PEMANFAATAN UJI NAPAS UREA C-14 UNTUK DETEKSI INFEKSI HELICOBACTER PYLORY PADA PENDERITA DYSPEPSIA DENGAN GAGAL GINJAL KRONIK ABSTRAK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMANFAATAN UJI NAPAS UREA C-14 UNTUK DETEKSI INFEKSI HELICOBACTER PYLORY PADA PENDERITA DYSPEPSIA DENGAN GAGAL GINJAL KRONIK ABSTRAK"

Transkripsi

1 PEMANFAATAN UJI NAPAS UREA C-14 UNTUK DETEKSI INFEKSI HELICOBACTER PYLORY PADA PENDERITA DYSPEPSIA DENGAN GAGAL GINJAL KRONIK B O Kadharusman, M Sasongko, N Hayati, I S Hapsari, I Jumadi Sri Insani WW, Kristina DP., dan S Ruwiyati Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi radiasi - BATAN ABSTRAK Prevalensi infeksi Helicobacter Pylori (HP) penyebab utama penyakit Dyspepsia / Ulkus Peptikum ditemukan cukup tinggi di Indonesia, sehingga upaya dini sangat penting. Dyspepsia sering ditemui pada penderita gagal ginjal kronik. Dalam usaha mengatasi infeksi Helicobacter pylori di masyarakat luas, diupayakan pengembangan deteksi infeksi HP dengan tehnik nuklir kedokteran yaitu dengan tehnik Urea Breath Test (UBT). Deteksi dan Eradikasi HP pada penderita Gagal Ginjal Kronik (GGK) akan memberikan umur harapan hidup dan kualitas hidup yang lebih baik. Uji nafas urea 14 C pada 50 sampel penderita GGK menjalani dialisis dan tidak dialisis didapati tingkat korelasi dan spesifikasi yang baik.insidensi infeksi HP pada Penderita GGK dengan dialisa lebih tinggi yaitu 19,45% dibanding dengan penderita dyspepsia tidak menjalani dialisa. Disimpulkan pula bahwa dengan infeksi HP pada penderita GGK menjadi faktor komorbid.uji nafas Urea (UBT) terlihat mudah sensitifitas yang baik dalam mendeteksi infeksi Helicobacter pylori terutama pada penderita GGK yang memiliki kesulitan mobilitas. Kata Kunci : Urea Breath Test, Helicobacter pylori, Ulcus Pepticum, Gagal Ginjal Kronik. ABSTRACT Helicobacter pylori (HP infection) is one of the common caused of the peptic ulcer, especially it showed a high incidence in Indonesia. Thereby the early detection would be highly important in the dyspepsia case management. It also showed that the Helicobacter pylori (HP infection) incidence is common in the chronic kidney failure patient with dyspepsia. Due to their low immunity. In order to control or eradicate the Helicobacter pylori (HP infection), the nuclear medicine field developed the Urea Breath Test technique. This Urea Breath Test would suppress the mortality rate. With the simple procedure of this Urea Breath Test we can develop the semi quantity Helicobacter pylori (HP infection) screening test. Especially in the remote area where they have limited facilities. There are 50 chronic kidney failure patients which divided into 2 groups, 14 sample for patient without doing the dialysis and 36 patients who undergo for dialysis. It showed that there are higher sensitivity compare to the biopsy test ( 26.59% vs 18.25%). It concluded that the Helicobacter pylori infection screening test using the UBT is reliable and important test in promoting the chronic kidney failure population life. Keywords : Urea Breath Test, Helicobacter pylori, Ulcus Pepticum, chronic kidney failure. PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 136

2 I. PENDAHULUAN Infeksi Helicobacter Pylori (HP) diketahui sebagai penyebab utama penyakit Tukak Lambung, gastritis dan kanker lambung. Sejak penemuan kuman Helicobacter pylori (HP) oleh Marshall dan Warren pada tahun 1983, kemudian terbukti bahwa infeksi HP merupakan masalah global, termasuk di Indonesia. Pada tukak lambung, infeksi HP merupakan factor etiologi utama sedangkan untuk kanker lambung termasuk bahan karsinogen tipe 1, yang definitif.¹ Prevalensi infeksi Helicobacter pylori dinegara berkembang lebih tinggi dibandingkan dengan negara maju Prevalensi pada populasi dinegara maju sekitar %, sedangkan di negara berkembang mencapai %. Di Indonesia, secara seroepidemiologi didapatkan prevalensi antara 36 46,1 % dengan usia termuda 5 bulan.² Gambar 1. Skema erjalanan penyakit sejak masuknya kuman Helicobacter pylori sampai dengan terjadinya Ulcus di lambung. PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 137

3 Kuman Helicobacter pylori bersifat mikroaerofilik dan hidup dilingkungan yang unik, dibawah mukus dinding lambung yang bersuasana asam. Kuman ini mempunyai emzym urease yang dapat memecah ureum menjadi amonia yang bersifat basa sehingga tercipta lingkungan mikro yang memungkinkan kuman ini bertahan hidup. Prosedur diagnostik dapat dengan tindakan invasif yaitu secara gastroskopi, dengan tujuan mendapatkan spesimen untuk pemeriksaan langsung, histopatologi ataupun kultur mikrobiologi. Selain pemeriksaan tersebut terdapat pula pemeriksaan non invasif seperti test serologi dan Urea Breath Test 1,3,4. Tujuan pemeriksaan diagnostik infeksi HP adalah untuk menetapkan adanya infeksi sebelum memberikan pengobatan atau untuk penelitian epidemiologi. Selain itu untuk evaluasi eradikasi pasca pemberian obat antibiotik. 1,4,5. Tabel 1. Jenis uji diagnostik untuk deteksi infeksi Helicobater pylori 1,3 No. Jenis Uji Uraian 1. Non invasif - Serologi : IgG, IgA anti HP - Urea Breath Test : C, 14 C 2. Invasif/ endoskopik - Serologi : IgG, IgA anti HP - Histopatologi - Kultur Mikrobiologi - Polimerase Chain Reaction (PCR) Urea Breath Test (UBT) Pemeriksaan ini merupakan baku emas untuk deteksi infeksi Helicobacter pylori secara non invasif yang pertama kali dikemukakan pada tahun 1987 oleh Graham dan Bell. Cara kerjanya adalah dengan menyuruh pasien menelan urea yang mengandung isotop Carbon baik 13 C ataupun 14 C. Bila ada aktivitas urease dari kuman HP akan dihasilkan isotop Carbondioksida yang diserap dan dikeluarkan melalui pernapasan. Hasilnya dinilai dengan membandingkan kenaikan ekskresi isotop dibandingkan dengan nilai dasar. Bila hasilnya positif berarti terdapat infeksi kuman HP. 2,4. Pada dasarnya pemeriksaan serologi lebih mudah sehingga sangat cocok untuk suatu penelitian pada populasi yang luas namun pemeriksaan UBT tidak memerlukan validasi lokal terutama dalam menetapkan adanya infeksi yang aktif, dan merupakan pemeriksaan baku emas untuk konfirmasi hasil terapi eradikasi. Dengan adanya pemeriksaan non invasif, terbuka kesempatan untuk melakukan penatalaksanaan pasien dispepsia ditingkat pelayanan primer oleh dokter umum, serta dokter puskesmas dengan memperhatikan latar belakang prevalensi infeksi HP serta penyakit yang menyertai, terutama tukak peptik dan keganasan lambung 4,5,7,8. PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 138

4 II. TATA KERJA a b Gambar 2. a. Alat urea breatest b.teknik penggunaan urea breatest Nakajima dkk menyebutkan bahwa prevalensi tukak lambung pada penderita Gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisa mencapai 36,9 % di bandingkan 53,3 % pada penderita GGK yang tidak menjalani hemodialisa. Sedang Fabrizi dkk menyebutkan prevalensi yang mencapai 56% pada kelompok dialisa dan 53 % pada kelompok non dialisa. Deteksi dini Helicobacter pylori pada penderita Gagal Ginjal Kronik tentu akan memberikan umur harapan hidup dan kualitas hidup yang lebih baik.⁹ Dilakukan pemeriksaan di Rumah Sakit Fatmawati terhadap 50 pada pasien GGK dimana 25 dari mereka yang menjalani dialisis dan 25 pasien GGK yang tidak menjalani pemeriksaan. Pemeriksaan dilakukan pada masing masing pasien dengan menggunakan pemeriksaan heliprobe yang kemudian dibandingkan dengan pemeriksaan HP secara Biopsi. Pada setiap pasien yang menjalani pemeriksaan Uji napas Urea 14 C, dilakukan pemeriksaa eroscopy serta pasien tersebut meminum 1 buah kapsul yang mengandung urea dimana akan diurai oleh bakteri HP menjadi 14 C. Bila didapati adanya gas 14 C, gas tersebut akan terkumpul di dalam balon yang akan mengumpulkan gas 14 C lalu balon tersebut akan diperiksa dengan alat heliprobe. PASIEN Dispepsia dengan Gagal Ginjal Tanpa Dialisa Dengan Dialisa Biopsi PA Heliprobe (Semikwantitatif) KORELASI Helicobacter pylori Gambar 3. Skema tata laksana uji deteksi infeksi Helicobacter pylori PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 139

5 Pada penelitian ini dilakukan uji deteksi infeksi Helicobacter pylori pada 25 pasien gagal ginjal kronis yang menjalani dialysis dan 25 pasien gagal ginjal kronik tidak dalam dialisis. Dari hasil penelitian yang didapat dilakukan perbandingan pada kedua kelompok pasien tersebut. III. HASIL DAN PEMBAHASAN Dari hasil uji klinis yang dilakukan pada 14 pasien GGK dengan dyspepsia yang tanpa melakukan dialisa yaitu 14 orang hasil positif UBT didapati pada 1 sampel (7,14%), dibandingkan dengan hasil biopsy juga terlihat hasil positif pada 1 sampel (7,14%). Pada kelompok kedua yang melakukan dialisa kronik yaitu 36 sampel, hasil UBT menunjukan positif sebanyak 7 sampel (19,45%) sedangkan hasil biopsy mencapai angka positif pada 4 sampel (11,11%). Hasil tersebut dapat dilihat dalam bagan pada Gambar 4. Dalam penelitian ini terlihat bahwa uji nafas urea 14 C mempunyai nilai diagnostik yang tinggi dan memiliki tingkat sensitivitas yang lebih baik dari pada yang biopsi. Mengingat tehnik uji nafas urea 14 C ini sangat mudah dan sederhana serta tidak invasif, maka pemeriksaan ini akan memberi manfaat bermakna bagi dunia kesehatan. Apabila kita kelompokan pasien pasien berdasarkan kelompok umur akan terlihat distribusi penderita infeksi helicobacter lebih banyak pada kelompok usia diatas 55 tahun. Uji nafas urea mempunyai tingkat korelasi dan spesifikasi yang baik dalam mendeteksi infeksi Helicobacter pylori pada penderita Gagal Ginjal Kronik. Insidensi infeksi Helicobacter pylori pada Penderita GGK dengan dialisa lebih tinggi dibanding dengan mereka yang tidak adanya kelompok dialisa. Hal ini mencerminkan bahwa infeksi HP pada penderita GGK menjadi faktor komorbid.uji nafas Urea (UBT) terlihat mudah, sederhana dengan sensitifitas yang baik dalam mendeteksi infeksi HP terutama pada penderita gagal ginjal kronik yang memiliki kesulitan mobilitas. Sebagai perbanding dapat dilihat dalam Gambar ( 7,14 % ) UBT 14 Tanpa Dialisa - 13 ( 92,86 % ) + 1 ( 7,14 % ) Biopsi - 13 ( 92,86 % ) PASIEN GGK + DYSPEPSIA + 7 ( 19,45 % ) UBT - 31 ( 80,55 % ) 36 Dengan Dialisa + 4 ( 11,11 % ) Biopsi - 32 ( 88,89 % ) Gambar 4. Skema hasil uji klinis Helicobacter pylori pada pasien gagal ginjal PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 140

6 Tabel 2. Hasil uji klinis Helicobacter pylori pada pasien gagal ginjal berdasarkan kelompok umur. Alat Usia (tahun pemeriksa < >55 Heliprobe 1 (2%) 2 (4%) 5 (10%) 8 (16%) Biopsi 1 (2%) 0 4 (8%) 5 (10%) Jumlah sampel = 50 IV. KESIMPULAN Uji nafas urea mempunyai tingkat korelasi dan spesifikasi yang baik dalam mendeteksi infeksi Helicobacter pylori pada penderita gagal ginjal kronik. Insidensi infeksi Helicobacter pylori pada Penderita gagal ginjal kronik dengan dialisa lebih tinggi dibanding dengan mereka yang tidak adanya kelompok dialisa. Hal ini mencerminkan bahwa infeksi Helicobacter pylori pada penderita gagal ginjal kronik menjadi faktor komorbid. Uji nafas Urea terlihat mudah, sederhana dengan sensitifitas yang baik dalam mendeteksi infeksi Helicobacter pylori terutama pada penderita gagal ginjal kronik yang memiliki kesulitan mobilitas. DAFTAR PUSTAKA 1. LAMOULIATTE, H., CAYLA, R., and DASKALOPOULOS, G., Upper digestive tract endoscopy and rapid diagnosis of Helicobacter pylori infection. In : Helicobacter pylori : techniques for clinical diagnosis & basic research, Edited by Adrian Lee and Francis Megraud, WB Saunders Company Ltd, London, COVACCI, A., and RAPPUOLI, R., PCR amplification of gene suquences from Helicobacter pylori strains, In : Helicobacter pylori : techniques for clinical diagnosis & basic research, Edited by Adrian Lee and Francis Megraud, WB Saunders Company Ltd, London, MONTEIRO, L., BIRAC, C. And MEGRAUD, F. Detection of Helicobacter pylori in gastric biopsy by polymerase chain reaction, In : Helicobacter pylori : techniques for clinical diagnosis & basic research, Edited by Adrian Lee and Francis Megraud, WB Saunders Company Ltd, London, HUA, J., BIRAC, C., and MEGRAUD, F., PCR-based RAPD (random amplified polymorphic DNA) fingerprinting of clinical isolates of Helicobacter pylori, In : Helicobacter pylori : techniques for clinical diagnosis & basic research, Edited by Adrian Lee and Francis Megraud, WB Saunders Company Ltd, London, DAVIN, C., PORTA, N., MICHETTI, P., BLUM, A.L., and THEULAZ, I.C., Cloning and expression of recombinant protein from Helicobacter pylori, In : Helicobacter pylori : techniques for clinical diagnosis & basic research, Edited by Adrian Lee and Francis Megraud, WB Saunders Company Ltd, London, LIPPINCOTT WILLIAMS and WILKINS, Helicobacter pylori is a risk factor for peptic ulcer disease in chronic kidney disease patients. A metaanalysis, Original Paper, LIPPINCOTT WILLIAMS and WILKINS, Helicobactery pylori, Gastric Juice, and Arterial Ammonia Levels in Patients with Reval Ferlure, WATANABE, H., HIRAISHI, H., ISHIDA, M., Patophysiologi of gastric acid secretion in patients wiyh chronic renal failure: Influence of Helicobacter pylori infection. Journal of internal medicine, 2003:254: PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 141

7 9. NAKAJIMA, F., SAKAGUCHI, M., OKA, H., Prevalence of Helicobacter pylori antibodies in long-term dialysis patients. Nephrology, 2004 : 9: PTKMR-BATAN, FKM-UI, KEMENKES-RI 142

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang Penelitian. histopatologi. Gastritis yang berlangsung dalam jangka waktu lama akan didapatkan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang Penelitian. histopatologi. Gastritis yang berlangsung dalam jangka waktu lama akan didapatkan BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang Penelitian Gastritis adalah proses inflamasi pada mukosa dan submukosa lambung. Gastritis merupakan gangguan kesehatan yang paling sering dijumpai di klinik, karena
