar memiliki keterampilan di bidang. Adapun surat keterangan ini akan digunakan sebagai persyaratan untuk mengikuti Pemilihan Remaja Berbudi Pekerti X Tingkat Provinsi Bali. Demikian surat keterangan ini dibuat agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya., Kepala SMA/SMK..,.. NIP. SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 17

19 Lampiran 4 Nama : Gede Krisnawan Tempat, Tgl Lahir : Pengastulan, 22 Nopember 1995 Asal SMA : SMA Bali Mandara Prestasi Dalam PRB : Juara I PRB IX 2013 Kesan Mengikuti PRB : Ikut PRB itu mengajari saya banyak hal, tentang pergaulan, pendidikan karakter, dan pertemanan. Walaupun karakter setiap teman itu berbeda yang terpenting bukan hanya memahami tapi bagaimana kita bisa menerima satu sama lain. Perlu ditekankan ikut PRB itu bukan kita harus begini harus begitu, tapi agar kita begini dan begitu. Intinya stay on your way, be yourself! Saran Untuk Remaja : Teman, PRB itu bukan seperti pelajaran budi pekerti yang biasanya gurunya ngoceh melulu di depan kelas. Tapi PRB adalah ajang bagi remaja untuk mengekspresikan diri sesuai jati dirinya tanpa paksaan. Yang pasti, ada banyak hal menarik yang akan kalian dapatkan dan gak bisa kalian lupakan jika kalian mengikuti PRB. Mau coba? Nama : A.A. Sagung Mirah Prabandari TTL : Denpasar, 14 Nopember 1996 SMA : SMA N 1 Denpasar Prestasi Dalam PRB : Juara 2 PRB IX 2013 Kesan mengikuti PRB : Kegiatannya menyenangkan dan bermanfaat, teman-temannya juga baik dan seru Pesan Untuk Remaja : PRB sangat bermanfaat bagi kehidupan dan bisa menambah teman. Nama : Made Anggun Dwi Utami TTL : Singaraja, 23 November 1995 SMA : SMA N 1 Singaraja Prestasi Dalam PRB : Juara 3 PRB IX 2013 Kesan Mengikuti PRB : kesan saya selama mengikuti PRB adalah menyenangkan, seru, dan banyak hal positif lainnya yang saya peroleh dalam PRB ini. Semoga PRB ini bisa terus dilaksanakan agar nantinya bisa membentuk para remaja yang berbudi Pekerti dan dapat menjadi teladan bagi semuanya. Pesan Untuk Remaja : kegiatan PRB ini bener-bener banyak memberi pengalaman yang berharga dan mengesankan. Rasa kekeluargaan antar peserta, panitia, maupun pembimbing sangat baik. Jadi bagi adik-adik jangan lewatkan kesempatan buat mengikuti ajang PRB tahun ini. Tunjukkan dedikasi kalian sebagai remaja bebudi pekerti tahun 2014! SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 18

20 JUARA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI VII SMA NEGERI 1 GIANYAR SMA NEGERI 1 TABANAN SMA NEGERI 2 AMLAPURA SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 19

21 JUARA PEMILIHAN REMAJA BERBUDI PEKERTI VIII SMA NEGERI 1 DENPASAR SMA NEGERI 4 DENPASAR SMA NEGERI 2 AMLAPURA SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 20

22 Catatan : SMFIP UNDIKSHA PRB X 2014 Page 21

PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDIPEKERTI XIII TINGKAT NASIONAL 2017

PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDIPEKERTI XIII TINGKAT NASIONAL 2017 PANDUAN PELAKSANAAN PEMILIHAN REMAJA BERBUDIPEKERTI XIII TINGKAT NASIONAL 2017 Memperebutkan Piala Bergilir Gubernur Provinsi Bali Piala Tetap Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Bali dan Rektor Undiksha
