Petunjuk Instalasi Aplikasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Petunjuk Instalasi Aplikasi"

Transkripsi

1 Petunjuk Instalasi Aplikasi Kusrini, Andri Koniyo Jurusan Sistem Informasi STMIK AMIKOM Yogykakarta Jl. Ringroad Utara Condong Catur Sleman Yogyakarta Berikut ini langkah-langkah dalam menginstal aplikasi Sistem Informasi Akuntansi yang terdapat dalam CD : 1. Untuk laporan pada aplikasi ini menggunakan software sendiri untuk laporannya. Jadi Anda harus menginstal Crystal Report terlebih dahulu. 2. Jalankan File Setup Aplikasi yang iconnya seperti gambar berikut : Gambar 10.1 File Setup Aplikasi SIA 3. Klik ganda icon setup diatas atau klik kanan pilih Open, hingga proses instalasi dimulai. 4. Perhatikan Gambar Pilih Next untuk proses instalasi. Gambar 10.2 Kotak Dialog Welcome to the SIA KARYA KITA 5. Langkah selanjutnya pada kotak dialog license Agreement. Pilih option I accept the agreement kemudian lanjutkan dengan mengklik tombol Next.

2 Gambar 10.3 Kotak Dialog License Agreement 6. Kemudian lanjutkan dengan mengklik tombol Next Gambar 10.4 Kotak Dialog Informasi 7. Lanjutkan mengklik tombol Next hingga proses instalasi berakhir.kemudian Pilih Finish. Gambar 10.5 Kotak Dialog Installing 8. Sebelum Anda memakai aplikasi Anda harus mengaktifkan koneksi ke Database melalui ODBC. Caranya yaitu : Bukalah folder SIA KARYA KITA yang terdapat di C:\Program Files\SIA KARYA KITA.

3 Gambar 10.6 File ODBC32.EXE 9. Kemudian carilah file ODBC32.EXE. Klik ganda File tersebut hingga muncul kotak dialog seperti pada Gambar Kemudian Klik tombol Add untuk menambah data sources. Gambar 10.7 Klik tombol Add 10. Selanjutnya akan muncul kotak dialog Create New Data Source. Pada pilihan select a driver for which you want to set up a data source, Pilihlah SQL Server. Kemudian Klik tombol Finish. Gambar 10.8 Pilih SQL Server 11. Perhatikan Gambar 10.9, Ketiklah : KARYA_KITA pada Kotak Name, Kemudian Ketik : (local) pada Server. Kemudian lanjutkan dengan mengklik tombol Next dan Next lagi.

4 Gambar 10.9 Memilh Database dan Server 12. Perhatikan Gambar Selanjutnya centanglah Change the default database, kemudian pilih database Karya_Kita. Lanjutkan dengan mengklik tombol Next dan terakhir klik tombol Finish. Gambar Memilh Database 13. Apabila berhasil maka data source telah berhasil ditambahkan seperti yang terlihat pada Gambar Gambar Berhasil menambahkan Data Source

5 14. Setelah anda mengkoneksi database Anda harus meng-attach atau memasukkan database ke dalam DBMS SQL Server Caranya : Dari Menu Start, pilih Microsoft SQL Server, kemudian Pilih Enterprise Manager. Perhatikan Gambar 10.12, Pada Jendela SQL Server Enterprise Manager, kembangkan root hingga muncul Database. Klik kanan pada Database kemudian pilih All Tasks dan pilih Attach Database... Gambar Memilih Attach Database 15. Selanjutnya pada kotak dialog Attcah Database (local), cari File database Karya_Kita.mdf yang terdapat di C:\Program Files\SIA KARYA KITA\DATABASE. Perhatikan Gambar Pilih Database Karya_Kita.Mdf, kemudian Klik tombol OK. Gambar Memilih Attach Database 16. Gantilah Nama Database di Kotak Attach as apabila nama databasenya bukan Karya_Kita. Kemudian Klik tombol OK. Gambar Memberi nama Database 17. Apabila berhasil maka muncul pesan seperti pada Gambar yang berarti Anda telah sukses mengattach database Karya_Kita.

6 Gambar Attach Database Berhasil 18. Cara Lain Meng-attach database yaitu melalui Query Analizer. Caranya : Buka file Script Attach DB.txt yang terdapat di C:\Program Files\SIA KARYA KITA\DATABASE. Kemudian copy-kan Script didalam file tersebut di Query Analizer pada tempat mengetikkan Scipt. Kemudian jalankan dengan Menekan F5 pada keyboard. 19. Setalah Anda melakukan semua langkah diatas Sekarang Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi Siap digunakan. Caranya dari Menu Start Programs SIA KARYA KITA SIA KARYA KITA. Gambar Menjalankan Aplikasi SIA KARYA KITA Daftar Pustaka Kusrini dan Koniyo, A., 2007, Tuntunan Praktis Membangun Sistem Informasi dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server, Andi Offset, Yogyakarta

Instalasi Perangkat Lunak

Instalasi Perangkat Lunak Instalasi Perangkat Lunak Sebelum membuat aplikasi penjualan ini, Anda harus menginstalasi beberapa perangkat lunak yang dibutuhkan dalam pembuatan program. Perangkat lunak yang diinstal meliputi perangkat
