BAB II PERENCANAAN KINERJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II PERENCANAAN KINERJA"

Transkripsi

1 BAB II PERENCANAAN KINERJA A. RENCANA STRATEGIS RPJMD ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2012 yang disusun dengan berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu , dengan memperhitungkan potensi, peluang kendala yang ada atau mungkin timbul selama kurun waktu tersebut. RPJMD disusun untuk menjadi pedoman penyelenggaraan pembangunan di agar lebih terarah komprehensif, sehingga sasaran strategis pembangunan mendatang akan lebih mudah dicapai. RPJMD ini mencakup visi, misi, tujuan, sasaran, kebijakan program serta cara pencapaian tujuan yang telah ditetapkan. Setelah penetapan tujuan yang akan dicapai, ditentukan sasaran yang ingin dicapai disertai dengan kebijakan program prioritas. Program- dengan program prioritas tersebut diuraikan dalam beberapa kegiatan penetapan jadwal kegiatan alokasi sumber daya a. A.1 Visi Misi A.1.1 Visi Visi adalah gambaran masa depan yang hendak diwujudkan oleh, tentu saja masa depan yang lebih baik realistis. Perumusan visi daerah selain memberikan arah fokus strategi yang jelas, juga mampu menjadi perekat seluruh komponen pembangunan sehingga memiliki orientasi masa depan, mampu menumbuhkan komitmen mampu menjamin kesinambungan pembangunan daerah. Perumusan visi Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin sejalan dengan tuntutan penyelenggaraan pemerintahan yang sesuai dengan tatanan global, diantaranya pembaharuan pemerintahann (reinventing government), terbuka (transparancy), Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

2 bertanggung jawab (accountable) ahli pada bignya (professional). Berdasarkan analisa kekuatan, kelemahan, peluang tantangan ke depan serta isu-isu pokok pembangunan yang dihadapi, maka Visi Kabupaten Musi Banyuasin adalah terwujudnya PERMATA MUBA PERMATA MUBA adalah singkatan dari Penguatan Ekonomi Kerakyatan, Religius, Mandiri, Adil, Terdepan, Maju Bersama, untuk menjadi yang terdepan di Sumatera Selatan. Penjelasan atas visi tersebut adalah: 1. Penguatan Ekonomi Kerakyatan, merupakan keadaan dimanaa kesejahteraan masyarakat Musi Banyuasin didukung oleh penguatan ekonomi dengan mengembangkan menggali potensi dari sumber daya yang ada dalam daerah. Peningkatan kesejahteraan ditandai dengan meningkatnya target IPM dari 73,15 pada tahun 2011/2012 menjadi 73,67 pada tahun 2012/2013 (berdasarkan dari buku muba dalam angka) pada tahun 2017 target IPM harus mencapai target 75,27; menurunnya angka kemiskinan dari 18,29% menjadi 18,02%; meningkatnya pertumbuhan ekonomi (dengan migas) dari 3,62% menjadi 4,21%; meningkatnya PDRB atas harga berlaku dari 48 juta menjadi 53 juta (berdasarkan dari buku PDRB). 2. Religius, merupakan pola kehidupan masyarakat yang harmonis dilandasi ketaatan keimanan dalam menjalankan aturan keagamaan masing-masing dengan ayaa sikap toleransi antar penganut agama. Religius menjadi landasan utama yang mendasari kehidupan semua lapisan masyarakat dalam menjalankan aktivitasnya. Pada tahun 2017 rasio rumah ibadah dengan penganutnya telah meningkat menjadi unit dari target unit pada tahun 2014 (jumlah unit berdasarkan dari bagian Kesra Pemda Kab. Muba).

3 3. Mandiri, artinya kemampuan untuk menggali memanfaatkan potensi yang dimiliki daerah serta peluang dari luar daerah untuk memenuhi kebutuhan sendiri. Kemandirian didukung oleh sifat gigih berdaya saing tinggi pemerintah masyarakat untuk mencapai kemajuan perekonomian. Hal ini ditandai dengan meningkatnya Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari 100,17 milyar menjadi 187,66 milyar; menurunnya tingkat partisipasi angkatan kerja pada tahun 2013 sebesar 62,19% menjadi pada tahun 2014 sebesar 57,84% %; serta produktivitas tanaman pangan (padi) dengan target pada tahun 2014 sebesar 4,37 ton/ha dengan realisasi 4,16 ton/ha. 4. Adil, artinya tercapainya peningkatan kualitas kehidupan masyarakat Musi Banyuasin yang merata pada semua aspek. Hal inii ditandai dengan sebanyak 236 desa terlayani air bersih pada tahun 2017 dari yang awalnya 193 desa. Pada tahun 2014 meningkatnya desa teraliri listrik sebanyak 234 desa dari jumlah desa sebanyak 240 desa di Kabupaten Musi Banyuasin; serta realisasi yang dicapai dalam pembangunan jalan desa dengan kondisi baik target awal pada tahun 2014 sepanjang 300 km dengan realisasi pembangunan jalan sepanjang 112,2 km pada akhir tahun Terdepan, artinya pelayanan publik menjadi yang terdepan didukung oleh ketersediaan penaan yang kuat dengan meningkatnya Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) dari pada tahun 2014 Rp. 3,46 Triliyun menjadi Rp. 3,5 Triliyun pada 2017 serta peningkatan pelayanan publik dalam hal peningkatan pelayanan gratis dengan target di RPJMD berjumlah 57 pada tahun Maju Bersama, artinya pembangunan Musi Banyuasin merupakan paling maju terdepan di kawasan Sumatera Selatan, serta didukung oleh penyelenggaraan pemerintahan

4 yang adil, jujur bersih serta bebas dari korupsi, kolusi nepotisme. Hal ini ditandai dengan berkurangnya tingkat kesenjangan antar daerah (disparitas) pada tahun 2014 dengann target sebesar 85% dengan realisasi 82% %. A.1.2 Misi Misi merupakan penjabaran dari visi yang harus dilaksanakan oleh instansi Pemerintah agar tujuan organisasi dapat terlaksana berhasil dengan baik sehingga mampu mewujudkan visi yang telah ditetapkan. Untuk mendukung visi PERMATA MUBA 2017 maka dirumuskan misi Kabupaten Musi Banyuasin 2017 yaitu: 1. Memperkuat Ekonomi rakyat Berbasis Sumber Daya Kearifan Lokal Yang Mandiri, Berdaya Saing Religius 2. Mengembangkan Pusat-Pusat Pertumbuhan Pelayanan Industri Kreatif yang Didukung Teknologi Informasi Komunikasi 3. Meningkatkan Pemerataan Pembangunan Berkelanjutan yang Berkeadilan Berwawasan Lingkungan 4. Mengembangkan Sumberdaya Insani Berkualitas Lingkungan Sosial Budaya yang Religius 5. Mewujudkan Tata Pemerintahan yang Amanah, Bersih, Jujur, Profesional Demokratis. A.1.3. Tujuan Sasaran Strategis Tujuan sasaran yang ingin dicapai Pemerintah dalam kurun waktu 5 (lima) tahun mendatang telah disusun dengan memperhatikan faktor-faktor penentu keberhasilan (critical success factors) bagi suatu organisasi, agar tujuan sasaran tersebut lebih terarah sesuai dengan potensi, hambatan kendala yang ada. Oleh karena itu, berdasarkan analisis terhadap lingkungan organisasi baik internal maupun eksternal, dengan memperhitungkan kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses),

5 peluang (opportunities), tantangan/kendala (threats) yang ada, maka perlu ditetapkan juga pencapaian tujuan sasaran strategis, yaitu: 1. Penguatan Ekonomi Kerakyatan Berbasis sumber daya kearifan lokal yang mandiri, berdaya saing religius 2. Mengembangkan pusat-pusat pertumbuhan pelayanan industri kreatif yang didukung teknologi informasi Komunikasi 3. Meningkatkan Pemerataan pembangunan berkelanjutan yang berkeadilan berwawasan lingkungan 4. Mengembangkan Sumberdaya insani berkualitas lingkungan sosial budaya yang religius 5. Mewujudkan tata pemerintahan yang amanah, bersih, jujur, profesional demokratis

6 Tujuan sasaran strategis yang ditetapkan dapat diuraikan sebagai berikut: MISI 1: Memperkuat Ekonomi rakyat Berbasis Sumber Daya Kearifan Lokal Yang Mandiri, Berdaya Saing Religius NO TUJUAN 1.1 Mewujudkan swasembada pangan yang merata berkelanjutan 1.2 Mewujudkan pemerataan ekonomi yang berbasis sumber daya lokal dengan optimalisasi peran koperasi, UKM, masyarakat desa SASARAN Meningkatnya hasil produksi pertanian, peternakan perikanan yang mendukung ketahanann pangan Berkembangnya koperasi, usaha mikro, kecil menengah Meningkatnya pemberdayaan masyarakat desa MISI 2: Mengembangkan Pusat Pusat Pertumbuhan Pelayanan Industri Kreatif yang Didukung Teknologi Informasi Komunikasi NO TUJUAN 2.1 Mewujudkan daerah industrii maju yang berbasis sumber daya lokal SASARAN Berkembangnya industri kecil menengah yang mendukung peningkatan nilai investasi daerah Meningkatnya perlindungan konsumen pengamanan perdagangan Meningkatnya kapasitas ketenagakerjaan perlindungan tenaga kerja

7 NO TUJUAN 2.2 Mewujudkan pelestarian budaya yang mendukung pariwisata daerah SASARAN Meningkatnya perlindungan budaya lokal Meningkatnya kualitas pariwisata daerah MISI 3: Meningkatkan Pemerataan Pembangunan Berkelanjutann yang Berkeadilan Berwawasan Lingkungan NO TUJUAN 3.1 Mewujudkan pembangunann infrastruktur daerah yang berkualitas merata. 3.2 Mewujudkan pemanfaatan sumberdaya alam yang berwawasan lingkungan SASARAN Meningkatnya kualitas sarana prasarana jalan Meningkatnya kualitas lingkungan permukiman masyarakat Meningkatnya kualitas sarana prasarana perhubungan Meningkatnya kualitas sarana prasarana komunikasi informatika Meningkatnya pengembangan wilayah transmigrasi Meningkatnya pengelolaan sumberdaya energi mineral daerah Meningkatnya pelestarian lingkungan Meningkatnya perlindungan kawasan hutan

8 MISI 4: Mengembangkan Sumberdaya Insani Berkualitas Lingkungan Sosial Budaya yang Religus NO TUJUAN SASARAN 4.1 Mewujudkan sumberdaya manusia yang sehat berdaya saing tinggi Meningkatnya mutu pendidikan Meningkatnya mutu kesehatan masyarakat Meningkatnya kualitas keluarga kecil sejahtera Meningkatnya peran serta pemuda prestasi olahraga 4.2 Mewujudkan perlindungan sosial kemasyarakatan Meningkatnya perlindungan sosial kepada masyarakat Meningkatnya perlindungan pada perempuan anak 4.3 Mewujudkan kehidupan beragama bermasyarakat yang aman nyaman Terwujudnya masyarakat maju yang berakhlak mulia MISI 5: Mewujudkan Tata Pemerintahan yang Amanah, Bersih, Jujur, Profesional Demokratis NO TUJUAN SASARAN 5.1 Meningkatkan pelayanan prima sebagai pendukung tata kelola pemerintahan yang baik Meningkatnya kualitas pengelolaan keuangan aset daerah Meningkatnya kualitas pengawasan Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi kependudukan Meningkatnya kualitas penyelenggaraan pemerintahan daerah

9 NO TUJUAN SASARAN 5.2 Mewujudkan iklim pembangunann yang kondusif Meningkatnya kualitas perencanaan pembangunan daerah Meningkatnya wawasan kebangsaan politik masyarakat A.1.4. Kebijakan Daerah Dalam rangka mewujudkan Visi PERMATA MUBA TAHUN 2017, Pemerintah menetapkan kebijakan. Kebijakan daerah tersebut ditetapkan untuk dijadikan pedoman, pegangan atau petunjuk dalam pengembangan ataupun pelaksanaan program/kegiatan guna tercapainya kelancaran keterpaduan dalam perwuju sasaran, tujuan, serta misi visi. Untuk pecapaian tujuan sasaran sebagaimana telah disebutkan di atas, Pemerintah menetapkan kebijakan pembangunan daerah sesuai misi yang ingin dicapai dengan uraian sebagai berikut: MISI 1 : Memperkuat Ekonomi rakyat berbasis sumber daya kearifan lokal yang mandiri, berdaya saing religius Meningkatkan pemanfaatan sumber daya alam (pertanian, peternakan perikanan) secara berkelanjutan. Meningkatkan jaringan irigasi memperluas akses pembiayaan petani. Mengembangkan potensi andalan desa diversifikasi wirausaha pedesaan. Mengembangkan akses pasar hasil pertanian produk-produk UMKM. Peningkatan kolaborasi dengan lembaga penelitian pemgembangan.

10 6. Memfasilitasi a CSR untuk pengembangan infrastruktur pemberdayaan. MISI 2 : Mengembangkan pusat-pusat petumbuhan pelayanan industri kreatif yang didukung teknologi informasi komunikasi Mengembangkan ekonomi kerakyatan ekonomi kreatif. Menumbuhkan klaster-klaster usaha pedesaan berbasis sumber daya lokal. Mendorong investasi dalam industri pengolahan berbasis agro. Meningkatkan kapasitas ketenagakerjaan perlindungan tenaga kerja. Melestarikan budaya lokal. Mengembangkan budaya lokal. Mengembangkan pariwisata. MISI 3 : Meningkatkan pemerataan pembangunan berkelanjutan yang berkeadilan berwawasan lingkungan Membangun infrastruktur dasar strategis. Meningkatkan perumahan bagi masyarakat berpenghasilan rendah. Meningkatkan kualitas infrastruktur pembukaan jalur transportasi. Optimalisasi pemanfaatan teknologi informasi. Meningkatkan pelayanan komunikasi, informasi edukasi. Pencepatan infrastruktur kecamatan pedesaaan. Mengembangkan sumber energi alternatif. Meningkatkan pengendalian pencemaran perusakan lingkungan hidup. Memelihara hutan desa kota.

11 MISI 4 : Mengembangkan sumber daya insani berkualitas lingkungan sosial budaya yang religius Meningkatkan sarana pendidikan non-formasekolah terpadu. Meningkatkan kualitas sumber daya insani. Meningkatkan fungsi posyandu sebagai pusat pengembangan nutrisi gizi masyarakat. Meningkatkan jaminan kesehatan kepada keluarga. Meningkatkan keterampilan berwirausaha kaum muda. Meningkatkan toleransi kehidupan beragama untuk menciptakan keamanan kenyamanan. Peningkatan kewirausahaan perempuan pedesaan. Meningkatkan toleransi kehidupan beragama untuk menciptakan keamanan kenyamanan. Meningkatkan pemahaman kehidupan keagamaan masyarakat melalui penerangan pengajaran. MISI 5 : Mewujudkan tata pemerintah yang amanah, bersih, jujur profesional demokratis Meningkatkan pembinaan penyelenggaraan kegiatan seni budaya lokal. Meningkatkan sistem pengelolaan keuangan daerah. Pembinaan fasilitasi pengelolaan keuangan. Peningkatan sistem pengawasan internal pengendalian pelaksanaan kebijakan KDH. Meningkatkan manajemen pelayanan pendidikan, kesehatan, administrasi kependudukan prasarana daerah. Meningkatkan kapasitas sumberdaya aparatur kelembagaan. Meningkatkan keselarasan perencanaan pembangunan daerah.

12 8. Meningkatkan pemelihara keamanan, ketertiban masyarakat, kenyamanan lingkungan pencegahan tindak kriminal. A.1.5. Prioritas Pembangunan Tahun 2014 Pada Tahun 2014 tema pembangunan adalah Pengembangan Wilayah Perdesaan Berbasis Pelestarian Lingkunga. Adapun program prioritas yang telah ditetapkan oleh RPJMD Tahun dalam pelaksananya di jabarkan sebagai berikut: 1. Pengembangan Kawasan Strategis Cepat Tumbuh 2. Pengembangan Infrastruktur Perdesaan Perkotaan 3. Pengembangan peningkatan jalur transportasi darat air 4. Pengembangan Lingkungan Permukiman 5. Pengembangan wisata berwawasan lingkungan 6. Pengembangan Penyediaan Air Bersih Sanitasii 7. Pengembangan Hutan Berwawasan Lingkungan. B. PERJANJIAN KINERJA Sebagaimana telah diatur dalam Pasal 3 Pasal 4 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/9/M..PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah, maka Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin selaku Instansi Pemerintah Daerah perlu menetapkan peraturan tentang Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Pemerintah tahun Hal ini sejalan dengan penyempurnaan Sistem Akuntabilitas Instansi Pemerintah. Adapun Indikator Kinerja Utama telah dilegalformalkan melalui peraturan Bupati Musi Banyuasin Nomor 40 tahun 2012 tentang Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Pemerintah. Peraturan tersebut sekaliguss diarahkan guna memberikan pedoman bagi Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin dalam merumuskan acuan ukuran kinerja yang digunakan dalam rangka untuk menetapkan rencana kinerja tahunan,

13 menyampaikan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Anggaran, menyusun dokumen penetapan kinerja, menyusun laporan kinerja instansi pemerintah, melakukan evaluasi pencapaian kinerja sesuai dengan dokumen rencana strategis tahun Dari program prioritas pembangunan pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin Tahun 2014 ini diharapkan dapat melanjutkan arah pembangunan kedepan dalam pencapaian visi misi pembangunan. Selanjutnya program prioritas pembangunan tersebut diterjemahkan kedalam kegiatan kegiatan pembangunan oleh semua instansi/dinas terkait. B.1 PENETAPAN KINERJA TAHUN 2014 Penetapan Kinerja Pemerintah berdasarkan Inpres Nomor 5 Tahun 2005 tentang Percepatan Pemberantasan Korupsi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja Pelaporan Kinerja Instansi Pemerintah. Penetapan Kinerja pada dasarnya adalah pernyataan komitmen yang merepresetasikan tekad janji untuk mencapai kinerja jelas terukur dalam renteng waktu satu tahun dengan mempertimbangkan sumber daya yang dikelolanya. Dokumen Penetapan Kinerja merupakan suatuu dokumen pernyataan kinerja/kesepakatan kinerja/perjanjian kinerja antara atasan bawahan untuk mewujudkan target kinerja tertentu berdasarkan pada sumber daya yang dimiliki oleh instansi. Dokumen penetapan kinerja adalah dokumen yang berisikan perjanjian kinerja untuk tahun yang direncanakan. Sesuai dengan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasii Nomor 29 tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja Pelaporan Kinerja Instansi Pemerintah, dokumen Penetapan Kinerja dimanfaatkan oleh setiap pimpinan instansi pemerintah untuk :

14 1. Memantau mengendalikan pencapaian kinerja organisasi; 2. Melaporkan capaian realisasi kinerja dalam Laporan Kinerja Instansi Pemerintah; 3. Menilai keberhasilan organisasi. Dokumen penetapan kinerja pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin ditetapkan pada bulan Maret Penetapan kinerja tahun 2014 tingkat daerah berisikan sasaran, indikator kinerja sasaran, target capaian mendukung tercapainya target yang telah ditetapkan untuk setiap indikator kinerja. Sasaran strategis tahun 2014 ditetapkan sebanyak 29 sasaran dengan target indikator sebanyak 129 indikator Penetapan kinerja tahun Penetapan kinerja tahun 2014 Indikator Kinerja Utama Pengukuran Kinerja secaraa rinci dapat dilihat pada halaman lampiran.

BAB 2 PERENCANAAN KINERJA. 2.1 RPJMD Kabupaten Bogor Tahun

BAB 2 PERENCANAAN KINERJA. 2.1 RPJMD Kabupaten Bogor Tahun BAB 2 PERENCANAAN KINERJA 2.1 RPJMD Kabupaten Bogor Tahun 2013-2018 Pemerintah Kabupaten Bogor telah menetapkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) berdasarkan amanat dari Peraturan Daerah
